Anda di halaman 1dari 62

KISI-KISI DAN KARTU SOAL

PAS 2023
MATA PELAJARAN :
KELAS/PROGRAM :
BENTUK SOAL :
JUMLAH SOAL :
ALOKASI WAKTU :

PENYUSUN :
NIP. 19681118 2007011 022

TEMPAT/TGL PENYUSUNAN :

KEPALA SEKOLAH :
NIP. 19680403 199412 1 004

UPT. SMAN 10 LUWU


TAHUN PELAJARAN :
KISI-KISI DAN KARTU SOAL
PAS 2023
PJOK
XII
Pilihan Ganda
50
60 Menit

Drs. NASBAINT
NIP. 19681118 2007011 022

Luwu, November 2023

Drs. ARIFIN, M.Pd.


NIP. 19680403 199412 1 004

UPT. SMAN 10 LUWU


2023-2024

Digunakan untuk kalangan sendiri


KISI - KISI SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU ALOKASI WAKTU :


MATA PELAJARAN : PJOK JUMLAH SOAL :
KELAS/PROGRAM : XII PENULIS :
TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

KELAS/
NO.
URUT
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL
SEMESTER

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui taktik pertahanan dalam permainan
1 Permainan Sepak bola XII
permainan bola besar* sepak bola

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui siasat yang dilakukan sebelum
2 Permainan Sepak bola XII
permainan bola besar* pertandingan dalam permainan sepak bola

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui pola penyerangan dalam permainan
3 Permainan Sepak bola XII
permainan bola besar* sepak bola

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui teknik dasar dalam permainan sepak
4 Permainan Sepak bola XII
permainan bola besar* bola

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui aturan-aturan dalam permainan sepak
5 Permainan Sepak bola XII
permainan bola besar* bola

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui Pola pertahanan dalam permainan
6 Permainan Sepak bola XII
permainan bola besar* sepak bola

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menganalisis gambar isyarat wasitd al permainan
7 Permainan Bola Volli XII
permainan bola besar* bola volli

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menganalisis gambar isyarat wasitd al permainan
8 Permainan Bola Volli XII
permainan bola besar* bola volli

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui keterampilan dalam menyerang dalam
9 Permainan Bola Volli XII
permainan bola besar* permainan bola volli
KELAS/
NO.
URUT
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL
SEMESTER

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menjelaskan fungsi pemain dalam permainan bola
10 Permainan Bola Volli XII
permainan bola besar* volli

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui keterampilan dalam menyerang dalam
11 Permainan Bola Volli XII
permainan bola besar* permainan bola volli

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menjelaskan pembuatan pola permainan bola
12 Permainan Bola Basket XII
permainan bola besar* basket

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui bentuk penyerangan beregu pemain-
13 Permainan Bola Basket XII
permainan bola besar* pemain bola basket

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui keterampilan dalam permainan bola
14 Permainan Bola Basket XII
permainan bola besar* basket

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu


15 Permainan Bola Basket XII Mengetahui aturan dalam permainan bola basket
permainan bola besar*

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu


16 Permainan Bola Basket XII Mengetahui aturan dalam permainan bola basket
permainan bola besar*

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu


17 Permainan Soft ball XII Mengetahui taktik dalam permainan softball
permainan bola kecil

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu


18 Permainan Soft ball XII Mengetahui bentuk dalam permainan softball
permainan bola kecil

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu


19 Permainan Soft ball XII Mengetahui teknik dasar dalam permainan softball
permainan bola kecil

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui taktik pukulan dalam permainan
20 Permainan Soft ball XII
permainan bola kecil softball
KELAS/
NO.
URUT
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL
SEMESTER

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu


21 Permainan Soft ball XII Mengetahui taktik dalam permainan softball
permainan bola kecil

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Mengetahui jumlah pemian dalam permainan
22 Permainan Soft ball XII
permainan bola kecil softball

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam
23 Permainan Bulutangkis XII
permainan bola kecil permainan bulutangkis

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam
24 Permainan Bulutangkis XII
permainan bola kecil permainan bulutangkis

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam
25 Permainan Bulutangkis XII
permainan bola kecil permainan bulutangkis

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam
26 Permainan Bulutangkis XII
permainan bola kecil permainan bulutangkis

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam
27 Permainan Tennis meja XII
permainan bola kecil permainan bulutangkis

Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu Menjelaskan teknik memukul dalam dalam
28 Permainan Tennis meja XII
permainan bola kecil permainan tennis meja

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat Menjelaskan teknik memukul dalam dalam
29 Lompat tinggi XII
dan lempar yang disusun sesuai peraturan permainan tennis meja

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam
30 Bulutangkis XII
dan lempar yang disusun sesuai peraturan permainan bulutangkis

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat


31 Lompat Tinggi XII Mengetahui teknik dalam lompat tinggi
dan lempar yang disusun sesuai peraturan
KELAS/
NO.
URUT
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL
SEMESTER

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat Mengetahui faktor yang berpengaruh dalam lompat
32 Lompat Tinggi XII
dan lempar yang disusun sesuai peraturan tinggi

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat Mengetahui faktor yang berpengaruh dalam lompat
33 Lompat jauh XII
dan lempar yang disusun sesuai peraturan jauh

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat Mengetahui jenis2 gaya yang ada dalam lompat
34 Lompat jauh XII
dan lempar yang disusun sesuai peraturan jauh

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat


35 Lari jarak pendek XII Mengetahui teknik dasar dalam lari jarak pendek
dan lempar yang disusun sesuai peraturan

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat


36 Lari jarak pendek XII Mengetahui star dalam lari jarak pendek
dan lempar yang disusun sesuai peraturan

Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat Menganalisis faktor yang mempengaruhi
37 Lari jarak pendek XII
dan lempar yang disusun sesuai peraturan perlombaan lari jark pendek.

Menjelaskan bentuk latihan yang mengharuskan


Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat
seseorang melakukan gerakan dengan cepat dan
38 kebugaran jasmani terkait kesehatan dan keterampilan Kebugaran jasmani XII
mengubah arah dengan tangkas tanpa kehilangan
secara pribadi keseimbangan

Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat


Mengetahui bentuk latihan yang dapat
39 kebugaran jasmani terkait kesehatan dan keterampilan Kebugaran jasmani XII
mengencankan otot lengan
secara pribadi

Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat


mengetahui perubahan yang disebabkan oleh
40 kebugaran jasmani terkait kesehatan dan keterampilan Kebugaran jasmani XII
latihan dalam berbagai organ tubuh
secara pribadi

Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat


41 kebugaran jasmani terkait kesehatan dan keterampilan Kebugaran jasmani XII mengetahui unsur-unsur dalam kebugaran jasmani
secara pribadi

Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat


menjelaskan salah satu komponen dalam
42 kebugaran jasmani terkait kesehatan dan keterampilan Kebugaran jasmani XII
kebugaran jasmani
secara pribadi
KELAS/
NO.
URUT
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL
SEMESTER

Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat


menjelaskan salah satu komponen dalam
43 kebugaran jasmani terkait kesehatan dan keterampilan Kebugaran jasmani XII
kebugaran jasmani
secara pribadi

Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat


Mengidentifikasi bentuk latihan lari bolak-balik pada
44 kebugaran jasmani terkait kesehatan dan keterampilan Kebugaran jasmani XII
tes kebugaran jasmani
secara pribadi

Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat


45 kebugaran jasmani terkait kesehatan dan keterampilan Kebugaran jasmani XII Mengetahui teknik dalam renang gaya dada
secara pribadi

Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk


keterampilan penyelamatan diri, dan tindakan
46 Renang XII Mengetahui teknik dalam renang gaya dada
pertolongan kegawatdaruratan di air dengan
menggunakan alat bantu

Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk


keterampilan penyelamatan diri, dan tindakan
47 Renang XII Mengetahui teknik dalam renang gaya dada
pertolongan kegawatdaruratan di air dengan
menggunakan alat bantu

Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk


keterampilan penyelamatan diri, dan tindakan Mengetahui bentuk kesalahan dalam renang gaya
48 Renang XII
pertolongan kegawatdaruratan di air dengan dada
menggunakan alat bantu

Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk


keterampilan penyelamatan diri, dan tindakan Mengidentifikasi perbedaan gaya dada dan gaya
49 Renang XII
pertolongan kegawatdaruratan di air dengan bebas
menggunakan alat bantu

Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk


keterampilan penyelamatan diri, dan tindakan
50 Renang XII mengenal nama laindari gaya dada
pertolongan kegawatdaruratan di air dengan
menggunakan alat bantu

Luwu, November 2023


MENGETAHUI
KEPALA SEKOLAH, GURU MATA PELAJARAN,

Drs. ARIFIN, M.Pd. Drs. NASBAINT


NIP. 19680403 199412 1 004 NIP. 19681118 2007011 022
SI - KISI SOAL

60 Menit
50
Drs. NASBAINT

NO.
BENTUK SOAL LEVEL KOGNITIF
SOAL

PG C3 1

PG C3 2

PG c3 3

PG C3 4

PG C3 5

PG C3 6

PG C4 7

PG C4 8

PG C3 9
NO.
BENTUK SOAL LEVEL KOGNITIF
SOAL

PG C2 10

PG C3 11

PG C2 12

PG C3 13

PG C3 14

PG C3 15

PG C3 16

PG C3 17

PG C3 18

PG C3 19

PG C3 20
NO.
BENTUK SOAL LEVEL KOGNITIF
SOAL

PG C3 21

PG C3 22

PG C2 23

PG C2 24

PG C2 25

PG C2 26

PG C2 27

PG C2 28

PG C2 29

PG C2 30

PG C3 31
NO.
BENTUK SOAL LEVEL KOGNITIF
SOAL

PG C3 32

PG C3 33

PG C3 34

PG C3 35

PG C3 36

PG C4 37

PG C3 38

PG C3 39

PG C3 40

PG C3 41

PG C2 42
NO.
BENTUK SOAL LEVEL KOGNITIF
SOAL

PG C2 43

PG C4 44

PG C3 45

PG C3 46

PG C3 47

PG C3 48

PG C4 49

PG C3 50
KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 1
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

1. Suatu siasat yang dijalankan oleh perorangan, mau pun tim terhadap lawan dengan tujuan
memimpin dan mematahkan pertahanan lawan dalam rangka memenangkan pertandingan secara
Permainan Sepak bola sportif disebut:
A. taktik petahanan D. taktik menyundul
B. taktik Menahan E. taktik penjaga gawang
C. taktik menendang
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui taktik pertahanan dalam permainan sepak bola


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 2
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

2. Strategi dan taktik dalam permainan sepak bola sangat dibutuhkan saat bertanding, strategi
adalah:
Permainan Sepak bola
A. siasat yang dipakai untuk menembus pertahanan D. siasat mencederai lawan
B. siasat yang dilakukan sebelum pertadingan E. siasat menerima kekalahan
C. siasat untuk bermain apa adanya
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui siasat yang dilakukan sebelum pertandingan dalam permainan sepak


bola
KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 3
LEVEL KOGNITIF : c3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

Permainan Sepak bola


3. Berikut ini yang bukan pola penyerangan dalam permainan sepak bola, yaitu ....
A. 5-3-2 D. 2-4-4
INDIKATOR SOAL : B. 3-2-5 E. 3-3-3-3
C. 4-2-4

Mengetahui pola penyerangan dalam permainan sepak bola


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 4
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

4. Dalam permainan sepak bola, jika ingin mengoperkan bola jarak jauh, bagian kaki yang
Permainan Sepak bola digunakan untuk menendang bola adalah…
A. Tumit D. Kaki bagian Luar
B. Punggung kaki E. kaki bagian dalam
C. Ujung kaki dalam
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui teknik dasar dalam permainan sepak bola


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 5
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

5. Hukuman yang tepat jika melakukan sliding tackle berbahaya dari belakang pemain lawan, jika
Permainan Sepak bola pemain yang melakukan tackle adalah orang terakhir dari sisi pertahanan …
A. Kartu Kuning D. kartu Hitam
B. Kartu Merah E. Peringatan
C. Teguran keras
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui aturan-aturan dalam permainan sepak bola


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 6
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

6. Man to man merupakan pola pertahanan....


Permainan Sepak bola
A. Dua Lawan Satu D. Dua lawan Tiga
B. Dua lawan dua E. Tiga lawan tiga
C. Satu lawan satu

