Anda di halaman 1dari 8

INFORMASI JABATAN

1. NAMA JABATAN : Kepala Bagian Kelembagaan dan Analisis Jabatan


2. KODE JABATAN:
3. UNIT KERJA :
a. JPT Utama :
b. JPT Madya :
c. JPT Pratama 1 : Asisten Administrasi Umum
d. JPT Pratama 2 : Biro Organisasi
e. Administrator : Bagian Kelembagaan dan Analisis Jabatan
f. Pengawas :
g. Pelaksana :
h. Jabatan Fungsional :

4. IKTISAR JABATAN : Memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan perumusan


kebijakan daerah, pengoordinasian perumusan kebijakan
daerah, pengoordinasian pelaksanaan tugas Perangkat
Daerah, pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan
daerah di bidang kelembagaan provinsi, kelembagaan
kabupaten/kota dan analisis jabatan sesuai dengan prosedur
yang berlaku agar tugas dapat berjalan dengan baik.

5. KUALIFIKASI JABATAN
a. Pendidikan Formal : S1 atau Diploma IV bidang IlmuPemerintahan/
Administrasi/Manajemen /Ilmu atau bidang lain yang
relevan dengan tugas jabatannya

b. Pendidikan dan Pelatihan : - Pelatihan Struktural Diklat Pim Tk. III


- Diklat Teknis terkait Kelembagaan
- Diklat Teknis terkait AnalisisJabatan
- Diklat Teknis terkait Analisis Beban Kerja
- Diklat teknis terkait Standar kompetensi jabatan

c. Pengalaman Kerja : Memiliki pengalaman pada jabatan pengawas paling


singkat 3 (tiga ) tahun atau jabatan yang setingkat
dengan jenjang jabatan Ahli Muda sesuai bidang tugas
jabatan yang akan diduduki.
6. TUGAS POKOK :

