Anda di halaman 1dari 2

INSTRUMEN PENILAIAN UJIAN PRAKTEK

Mata Pelajaran : PKWU


Guru Pengampu : Rusnani, S.Pd.
Kelas/Semester : XII/Genap
Kompetensi Dasar : 4.10 Memasarkan produk usaha pengolahan makanan fungsional
Materi Pembelajaran : Pengolahan Makanan dan Minuman

1. Kisi-kisi
Melalui metode pembelajaran kelompok, siswa melakukan praktek penjulan atau pemasaran makanan
modifikasi khas daerah.
2. Instrumen
a. Secara kelompok, lakukan praktek sesuai kisi-kisi.
b. Diberikan waktu selama 3 hari
c. Melakukan penjualan dan pemasaran di sekolah
3. Pedoman Penskoran:
Aspek Skors
No.
Penilaian 4 3 2 1
1. Pengemasan Pengemasan Pengemasan Pengemasan Pengemasan
Makanan makanan baik makanan cukup makanan makanan tidak
dan manarik baik dan cukup kurang menarik baik dan tidak
menarik menarik
2. Pemasaran Pemasaran Pemasaran Pemasaran Pemasaran
makanan makanan baik, makanan cukup makanan makanan tidak
menarik, luwes, baik, menarik, kurang baik dan berjalan dengan
dan mudah dan luwes menarik baik
untuk dijual
3. Penjualan Penjualan Penjualan Penjualan Penjualan
makanan laku makanan laku makanan makanan tidak
dan tidak bersisa tetapi kurang laku dan laku dan bersisa
menyisakan bersisa banyak banyak
beberapa
makanan
4. Laporan Laporan Laporan Laporan Laporan
penjualan penjualan penjualan hanya penjualan hanya penjualan hanya
terdapat : terapat empat terdapat tiga terdapat dua terdapat satu
 Foto produk pont yang telah point dari yang point dari yang point dari yang
 Flyer produk ditentukan ditentukan ditentukan ditentukan
 Foto
pemasaran
 Laporan
analisis
modal dan
keuntungan

Jumlah skors
Skors= x 100
Skors total

4. Penilaian:

PKWU Kelas 12|SMA LTI IGM Palembang 1


Aspek Penilaian Skor Nilai Akhir Komentar Guru
Pengemasan makanan
Pemasaran produk
Penjualan
Laporan
Total

Mengetahui, Palembang, Maret 2023


Orang Tua/Wali Guru pengampu,

.............................. Rusnani, S.Pd.

PKWU Kelas 12|SMA LTI IGM Palembang 2

Anda mungkin juga menyukai