INDIKATOR SOAL :

Mengetahui Pola pertahanan dalam permainan sepak bola


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 7
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola LEVEL KOGNITIF : C4
besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

Permainan Bola Volli


7. Gambar di samping menunjukkan isyarat tangan wasit bola voli untuk....
A. pergantian pemain D. Deuce
INDIKATOR SOAL : B. Time out E. Double
C. Permainan berakhir/End of game

Menganalisis gambar isyarat wasitd al permainan bola volli


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 8
LEVEL KOGNITIF : C4
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

Permainan Bola Volli


8. Gambar di samping menunjukkan isyarat tangan wasit bola voli untuk....
A. Point D. Deuce
INDIKATOR SOAL : B. Time out E. Permainan berakhir
C. Deuce Double

Menganalisis gambar isyarat wasitd al permainan bola volli


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 9
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

Permainan Bola Volli


9. Yang menentukan berhasil tidaknya penyerangan (smash) bergantung pada…
A. posisi pemain D. jangkauan tangan
INDIKATOR SOAL : B. bola yang diumpan E. keterampilan dalam menyerang
C. tinning yang tepat

Mengetahui keterampilan dalam menyerang dalam permainan bola volli


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 10
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

10. Set-upper dalam permainan bola volli bertugas sebagai...


Permainan Bola Volli A. Memukul bola kedaerah lawan D. Mengumpankan bola keteman
B. Menerima serangan dari lawan E. Pemain menyerang
C. Pemain bertahan

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan fungsi pemain dalam permainan bola volli


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 11
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

11. Keberhasilan saat melakukan blok dalam permainan bola volli ditentukan oleh...
Permainan Bola Volli A. Smash yang keras D. Tumpuan
B. Tangan yang Panjang E. Lompatan
C. Kaki yang kuat
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui keterampilan dalam menyerang dalam permainan bola volli


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
JAWABAN

NOMOR SOAL 12
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

12. Dasar pembuatan pola permainan bola basket adalah…


Permainan Bola Basket A. ada pemain pengatur serangan D. ada seorang perayah
B. ada pemain pengaman E. jawaban a,b,c,d benar semua
C. ada pemain penembak utama
INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pembuatan pola permainan bola basket


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 13
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

13. Yang tidak termasuk bentuk penyerangan beregu pemain-pemain bola basket
Permainan Bola Basket berikut ini adalah
A. penyerangan cepat D. penyerangan individu
B. penyerangan bebas E. bermain dengan pola tersusun
C. penyerangan kilat
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui bentuk penyerangan beregu pemain-pemain bola basket


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 14
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

14. Dalam gerakan lay-up kanan, langkah kaki yang benar saat bola sudah di pegang
Permainan Bola Basket dengan kedua tangan adalah ...
A. Kanan-kiri-lompat D. Kiri-kakan-kiri-lompat
B. Kanan-kiri-lompat E. kanan-kiri-kanan-lompat
C. Kiri-kanan-lompat
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui keterampilan dalam permainan bola basket


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
D
JAWABAN

NOMOR SOAL 15
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

Permainan Bola Basket


15. Point yang diperoleh pada saat seorang pemain basket berhasil memasukkan bola ke
dalam ring yang diawali dengan gerakan melangkahkan kaki dua kali lalu melompat sambil
melempar bola ke dalam ring adalah ...
INDIKATOR SOAL : A. 2 Point D. 3 Point
B. 1 Point E. 4 Point
C. 6 Point
Mengetahui aturan dalam permainan bola basket
KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 16
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola besar* RUMUSAN SOAL :

MATERI :

16. Dalam pertandingan bola basket, seorang pemain dinyatakan melakukan walking jika ...
Permainan Bola Basket A. Mendrible bola terlalu tinggi D. Mendrible bola melewati garis Tengah lapangan
B. Melakukan lay Up memakai dua tangan E. Merebut bola yang sedang dalam penguasaan lawan
C. Membawa bola sambal berjalan tanpa melakukan dribble

INDIKATOR SOAL :

Mengetahui aturan dalam permainan bola basket


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 17
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

17. Taktik atau siasat yang dipergunakan oleh regu yang mendapatkan giliran memukul
Permainan Soft ball dalam permainan softball adalah…
A. pukulan pendek D. pukulan melayang
B. pukulan dan lari E. semua jawaban benar
C. mencuri base
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui taktik dalam permainan softball


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 18
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

Bentuk lapangan softball adalah ….


Permainan Soft ball A. Segitiga D. Lingkaran
B. Segi Lima E. Persegi Panjang
C. Bujur Sangkar
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui bentuk dalam permainan softball


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
C
JAWABAN

NOMOR SOAL 19
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

19. Dibawah ini termasuk teknik dasar permainan softball, kecuali ….


Permainan Soft ball A. Ball Running D. kasti
B. Sliding E. melambung
C. Memukul
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui teknik dasar dalam permainan softball


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 20
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

20. Untuk membantu pelari menuju ke base didepannya maka usaha pemukul
melakukan pukulan kea rah base pukul pertama, piteher atau base ke-3 pemukul harus
Permainan Soft ball mengunakan taktik pukulan…
A. pukulan dan lari D. pukulan pendek/tanpa ayunan
B. mencuri base E. pukulan tajam
INDIKATOR SOAL : C. pukulan melayang

Mengetahui taktik pukulan dalam permainan softball


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
E
JAWABAN

NOMOR SOAL 21
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :
21. Suatu usaha atau siasat dari suatu regu yang diterapkan dalam pertandingan softball
disebut…
A. teknik permainan D. tujuan permainan
B. pola permainan E. bentuk-bentuk permainan
MATERI :
C. Ataktik permainan B C

Permainan Soft ball

D E
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui taktik dalam permainan softball


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
C
JAWABAN

NOMOR SOAL 22
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

22. Lamanya bermain softball ditentukan dengan innng, jumlah inning dalam pemainan
Permainan Soft ball softball adalah…
A. 10 inning D. 9 inning
B. 7 inning E. 5 inning
C. 11 inning
INDIKATOR SOAL :

Mengetahui jumlah pemian dalam permainan softball


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 23
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

23. Pukulan rangkaian yang dilakukan secara berurutan dan berkesinambungan yang
menggabungkan antara teknik yang satu dengan teknik yang lainnya dalam permainan
Permainan Bulutangkis bulu tangkis di sebut…
A. pola pukulan D. strategi permainan
B. teknik permainan E. variasi permainan
INDIKATOR SOAL : C. taktik permainan

Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam permainan bulutangkis


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 24
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :
Perhatikan gambar berikut :

MATERI :

Permainan Bulutangkis

24. Pukulan lob adalah pukulan yang jauhnya shuttlecock ...


A. dekat dengan net D. di daerah tengah lapangan
B. didaerah belakang lapangan E. didaerah serang/depan lapangan
INDIKATOR SOAL :
C. tips diatas net

Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam permainan bulutangkis


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
E
JAWABAN

NOMOR SOAL 25
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

25. Pukulan servis yang sering digunakan oleh pemain ganda bulu tangkis adalah
Permainan Bulutangkis A. medium servis D. lob servis
B. long servis E. short servis dan lob servis
C. short servis
INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam permainan bulutangkis


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 26
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

26. Pukulan netting merupakan pukulan pendek yang dilakukan...


Permainan Bulutangkis A. Dibelakang net D. Diatas net
B. Didepan Net E. Dibawah Net
C. Menjauh dari Net
INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam permainan bulutangkis


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
D
JAWABAN

NOMOR SOAL 27
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

27. Teknik memukul bola dengan gerakan menghentikan atau membendung bola
Permainan Tennis meja dengan sikap bet tertutup pada tenis meja dinamakan ...
A. Chop D. drive
B. Forehand E. Blok
C. Backhand
INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam permainan bulutangkis


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
C
JAWABAN

NOMOR SOAL 28
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang pola penyerangan dan pertahanan salah satu permainan bola kecil RUMUSAN SOAL :

MATERI :

28. Gerakan lengan pada teknik pukulan forehand saat bola memantul meja tenis
Permainan Tennis meja adalah gerak ...
A. Ayunan penuh kebelakang D. Ayunan penuh ketas
B. Ayunan peneuh kedepan atas E. Ayunan penuh kesamping
C. Ayunan penuh kebawah
INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan teknik memukul dalam dalam permainan tennis meja


