Anda di halaman 1dari 1

PRINSIP UNDERSTANDING BY DESIGN

DALAM PERENCANAAN PEMBELAJARAN


DAN ASESMEN

Keunikan dari UbD adalah pada pola


perencanaan yang terbalik, yaitu
dimulai dari apa yang ingin dipahami
oleh siswa dari topik bahasan tertentu,
berlanjut ke penyusunan penilaian
yang mengukur bukti-bukti
pembelajarannya dan terakhir ke
Desain kurikulum yang digunakan
perencanaan pengajaran yang akan
pengajar biasanya mencakup konten, dilakukan. Prinsip ini disebut juga
keterampilan dasar, pemahaman sebagai “perancangan mundur”. Pada
konsep, dan transfer ilmu. sekolah yang menerapkan Kurikulum
Pembelajaran saat ini perlu dirancang Merdeka guru dapat menyusun tujuan
pembelajaran berdasarkan Capaian
untuk membantu siswa berfokus pada
Pembelajaran (CP).
keterampilan tersebut. Understanding
by Design yang menjadi opsi jawaban
permasalahan tersebut, karena UbD
desain yang menitikberatkan pada
tujuan akhir dari suatu pembelajaran.
Pembelajaran akan berfokus pada Guru dapat mengetahui
tujuan pembelajaran yang hendak ketercapaian tujuan
dicapai, kemudian menentukan alat pembelajaran dengan
untuk mengukur ketercapaian
menggunakan asesmen yaitu:
pembelajaran, lalu menyusun langkah
1.assessment for learning (AfL).
atau cara mengajarkannya.
2.assessment as learning (AaL),
3. assessment of learning (AoL)

Anda mungkin juga menyukai