Anda di halaman 1dari 11

Fakultas Teknik

Program Studi : Sistem Informasi


Universitas Muria Kudus

Analisa Proses Bisnis


Proses Bisnis Usaha Toko Yosi “Baby Shop”

DISUSUN OLEH :
NAMA : EVELIN YUNITASARI
NIM : 202053026
DOSEN PENGAMPU : SYAIFUL MUZID, ST, M.Cs., MTA.
MATA KULIAH : ANALISA PROSES BISNIS
Acquisition / Payment
1. Proses perolehan bahan / pembayaran kepada supplier.

Conversion Process
TAHAPAN Proses Perubahan / Produksi.
2.
PROSES
BISNIS

Sales / Collection Process


3. Proses penjualan pada Konsumen / Pengumpulan
Pembayaran dari Konsumen.
1. Acquisition / Payment
Proses perolehan bahan / pembayaran kepada supplier.

Mencari bahan baku / stok barang dari sales Mencari SDM untuk dipekerjakan di toko

Membayar bahan baku yang sudah dipesan Mencari pembeli


2. Conversion Process
Proses Perubahan / Produksi.

Proses penataan barang di instalasi toko. Proses pengemasan barang yang berukuran kecil.

Proses jual ke pelanggan yang datang ke toko.

Proses pengiriman barang ke pelanggan (jika online)


3. Sales / Collection Process
Proses penjualan pada Konsumen / Pengumpulan pembayaran
dari Konsumen .

Melakukan promosi ke konsumen / calon pelanggan

Melayani pelanggan yang langsung datang ke toko

Melakukan pendataan pelanggan yang pesan melalui WA


( Whatsapp )

Melakukan pengiriman barang yang dipesan via WA ( Whatsapp )

Menerima kritik dan saran dari Pelanggan

Menerima pembayaran baik cash maupun debit dari pelanggan


Planning ( Perencanaan )
1.

Execution ( Pelaksanaan )
2.

MANAJEMEN
PROSES
BISNIS Controlling ( Pengawasan )
3.

4. Evaluation ( Penilaian )
Membuat rencana untuk memilih Merencanakan memilih orang yang
barang yang akan dipesan. mampu dalam pengiriman dan mengecek
stok barang dengan sabar dan teliti.
( Tahap Acquisition )
( Tahap Conversion Process )

Merencanakan pembayaran
untuk stok barang yang sudah
dipesan. Baik secara cash
maupun kredit.
( Tahap Sales ) Planning
( Perencanaan )
Melakukan pemantauan barang Memantau barang yang dibeli oleh
yang dipesan sales agar sesuai pelanggan agar tidak terjadi salah
dengan apa yang dipesan. pemilihan barang atau kerusakan.
( Tahap Conversion Process )
( Tahap Acquisition )

Proses penagihan pembayaran


dari pelanggan sesuai dengan
kesepakatan di awal pemilihan
barang.
( Tahap Sales )

Execution ( Pelaksanaan )
… ..

( Tahap Conversion Process )


( Tahap Acquisition )

( Tahap Sales )

Controlling
( Pengawasan)
.. ..

( Tahap Conversion Process )


( Tahap Acquisition )

..

( Tahap Sales )

Execution ( Pelaksanaan )
Thanks !
….

Anda mungkin juga menyukai