Anda di halaman 1dari 26

Kelompok 1 berubah dengan terjadinya Great Depression.

Peraturan pemerintah, tuntutan karyawan, dan


Definisi Etika kesadaran konsumen digabungkan untuk
● Etika bisnis adalah seperangkat prinsip menciptakan tuntutan agar dunia usaha
moral dan nilai-nilai yang mengarahkan bertindak dengan cara yang bertanggung
perilaku dan keputusan dalam konteks dunia jawab secara sosial.
bisnis. Ini melibatkan pertimbangan tentang Dua Pandangan CSR
apa yang benar dan salah, serta bagaimana
interaksi bisnis mempengaruhi berbagai pihak ● Menurut konsep bisnis tradisional,
seperti pelanggan, karyawan, masyarakat, dan perusahaan ada untuk menghasilkan barang
lingkungan. Etika bisnis membantu dan jasa berkualitas, memperoleh keuntungan
perusahaan mengambil keputusan yang yang wajar, dan menyediakan lapangan kerja.
bertanggung jawab secara sosial dan Sejalan dengan konsep ini, model tanggung
menghindari praktik-praktik yang merugikan jawab sosial ekonomi menyatakan bahwa
atau tidak adil masyarakat akan mendapatkan manfaat
terbesar ketika bisnis dibiarkan memproduksi
Definisi Tanggung Jawab Sosial dan memasarkan produk-produk
● Tanggung Jawab Sosial Perusahaan menguntungkan yang dibutuhkan masyarakat.
adalah komitmen perusahaan untuk Bagi manajer yang mengadopsi sikap
berkontribusi positif terhadap masyarakat dan tradisional ini, tanggung jawab sosial adalah
lingkungan di sekitarnya. tugas orang lain. Bagaimanapun juga,
pemegang saham berinvestasi pada suatu
● Alphabet menyumbangkan 14.5B perusahaan untuk memperoleh laba atas
untuk memerangi rasisme, ketidakadilan, dan investasinya. Dengan demikian, manajer yang
kekerasan berkonsentrasi pada profitabilitas. Akibatnya,
tanggung jawab sosial menjadi masalah
● CSR tidak hanya menyumbangkan
pemerintah, berbagai kelompok lingkungan
uang tetapi banyak perusahaan yang
hidup, yayasan amal, dan organisasi sejenis.
melakukan kegiatan CSR ini dengan
menyumbangkan sumber daya, pengetahuan, Faktor yang mempengaruhi etika bisnis
dan produk
● Individu
● Contohnya Pertamina melakukan
program CSR dengan memberikan pelatihan beberapa faktor mempengaruhi pilihan dan
ke desa-desa mengenai pengolahan sampah perilaku etis individu dlm perusahaan
menjadi biomassa termasuk :

Evolusi CSR pengetahuan individu: semakin banyak


seorang individu memiliki pengetahuan
● Sebelum tahun 1930-an, pengaruh tentang situasi yang ada maka semakin orang
pekerja, konsumen, dan pemerintah terhadap tersebut dapat menghindari masalah etika. ,
aktivitas bisnis sangat kecil; akibatnya, para nilai-nilai : nilai – nilai moral individu, sikap
pemimpin bisnis kurang memikirkan tanggung terkait nilai juga sangat mempengaruhi
jawab sosial. Pada periode ini ada doktrin perilaku bisnis. Karena kebanyakan orang
"Caveat emptor" adalah frasa dalam bahasa bergabung dalam sebuah organisasi untuk
Latin yang artinya "pembeli berhati-hati". mencapai tujuan pribadi.
Prinsip ini menyatakan bahwa dalam jual beli,
tanggung jawab memeriksa produk jatuh pada tujuan individu : jenis –jenis tujuan pribadi
pembeli. Penjual tak wajib berikan info individu yang mengaspirasi untuk mencapai
lengkap, pembeli harus waspada sebelum tujuan dan bagaimana cara untuk mencapai
transaksi. Prinsip ini berarti risiko kesalahan tujuan – tujuan ini, memiliki dampak
sepenuhnya ditanggung pembeli. Semua ini signifikan terhadap perilaku individu dalam
sebuah organisasi.
contoh : menganggur dalam waktu yang lama
karena bbrp faktor).
 Sosial
faktor sosial termasuk budaya, norma, notes: perusahaan mau
tindakan, keputusan rekan kerja dan mempekerjakan org tsb walau minim
penggunaan internet keterampilan. artinya org tsb punya
 Peluang keterampilan yg dibutuhkan oleh
peluang mempengaruhi etika dalam perusahaan walau minim. makanya
suatu perusahaan. peluang mengacu dikasi pelatihan.
pada jumlah kebebasan yang diberikan
notes: faktor hardcore unemployed »
perusahaan kepada karyawannya.
disabilitas, rasisme, masalah ekonomi
penegakan kebijakan, prosedur, dan
3. Program untuk menangani masalah
kode etik perusahaan merupakan
penindasan, pelecehan seksual, dan
kekuatan utama yg mempengaruhi
kekerasan.
peluang.
Perusahaan perlu menyediakan
Implementasi dan Manajemen etika bisnis program untuk mendorong perilaku
dan tanggung jawab sosial perusahaan yang lebih etis di tempat kerja dan
menindaklanjuti perilaku yang tidak
implementasi etika bisnis dan tanggung jawab
pantas. Bisa melalui sosialisasi,
sosial dalam suatu bisnis dimulai dengan
pelatihan, dan konseling untuk
komitmen total oleh petinggi perusahaan.
memastikan seluruh karyawan merasa
program harus direncanakan dengan hati-hati,
dilindungi.
dan direktur yang cakap harus ditunjuk untuk
notes: stres akibat penindasan dapat
melaksanakannya. Audit sosial seharusnya
menyebabkan masalah kesehatan
disusun secara berkala sebagai sarana evaluasi
mental sehingga produktivitas
dan revisi program
berkurang serta semangat kerja lebih
TANGGUNG JAWAB SOSIAL rendah.
PERUSAHAAN TERHADAP TENAGA
TANGGUNG JAWAB SOSIAL
KERJA
PERUSAHAAN TERHADAP
1. Affirmative Action Programs LINGKUNGAN
(tindakan afirmatif)
1. Masalah Lingkungan
program yg dirancang untuk
Perusahaan sudah mencemari
meningkatkan jumlah tenaga kerja dr
lingkungan saat mereka secara sengaja
kaum minoritas atau kurang
atau tidak sengaja membuang limbah
diapresiasi dalam suatu organisasi.
yang berbahaya ke sembarang tempat.
Singkatnya ini dimaksudkan untuk
Hal tsb menyebabkan polusi dan bisa
mencapai distribusi yang lebih
mengancam hidup hewan dan
representatif dalam perusahaan dengan
manusia. Para ahli lingkungan sudah
memberikan preferensi (kesetaraan
memperingatkan tentang bahayanya
dan keseimbangan) kepada kaum
polusi industri. Tapi sayangnya
minoritas.
perusahaan dan pemerintah memilih
2. Program Pelatihan atau Training untuk
mengabaikan dan tidak peduli sampai
Hardcore Unemployed
masalah ini mengancam banyak
beberapa perusahaan merasa bahwa
nyawa.
tanggung jawab mereka juga meliputi
2. Pengaruh Perundang-undangan
penyediaan pelatihan bagi para
Lingkungan Hidup
hardcore unemployed (pengangguran
Undang-undang berperan penting
yg minim pengalaman dan
dalam pengendalian polusi. Yang
keterampilan atau yang telah
terpenting adalah mendirikan badan
yang bertugas menegakkan undang- -Definisi: Ekspor adalah kegiatan menjual
undang yang dirancang untuk barang atau jasa dari suatu negara kepada
melindungi lingkungan. pihak di negara lain.
3. Respon Bisnis Terhadap Masalah
-Tujuan: Tujuan utama ekspor adalah untuk
Lingkungan
memperluas pasar dan meningkatkan
Saat ini semakin banyak perusahaan
pendapatan perusahaan dengan menjual
