Anda di halaman 1dari 7

MAKALAH KALKULUS INTEGRAL

“INTEGRAL GANDA PADA KOORDINAT KUTUB”

DOSEN PENGAMPUH
DAHLAN S.Pd., M.Pd

Disusun Oleh:
Risaldi Ridwan

UNIVERSITAS KHAIRUN TERNATE


2023/2024

KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah SWT Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahma
t-Nya sehingga makalah dengan judul “INTEGRAL GANDA PADA K
OORDINAT KUTUB” ini dapat tersusun hingga selesai. Tidak lupa juga
kami mengucapkan banyak terima kasih atas bantuan dari pihak yang telah
berkontribusi dengan memberikan sumbangan baik materi maupun pikiran
nya.

Penyusunan makalah ini bertujuan untuk memenuhi nilai tugas dalam mata
kuliah Kalkulus Lanjut makalah ini juga bertujuan agar menambah pengeta
huan dan wawasan bagi para pembaca.

Karena keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman maka kami yakin


masih banyak kekurangan dalam makalah ini. Oleh karena itu, kami sangat
mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca demi kese
mpuraan makalah ini.
Akhir kata, semoga makalah ini dapat berguna bagi para pembaca.

Surabaya, 09 Januari 2024

Risaldi Ridwan

DAFTAR ISI

Kata
Pengantar......................................................................................1
Daftar
Isi...................................................................................................2
BAB I
PENDAHULUAN............................................................................3
1.1 Latar
Belakang................................................................................3
1.2 Rumusan Masalah.................................................................3
1.3 Tujuan....................................................................................3
BAB II
PEMBAHASAN..............................................................................4
BAB III
PENUTUP.....................................................................................6

2
BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Terdapat beberapa kurva tertentu pada suatu bidang, seperti lingkaran, kardiodida, dan mawar
yang lebih mudah dijelaskan dengan menggunakan koordinat Kutub. Misalkan z = f (x,y) menent
ukan sebuah permukaan atas R (lihat gambar) dan andaikan f kontinu dan tak negatif.

1.2 Tujuan Masalah


Tujuan penulisan pada makalah ini adalah :
1. Untuk mengetahui penyelasian soal dari INTEGRAL
GANDA PADA KOORDINAT KUTUB

BAB II
PEEMBAHASAN

Di dalam koordinat kutub, persegi panjang kutub R mempunyai bentuk


R = {(r , θ) : a ≤ r ≤ b, α ≤ θ ≤ β}
di mana a ≥ 0 dan β − α ≤ 2π. Demikian pula, persamaan permukaan
dapat ditulis sebagai
z = f (x, y ) = f (r cos θ, r sin θ) = F (r , θ)
Kita akan menghitung volume V dengan cara baru yaitu dengan
menggunakan koordinat kutub.
Bagi R menjadi partisi-partisi yang lebih kecil berbentuk persegi panjang
kutub R1, R2, . . . , Rn dengan menggunakan kisi kutub, dan misalkan ∆rk
dan ∆θk menyatakan dimensi potongan Rk . Luas A(Rk ) dinyatakan
dengan
A(Rk ) = ¯rk ∆rk ∆θk
di mana ¯rk adalah jari-jari rata-rata Rk .

V ≈n∑k=F (¯rk , ¯θk )¯rk ∆rk ∆θk

Gunakan limit sebagai aturan pembagian partisi yang mendekati nol, maka
akan diperoleh volume yang sebenarnya. Limit ini adalah sebuah integral
lipat-dua.
V =∫ ∫RF (r , θ)r dr dθ =∫ ∫Rf (r cos θ, r sin θ)r dr dθ
Dari uraian di atas, kita mempunyai dua rumus untuk V yaitu
∫Rf (x, y )dA =∫ ∫Rf (r cos θ, r sin θ)r dr dθ
Contoh:
Tentukan volume V dari benda padat di atas persegi panjang kutub
R ={(r , θ) : 1 ≤ r ≤ 3, 0 ≤ θ ≤ π4}
dan di bawah permukaan z = ex2+y 2
Penyelesaian:
Karena x2 + y 2 = r 2, maka
V =∫ ∫Rex2+y 2
=π/4∫03∫1er 2r dr dθ =π/4∫0[ 12 er 2]31dθ
=π/4∫012 (e9 − e)dθ = π8 (e9 − e) ≈ 3181

Pustaka
Purcell, E. J & D. Vanberg, 1999. Terjemahan, Kalkulus
dan
Geometri Analitis, Jilid 1 dan 2. Jakarta : Erlangga.
Spiegel. M. & Wrede R.C. 2002. Theory and Problem of
Advanced
Calculus. Schaum Outline Series. New York: Mc Graw-Hill.

Anda mungkin juga menyukai