Anda di halaman 1dari 1

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALOPO

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER


Mata Kuliah : BK Karir
Dosen Pengampu : Septya Suarja, M.Pd., Kons.

Ketentuan yang Wajib di Patuhi:

• Kerjakan soal dengan cermat, teliti, jujur dan penuh kesungguhan


• Tidak di perkenankan untuk MENCONTEK

Soal:
1. Okupasi dan struktur karir di Indonesia, jelaskan:
a. Hakikat Okupasi?
b. Faktor-faktor yang mempengaruhi karir?

2. Teori karir Trait and Factor dan Ginzberg, jelaskan:


a. Konsep dasar teori trait and factor?
b. Penerapan teori trait and factor?
c. Keunggulan dan kelemahan teori Ginzberg?

3. Konsep dasar teori Krumboltz, jelaskan:


a. Faktor yang mempengaruhi proses perkembangan karir menurut Krumboltz?
b. Kekuatan dan kelemahan teori Krumboltz?

4. Di sekolah perlu dilaksanakan konseling karir, hal ini bermanfaat bagi arah karir siswa ,
jelaskan:
a. Tujuan konseling karir di SMP dan SMA?
b. Materi-materi apa dalam pelaksanaan konseling karir di SMP dan SMA?
c. Teknik konseling karir untuk siswa SMP?

Anda mungkin juga menyukai