Anda di halaman 1dari 27

TES KOMPETENSI

MANAJERIAL
Atim
APA KOMPETENSI
MANAJERIAL?
KOMPETENSI MANAJERIAL?

Kompetensi Manajerial Kompetensi Manajerial

Kemampuan/kapasitas Perencanaan, Pengetahuan, keterampilan,


ditentukan oleh pengorganisasian, dan sikap/perilaku yang dapat
kemampuan intelektual kepemimpinan, diamati, diukur,
dan kemampuan fisik pengawasan, dikembangkan untuk
pengambilan keputusan, memimpin dan/atau
dan manajemen SDM mengelola unit organisasi.
Information!
Dalam Peraturan Kapolri Nomor 5 Tahun 2016 maka ada
sebanyak 45 kompetensi sesuai dengan kebutuhan jabatan
dalam organisasi Kepolisian
KOMPETENSI MANAJERIAL
BERDASARKAN PERKAP NOMOR 5 TAHUN 2016

Berpikir Analitis Mengambil keputusan dalam kondisi yang terjadi diluar kendali

Integritas Bertindak dan bersikap secara terbuka

Orientasi Terhadap Pelayanan Dorongan membantu dan melayani masyarakat

Dorongan Berprestasi Dorongan untuk berprestasi dalam bekerja

Kepemimpinan Mampu menjadi role model

Membangun Hubungan Menjalin kerja sama dengan pihak lain

Perencanaan dan Pengorganisasian Rencana jangka panjang dan jangka pendek


Berpikir
Analitis
Mengambil keputusan dalam kondisi yang
terjadi diluar kendali
Perilaku Kunci

01 Mengenali unsur-unsur 02 Menentukan hubungan kausal


pembentuk Kondisi

03 Menentukan unsur utama 04 Kunci Jawaban


pembentuk kondisi
menemukan penyebab unsur
utama sebuah kondisi.
Contoh Soal
Anda merupakan kanit binmas yang menjadi koordinator dalam
penyuluhan penegakan protokol kesehatan covid-19 di desa
ranah namun ketika hari H anggota anda sebanyak 2 orang tidak
bisa hadir karena sakit untuk melakukan penyuluhan padahal 2
orang anggota tersebut menjadi fasilitator dalam penyuluhan.
a. Saya menghubungi kedua staf saya untuk meminta
konfirmasi terkait ketidakhadiran
b. Saya berkoordinasi dengan unit lain dan meminta untuk
mengirim dua orang staf untuk membantu penyuluhan
c. Saya melihat bahwa anggota tersebut tidak akan
menyebabkan penyuluhan tertunda karena saya
berkoordinasi dengan semua unsur yang terlibat terkait
penyuluhan yang efektif
d. Saya melaporkan kepada komandan memberitahukan
permasalahannya dan meminta penambahan personil
dalam hal untuk melakukan penyuluhan kepada masyarakat
INTEGRITAS
Kemampuan untuk bertindak dan bersikap
secara terbuka dan transparan dengan tetap
memegang rahasia sesuai dengan nilai-nilai dan
etika kerja yang berlaku di dalam organisasi.
Perilaku Kunci
Bersikap terbuka
Berani menyatakan
terhadap apa yang
diyakini benar sesuai 01 02 secara terbuka dan tegas
terhadap ketidaketisan
dengan nilai-nilai positif
terhadap pihak lain; dan
di organisasi;

Mendorong pihak lain


untuk bersikap dan 03 04 Kunci Jawaban
bertindak sesuai dengan
etika organisasi.
Berprinsip dan bisa
menjadi contoh bagi
orang lain.
Contoh Soal Anda adalah kanit laka lantas di unit anda melihat bahwa ada
staf yang tidak transparan terhadap prosedur penanganan
kecelakaan berlalu lintas sehingga hasil penyelidikan
cenderung berat sebelah.
a. Saya tidak melakukan hal yang sama saya tetap pada
prosedur yang ada, dan saya memberikan bantuan
teknis terkait SOP penyelidikan yang benar.
b. Saya memanggil staf tersebut dan meminta keterangan
atas sikap yang melanggar prosedur penyelidikan.
c. Saya memberikan kepercayaan kepada staf lainnya dan
memberitahu supaya tidak melakukan hal yang
melanggar prosedur.
d. Saya berkoordinasi dengan seluruh staf dan
memberikan pemahaman bahwa SOP harus diterapkan
dengan benar.
Orientasi Terhadap
Pelayanan, UUK di pasal 13

