Anda di halaman 1dari 20

Memecahkan masalah yang

berhubangan dengan KB
dan Kalimakterium

KELOMPOK 6
ANGGOTA
> 01. 02. 02. <

Nida Nadiatul M Iva Aini Azhar Gina Ailia


(2202277032) (2202277013) (2202277029)

> 03. 04. 05. <


Rizna A Nadya Dwi V Mega Adilah C
(2202277021) (2202277018) (2202277015)

<
01 Memecahkan
masalah yang
berhubangan
dengan KB
Kualitas pelayanan kontrasepsi masih belum memadai.
Sebagian pelayanan kontrasepsi belum memberikan
pelayanan konseling pilihan kontrasepsi. SDKI 2017
melaporkan indeks metoda informasi pilihan
kontrasepsi sangat rendah, hanya 17% yang jauh dari
harapan indeks 100%. Sebagian besar pelayanan
kontrasepsi bersumber pada puskesmas dan Praktek
Mandiri Bidan (PMB) yang kurang memberikan
pelayanan AKDR dan Implan.
01
KONSELING
a. Konseling adalah proses komunikasi dua arah dimana
klien dan tenaga kesehatan berpartisipasi secara aktif.

b. Konseling adalah proses yang berkelanjutan dan


harus menjadi bagian dari setiap interaksi klien dan
tenaga kesehatan.

c. Keputusan untuk mengadopsi metode tertentu harus


menjadi keputusan yang sukarela dan diinformasikan

oleh klien
d. Merupakan tanggung jawab tenaga kesehatan
untuk memastikan bahwa klien diberi informasi
lengkap dan bebas memilih dan menyetujui.

e. Klien yang telah diberi informasi metode-metode


pilihan adalah klien yang puas dengan konseling
yang diberikan dan cenderung melanjutkan metode
ini.

f. Sifat insitif dari kesehatan reproduksi/ keluarga


berencana mengharuskan hak klien terhadap privasi,
kerahasiaan, rasa hormat, dan martabat yang harus
selalu terjamin
Alat Bantu Pengambilan Keputusan
(ABPK)

Metode ini menggunakan satu alat, yaitu


lembar balik ABPK yang berisi semua
informasi alat kontrasepsi.
Namun metode tersebut memberikan
terlalu banyak informasi sehingga
kurang membantu menemukan pilihan
terbaik akan alat kontrasepsi yang akan
dipilih.
Buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA)

buku KIA merupakan salah satu instrumen


pelayanan kesehatan ibu dan anak yang
diterima langsung oleh ibu dan keluarga
sebagai catatan,bahan informasi/
penyuluhansertaalat pemantauan
kesehatan ibu dan anak.Buku KIA berisi
catatan kesehatan ibu (hamil, bersalin, dan
nifas) dananak (bayi baru lahir, bayi dan
anak usia sampai 6 tahun), gabungan dari
kartu-kartu kesehatan yang ada: KMS ibu
hamil, KB, KMS Balita, dan tumbuh
kembang anak.
Klik KB

Aplikasi digital yang


dikembangkan oleh BKKBN ini
akan menghubungkan secara
langsung antara akseptor KB
dengan bidan dan
memungkinkan akseptor
mendapatkan informasi secara
interaktif atau konseling
Strategi Konseling Berimbang (SKB) KB

Konseling ini berorientasi pada keputusan klien


sehingga hak klien dan hak konselor setara
(balanced).Keputusan klien dalam memilih
metode berdasarkan keinginanklien darihasil
konselingmenggunakanmedia konseling
berbentuk kartu dan brosur metode .
Memecahkan masalah
yang berhubangan
dengan Klimakterium
Menopause
Menopause merupakan tahap dalam
kehidupan wanita ketika menstruasi
berhenti, dengan demikian tahun-tahun
melahirkan anak juga berhenti. Wanita
dikatakan telah menopause jika sudah tidak
mengalami menstruasi selama 12 bulan
sejak menstruasi terakhir yang disebabkan
oleh penurunan fungsi ovarium
(Suryoprajogo, 2019).
Terapi sulih hormon Hormone
Replacement Therapy (HRT)

Terapi ini bertujuan untuk


mengurangi keluhan menopause
dari masa pramenopause
hingga pascamenopause.
Terapi sulih hormon alami

Terapi ini dapat dilakukan dengan


menyeimbangkan hormon dengan fitoestrogren
yang berasal dari tumbuhan. Terapi ini bisa
didapatkan dari tumbuhan yang mengandung
vitamin C. D. E, Isoflavon, dan Zink.
Terapi komplementer

Terapi ini digunakan untuk meningkatkan kesehatan selama


menopause dengan teknik sederhana dan pengobatan untuk
gejala tertentu dapat dilakukan secara mandiri ataupun
bimbingan. Terapi komplementer yang dapat dilakukan adalah
akupresur, aromaterapi, pijat refleksi, dan teknik relaksasi.
Olahraga teratur
Olahraga memiliki banyak manfaat dan
mengurangi berbagai keluhan masa
menopause. Olahraga yang teratur akan
meningkatkan harapan hidup dan memperbaiki
kesehatan secara menyeluruh (Widjayanti,
2016).
Kesimpulan

Jadi untuk memecahkan beberapa permasalahan dalam KB


diantaranya yaitu dengan menggunakan Alat Bantu Pengambilan
Keputusan (ABPK), Buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA), Klik KB,
Strategi Konseling Berimbang (SKB) KB. Kemudian untuk
memecahkan permasalahan dalam klimakterium yaitu
diantaranya dengan cara Terapi sulih hormon Hormone
Replacement Therapy (HRT), Terapi sulih hormon alami, Terapi
komplementer, Olahraga teratur.
ANY QUESTIONS?
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai