Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN HASIL PEMBUATAN ROTI

Nama Anggota Kelompok:

1. Alexandra Kumara Tungga


2. Queensya Aurelia Chairunnisa
3. Diva Wahyuni Kusuma
4. Nizar Salsabila
5. Alista Princess Marwoto
Bahan, Alat dan langkah langkah dalam pembuatan roti

- Bahan

Air 100 gr
Susu Sachet
Gula pasir 8gr
Ragi 5gr
Telur ayam 1 butir
Tepung terigu protein tinggi 250 gr
Margarin 1 sdm

- Alat

Baskom
Spatula
Oven
Timbangan
Loyang

- Langkah – langkah

1. Rebus air hingga mendidih


2. Tambahkan 2 susu sachet, gula pasir dan ragi ke dalam
air lalu di aduk
3. Tambahkan satu butir telur ayam dan tepung terigu lalu di
aduk lagi
4. Tambahkan margarin 1 sdm dan di aduk hingga merata
5. Setelah itu tutup dan diamkan sekitar 30 menit di suhu
ruang
6. Setelah adonan sudah mengembang, adonan akan di
bagi lalu ditaruh di Loyang gunakan margarin di tangan
agar tidak lengket lalu oleskan juga margarin di Loyang
7. Setelah adonan di potong lalu di bentuk bulat dan
letakkan kedalam Loyang yang sudah di oleskan dengan
margarin
8. Lalu tutup adonan menggunakan kain dan diamkan
adonan selama 45 menit
9. Setelah adonan mengembang panaskan oven selama 10
menit dengan suhu 180 derajat api atas bawah
10. Sebelum dimasukkan ke dalam oven adonan bias di
oleskan dengan susu cair
11. Lalu masukkan adonan ke dalam oven selama sekitar
20 menit
12. Roti pun matang dan oleskan margarin ke atas roti
yang sudah matang. Roti pun siap di sajikan

Anda mungkin juga menyukai