yang berusaha untuk membuat
produk atau layanan mereka kepada pelanggan
bisnisnya sustainable, tapi bagaimana
di luar negeri.
dengan sisa-sisa di masa lalu seperti
tumpahan minyak, limbah, dan polusi -Manfaat: Ekspor dapat membantu perusahaan
yang mencemari lingkungan? Karena mengurangi ketergantungannya pada pasar
pada akhirnya konsumen lah yang dalam negeri dan meningkatkan keuntungan
menanggung biayanya baik dalam dengan menjual produk atau layanan kepada
bentuk pajak maupun jasa. pasar yang lebih besar.
Kelompok 2 -Proses: Proses ekspor melibatkan beberapa
langkah, termasuk identifikasi pasar target,
BISNIS INTERNASIONAL
memahami peraturan dan hambatan
Bisnis internasional mencakup semua aktivitas perdagangan internasional, pengemasan
bisnis yang melibatkan pertukaran melintasi produk yang sesuai, dan penanganan logistik
batas-batas negara. Jadi, suatu perusahaan untuk mengirim produk ke negara tujuan.
terlibat dalam bisnis internasional ketika
Impor:
perusahaan tersebut membeli sebagian
inputnya dari, atau menjual sebagian -Definisi: Impor adalah kegiatan membeli
outputnya ke, organisasi yang berlokasi di barang atau jasa dari pihak di negara lain
negara asing. untuk digunakan atau dijual di dalam negeri.
bisnis internasional: semua aktivitas bisnis -Tujuan: Perusahaan dapat melakukan impor
yang melibatkan pertukaran melintasi batas untuk mendapatkan akses ke produk atau
negara keunggulan absolut kemampuan untuk bahan baku yang tidak tersedia atau mahal di
menghasilkan produk tertentu dengan lebih dalam negeri, atau untuk memenuhi
efisien dibandingkan negara lain. permintaan pasar dalam negeri.
DASAR-DASAR BISNIS -Manfaat: Impor dapat membantu perusahaan
INTERNASIONAL mengurangi biaya produksi, meningkatkan
kualitas produk, atau memenuhi kebutuhan
1. Keunggulan Absolut dan Komparatif
pasar dalam negeri yang tidak dapat dipenuhi
- Keunggulan absolut/ absolute advantage : secara lokal.
kemampuan untuk menghasilkan sebuah
-Proses: Proses impor melibatkan pemilihan
produk tertentu dengan lebih efisien dibanding
pemasok atau produsen dari luar negeri,
negara lain. Contohnya, Arab saudi yang
negosiasi harga dan persyaratan, penanganan
memiliki spesialisasi dalam produksi minyak
masalah perizinan dan kepabeanan, serta
bumi/minyak mentah; Australia dengan wol,
pengiriman dan penyimpanan produk di dalam
Afrika Selatan dalam berlian.
negeri.
- Keunggulan komparatif / comparative
3. Neraca Perdagangan
advantage: kemampuan untuk menghasilkan
produk tertentu dengan lebih efisien dibanding Impor dan ekspor merupakan kegiatan utama
produk lainnya. dalam perdagangan internasional. Hal ini
memunculkan konsep penting yang disebut
2. Ekpor dan Impor
neraca perdagangan.
Ekspor
Neraca perdagangan suatu negara adalah total negeri. Ini bisa berupa pembangunan pabrik,
nilai ekspor dikurangi total nilai impor selama kantor cabang, atau akuisisi perusahaan lokal.
periode waktu tertentu. Jika suatu negara
TANTANGAN BISNIS INTERNATIONAL
mengimpor lebih banyak daripada
mengekspor, maka neraca perdagangannya A. Pembatasan Perdagangan
negatif dan dikatakan tidak menguntungkan.
Sebaliknya, ketika suatu negara mengekspor Negara-negara pada umumnya berkeinginan
lebih banyak daripada mengimpor, maka untuk mengekspor produk mereka. Mereka
negara tersebut dikatakan memiliki neraca ingin menyediakan pasar bagi industri mereka
perdagangan yang menguntungkan. dan mengembangkan keseimbangan
perdagangan yang menguntungkan. Oleh
METODE MASUKNYA BISNIS karena itu, sebagian besar pembatasan
INTERNASIONAL perdagangan diterapkan pada impor dari
negara lain.
1. Ekspor:
• Ekspor langsung: Penjual menjual
produk langsung kepada pembeli di luar Hambatan Tariffs: pembatasan paling umum
negeri, dan produk tersebut dikirim melalui adalah tarif atau dikenal sebagai bea masuk
berbagai saluran distribusi internasional. atau bea masuk. Tarif adalah pajak yang
dikenakan atas produk luar negeri tertentu
• Ekspor tidak langsung: Penjual
yang masuk ke suatu negara. Ada dua jenis
menggunakan perantara seperti agen ekspor
tarif; tarif pendapatan dan tarif protektif
atau perusahaan perdagangan untuk menjual
keduanya mempunyai dampak menaikkan
produk mereka di pasar internasional.
harga produk di negara pengimpor.
2. Lisensi:
- Tarif pendapatan dikenakan semata-mata
• Dalam metode lisensi, perusahaan untuk menghasilkan pendapatan bagi
memberikan izin kepada pihak lain (lisensi) di pemerintah.
luar negeri untuk menggunakan merek dagang,
- Tarif protektif diberlakukan untuk
teknologi, atau produk tertentu.
melindungi industri dalam negeri dari
3. Franchising: persaingan dengan menjaga harga impor
pesaing sama atau lebih tinggi dari harga
• Franchising adalah metode di mana
produk dalam negeri serupa. Karena lebih
pemilik merek atau konsep bisnis (franchisor)
sedikit unit produk yang akan dijual dengan
memberikan izin kepada individu atau
kenaikan harga, maka lebih sedikit unit yang
perusahaan (franchisee) untuk menjalankan
akan diimpor.
bisnis mereka di lokasi internasional dengan
menggunakan model bisnis dan merek yang Ex: sektor pertanian Perancis dan Jepang akan
sudah ada. menyusut secara drastis jika negara mereka
menghapuskan tarif protektif tersebut
4. Aliansi Strategis:
Beberapa negara merasionalisasi kebijakan
• Aliansi strategis melibatkan kerjasama
proteksionis mereka sebagai cara untuk
dengan perusahaan lokal atau mitra bisnis di
mengimbangi praktik perdagangan
luar negeri untuk memasuki pasar bersama. Ini
internasional yang disebut dumping. Dumping
bisa berupa kemitraan, joint venture, atau
adalah ekspor suatu produk dalam jumlah
bentuk lain dari kerjasama bisnis.
besar dengan harga lebih rendah dibandingkan
5. Investasi Langsung: produk yang sama di pasar dalam negeri.
Dengan demikian, dumping menurunkan harga
• Investasi langsung melibatkan barang dalam negeri.
pendirian fasilitas produksi atau bisnis di luar
Produsen berpendapat bahwa dumping foil melakukan pembatasan maupun dalam pola
merugikan industri dalam negeri, dan oleh perdagangan dunia. Ini termasuk mengikuti:
karena itu mereka meminta agar pemerintah
1. Harga yang lebih tinggi bagi konsumen.
mendapatkan bea antidumping untuk
mengimbangi keunggulan produk luar negeri. 2. Pembatasan pilihan konsumen.
Hambatan Non-tarif ( Nontariff Barriers ) 3. Kesalahan alokasi sumber daya
internasional.
Tindakan non-pajak yang diberlakukan oleh
pemerintah untuk menguntungkan pemasok 4. Kehilangan pekerjaan.
dalam negeri dibandingkan pemasok luar
negeri. Hambatan non-tarif menimbulkan B. Tantangan ekonomi
hambatan terhadap pemasaran barang asing di Para pelaku bisnis yang ingin terlibat dalam
suatu negara dan meningkatkan biaya bagi perdagangan internasional juga harus
eksportir. Berikut adalah beberapa contoh menyadari bahwa kemungkinan besar terdapat
hambatan non-tarif yang diberlakukan perbedaan dalam standar hidup suatu negara,
pemerintah: pendapatan individu dan daya beli, sumber
1. Kuota impor adalah batasan jumlah suatu daya nasional, dan infrastruktur.
barang tertentu yang boleh diimpor ke suatu Tantangan ekonomi lainnya dalam banyak
negara selama jangka waktu tertentu. kasus, negara-negara menggunakan mata uang
2. Embargo adalah penghentian total yang berbeda. Banyak negara membiarkan
perdagangan dengan negara atau produk nilai mata uangnya mengambang, atau
tertentu. berfluktuasi sesuai permintaan dan penawaran
di pasar valuta asing. Perubahan nilai mata
3. Pengendalian nilai tukar adalah pembatasan uang juga dapat mempengaruhi seberapa besar
jumlah mata uang asing tertentu yang dapat keuntungan (atau kerugian) yang dapat
dibeli atau dijual. diperoleh suatu perusahaan dalam transaksi
internasional.
4. Devaluasi mata uang adalah penurunan nilai
mata uang suatu negara terhadap mata uang Faktor lain yang dapat mempengaruhi daya
negara lain. tarik dan peluang di negara lain adalah tingkat
infrastrukturnya—transportasi, transmisi
Alasan yang mendukung dan menentang
energi, jaringan komunikasi, dan sistem lain
Pembatasan Perdagangan :
yang memfasilitasi fungsi peradaban.
1. menyamakan neraca pembayaran suatu
C. Iklim legal dan politik.
negara.
Iklim legal dan politik dalam bisnis
2. melindungi industri baru atau yang lemah.
internasional merujuk pada faktor-faktor
3. melindungi keamanan nasional. hukum dan politik yang mempengaruhi
operasi perusahaan dan perdagangan lintas
4. melindungi kesehatan warga negara.
batas. Ini adalah hal yang sangat penting bagi
5. membalas pembatasan perdagangan negara perusahaan yang beroperasi di pasar global,
lain. karena perbedaan dalam aturan hukum dan
lingkungan politik antar negara dapat memiliki
6. melindungi pekerjaan dalam negeri. dampak signifikan pada kesuksesan bisnis
mereka.

