Anda di halaman 1dari 3

BAB I

AKTIVITAS KONTRAKTOR

1.1 DATA KONTRAK KONTRAKTOR PELAKSANA


Nama Pekerjaan : Lanjutan Pembangunan Gedung FASILKOM, Universitas Jember
Lokasi Kegiatan : Universitas Jember
Kontraktor Pelaksana : PT. RIANGGA JAYA UTAMA
Alamat Kantor : Villa Rizki Ilhami Blok A9/1B. Nangka Kelapa Dua
Tangerang 15820
Nilai Kontrak+PPN 10% : 5.550.000.000,00 (Lima milyar Lima Ratus Lima Puluh Juta
Rupiah)

Kontrak kerja Surat Perjanjian


Nomor : 8189/UN25.4.2.1/TU/2020
Tanggal : 8 Juni 2020
Surat perintah mulai kerja: 8 Juni 2020 - 4 Nopember 2020 ( 150 hari Kalender)

1.2 KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN


Pada minggu- 2 yaitu periode tanggal 15 Juni 2020 s/d 21 Juni 2020 pihak kontraktor PT.
RIANGGA JAYA UTAMA telah melakukan kegiatan survey lokasi pekerjaan dan
mendatangkan material ke lokasi proyek.
1.3 JADWAL DAN REALISASI PELAKSANAAN PEKERJAAN
Jadwal/schedule realisasi dan pelaksanaan pekerjaan pada pembangunan Lanjutan
Pembangunan Gedung FASILKOM ,Universitas Jember Tahun Anggaran 2020
(Terlampir)
1.4 PROSENTASE KEMAJUAN PEKERJAAN
- Prosentase kemajuan fisik sampai dengan minggu – 2 adalah :
Prosentase rencana komulatif rencana adalah 2.05%, sedangkan prosentase kemajuan
fisik komulatif ( realisasi ) 0% dan terjadi deviasi : -2.05%

1.5 PERALATAN KONTRAKTOR


Pada minggu – 2, pelaksanaan pembangunan Lanjutan Pembangunan Gedung FASILKOM
,Universitas Jember Tahun Anggaran 2020 peralatan yang digunakan dalam kegiatan
survey ini adalah meteran dan alat tulis saja.

1
BAB II
AKTIVITAS KONSULTAN PENGAWAS

2.1 DATA KONTRAK KONSULTAN PENGAWAS


Nama Pekerjaan : Lanjutan Pembangunan Gedung FASILKOM,
Universitas Jember
Lokasi Kegiatan : FASILKOM Universitas Jember
Konsultan Pengawas : CV. Kurnia Mandiri
Alamat Kantor : JL. Borobudur Gg IX. No.4 Banyuwangi
Nilai Kontrak+PPN 10% : Rp. 96.600.000,00 ( Sembilan Puluh Enam Juta Enam
Ratus Ribu Rupiah)
Kontrak kerja Surat Perjanjian
Nomor : 8194/UN25.4.2.1/TU/2020
Tanggal : 8 Juni 2020
Surat perintah mulai kerja : 8 Juni 2020 – 4 November 2020 ( 150 hari Kalender)

2.2 KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN


Pada minggu- 2 yaitu periode tanggal 15 Juni 2020 s/d 21 Juni 2020 pihak kontraktor
PT. RIANGGA JAYA UTAMA telah melakukan pekerjaan sebagai berikut :
1. Survei lokasi Lanjutan Pembangunan Gedung FASILKOM, Universitas Jember
2. Mendatangkan material ke lokasi proyek

2
BAB III
LAMPIRAN – LAMPIRAN

Untuk melengakapi laporan minggu ke – 2 pada pekerjaan pengawasan Lanjutan


Pembangunan Gedung FASILKOM, Universitas Jember Tahun Anggaran 2020, Kami
sertakan Lampiran – Lampiran
1. Foto Dokumentasi
2. Form Laporan Mingguan (Progres)
3. Jadwal Rencana dan realisasi jadwal pelaksanaan pekerjaan

Anda mungkin juga menyukai