Anda di halaman 1dari 1

NAMA : Susiana

NIM : P072200422153
PRODI : Profesi Ners
WOC DEFISIT PERAWATAN DIRI ( KEBERSIHAN TUBUH DAN KERAPIHAN )

Definisi Jenis –Jenis Defisit Perawatan diri


Defisit perawatan diri adalah tidak 1.Mandi/Kebersihan
m a m p u m e l a k u k a n a t a u menyelesaikan aktivitas
2.Mengenakan Pakaian/berhias
perawatan diri (SDKI 2017)
3.Makan

4.Toileting
Etiologi

Penyebab (SDKI)
1.Gangguan Muskuluskeletal
Faktor_Faktor yang mempengaruhi
2.Gangguan Neuromuskuler Personal Hygiene
3.Kelemahan 1 .Body Image
Gambaran individu terhadap dirinya sangat
4.Gangguan Psikologis dan /psikotik mempengaruhikebersihan diri.
5.Penurunan Motivasi/Minat 2. Praktik Sosial
A.Faktor Predisposisi Pada anak-anak selalu dimanja dalam
kebersihan diri,
1.Perkembangan
3. Status Sosial
Keluarga terlalu melindungi dan memanjakan klien
sehingga perkembangan inisiatif terganggu. Ekonomi Personal hygiene memerlukan alat
dan bahan
2.Biologis
Penyakit kronis yang menyebabkan klien tidak 4.Pengetahuan
mampumelakukan perawatan diri. Pengetahuan personal hygiene sangat penting
3.Kemampuan karena pengetahuanyang baik dapat
meningkatkan kesehatan.
Realitas Turun Klien dengan gangguan jiwa
5. Budaya
dengan k e m a m p u a n r e a l i t a s y a n g k u r a n g
m e n y e b a b k a n k e t i d a k p e d u l i a n dirinya dan Di sebagian masyarakat jika individu sakit
lingkungan termasuk perawatan diri. tertentu tidak boleh dimandikan
4.Sosial 6. Kebiasaan Seseorang
Kurang dukungan dan latihan kemampuan Ada kebiasaan orang yang menggunakan
perawatan diri lingkungannya. produk tertentu dalam perawatan diri.
B. Faktor presivitasi 7. Kondisi Fisik Atau Psikis
Defisit perawatan diri adalah kurang penurunan Pada Keadaan Sakit kemampuan untuk
motivasi,kerusakan kognisi atau perceptual, cemas, merawat dirinBerkurang.
lelah/lemah yang dialami individusehingga
menyebabkan individu kurang mampu melakukan
perawatan diri.M e n u r u t D e p k e s R I ( 2 0 1 0 )

Anda mungkin juga menyukai