Pembatasan perdagangan mempunyai D. Hambatan sosial budaya.


konsekuensi ekonomi jangka pendek dan Salah satu hambatan paling signifikan
jangka panjang—baik di negara yang terhadap perdagangan internasional yaitu
berkaitan dengan masalah sosial dan budaya.
Perbedaan lembaga keagamaan, nilai-nilai adat - Mereka sering bekerja untuk membuat
istiadat, sistem sosial, dan bahasa dapat kebijakan ekonomi bersama, seperti pasar
mempengaruhi komunikasi, negosiasi, dan bersama atau uni bea cukai, untuk lebih
persepsi produk dan Perusahaan meningkatkan kerjasama dan integrasi
ekonomi di antara negara-negara anggota.
FASILITAS PERDAGANGAN
INTERNASIONAL Kelompok 3
a. Perjanjian Umum tentang Tarif dan KARAKTERISTIK LINGKUNGAN
Perdagangan BISNIS PERUSAHAAN (ALYA)
-GATT adalah perjanjian internasional yang Lingkungan bisnis akan memengaruhi operasi,
ditandatangani pada tahun 1947, dan tujuannya keputusan, dan strategi perusahaan.
adalah untuk mempromosikan perdagangan Lingkungan ini akan berpengaruh terhadap
internasional dengan mengurangi atau kesuksesan atau kegagalan sebuah bisnis. Ada
menghilangkan tarif dan hambatan beberapa karakteristik utama dari lingkungan
perdagangan lainnya. bisnis :
-GATT juga menjadi pendahulu dari 1. Dinamis
Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) dan
menjadi kerangka utama untuk aturan Lingkungan bisnis akan selalu berubah dan
perdagangan global hingga pembentukan berkembang mengikuti perubahan ekonomi,
WTO. teknologi, regulasi, dan tren pasar. Perusahaan
harus bisa menyesuaikan diri dengan
b. Organisasi Perdagangan Dunia perubahan ini agar tetap kompetitif dalam
pasar.
- WTO adalah organisasi internasional
yang kuat yang didirikan pada tahun 1995, 2. Kompleks
menggantikan GATT.
Lingkungan bisnis sangatlah kompleks karena
- Tujuannya utama adalah untuk memiliki banyak faktor yang saling
memfasilitasi perdagangan internasional di berhubungan. (dan) Perusahaan harus
antara negara-negara anggota dengan memahami dan mengelola aspek (dengan baik)
memediasi sengketa perdagangan dan (contoh dari aspek tersebut seperti persaingan,
mendorong upaya mengurangi hambatan konsumen, pemasok, pesaing, dan faktor
perdagangan. ekonomi.)
- WTO menetapkan aturan-aturan 3. Tidak Terduga
perdagangan global dan menyediakan forum
untuk negosiasi dan penyelesaian masalah Beberapa kejadian dalam lingkungan bisnis
terkait perdagangan. tidak dapat diprediksi. (seperti) Bencana alam,
perubahan politik, atau krisis ekonomi seperti
c. Komunitas Ekonomi: krisis ekonomi 98. Peristiwa ini terjadi tanpa
peringatan dan bisa memiliki dampak besar
- Komunitas ekonomi adalah organisasi
pada bisnis.
negara-negara yang dibentuk untuk
mempromosikan integrasi ekonomi di antara 4. Kompetitif
anggotanya.
Persaingan dalam pasar sangatlah ketat.
- Biasanya, komunitas semacam itu (sehingga) perusahaan harus bisa bersaing
bertujuan untuk memfasilitasi pergerakan untuk mendapatkan pangsa pasar, sumber daya
bebas sumber daya, produk, dan kadang- dan pelanggan.
kadang bahkan orang di antara negara-negara
anggota. 5. Global
Globalisasi telah membuat banyak perusahaan Faktor ekonomi mencangkup kondisi ekonomi
terlibat dalam pasar internasional. (sehingga) makro yang dapat memperngaruhi bisnis,
perusahaan harus memahami dan beroperasi seperti pertumbuhan ekonomi, inflasi, tingkat
dalam konteks global yang melibatkan aspek suku bunga, fluktuasi mata uang dan
perdagangan internasional, regulasi permintaan pasar. Perusahaan harus terus
internasional, dan budaya bisnis suatu negara. memantau kondisi ekonomi karena dapat
memperngaruhi daya beli konsumen, biaya
6. Regulasi
produksi dan strategi harga
Pemerintah dan badan regulasi memiliki peran
2. Lingkungan Politik
dalam lingkungan bisnis. Regulasi yang dibuat
akan memengaruhi cara perusahaan Lingkungan politik mencangkup stabilitas
beroperasi. Contoh : Regulasi pajak, dan politik, kebijakan pemerintah, hubungan
regulasi perlindungan konsumen. internasional, dan perubahan dalam kebijakan
publik. Perubahan dalam regulasi pemerintah
7. Teknologi
akan berdampak signifikan pada bisnis, seperti
Perubahan teknologi yang cepat dapat perubahan tarif pajak/ aturan perdagangan
mengubah cara bisnis. Perusahaan harus dapat
3. Lingkungan Hukum
beradaptasi dengan teknologi baru dan
memanfaatkannya untuk meningkatkan Aspek ini mencakup semua peraturan dan
efisiensi dan inovasi hukum yang berlaku dalam bisnis, seperti
hukum perusahaan, hukum ketenagakerjaan,
8. Sosial dan Lingkungan
hukum lingkungan, serta hukum perlindungan
Perusahaan harus memperhatikan tanggung konsumen. Perusahaan harus menaati hukum
jawab sosial dan lingkungan mereka / CSR ini dan memahami konsekuensinya.
(etika bisnis yang dijelaskan oleh kel 1 ) serta
4. Lingkungan Sosial dan Budaya
mempertimbangkan dampaknya bagi reputasi
perusahaan. Lingkungan ini mencakup nilai, norma dan
tren sosial dalam masyarakat yang dapat
9. Ketersediaan Sumber Daya
memengaruhi preferensi konsumen dan citra
Akses terhadap sumber daya seperti tenaga perusahaam.. Perusahaan harus memahami
kerja, modal dan bahan baku harus budaya dan nilai masyarakat agar mereka
diperhatikan oleh perusahaan. Perusahaan dapat mengembangkan produk dan strategi
harus memastikan memiliki akses yang cukup pemasaran yang sesuai
terhadap sumber daya ini.
5. Regulasi Pemerintah
10. Interaksi dengan Stakeholder
Regulasi pemerintah merupakan peraturan
Perusahaan berinteraksi dengan pihak yang yang diberlakukan oleh pemerintah dalam
memiliki kepentingan dalam bisnis mereka, berbagai bidang. Perusahaan harus mematuhi
seperti pemegang saham, karyawan, pemasok, regulasi ini dan mengintegrasikannya ke dalam
pelanggan, dan masyarakat. Manajemen operasi perusahaan.
hubungan ini sangat penting sehingga harus
Dalam mengelola bisnis, penting bagi
dijaga dengan baik
perusahaan untuk memahami pengaruh semua
LINGKUNGAN EKSTERNAL (ULYA) faktor ini dalam lingkungan eksternal. Analisis
lingkungan bisnis (business environment
Lingkungan eksternal yang berpengaruh secara analysis) membantu perusahaan
tidak langsung pada perusahaan dapat mengidentifikasi peluang dan ancaman yang
dikelompokan menjadi : mungkin timbul dari faktor-faktor ini serta
1. Lingkungan Ekonomi merencanakan strategi yang sesuai untuk
menghadapinya. Dengan memahami
lingkungan eksternal dengan baik, perusahaan - Method : membuat metode yang bersifat
dapat merespons perubahan dengan lebih baik menyeluruh, efektif, dan mudah dipahami agar
dan menjaga kelangsungan bisnis mereka. pekerjaan lebih mudah.
LINGKUNGAN INTERNAL (LITA) - Machine : Mesin yang digunakan untuk
produksi perlu dikelola agar dapat bertahan
lingkungan bisnis internal merupakan
lama
lingkungan yang berada di dalam perusahaan
dan memengaruhi daur hidup perusahaan, - Material : kegiatan yang dilakukan untuk
terdiri dari struktur, budaya, dan sumber daya. mengelola semua jenis bahan yang digunakan
untuk proses produksi, bahan baku mentah
- Struktur : cara perusahaan diorganisasikan
maupun setengah jadi. Bahan – bahan ini akan
yang berkenaan dengan komunikasi,
dikelola dan didata untuk laporan persediaan.
wewenang dan arus kerja.
- Market : menyusun strategi dalam pemasaran
- Budaya : merupakan pola keyakinan,
agar meningkatkan jumlah penjualan
pengharapan, dan nilai-nilai yang dibagikan
oleh anggota organisasi. LINGKUNGAN MAKRO DAN MIKRO
(KEMAL)
- Sumber Daya : Sumber daya adalah aset
yang merupakan bahan baku bagi produksi Ekonomi makro membahas tentang perilaku
barang dan jasa perusahaan perekonomian sebagai suatu keseluruhan dan
mengabaikan masalah individu. Meski
Pengaruh lingkungan Internal terhadap
pengaruhnya tidak secara langsung dan tidak
perusahaan :
cepat. Ada lima aspek yang mempengaruhi
- Visi dan misi : gambaran yang akan dituju perusahaan dari sisi eksternal makro, berikut
oleh sebuah perusahaan di masa depan aspek yang meliputinya:

- Budaya perusahaan : cara perusahaan a. Demografi


beroperasi yang akan berdampak pada
b. Ekonomi
penjualan, keuntungan, upaya perekrutan, dan
produktifitas karyawan baik secara positif c. Sosial Budaya
maupun negative.
d. Teknologi
- Kebijakan perusahaan : kebijakan yang
e. Hukum dan Politik
dibuat oleh antar manager harus selaras agar
menjamin konsistensi dalam praktik. misalnya Ekonomi mikro membahas tentang perilaku
mengenai kapan dan bagaimana kinerja ekonomi dari sudut pandang kepentingan unit
dinilai unit ekonomi kecil. Lingkungan pemasaran
mikro berhubungan dengan pihak-pihak yang
- Karyawan : perbedaan kepribadian antar
aktif berperan dari luar perusahaan. Ada 4
karyawan termasuk tantangan pada lingkungan
pihak yaitu :
internal yang dapat berdampak pada
perusahaan. a. Penyedia/Pemasok
Dalam prakteknya agar lingkungan internal b. Pesaing
dapat berjalan secara efisien dan efektif perlu
dilakukan 6 sistem manajemen yaitu: c. Pelanggan

- Man (manusia) : mengatur sdm yang ada d. Perantara


pada perusahaan
Kelompok 4
- Money : pengaturan keuangan perusahaan
JENIS JENIS USAHA
perlu dilakukan agar menghasilkan
pengeluaran yang efisien 1. Usaha Manufaktur:
Usaha manufaktur adalah jenis usaha yang (1) Kriteria Usaha Mikro adalah sebagai
berfokus pada produksi barang fisik dengan berikut:
mengubah bahan mentah menjadi produk jadi.
a. Memiliki kekayaan bersih paling banyak
Proses ini melibatkan produksi dalam jumlah
Rp 50.000.000,00 tidak termasuk tanah dan
besar dan melibatkan mesin dan tenaga kerja
bangunan tempat usaha
yang terampil. Contoh usaha manufaktur
termasuk pabrik-pabrik yang memproduksi b. Memiliki hasil penjualan tahunan paling
mobil, pakaian, elektronik, dan barang-barang banyak Rp 300.000.000,00.
fisik lainnya.
(2) Kriteria Usaha Kecil adalah sebagai
2. Usaha Jasa: berikut:
Usaha jasa berfokus pada penyediaan layanan a. Memiliki kekayaan bersih lebih dari Rp
atau keahlian kepada pelanggan. Ini tidak 50.000.000,00 - Rp 500.000.000,00 tidak
melibatkan produksi barang fisik, tetapi lebih termasuk tanah dan bangunan tempat usaha
pada memberikan layanan, pengetahuan, atau
keahlian kepada pelanggan. Contoh usaha jasa b. Memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari
termasuk konsultasi, pendidikan, perawatan Rp 300.000.000,00 - Rp 2.500.000.000,00
kesehatan, dan perbaikan rumah. (3) Kriteria Usaha Menengah adalah sebagai
3. Usaha Dagang: berikut:

Usaha dagang adalah jenis usaha yang a. Memiliki kekayaan bersih lebih dari Rp
melibatkan jual beli barang fisik tanpa 500.000.000,00 - Rp 10.000.000.000,00 tidak
mengubah sifat atau bentuk barang tersebut. termasuk tanah dan bangunan tempat usaha
Pedagang biasanya membeli barang dari b. Memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari
produsen atau pemasok dan menjualnya Rp 2.500.000.000,00 - Rp 50.000.000.000,00
kepada konsumen atau pelanggan akhir
dengan harga yang lebih tinggi untuk (4) Kriteria Perusahaan Besar
mendapatkan keuntungan. Contoh usaha
a. Memiliki kekayaan bersih lebih besar dari
dagang termasuk toko swalayan, toko pakaian,
Rp 10.000.000.000,00
dan toko online. Saat memilih jenis usaha,
penting untuk mempertimbangkan aspek- b. Memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari
aspek seperti modal yang dibutuhkan, sumber Rp 50.000.000.000,00
daya manusia, infrastruktur, dan permintaan
pasar untuk memastikan kesuksesan usaha Bentuk Bentuk Badan Usaha Yg Ada
Anda sesuai dengan jenisnya. Perorangan

Menjelaskan kriteria skala usaha mikro, Kecil, Bentuk Bentuk Badan Usaha dapat dibagi
menengah dan perusahaan besar menjadi beberapa jenis diantaranya ada:

Pengertian UMKM adalah usaha produktif 1.PT(Perseroan Terbatas)


yang dimiliki perorangan maupun badan usaha adalah badan hukum yang didirikan
yang telah memenuhi kriteria sebagai usaha berdasarkan perjanjian yang melakukan
mikro, kecil dan menengah. kegiatan usaha dengan modal dasar yang
Pengertian Perusahaan Besar adalah usaha seluruhnya terbagi dalam saham, dan
ekonomi produktif yang dilakukan oleh badan memenuhi persyaratan yang ditetapkan dalam
usaha meliputi usaha nasional milik negara undang-undang ini serta peraturan
atau swasta, usaha patungan, dan usaha asing. pelaksanaannya