WAKTU
JUMLAH WAKTU KEBUTUHAN
NO. URAIAN TUGAS HASIL KERJA PENYELESAIAN
HASIL EFEKTIF PEGAWAI
(JAM)
1 2 3 4 5 6 7
1 Dokumen
Menyusun rencana
penyusuan
operasional di lingkungan
rencana
Bagian Kelembagaan dan
operasional di
Analisis Jabaan berdasarkan
lingkungan 2 5.30 10.6 0.01
program kerja Sub Bagian
Bagian
dan petunjuk pimpinan
Kelembagaan
sebagai pedoman
dan Analisis
pelaksanaan tugas;
Jabaan
2 Mendistribusikan tugas Kegiatan
940 0.5 470 0.38
kepada bawahan pendistribusian
dilingkungan Bagian
Kelembagaan dan Analisis
Jabatan sesuai tugas dan
tugas kepada
tanggung jawab yang
bawahan
ditetapkan agar tugas yang
diberikan berjalan efektif dan
efisien.
3 Memberi petunjuk
pelaksanaan tugas bawahan Kegiatan
dengan menjelaskan sesuai pemberian
dengan permasalahan dan petunjuk 407 1 407 0.33
pemecahannya agar setiap pelaksanaan
tugas yang diberikan dapat tugas bawahan
terselesaikan dengan baik;
4 Menyelia pelaksanaan tugas
bawahan di lingkungan
Bagian Kelembagaan dan Kegiatan
Analisis Jabatan sesuai penyeliaan
470 1 470 0.38
dengan peraturan dan pelaksanaan
prosedur yang berlaku untuk tugas bawahan
mencapai target kinerja yang
diharapkan
5 Peraturan
Menyiapkan bahan pelaksanaan
perumusan kebijakan daerah perumusan
di bidang kelembagaan kebijakan
provinisi, kelembagaan daerah di
kabupaten/kota dan analisis bidang
3 3 9 0.01
jabatan sesuai dengan kelembagaan
prosedur yang berlaku provinisi,
untuk kelancaran dan kelembagaan
terlaksananya tugas dengan kabupaten/kota
baik; dan analisis
jabatan
6 Berkas
Menyiapkan bahan
penyiapan
pengoordinasian perumusan
koordinasi
kebijakan daerah di bidang
perumusan
kelembagaan provinisi,
kebijakan
kelembagaan
daerah di
kabupaten/kota dan analisis
bidang 3 3 9 0.01
jabatan sesuai ketentuan
kelembagaan
peraturan perundang-
provinisi,
undangan yang berlaku yang
kelembagaan
berlaku sebagai bahan
kabupaten/kota
informasi dalam
dan analisis
pelaksanaan tugas;
jabatan
7 Berkas
Menyiapkan bahan penyiapan
pengordinasian pelaksanaan koordinasi
tugas Perangkat Daerah di pelaksanaan
bidang kelembagaan tugas
provinisi, kelembagaan Perangkat
kabupaten/kota dan analisis Daerah di
3 3 9 0.01
jabatan sesuai ketentuan bidang
peraturan perundang- kelembagaan
undangan yang berlaku yang provinisi,
berlaku sebagai bahan kelembagaan
informasi dalam kabupaten/kota
pelaksanaan tugas; dan analisis
jabatan
8 Berkas
penyiapan
Menyiapkan bahan
bahan
pemantauan dan evaluasi
pemantauan
pelaksanaan kebijakan
dan evaluasi
daerah di bidang
pelaksanaan
kelembagaan provinisi,
kebijakan
kelembagaan
daerah di 3 3 9 0.01
kabupaten/kota dan analisis
bidang
jabatan a sesuai dengan
kelembagaan
ketentuan perundang-
provinisi,
undangan yang berlaku
kelembagaan
untuk sinkronisasi dalam
kabupaten/kota
pelaksanaan tugas;
dan analisis
jabatan
9 Memeriksa surat dinas yang Daftar surat
akan ditanda tangani atau dinas yang
naskah yang akan akan ditanda
disampaikan kepada atasan tangani atau
235 1 235 0.19
dengan meneliti naskah yang
kebenarannya dan akan
membubuhi paraf terhadap disampaikan
naskah dinas yang benar; kepada atasan
10 Mengevaluasi pelaksanaan
tugas bawahan di
Laporan hasil
lingkungan Bagian
evlauasi
Kelembagaan dan Analisis
pelaksanaan
Jabatan dengan cara
tugas bawahan
membandingkan antara
di lingkungan 24 3 72 0.06
rencana operasional dengan
Bagian
tugas-tugas yang telah
Kelembagaan
dilaksanakan sebagai bahan
dan Analisis
laporan kegiatan dan
Jabatan
perbaikan kinerja di masa
yang akan datang;
11 Melaporkan hasil
pelaksanaan tugas kepada laporan hasil
atasan baik secara lisan pelaksanaan
24 1 24 0.02
maupun secara tertulis untuk tugas kepada
bahan pertanggungjawaban atasan
pelaksanaan tugas
12 Melaksanakan tugas
Kegiatan
kedinasan lain yang
tugas 24 3 72 0.06
diberikan pimpinan baik lisan
kedinasan lain
maupun tertulis.
JUMLAH 22.5 1796.6 1.44
JUMLAH PEGAWAI 1

7. HASIL KERJA :

No Uraian

1 Dokumen penyusuan rencana operasional di lingkungan Bagian Kelembagaan dan Analisis Jabaan

2 Kegiatan pendistribusian tugas kepada bawahan


3 Kegiatan pemberian petunjuk pelaksanaan tugas bawahan
4 Kegiatan penyeliaan pelaksanaan tugas bawahan
5 Peraturan pelaksanaan perumusan kebijakan daerah di bidang kelembagaan provinisi, kelembagaan
kabupaten/kota dan analisis jabatan
6 Berkas penyiapan koordinasi perumusan kebijakan daerah di bidang kelembagaan provinisi,
kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
7 Berkas penyiapan koordinasi pelaksanaan tugas Perangkat Daerah di bidang kelembagaan provinisi,
kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
8 Berkas penyiapan bahan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan daerah di bidang
kelembagaan provinisi, kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
9 Daftar surat dinas yang akan ditanda tangani atau naskah yang akan disampaikan kepada atasan
10 Laporan hasil evlauasi pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Bagian Kelembagaan dan Analisis
Jabatan
11 laporan hasil pelaksanaan tugas kepada atasan
12 Kegiatan tugas kedinasan lain

8. BAHAN KERJA

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas


1. Surat masuk Pemeriksaan surat masuk
2. Disposisi atasan Pengordinasian pelaksanaan tugas
3. Data-data terkait Pengordinasian perumusan kebijakan daerah
4. Peraturan Perumusan kebijakan daerah
5. Laporan Pengevaluasian tugas bawahan
6. Restra Penyusunan rencana operasional
7. Tupoksi Pengevaluasian tugas bawahan

8. Penyiapan bahan pemantauan dan evaluasi


DPA/RKA
9. Surat masuk dan keluar Pendistribusian tugas kepada bawahan

9. PERANGKAT KERJA

No Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas


Standar Operasional
1. Memeriksa surat dinas
Prosedur
2. Peraturan Mnyiapkan bahan perumusan kebijakan daerah
Menyiapkan bahan pengordinasian perumusan
3. Petunjuk teknis
kebijakan daerah
Program, kegiatan, sub Menyusun rencana operasional
4.
kegiatan
5. Surat perintah Melaporkan hasil pelaksanaan tugas
6. Rencana operasional Memberi petunjuk pada bawahan
7. Kerangka Acuan kerja Menyiapkan baha n pemantauan dan evaluasi
8. Hasil Pengolahan Data Mengevaluasi pelaksanaan tugas bawahan
9. Uraian tugas Mendistribusikan tugas pada bawahan

10. TANGGUNG JAWAB :

N URAIAN
O

1. Ketelitian tersusunnya rencana operasional di lingkungan Bagian Kelembagaan


dan Analisis Jabaan
2. Kelancaran pendistribusikan tugas kepada bawahan

3. Ketepatan pemberian petunjuk pelaksanaan tugas

4. Keakuratan penyeliaan pelaksanaan tugas bawahan

5. Kelancaran perumusan kebijakan daerah dibidang kelembagaan provinsi,


kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan

6. Keefektifan Koordinasi perumusan kebijakan daerah dibidang kelembagaan,


provinsi, kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
7. Kelengkapan koordinasi pelaksanaan tugas perangkat daerah dibidang
kelembagaan provinsi, kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
8. Keakuratan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan daerah dibidang
kelembagaan provinsi, kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
9. Ketelitian pemeriksaan surat dinas

10. Ketepatan ealuasi pelaksanaan tugas bawahan

11. Kelancaran laporan hasil pelaksannaan tugas

12. Ketepatan Tugas kedinasan lain

11. Kewenangan

N URAIAN
O

1. Menetapkan rencana operasional di lingkungan Bagian Kelembagaan dan Analisis


Jabaan
2. Menetukan pendistribusikan tugas kepada bawahan

3. Memberikan petunjuk pelaksanaan tugas

4. Memberikan penyeliaan pelaksanaan tugas bawahan

5. Menilai perumusan kebijakan daerah dibidang kelembagaan provinsi,


kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan

6. Menetapkan perumusan kebijakan daerah dibidang kelembagaan, provinsi,


kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
7. Melakukan Koordinasi pelaksanaan tugas perangkat daerah dibidang
kelembagaan provinsi, kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
8. Menentukan Pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan daerah dibidang
kelembagaan provinsi, kelembagaan kabupaten/kota dan analisis jabatan
9. Mengoreksi Pemeriksaan surat dinas

10. Menilai evaluasi pelaksanaan tugas bawahan

11. Memberikan laporan hasil pelaksannaan tugas

12. Melaksanakan tugas kedinasan lain

11. KORELASI JABATAN :

No Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal

Kepala Biro Sekretariat Daerah Prov. Pelaporan dan pertanggung


1.
Organisasi Sultra jawaban tugas
Pejabat
Administrartor
Biro Organisasi Setda Koordinasi pelaksanaan
2. Lingkup Biro
Prov. Sultra Tugas
Organisasi Setda
Prov. Sultra
Pejabat berwenang Instansi terkait lingkup
Koordinasi/Kerjasama/
pada unit Pemerintah Provinsi, Kab /
3 Konsultasi Pelaksanaan
kerja/lembaga/ Kota, dan Kementerian /
tugas
instansi terkait Non Kementerian

12. KONDISI LINGKUNGAN KERJA :

No Aspek Faktor

1. Tempat kerja Dalam ruangan tertutup

2. Suhu Normal

3. Udara Kering

4. Keadaan Ruangan Cukup

5. Letak Luas

6. Penerangan Terang

7. Suara Tenang

8. Keadaan tempat kerja Bersih dan rapi

9. Getaran Tanpa getaran


14. RESIKO BAHAYA :

No NAMA RESIKO PENYEBAB


1. Tidak ada

15. SYARAT JABATAN :

a. Keterampilan kerja
1. Menyusun rencana anggaran
2. Menganalisis alternatif pemecahan asalah
3. Mnyusun konsep yang berkaitan dengan perencanaan kepegawaia
4. Kemampuan melaksanakan tugas teknis dan administrative
5. Kemampuan menelaah hal teknis dalam rangka pemberian pertimbangan
kepada pimpinan

b. Bakat Kerja :
1. G : Intelegensia
Kemampuan belajar secara umum
2. V : Bakat Verbal
Kemampuan untuk memahami arti kata-kata dan penggunaannya secara
tepat dan efektif
3. Q : Ketelitian
Kemampuan menyerap perincian yang berkaitan dalam bahan verbal atau
dalam tabel

c. Temperamen Kerja :

1. D : Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab untuk


kegiatan memimpin, mengendalikan, atau merencanakan
2. F : Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang mengandung
penafsiran perasaan (feeling), gagasan (idea), atau fakta (fact) dari sudut
padangan pribadi
3. I : Kemampuan menyesuaikan diri untuk pekerjaan-pekerjaan
mempengaruhi orang lain dalam pendapat, sikap atau pertimbangan
mengenai gagasan
4. M : Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan pengambilan
kesimpulan, pembuatan pertimbangan atau pembuatan keputusan berdasar
kriteria yang dapat diukur atau diuji
5. P : Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan dengan orang
lain labih dari hanya penerimaan dan pembuatan instruksi

d. Minat Kerja
1. Sosial : Aktivitas yang bersifat sosial atau memerlukan keterampilan
berkomunikasi dengan orang lain
2. Kewirausahaan : Aktivitas yang melibatkan kegiatan pengelolaan/ manajerial
untuk pencapaian tujuan organisasi.
3. Konvensional : Aktivitas yang memerlukan manipulasi data yang eksplisit,
kegiatan administrasi, rutin dan klerikal.
e. Upaya Fisik

1. Berbicara : Menyatakan atau bertukar pikiran secara lisan agar dapat


dipahami
2. Duduk : Berada dalam suatu tempat dalam posisi duduk biasa
3. Mendengar : Menggunakan telinga untuk mengetahui adanya suara
4. Melihat : Usaha mengetahui dengan menggunakan mata
5. Berdiri : Berada disuatu tempat dalam posisi tegak ditempat tanpa pindah
ketempat lain

f. Kondisi Fisik
1. Jenis Kelamin : Laki-Laki/Perempuan
2. Umur : 40 Tahun
3. Tinggi badan : 165 cm
4. Berat badan : 65 Kg
5. Postur badan : Tinggi dan Tegap
6. Penampilan : Bersih Rapih

g. Fungsi Pekerjaan
D0 : Memadukan Data : Menyatukan atau memadukan hasil analisis data
untuk menemukan fakta menyusun karangan atau mengembangkan konsep,
pengetahuan, interprestasi, menciptakan gagasan dengan menggunakan
imajinasi
D2 : Menganalisis Data : Mempelajari, mengurangi merinci dan menilai data
untuk mendapatkan kejelasan, atau menyajikan tindakan alternatif
O0 : Menasehati : Memberi bimbingan, saran, konsultasi atau nasehat
kepada perorangan atau instansi dalam pemecahan masalah berdasarkan
disiplin ilmu, spiritual atau prinsip-prinsip keahlian lainnya.
O1 : Berunding : Menyelesaikan masalah tukar menukar dan beradu
pendapat, argument, gagasan, dengan pihak lain membuat keputusan

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN : Sangat Baik

17. KELAS JABATAN : 12

Anda mungkin juga menyukai