Anda di halaman 1dari 14

AKSI NYATA PERENCANAAN

PEMBELAJARAN PAUD

OLEH; R. SYUFITRI,S.Pd
MERUMUSKAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)
DAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)

Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) adalah urutan dan rincian tujuan pembelajaran yang
harus dicapai oleh siswa dalam suatu kurikulum atau program pembelajaran. ATP
membantu guru untuk merencanakan dan menyusun materi pembelajaran agar
sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai. Dengan ATP, siswa dapat memahami apa
yang harus mereka pelajari dan mencapai tujuan pembelajaran secara bertahap.

ATP
TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)
Tujuan Pembelajaran atau TP adalah hasil akhir yang ingin dicapai
oleh pendidik dalam proses pembelajaran. TP menggambarkan
kompetensi yang diharapkan dimiliki oleh peserta didik setelah
mengikuti proses pembelajaran. Tujuan Pembelajaran harus
spesifik, terukur, relevan, dan dapat dicapai agar dapat
memberikan hasil yang optimal dalam proses pembelajaran.
KOMPONEN TP
Tujuan Pembelajaran (TP) adalah pernyataan yang menjelaskan hasil belajar yang
diharapkan dari suatu proses pembelajaran. Komponen-komponen yang perlu
dipertimbangkan dalam membuat TP adalah: subjek/bidang studi, tingkat kognitif,
perilaku yang diharapkan, konteks pembelajaran, dan kriteria keberhasilan. Dalam
membuat TP, sebaiknya dijelaskan secara jelas dan spesifik sehingga dapat
membantu guru dan siswa dalam menentukan fokus dan arah pembelajaran.
MATERI

Kurikulum
operasional Merancang Refleksi
satuan pembelajaran dalam
pendidik (PAUD) pembelajaran
(PAUD) (PAUD)
MATERI

Capaian pembelajaran
Alur tujuan pembelajaran (ATP)

Tujuan pembelajaran (TP)


CAPAIAN PEMBELAJARAN (CP)

Capaian Pembelajaran (CP) adalah tujuan


pembelajaran yang ingin dicapai oleh peserta
didik. CP mencakup kemampuan, keterampilan,
dan pengetahuan yang diharapkan dikuasai oleh
peserta didik setelah menyelesaikan suatu materi
atau pembelajaran. CP dijabarkan dalam bentuk
kompetensi atau indikator yang dapat diukur dan
dievaluasi untuk mengetahui sejauh mana peserta
didik mencapai tujuan pembelajaran.
MEMBUAT ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
A.ALUR TUJUAN B. ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN DIPEROLEH PENDIDIK DENGAN

Alur tujuan pembelajaran berguna untuk


1. Merancang CP
memberikan panduan terstruktur pada para
peserta didik tentang apa yang akan 2. Mengembangkan dan
dipelajari, cara belajar, dan tujuan memodifikasi contoh
pembelajaran. Peserta didik dapat lebih
yang disediakan
fokus dan terarah dalam belajar,
meningkatkan efektivitas dan efisiensi 3. Menggunakan contoh
pembelajaran, serta membantu guru yang disediakan oleh
mengatur dan mengevaluasi proses
pemerintah
pembelajaran.
ATP
Alur tujuan pembelajaran (ATP)

Rangkaian tujuan
pembelajaran yang sudah
disusun secara
sistematis dan logis dalam
fase capaian
pembelajaran secara utuh
Prinsip penyusunan alur dan tujuan
pembelajaran

Essensial dan Adaktif dan


konstektual fleksibel

Berkesinambungan

Sederhana Merdeka Pengoptimalan Operasional


dan aspek dan
informatif belajar kompetensi Aplikatif
Dokumentasi
Kolaborasi Membuat ATP/TP
Dokumentasi
Pembelajaran Anak PAUD
UMPAN BALIK DARI TEMAN SEJAWAT
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai