Anda di halaman 1dari 15

BANK DAN LEMBAGA

KEUANGAN NON BANK


KELOMPOK 5
Ahmad alam safutra.rdg 2351020115
Desta Nia Aullia 2351020029
Intan Hasti Annisa 2351020050
Maylyany khoyrunnisa 2351020064
Nazla Dhiandra Novelikha 2351020201
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas
segalarahmatnya yang sangat besar sehingga kami pada akhirnya bisa
menyelesaikanmakalah Bank dan Lembaga Keuangan terakit “Lembaga
Keuangan Bank danBukan Bank.” Tidak lupa juga kami mengucapkan
banyak terima kasih atas bantuan dari pihakyang telah berkontribusi
dengan memberikan sumbangan materi maupunpikirannya.Semoga
makalah yang telah kami susun ini turut memperkaya ilmuserta bisa
menambah pengetahuan dan pengalaman para pembaca.Selayaknya
kalimat yang menyatakan bahwa tidak ada sesuatu
yangsempurna. Kami juga menyadari bahwa makalah ini juga masih
memiliki banyakkekurangan. Maka dari itu kami mengharapkan saran
serta masukan dari parapembaca sekalian demi penyusunan makalah ini
lebih baik lagi.
PENGERTIAN
Pada Undang-undang Nomor 10 Tahun 1998
tentang Perbankan, Bank disebutkan sebagai
badan usaha yang menghimpun dana dari
masyarakat dalam bentuk simpanan dan
menyalurkannya kepada masyarakat dalam
bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya
dalam rangka meningkatkan taraf hidup
masyarakat.
AKTIVITAS/KEGIATAN
Menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk
simpanan berupa giro, deposito berjangka, sertifikat
deposito, tabungan, dan atau bentuk lainnya yang
dipersamakan dengan itu.
Memberikan kredit.
Menerbitkan surat pengakuan utang.
Membeli, menjual, atau menjamin atas risiko sendiri
maupun untuk kepentingan dan atas perintah
nasabahnya.
PERATURAN PEMERINTAH
Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 9
Tahun 2009 tentang Lembaga Pembiayaan

Peraturan ini dibuat untuk meningkatkan peran


Lembaga Pembiayaan dalam proses pembangunan
nasional, serta memberikan penjelasan mengenai
jenis, kegiatan usaha, pembatasan, juga pengawasan.
FUNGSI
Fungsi utama lembaga keuangan
bank adalah untuk menerima dana
dan memberikan pinjaman.
Sementara itu, lembaga keuangan
nonbank berperan sebagai
penghimpun dana dan
mengeluarkan surat berharga
1. Lembaga Keuangan
Bank (Depository Financial
Instition)

Merupakan lembaga perantara keuangan


yang didirikan dengan wewenang
menerima dan menghimpun dana dari
masyarakat, meminjamkan uang, serta
menerbitkan bank note.
CONTOH LEMBAGA
Bank Umum. Bank umum adalah
lembaga keuangan yang melakukan
kegiatan usaha di bidang jasa
keuangan, baik
secara konvensional maupun dengan
berprinsip syariah.
Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Bank
Perkreditan Rakyat adalah lembaga
yang memberikan pinjaman dana
untuk
keperluan modal usaha masyarakat.
Jenis Sumber Dana.
2. LEMBAGA KEUANGAN NON BANK
(NON-DEPOSITORING FINANCIAL
INSTITUTION)
Sedangkan lembaga keuangan non bank (non-
depository financial institution) adalah lembaga
keuangan yang melakukan proses penghimpunan
dana dengan cara mengeluarkan surat-surat
berharga.Lembaga keuangan bukan bank juga
memberikanberbagai jasa keuangan dan menarik
dana dari masyarakat secara deposito atau tidak
langsung.
CONTOH LEMBAGA
• Perusahaan Asuransi
• Pegadaian
• Leasing
• Pasar Modal(Bursa Efek)
• Koperasi Simpan Pinjam
MANFAAT LEMBAGA
KEUANGAN
Memudahkan transaksi dengan
menjadi lintas pembayaran
Menyediakan uang tunai
dengan penarikan melalui ATM
Memgalihkam aset untuk
memperoleh keuntungan
Relokasi pendapatan untuk
digunakan dimasa depan.
Mengenal perbedaan lembaga
keuangan Bank dan non-bank
Berdasarkan UU Nomor 14 Tahun 1967, lembaga keuangan adalah badan yang
memiliki aktivitas atau kegiatan di bidang keuangan yang berperan untuk menarik
uang serta menyalurkannya ke masyarakat.

Meskipun sama-sama memiliki kegiatan untuk mengelola keuangan, lembaga


keuangan bank dan nonbank memiliki peran dan fungsi yang berbeda.

Secara umum lembaga keuangan bank memiliki peran untuk menerima dana dan
memberi pinjaman untuk masyarakat.

Sementara lembaga keuangan nonbank memiliki peran dalam mengumpulkan dan


menyalurkan uang dengan mengeluarkan surat-surat berharga untuk pembiayaan
investasi perusahaan yang butuh pinjaman.
PERSAMAAN LEMBAGA KEUANGAN BANK
DAN NON-BANK
Meski memiliki fungsi dan peran yang berbeda,
lembaga keuangan bank dan nonbank memiliki
kontribusi yang sama untuk membangun
perekonomian negara yang lebih baik.

Lembaga keuangan bank dan nonbank juga sama-


sama mengelola dana yang dihimpun dari masyarakat
untuk melakukan kegiatan-kegiatan produktif yang
menguntungkan negara dan menyejahterakan
masyarakat.
Kesimpulan
Menurut Pasal 1 UU No. 14/1967 dan diganti dengan UU No.
7/1992menyatakan bahwa lembaga keuangan merupakan suatu badan ataupun
lembaga yang aktivitasnya untuk menarik hasil dana dari masyarakat yang
kemudianmenyalurkannya kepada masyarakat kembali. bank adalah
perusahaan yangbergerak dalam bidang keuangan, menghimpun dana
masyarakat dalam bentuksimpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat
dalam bentuk kredit atau bentuklainnya. Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB)
menurut Undang Undang RINomor 10 Tahun 1998 yaitu suatu badan usaha yang
melakukan suatu kegiatan dibidang keuangan, yang menghimpun dana dengan
mengeluarkan kertas berhargadan untuk menyalurkannya untuk membayar investasi
perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai