Anda di halaman 1dari 38

H.

9
TRACTUS URINARIUS
dr. Nerissa Arviana Fuad
Tractus

01 Urinarius

Ginjal, Ureter, Vesica


Urinaria, Urethra
Tractus Urinarius
Organ Retroperitoneal
Ginjal/ Renal/ Kidney

Ginjal Dewasa
- Panjang : 10-12 cm
- Lebar 5-7cm
- Ketebalan : 3cm
Ureter
Vesica Urinaria / Kandung kemih
Urethra

+/- 4 cm +/- 20 cm
Urethra Masculina
Ostium Urethra Externa
02
Ginjal

Fisiologi Ginjal
FUNGSI GINJAL

● Eksresi zat sisa


Obat
Toksin lingkungan
Reaksi metabolik → zat sisa :
- Deaminasi asam amino → urea dan amonia
- Pemecahan creatine fosfat (Kreatinin otot) → kreatinin
- Pemecahan asam nukleat → asam urat
- Pemecahan hemoglobin → bilirubin

● Regulasi komposisi ionik darah


Regulasi ion Na, K, Ca, Cl, H, PO4, SO4, Mg, HCO3

● Regulasi pH darah
Eksresi Hidrogen dan mengkonversi HCO3 (Bikarbonat) → Hidrogen = Buffer

● Regulasi volume darah


Mengatur volume darah dengan mengeliminasi air melalui urine
FUNGSI GINJAL

● Regulasi tekanan darah


- Sekresi enzim renin → aktivasi sistem renin -angiotensin-aldosterine pathway
- Peningkatan voume darah → meningkatkan tekanan darah

● Mengelola osmolaritas darah


Meregulasi kehilangan cairan dan zat melalui urine hingga osmolaritas darah +/- 300
mOsm/liter

● Produksi hormon
- Hormon calcitriol → aktivasi vitamin D
- Hormon eritropoietin → stimulasi produksi eritrosit

● Regulasi kadar gula darah


Glukoneogenesis asam amino

● Mempertahankan keseimbangan air (H2O)


Aliran Darah Ginjal
Nefron

Setiap ginjal terdiri dari 1 juta


unit nefron
Nefron :
- Komponen vaskular
- Komponen tubular
Nefron

Setiap ginjal terdiri dari 1 juta


unit nefron
Nefron :
- Komponen vaskular
- Komponen tubular
Nefron
Nefron
NEFRON

Nefron Kortikal Nefron


juxtaglomerular

Memiliki lengkung Henle yang lebih pendek ● Mengandung struktur yang disebut
dan berperan dalam reabsorpsi zat-zat aparatus juxtaglomerular, yang terdiri
penting seperti glukosa, air, dan elektrolit dari macula densa dan sel
dari filtrat glomerulus kembali ke dalam juxtaglomerular.
darah. Selain itu, nefron kortikal juga ● Fungsi utama aparatus juxtaglomerular
berperan dalam pembentukan urin. adalah untuk mengatur tekanan darah
dan volume cairan tubuh dengan
mengatur produksi renin dan reabsorpsi
natrium.
MACULA DENSA
FUNGSI
MACULA DENSA
Mendeteksi Konsentrasi Na dan CL Renin merangsang Aldosteron merangsang
rendah → macula produksi angiotensin II reabsorbsi Na dan air
konsentrasi Na dan Cl → meningkatkan
densa merangsang sel dari tubulus ginjal →
dalam filtrat yang tekanan darah dan volume cairan tubuh
juxtaglomerular
melewati tubulus pelepasan aldosteron meningkat → tekanan
memproduksi renin
distal dari kelenjar adrenal darah meningkat
MEKANISME PEMBENTUKAN URINE
Filtrasi

03
Glomerulus

Fisiologi dan Histologi


Glomerulus
LAPISAN GLOMERULUS
GAYA PADA FILTRASI GLOMERULUS
LAJU FILTRASI GLOMERULUS

Normalnya 20% plasma masuk ke glomerulus disaring pada tekanan filtrasi 10


mmHg

1 hari glomerulus menghasilkan 180L filtrat


LFG (Laju Filtrasi Glomerulus) : 125mL/menit (pria) dan 115ml/menit (wanita)
Tubulus
04 Ginjal

Fisiologi Reabsorbsi
Tubulus Ginjal
REABSORBSI TUBULUS
REABSORBSI TUBULUS
SEKRESI TUBULUS

Bahan yang
disekresikan oleh
tubulus adalah
ion H, K, dan
senyawa asing
bagi tubuh
05 Mikturisi

Fisiologi Berkemih dan Hal


yang Mempengaruhinya
Saat volume urine di Vesica
Urinaria >200-400mL→
tekanan di vesica urinaria
meningkat → reseptor
regang di dinding vesica
urinaria terangsang →
mengirimkan impuls ke SSP
→ parasimpatis teraktivasi
06 Urine
URINALISIS RUTIN
KANDUNGAN URINE
07
Klinis

Kelainan Sistem
Perkemihan
THANKS!
DO YOU HAVE ANY QUESTIONS?

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,


including icons by Flaticon and infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai