Anda di halaman 1dari 7

Presentasi Kelompok 1

Agung Priyatna
Erischa Rahma Sukarman
M Wafi Fahriawan
Royas Aulia Subagja
Setia Purnama
•Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik memengaruhi
Apa pandangan masing- pendidikan melalui aksesibilitas, interaksi, nilai, dan kebijakan.

masing anggota kelompok •Sosial: Kelas sosial, gender, ras, dan etnisitas memengaruhi akses dan
interaksi dalam pendidikan.
tentang Perspektif sosial, •Budaya: Nilai dan norma budaya mempengaruhi pendidikan,
pendekatan multikultural membantu mengintegrasikan keanekaragaman
budaya, ekonomi, dan politik budaya.
•Ekonomi: Status sosial ekonomi memengaruhi akses dan distribusi
dalam pembelajaran yang sumber daya pendidikan.

mempengaruhi proses •Politik: Kebijakan pendidikan dan kekuasaan politik memengaruhi isi
kurikulum dan alokasi sumber daya dalam pendidikan, mencerminkan
pendidikan? pertarungan nilai dalam masyarakat.

9/3/20XX Presentation Title 2


Apa pandangan masing-
masing anggota kelompok •Siswa di SMAN 3 Ciamis berasal dari keluarga kurang mampu dan lingkungan
pedesaan.

tentang kesiapannya •Mereka mungkin merasa kurang beruntung karena tidak bisa masuk ke SMA favorit
dan memiliki motivasi belajar yang rendah.
mengajar dengan •Lingkungan budaya dianggap menghambat perkembangan, dianggap sebagai budaya
yang malas dan tidak berpikir.
memperhatikan Perspektif •Orangtua sering mendoktrin anak-anak bahwa sekolah bukan prioritas utama, lebih

sosial, budaya, ekonomi, dan baik langsung bekerja.


•Faktor ekonomi memainkan peran besar, banyak orangtua berasal dari status ekonomi
politik dalam menengah ke bawah.

pembelajaran pada peserta •Kondisi fisik dan fasilitas sekolah yang buruk juga mempengaruhi motivasi belajar dan
pengembangan metode belajar yang menyenangkan bagi siswa.

didik?
9/3/20XX Presentation Title 3
Apa persamaan dan perbedaan pandangan tentang Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan
politik dalam pembelajaran yang mempengaruhi proses pendidikan yang dimiliki? (1)

PERSPEKTIF SOSIAL PERSPEKTIF BUDAYA


• Persamaan: Lingkungan sosial (keluarga, teman, masyarakat) • Persamaan: Budaya membentuk nilai, keyakinan, dan praktik
penting dalam membentuk pendidikan. pendidikan.
• Perbedaan: Fokus kolaborasi dan interaksi sosial vs. pengaruh • Perbedaan: Sorot perbedaan nilai dan tradisi vs. budaya sebagai
norma sosial dan ekspektasi masyarakat. sumber kekayaan dalam pembelajaran.

9/3/20XX Presentation Title 4


Apa persamaan dan perbedaan pandangan tentang Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan
politik dalam pembelajaran yang mempengaruhi proses pendidikan yang dimiliki? (2)

Perspektif ekonomi Perspektif Politik:


• Persamaan: Faktor ekonomi memengaruhi kesempatan belajar. • Persamaan: Kebijakan dan struktur politik memengaruhi akses
• Perbedaan: Sorot distribusi kekayaan dan keadilan ekonomi vs. dan kualitas pendidikan.
investasi ekonomi dalam infrastruktur pendidikan. • Perbedaan: Sorot peran kekuasaan, ideologi, dan kepentingan
politik vs. partisipasi masyarakat dalam pembuat kebijakan.

9/3/20XX Presentation Title 5


Implikasi
Dengan memahami hal tersebut, kita bisa membuat pendekatan pendidikan yang lebih baik
dan responsif terhadap berbagai faktor yang mempengaruhi proses pendidikan

9/3/20XX Presentation Title 6


Apa persamaan dan perbedaan pandangan tentang mengajar dengan memperhatikan Perspektif sosial,
budaya, ekonomi, dan politik dalam pembelajaran pada peserta didik yang dimiliki?

Persamaan Perbedaan
• Observasi peserta didik sebelum perencanaan pembelajaran • Data observasi digunakan untuk menentukan strategi, model, dan
membantu memahami standar dan karakteristik mereka, metode pembelajaran yang berbeda sesuai kebutuhan peserta
sehingga RPP atau modul ajar lebih sesuai dan pembelajaran didik, memungkinkan penerapan pembelajaran yang
lebih efektif. berdiferensiasi sesuai dengan Kurikulum Merdeka di kelas atau
sekolah.

9/3/20XX Presentation Title 7

Anda mungkin juga menyukai