Dorongan untuk membantu dan melayani orang lain dalam rangka


memenuhi kebutuhan mereka. Fokusnya adalah pada pemahaman
akan kebutuhan dan berupaya untuk bertindak lebih dalam
melakukan pelayanan.
Perilaku Kunci

01 02
Merespon kebutuhan Berbuat lebih bagi
pelanggan pelanggan

03 Kunci Jawaban
Menjaga hubungan Membangun hubungan jangka
dengan pelanggan panjang: Menganalisis aspek-aspek
yang dapat memberikan keuntungan
jangka panjang bagi masyarakat.
Contoh Soal
Anda adalah personil yang melayani untuk penerbitan SKCK namun ruangan informasi anda
tidak difasilitasi dengan spanduk prosedur pengurusan SKCK karena ruangan pelayanan
sedang direnovasi, masyarakat yang melakukan pengurusan SKCK melakukan komplain
terhadap hal tersebut. maka apa yang akan anda lakukan?
a. Menerima komplain dari masyarakat dan meminta kepada bagian pengadaan untuk
membuat spanduk baru
b. Menerima komplain dari masyarakat, dan meminta maaf serta segera meletakkan
spanduk prosedur pengurusan SKCK di tempat yang bisa dilihat secara jelas oleh
masyarakat.
c. Menerima komplain dan segera meminta maaf karena ruangan sedang direnovasi maka
untuk prosedur pengurusan saya menempatkan personil untuk menjelaskannya
d. Saya pikir bahwa tidak ada salahnya untuk meletakkan spanduk proses pengurusan
SKCK di ruang pelayanan walaupun ruangan sedang direnovasi.
Dorongan
Berprestasi
Menghasilkan prestasi kerja yang baik,
menetapkan standar prestasi yang menantang,
mengembangkan cara kerja agar lebih baik.
Perilaku Kunci

01 Dorongan untuk menghasilkan 02 Memperbaiki kinerja untuk


prestasi terbaik mencapai prestasi terbaik

03 Menetapkan target prestasi 04 Kunci Jawaban


kerja yang menantang
Konsisten memberikan prestasi
kerja yang baik
Contoh Soal
Pada tahun 2019 hingga tahun 2020 bagian reskrim Polsek
Kalijati mengalami tunggakan perkara yang mengakibatkan
kualitas kinerja Polsek menjadi menurun. Pada tahun 2021 anda
diangkat menjadi Kanit Reskrim di Polsek tersebut.
a. Saya akan memberikan reward bagi anggota yang bisa
menyelesaikan tunggakan tersebut dengan cepat. Sehingga
di tahun 2021 tidak ada tunggakan perkara lagi.
b. Saya akan memaksimalkan seluruh anggota yang ada
untuk meningkatkan kinerja agar tercapainya prestasi
dalam percepatan penyelesaian perkara
c. Saya menyadari tunggakan perkara ini diakibatkan oleh
kualitas dari kinerja anggota yang menurun. Saya akan
mengevaluasi agar hal ini tidak terjadi kedepannya
d. Saya mengajak para anggota untuk mengkaji persoalan
yang terjadi dengan cara mencari solusi dan membuat
strategi kedepannya dengan cara menetapkan target
penyelesaian perkara setiap tahunnya.
Kepemimpinan
Kemampuan untuk mengembangkan dan
menggunakan berbagai macam peran dan gaya
kepemimpinan secara fleksibel.
Perilaku Kunci
Keberanian untuk
tampil 01 02 Memimpin Bawahan

Situasional
Leadership 03 04 Kunci Jawaban

Mampu berperan
sebagai role model/
menjadi panutan
anggotanya
Anda merupakan kanit reserse pada polsek ranah anda

Contoh Soal melihat bahwa dalam penyelesaian perkara banyak dari staf
anda yang tidak cepat dalam merampungkan berkas perkara
karena beberapa dari mereka terlambat masuk kantor,
kemudian tidak tepat dalam penanganan perkara.
a. Saya akan memanggil seluruh staf tersebut dan
memberikan arahan terkait kinerja staf yang tidak
sesuai dengan performanya.
b. Saya melakukan penanganan perkara dengan tepat dan
mengajak semua staf untuk saling membantu dan
meningkatkan kinerja terutama berkaitan dengan
kedisiplinan
c. Saya bersama staf akan melakukan perubahan sistem
terkait penanganan perkara yang cepat dan
memberikan arahan untuk tetap disiplin pada kinerja
d. Saya menangani perkara dengan cepat dan memotivasi
seluruh staf untuk disiplin terhadap jam masuk kerja
Membangun
Hubungan
Upaya untuk membina, menjaga dan
mendayagunakan hubungan atau jaringan
dengan kontak yang luas
Perilaku Kunci

01 02
Menjalin hubungan Memperluas
dalam rangka tugas Hubungan

03 Kunci Jawaban
Memperkuat Membuat semua pihak dapat
Hubungan dan memanfaatkan hubungan kerjasama
Menciptakan Sinergi secara tepat guna yang sudah
terjalin untuk kepentingan
organisasi
Contoh Soal
Anda adalah kanit Binmas akan melakukan pelatihan kepada para hansip untuk menerapkan
Siskamling secara kontinyu di kampungnya, untuk itu anda melakukan koordinasi dengan
Babinsa koramil tentang rangkaian pelatihan yang efektif. Hal yang anda lakukan adalah…
a. Saya melakukan kolaborasi yang efektif dengan Babinsa Koramil untuk menyiapkan
rangkaian pelatihan dan juga mengajak masyarakat untuk mendukung pelatihan yang
dilaksanakan
b. Saya dan Babinsa melakukan sinergitas untuk membuat suatu pelatihan yang tepat guna
agar siskamling berjalan dengan baik.
c. Saya berkoordinasi dengan semua pihak agar menjalin kerjasama yang efektif agar
pelatihan dapat terlaksana dengan maksimal dan tepat guna.
d. Menyiapkan segala sesuatunya dengan menjalin kerjasama yang efektif dengan Babinsa
dan menerapkan standar operasional pelatihan tepat guna.
Perencanaan &
Pengorganisasian
Menyusun rencana kerja jangka pendek
maupun panjang
Perilaku Kunci
Menyusun rencana kerja Menyelaraskan rencana
dengan target spesifik 01 02 kerja dengan visi/misi

Mengorganisasikan
sumber daya 03 04 Mengantisipasi kendala

Kunci Jawaban : Menyusun rencana strategis jangka panjang


Anda mendapat pengaduan dari masyarakat tentang adanya

Contoh Soal
Bandar narkoba di suatu kampung. Anda bersama tim melakukan
penyisiran di daerah tersebut, dimana kampung itu adalah
kampung narkoba yang terdapat pengedar maupun pemakai di
wilayah tersebut. Anda melakukan upaya paksa terhadap pelaku
namun digagalkan oleh masyarakat sekitar.
a. Saya akan mempelajari aktivitas sehari-hari dari masyarakat
tersebut untuk mempermudah proses penangkapan.
b. Saya dan bersama tim akan melakukan penyamaran agar
bisa mengelabui masyarakat sekitar
c. Sebelum dilakukannya penangkapan saya membuat
strategi dengan cara berkoordinasi dengan aparat RT/RW
maupun tokoh masyarakat untuk mengkoordinasikan
masyarakat setempat sehingga proses penangkapan
berjalan lancar
d. Mebangun sinergi kerja, dengan melibatkan berbagai
elemen masyarakat dan instansi terkait yang didasari oleh
kesadaran bersama terkait bahaya narkoba., 4
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai