Anda di halaman 1dari 19

RUANG KOLABORASI PPDP TOPIK 2

NAMA KELOMPOK : SYAKIA ARISKA SINUN

NESTI DELFIN HAE RIKE

SITI SUMYATI

KELAS : MATEMATIK A

Tugas 2.1 Menganalisis Rencana Pembelajaran

Berdasarkan rencana pembelajaran yang kami buat sendiri untuk pembelajaran terbimbing di
PPL I (terlampir), terdapat hal yang kurang sesuai dengan prinsip-prinsip pembelajaran yang
telah dipelajari pada topik sebelumnya.

1) Belum sesuai dengan Prinsip Pembelajaran yang Berdiferensiasi (DAP). Hal ini
karena belum adanya media pembelajaran (apalagi yang sesuai dengan tahap
Praoperasional, yakni benda konkret dan lingkungan). Selain itu, sumber belajar/materi
juga belum bervariasi. Tetapi, kami menyediakan bahan ajar dan LKPD untuk
mendukung pembelajaran. Dalam hal proses (kegiatan yang dilakukan peserta didik) juga
belum bervariasi berdasarkan kesiapan, minat, dan gaya belajar mereka. Untuk produk,
terdapat LKPD yang dikerjakan secara kelompok dan tes formatif yang dikerjakan secara
individu.

2) Belum sesuai dengan Prinsip Pembelajaran yang Tanggap Budaya (CRT). Guru
belum mempunyai pengetahuan lebih mendalam mengenai sisi-sisi khusus atau keunikan
dari budaya peserta didik dan menggunakannya sebagai titik tolak awal perencanaan dan
pelaksanaan pembelajaran. Tetapi contoh-contoh soal yang diberikan berkaitan dengan
kehidupan nyata peserta didik.

3) Pembelajaran yang sesuai level (TaRL) belum diterapkan karena asesmen diagnostik
belum dilakukan. Dengan demikian, untuk membagi kelompok kerja peserta didik
berdasarkan minat yang peserta didik sukai belum dilakukan sehingga kelompok kerja
peserta didik masih homogen (berdasarkan tempat duduk).

Modul yang dilampirkan di bawah ini adalah modul yang kami buat bersama teman-teman
kelompok yang PPL di UPTD SMPN 1 Kupang.
MODUL AJAR MATEMATIKA

RASIO ATAU PERBANDINGAN

Satuan Pendidikan : UPTD SMP Negeri 1 Kupang


Mata Pelajaran : Matematika
Fase/Kelas/Semester : D/VII F/Ganjil
Materi Pokok : Rasio atau Perbandingan
Alokasi Waktu : 3 JP (1 Pertemuan)
Tahun Pelajaran : 2023/2024

A. Kompetensi Awal
Kompetensi awal yang dimiliki peserta didik untuk mencapai tujuan pada pembelajaran
adalah:
1. Mampu menyederhanakan pecahan
2. Memahami operasi hitung bilangan

B. Profil Pelajar Pancasila


1. Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
2. Bergotong-royong
3. Kreatif
4. Bernalar kritis
5. Mandiri

C. Sarana dan Prasarana


1. Papan Tulis
2. Spidol
3. Buku panduan guru Matematika SMP/Mts Kelas VII
4. Buku siswa Matematika SMP/Mts Kelas VII
5. LKPD

D. Target Peserta Didik


Reguler (32 Peserta Didik)

E. Model Pembelajaran
Model pembelajaran tatap muka

F. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menjelaskan konsep rasio.
2. Peserta didik dapat menjelaskan berbagai bentuk rasio dan penggunaannya dalam
kehidupan sehari-hari.

G. Asesmen
1. Asesmen Formatif
Teknik : Penugasan Individu dan Kelompok
Alat Ukur : Rubrik Penilaian
2. Asesmen Sumatif
Teknik : Tes Tulis
Alat Ukur : Rubrik Penilaian

H. Pemahaman Bermakna
 Peserta didik dapat mengaplikasikan materi rasio dalam pemecahan masalah
kehidupan sehari-hari.

I. Pertanyaan Pemantik
1. Berapa perbandingan banyaknya peserta didik perempuan dan peserta didik laki-laki
di kelas ini?
2. Apa yang kalian ketahui tentang perbandingan?

J. Persiapan Pembelajaran
Guru mempersiapkan bahan ajar, LKPD, dan instrumen asesmen

K. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama: Konsep Rasio
Kegiatan Deskripsi kegiatan

Pendahuluan 1. Peserta didik memberi salam, mengawali kegiatan belajar


(10 menit) dengan berdoa, dan mengecek kehadiran peserta didik.
(beriman)
2. Peserta didik menyimak informasi tentang materi yang akan
dipelajari, tujuan pembelajaran, kegiatan pembelajaran dan
asesmen yang yang akan dilakukan.
3. Peserta didik diingatkan kembali materi prasyarat.

Inti (50 Pemberian Rangsangan (Stimulation)


menit) 1. Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok.
Peserta didik mendengarkan dan memperhatikan penjelasan
guru terkait permasalahan tentang konsep rasio.
Peserta didik bertanya jawab dengan guru tentang hal-
hal yang dicermati: (bernalar kritis)
a. Apa yang kamu cermati dalam gambar tersebut?
b. Berapakah perbandingan dari ketiga gambar tersebut?
c. Buatlah perbandingan ketiga gambar tersebut ke dalam
bentuk yang paling sederhana.

Pernyataan/Identifikasi Masalah
2. Peserta didik diajak mengidentifikasi permasalahan
yang ada pada LKPD (mandiri, kreatif)
Pengumpulan Data
3. Peserta didik mengumpulkan data/informasi yang
digunakan untuk pemecahan masalah yang terdapat pada
LKPD (gotong-royong)
Pengolahan Data
4. Peserta didik dalam kelompok berdiskusi mengolah
data/informasi yang diperoleh dan menuliskan hasilnya
pada LKPD. (gotong-royong)
Pembuktian
5. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya dan kelompok lain memberikan
tanggapan.
Menarik Kesimpulan
6. Peserta didik dibimbing untuk menarik kesimpulan hasil
diskusi dan menerapkannya untuk mengerjakan asesmen
formatif 1 secara individu: (mandiri, kreatif)
a. Apa itu rasio atau perbandingan...............
b. Apa saja contoh rasio dalam kehidupan sehari-
hari.............

Penutup 7. Peserta didik melakukan refleksi terhadap pembelajaran


(10 menit) yang dilakukan. (Mandiri)
8. Peserta didik mendapatkan apresiasi atas partisipasinya
selama pembelajaran.
9. Peserta didik menyimak informasi materi pembelajaran
pertemuan berikutnya.
10. Peserta didik dan guru saling memberi salam
mengakhiri pembelajaran (beriman)
11. Menutup kegiatan dengan doa (beriman)
L. Refleksi
1. Refleksi Peserta Didik
a. Bagian mana yang sulit dalam pembelajaran hari ini?
b. Apakah kamu menikmati pembelajaran hari ini?
c. Apa yang membuatmu tertarik saat belajar tadi?
d. Apa yang perlu diperbaiki untuk pembelajaran berikutnya?
2. Refleksi Pendidik
a. Apakah pembelajaran berjalan sesuai perencanaan yang disusun?
b. Bagian mana dari perencanaan yang masih perlu diperbaiki?
c. Apa saja yang perlu dipertahankan untuk pembelajaran berikutnya?
BAHAN AJAR
ASESMEN FORMATIF 1
ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN
MATERI RASIO

Nama : Kelas VII Tgl

Petunjuk :

1. Tulislah identitas dirimu pada tempat yang disediahkan

2. Bacalah dengan teliti setiap pertanyaan yang diberikan, kemudian kerjakan dengan jujur
sesuai dengan kemampuanmu

3. Dilarang menggunakan kalkulator, hp, atau alat bantu hitung lainnya.

4. Periksalah pekerjaanmu sebelum dikumpulkan

Soal

1. Sederhanakan 27/32 ke dalam bentuk paling sederhana!

2. Berapakah FB dan KPK dari 12 dan 18?

3. Jisoo mempunyai 2 pita sepanjang 5/7 m dan 2/7. Berapa meter panjang seluruh pita
Jisoo?

4. Jeni memiliki 16 buah buku tulis. Kemudian Lisa memberinya 3 buku tulis sebagai
hadiah ulang tahunnya. Lalu Jeni memberi buku tulis tersebut kepada 3 adiknya dengan
sama banyak. Berapa sisa buku tulis yang dimiliki Jeni?
LEMBAR PENILAIAN

DISKUSI KELOMPOK

Mata Pelajaran : Matematika

Materi : Rasio/Perbandingan

Nama Kelompok :

Hari /Tanggal :

No Aspek yang dinilai Skor


4 3 2 1
1. Aktif dalam diskusi kelompok
2. Terampil dalam penyelesaian LKPD.
3. Pembagian tugas (Job)
4. Langkah-langkah penyelesaian LKPD

5. Intonasi Suara
6. Penguasaan Materi
7. Ekspresi Presentasi
8. Kelancaran Presentasi

Kriteria skor :
4 : Sangat baik
SKOR =
3 : Baik

2 : Cukup baik

1 : Kurang baik

Skor maksimal =
LEMBAR PENILAIAN TUGAS INDIVIDU

RASIO (FORMATIF)

No Nama Peserta Didik Soal No 1 Soal No 2 Soal No 3 Soal No 4 Jumlah

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32

Keterangan

 Nilai masing-masing soal maksimal 25


 Jumlah skor yang diperoleh peserta didik adalah jumlah skor dari 4 soal tersebut
LEMBAR PENILAIAN SIKAP
Mata Pelajaran :
Kelas/ Semester :
Materi :

No Nama Siswa/Kelompok Disiplin Jujur Tanggung Santun Keterangan


Jawab
1.

2.

3.

4.

5.

Keterangan :
4 = Jika empat indikator terlihat
3 = Jika tiga indikator terlihat
2 = jika dua indikator terlihat
1 = jika satu indikator terlihat

GLOSARIUM

Rasio : Perbandingan dua atau lebih besaran

DAFTAR PUSTAKA

https://kurikulum.kemdikbud.go.id/kurikulum-merdeka/capaian-pembelajaran
Susanto, Dicky., dkk. 2022. Matematika SMP/MTs Kelas VII. Jakarta: Kemdibudristek.

Anda mungkin juga menyukai