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
D
JAWABAN

NOMOR SOAL 29
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun
RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan
29. Perbedaan antara gaya-gaya lompat tinggi terletak pada ....
A. persiapan awalan D. melewati mistar lompat
B. langkah awalan E. mendarat
C. tumpuan atau tolakan
MATERI :

Lompat tinggi

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan teknik memukul dalam dalam permainan tennis meja


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 30
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun
RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan

MATERI :

30. Agar menghasilkan pukulan melambung maka harus menggunakan teknik


Bulutangkis pukulan ...
A. Blok D. Drive
B. Spin E. Forehand
C. Lob
INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan teknik pukulan dalam dalam permainan bulutangkis


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 31
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan
Perhatikan Pernyataan berikut :

MATERI :

Lompat Tinggi

INDIKATOR SOAL :
31. Hal-hal yang harus dihindari dalam lompat tinggi adalah....
A. condongkan badan ke depan D. kaki penolak lurus pada saat take of
Mengetahui teknik dalam lompat tinggi B. memperpendek langakah akhir pada awalan E. memutar badan kesamping kanan
C. kaki penolak naik tanpa di bengkokkan
KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
E
JAWABAN

NOMOR SOAL 32
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan

MATERI :

32. Kaki yang digunakan untuk menolak lompat tinggi adalah…


Lompat Tinggi A. kaki kiri D. kedua belah kaki
B. salah satu kaki terkuat E. tergantung pada pelompat
C. kaki kanan

INDIKATOR SOAL :

Mengetahui faktor yang berpengaruh dalam lompat tinggi


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
D
JAWABAN

NOMOR SOAL 33
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan
Perhatikan gambar berikut :

MATERI :

Lompat jauh

33. Jauh dekatnya hasil pada lompat jauh dipengaruhi oleh faktor…
A. Kecepatan lari, awalan, kekuatan melompat D. Kecepatan lari
B. Awalan dan Akhiran E. Tingginya lompatan
INDIKATOR SOAL :
C. Star yang dilakukan

Mengetahui faktor yang berpengaruh dalam lompat jauh


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 34
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan

MATERI :

Lompat jauh
34. Istilah ‘walking in the air’ merupakan sebutan untuki gaya lompat jauh…
A. Jongkok D. Menggantung
INDIKATOR SOAL : B. Mendarat E. Berjalan di udara
C. Melompat

Mengetahui jenis2 gaya yang ada dalam lompat jauh


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 35
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun
RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan

MATERI :

35. Lari jarak pendek atau lari 100m adalah lari yang membutuhkan kecepatan dan kelincahan untuk tiba
di garis finish, posisi badan saat masuk ke garis finis adalah...
Lari jarak pendek A. tegak lurus D. membusungkan badan condong ke depan
B. membungkukkan badan E. jawaban a dan c benar
C. balik ke belakang melihat pelari yang lain

INDIKATOR SOAL :

Mengetahui teknik dasar dalam lari jarak pendek


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 36
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun
RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan

MATERI :

36. Lari jarak pendek menggunakan star jongkok, star jongkok terbagi 3 bentuk pendek menengah dan
panjang posisi kaki pada star jongkok berbentuk pendek adalah...
Lari jarak pendek A. lutut kaki belakang sejajar tumit kaki depan
B. lutut kaki belakang sejajar titik tengah kaki depan
C. lutut kaki belakang lebih tinggi dari kaki depan
D. lutut kaki belakang sejajar dengan jari-jari kaki depan
INDIKATOR SOAL E. kedua lutut rapat di garis star
:

Mengetahui star dalam lari jarak pendek


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 37
LEVEL KOGNITIF : C4
Merancang simulasi perlombaan jalan cepat, lari, lompat dan lempar yang disusun
RUMUSAN SOAL :
sesuai peraturan

MATERI :

37. Ada 3 orang pelari jarak pendek dengan 3 lintasan dan kecepatan larinya sama,
namun ketiga pelari tersebut ada yang juara 1, 2, dan 3. Apa penyebab ketiga pelari
Lari jarak pendek tersebut sehingga tidak bersamaan masuk garis finish...
A. langkah kaki berbeda D. keluar lintasan
B. lambat star posisi tubuh masuk garis finish E. salah memilih lintasan
INDIKATOR SOAL : C. ayunan tangan saat berlari

Menganalisis faktor yang mempengaruhi perlombaan lari jark pendek.


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 38
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat kebugaran jasmani terkait
RUMUSAN SOAL :
kesehatan dan keterampilan secara pribadi

MATERI :

38. Bentuk latihan yang mengharuskan seseorang melakukan gerakan dengan cepat dan mengubah
Kebugaran jasmani arah dengan tangkas tanpa kehilangan keseimbangan disebut latihan ……
A. Daya tahan otot D. daya ledak
B. Kecepatan E. kekuatan
C. Kelincahan
INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan bentuk latihan yang mengharuskan seseorang melakukan gerakan


dengan cepat dan mengubah arah dengan tangkas tanpa kehilangan
keseimbangan
KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
D
JAWABAN

NOMOR SOAL 39
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat kebugaran jasmani terkait
RUMUSAN SOAL :
kesehatan dan keterampilan secara pribadi

MATERI :

39. Bentuk latihan di bawah ini yang dapat mengencangkan otot lengan
Kebugaran jasmani kecuali…
A. Push Up D. Sit Up
B. Squat trush E. Angkat tubuh
INDIKATOR SOAL :
C. Tarik tambang

Mengetahui bentuk latihan yang dapat mengencankan otot lengan


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 40
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat kebugaran jasmani terkait
RUMUSAN SOAL :
kesehatan dan keterampilan secara pribadi

MATERI :

40. Perubahan yang disebabkan oleh latihan dalam berbagai organ tubuh disebut…
Kebugaran jasmani A. Derajat Latihan D. Intensitas Latihan
B. Metode Latihan E. Efek Latihan
C. Lama Latihan

INDIKATOR SOAL :

mengetahui perubahan yang disebabkan oleh latihan dalam berbagai organ tubuh
KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
E
JAWABAN

NOMOR SOAL 41
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat kebugaran jasmani terkait
RUMUSAN SOAL :
kesehatan dan keterampilan secara pribadi

MATERI :

41. Berikut ini adalah unsur-unsur dari kebugaran jasmani, kecuali…


Kebugaran jasmani A. Endurance D. Strength
B. Stretching E. Speed
C. Power

INDIKATOR SOAL :

mengetahui unsur-unsur dalam kebugaran jasmani


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
D
JAWABAN

NOMOR SOAL 42
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat kebugaran jasmani terkait
RUMUSAN SOAL :
kesehatan dan keterampilan secara pribadi

MATERI :

42. Masa atau rentang waktu dalam suatu pemulihan setelah melakukan latihan disebut …
Kebugaran jasmani A. Recocery D. Frekuensi
B. Competition E. Intensitas
C. Performance

INDIKATOR SOAL :

menjelaskan salah satu komponen dalam kebugaran jasmani


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 43
LEVEL KOGNITIF : C2
Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat kebugaran jasmani terkait
RUMUSAN SOAL :
kesehatan dan keterampilan secara pribadi

MATERI :

43. Kemampuan persendian beserta otot disekitarnya dalam melakukan gerakan secara
maksimal tanpa menimbulkan gangguan pada bagian-bagian tersebut adalah pengertian
Kebugaran jasmani …
A. Kelincahan D. Koordinasi
B. Kelenturan E. Kekuatan
INDIKATOR SOAL : C. Kecepatan

menjelaskan salah satu komponen dalam kebugaran jasmani


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 44
LEVEL KOGNITIF : C4
Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat kebugaran jasmani terkait
RUMUSAN SOAL :
kesehatan dan keterampilan secara pribadi

MATERI :

44. Latihan lari bolak-balik untuk mengembangkan daya tahan dan kelincahan dikenal dengan istilah…
Kebugaran jasmani A. Shuttle run D. Squat Jump
B. Interval training E. Squat Thrust
C. Vertical Jump

INDIKATOR SOAL :

Mengidentifikasi bentuk latihan lari bolak-balik pada tes kebugaran jasmani


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
D
JAWABAN

NOMOR SOAL 45
LEVEL KOGNITIF : C3
Merancang program latihan untuk meningkatkan derajat kebugaran jasmani terkait
RUMUSAN SOAL :
kesehatan dan keterampilan secara pribadi

MATERI :

45. Untuk mencapai tingkat kecepatan maksimal dari renang gaya dada yaitu…
Kebugaran jasmani A. Kedua kaki menutup lurus kebelakang D. Kedua kaki mengerjakan tendangan
B. Kedua kaki terbuka selebar bahu E. Kedua kaki diluruskan
C. Kedua kaki mengerjakan tendangan dan menutup lurus kebelakang

INDIKATOR SOAL :

Mengetahui teknik dalam renang gaya dada


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
C
JAWABAN

NOMOR SOAL 46
Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk keterampilan penyelamatan LEVEL KOGNITIF : C3
diri, dan tindakan pertolongan kegawatdaruratan di air dengan menggunakan alat RUMUSAN SOAL :
bantu

MATERI :

Renang 46. Cara pembalikan gaya dada harus dilakukan dengan …


A. Kedua tangan menyentuh kaki D. Kedua tangan menyentuh dinding
B. Kedua kaki menyentuh tangan E. Salah satu tangan menyentuh dinding
C. Kedua tangan melambai-lambai

INDIKATOR SOAL :

Mengetahui teknik dalam renang gaya dada


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 47
Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk keterampilan penyelamatan LEVEL KOGNITIF : C3
diri, dan tindakan pertolongan kegawatdaruratan di air dengan menggunakan alat RUMUSAN SOAL :
bantu

MATERI :

47. Dalam renang gaya dada, pada saat tubuh hampir sejajar dengan permukaan air,
Renang kedua paha harus ...
A. Ditutup D. Dinaikkan
B. Dirapatkan E. Di buka
C. Diturunkan
56 :

Mengetahui teknik dalam renang gaya dada


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
B
JAWABAN

NOMOR SOAL 48
Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk keterampilan penyelamatan LEVEL KOGNITIF : C3
diri, dan tindakan pertolongan kegawatdaruratan di air dengan menggunakan alat RUMUSAN SOAL :
bantu

MATERI :

48. Beberapa bentuk kesalahan yang sering terjadi pada gaya dada, kecuali…
Renang A. Posisi lutut turun D. Melayang di air
B. Pengambilan nafas terlalu dini E. Kepala tidak masuk ke dalam air
C. Kaki tidak mampu secara maksimal
INDIKATOR SOAL :

0
KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
A
JAWABAN

NOMOR SOAL 49
Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk keterampilan penyelamatan LEVEL KOGNITIF : C4
diri, dan tindakan pertolongan kegawatdaruratan di air dengan menggunakan alat RUMUSAN SOAL :
bantu

MATERI :

49. Yang menyebabkan gaya dada berbeda dengan gaya bebas walaupun posisi dada
sama-sama menghadap air adalah...
Renang A. Posisi tubuh yang tetap D. Mengeluarkan kepala saat mengambil
nafas
B. Posisi tubuh yang berubah-ubah E. Pengaturan nafas
INDIKATOR SOAL : C. Posisi tubuh yang tidak stabil

Mengidentifikasi perbedaan gaya dada dan gaya bebas


KARTU SOAL

SATUAN PENDIDIKAN : UPT. SMAN 10 LUWU BENTUK SOAL : Pilihan Ganda


MATA PELAJARAN : PJOK PENYUSUN : Drs. NASBAINT
KELAS/PROGRAM : XII TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

PAS 2023
KOMPETENSI DASAR : KUNCI
C
JAWABAN

NOMOR SOAL 50
Menganalisis keterampilan dua gaya renang untuk keterampilan penyelamatan LEVEL KOGNITIF : C3
diri, dan tindakan pertolongan kegawatdaruratan di air dengan menggunakan alat RUMUSAN SOAL :
bantu

MATERI :

50. Nama lain renang gaya dada adalah ...


Renang A. Renang kodok D. Gaya Punggung
B. Gaya katak E. Gaya Lumba-Lumba
C. Renang bebas

INDIKATOR SOAL :

mengenal nama laindari gaya dada

Anda mungkin juga menyukai