Anda di halaman 1dari 3

KONTRAK BELAJAR

STASE PEMINATAN GADAR


DI RUANG NEONATUS INTENSIVE CARE UNIT (NICU)
RSUP PROF. DR. R. D. KANDOU MANADO

Nama : Eka Fajrin Apriliani Daud


NIM : 711490123009
Prodi : Ners Lanjutan

MINGGU TUJUAN KOMPETENSI OUTCOME TARGET METODE CAPAI


PRAKTEK WAKTU AN
I Orientasi Pengenalan dengan CI, lingkungan Mahasiswa mampu mengetahui letak alat, Hari pertama √
dengan praktek, dan tata tertib tempat kebiasaan yang ada diruangan, prosedur
lingkungan praktek. tindakan,dan mematuhi tata tertib praktek.
tempat praktek
Menyampaikan Membuat kesepakatan kontrak Kontrak belajar disetujui CI Hari Pertama Diskusi √
dan membuat belajar dengan CI. Kontrak belajar ditanda tangani oleh CI dengan CI
kontrak belajar
Menyusun dan Membuat laporan pendahuluan kasus Laporan pendahuluan diperiksa dan dikoreksi Hari Pertama Diskusi √
menyampaikan kelolaan: BBLRS oleh CI. dengan CI
laporan Laporan Pendahuluan disetujui dan ditanda Hari Kedua
pendahuluan tangani oleh CI.
Memberikan 1. Melakukan pengkajian Mahasiswa mampu memahami dan Hari kedua Wawancara √
asuhan berdasarkan kategori dan sub. melakukan pengkajian airway, breathing, dengan
keperawatan Kategori SDKI. circulation, disability, exposure, dan keluarga
(Resume) pada pemeriksaan fisik head to toe pasien.
pasien dengan 2. Merumuskan diagnosa Mahasiswa mampu merumuskan diagnose Hari kedua Analisis dan √
BBLSR keperawatan berdasarkan SDKI. berdasarkan SDKI. reading
textbook
3. Menyusun intervensi Mahasiswa mampu menyusun intervensi Hari kedua Analisis dan √
keperawatan berdasarkan SIKI keperawatan berdasarkan SIKI. reading
dengan Kriteria hasil berdasarkan textbook
SLKI. √
4. Implemntasi keperawatan Mahasiswa mampu melakukan intervensi Hari kedua Bed side √
berdasarkan intervensi yang telah keperawatan yang telah disusun sesuai teaching
disusun. program terapi pasien. demonstrasi
5. Evaluasi Mahasiswa mampu mengevaluasi keadaan Hari kedua √
a. Mengevaluasi kemajuan pasien dan menyusun SOAP.
pasien terhadap tindakan
yang diberikan
b. Menentukan rencana tindak
lanjut
6. Pendokumentasian asuhan Mahasiswa mampu mendokumentasikan Hari kedua √
keperawatan asuhan keperawatan selama waktu kelolaan
pada log book
Melakukan 1. Penentuan problem dengan Hari kedua Diskusi √
analisis jurnal pembimbing
2. Pencarian jurnal Jurnal keperawatan nasional atau Jurnal √
internasional reading
3. Penyusunan analisis jurnal Hasil analisis jurnal Analisis dan √
diskusi
Melakukan Mengukur BB dan TB. Mahasiswa mampu mengukur BB dan TB. Hari pertama – Bed side √
ketrampilan Menyiapkan pasien dan alat Mahasiswa mampu menyiapkan alat untuk kelima. teaching
klinik gawat pengukuran TB dan BB. mengukur BB dan TB. demonstrasi
darurat. Mengukur vital sign. Mahasiswa mampu mengukur vital sign: √
Menyiapkan pasien dan alat tindakan tekanan darah, nadi, respirasi dan suhu badan.
pengukuran vital sign. Mahasiswa mampu menyiapkan alat untuk
mengukur vital sign.
Pengambilan sampel darah Mahasiswa mampu melakukan pengambilan √
vena/arteri. sampel darah vena/arteri.
Pemasangan infus. Mahasiswa mampu melakukan pemasangan √
infus.
Pemasangan kateter urine. Mahasiswa mampu melakukan pemasangan √
kateter urine.
Pemberian oksigen. Mahasiswa mampu memberikan oksigen via √
kanula, simple mask, reabreathing mask dan
non reabreathingmask.
Mempertahankan kepatenan jalan Mahasiswa mampu mempertahankan √
napas kepatenan jalan napas.
Pemberian obat. Mahasiswa mampu melayani pemberian obat √
via oral, parenteral, topical, supositoria, dll.
Pendidikan kesehatan Mahasiswa mampu menyiapakan materi √
pendidikan kesehatan lengkap dengna leaflet
dan mampu memberikan pendidikan
kesehatan pada orang tua dan pasien.

Manado, Februari 2024


Mengetahui CT

Sisfiani D. Sarimin, M.Kep.,Ns.,Sp.An


NIP. 197504131998032001

Anda mungkin juga menyukai