Kriteria skala UMKM dan Perusahaan besar 2.Commanditaire Vennootschap (CV)


CV adalah salah satu bentuk kemitraan yang
telah dibentuk oleh dua orang maupun lebih.
Selain itu, semua orang yang ada di dalamnya barang atau jasa yang nantinya akan dijual di
mempunyai tanggung jawab yang tidak koperasi tersebut.
terbatas dan tanggung jawab terbatas.
2. Koperasi Konsumsi
3.Perusahaan Perseorangan (PO)
Koperasi konsumsi adalah koperasi yang
PO adalah salah satu jenis bentuk bisnis yang bergerak dalam penyediaan kebutuhan pokok
dimiliki oleh satu orang. Pada umumnya, bagi para anggotanya.
untuk perusahaan perseorangan (PO) ini
3. Koperasi Simpan Pinjam
mempunyai modal yang sangat kecil. Selain
itu, jenis produk dan jumlahnya sangat Koperasi Simpan Pinjam adalah koperasi yang
terbatas. bergerak dalam pengumpulan dana dari para
anggotanya, dan menyalurkannya kepada
Tidak hanya itu saja, untuk tenaga kerja dan
anggota yang sedang membutuhkan dana
alat produksi yang dibutuhkan juga sangat
tersebut.
terbatas. Sehingga, untuk masalah tanggung
jawab atas aktivitas dan resiko perusahaan 4. Koperasi Serba Usaha
akan ditanggung oleh individu tersebut.
Koperasi serba usaha adalah koperasi yang
4.Firma mempunyai bidang usaha rangkap atau
beraneka ragam, sesuai dengan kebutuhan para
Firma merupakan sekutu di antara satu orang
anggotanya. Jadi, koperasi ini tidak hanya
dengan lainnya guna menjalankan sebuah
bergerak dalam satu bidang
usaha bersama dengan tujuan berbagi
keuntungan 2. Join Venture
5.NV(naamloze vennootschap) Joint venture adalah istilah untuk gabungan
antara dua atau lebih entitas bisnis yang
adalah suatu persekutuan yang memiliki badan
menjalankan usaha bersama pada periode
hukum resmi yang didirikan oleh dua orang
waktu tertentu sesuai dengan kesepakatan
atau lebih untuk menjalankan usaha yang
dalam bentuk dalam sebuah instansi.
memiliki modal terdiri atas saham-saham,
yang pemiliknya memiliki bagian sebanyak Manfaat Join Venture
saham yang dimilikinya.
1. Menggabungkan Sumber Daya
Bentuk Bentuk Badan usaha Yg ada Koperasi
Gabungan sumber daya dari kedua belah pihak
Bentuk Bentuk Badan Usaha ini membuat bisnis mudah dalam menjangkau
pasar yang lebih luas dan meningkatkan
1. Koperasi
persaingan dari dalam industri.
Koperasi ialah suatu organisasi bisnis yang
2. Menghemat Biaya
dikelola ole orang-orang atau badan hukum
dengan berlandaskan pada prinsip gerakan Para pihak entitas bisnis yang bergabung
ekonomi rakyat dan asas kekeluargaan agar dalam joint venture dapat menghemat biaya
dapat bekerjasama untuk menjalankan karena seluruh pengeluaran dapat ditanggung
usahanya demi meningkatkan kesejahteraan bersama.
para anggotanya
3. Menggabungkan Keahlian
Koperasi dibedakan menjadi beberapa
kelompok, antara lain: Melalui penggabungan antara kedua entitas
bisnis ini menjadikan bisnis joint venture
1. Koperasi Produksi semakin unggul dan lebih baik lagi karena ide
dan keahlian yang berbeda.
Koperasi Produksi adalah koperasi yang para
anggotanya terdiri dari produsen (penghasil)
Contoh Joint Venture pihak lessor dan juga lesseee tidak ada di
dalam satu negara yang sama. Akan tetapi
1. Samsung dan Spotify
keduanya berada di negara yang berbeda.
2. Asus dan Gigabyte
Manfaat dan Keunggulan Leasing
3. Sharp dan Sony
1. Bersifat Fleksibel
4. Nestle dan Indofood
Kerangka struktur yang ada di dalam leasing
5. PT Kimia Farma dan dan PT Tigaraksa dapat disesuaikan dengan keperluan pihak
Perkasa lessee. Sehingga jangka waktu leasing dan
juga nominal yang harus dibayarkan dapat
3. Leasing disesuaikan dengan kondisi finansial nasabah.
Leasing adalah salah satu bentuk kegiatan 2. Tidak Membutuhkan Jaminan
pembiayaan barang modal atau alat berupa hak
opsi maupun tanpa hak opsi yang Hak kepemilikan yang sah atas aktiva di dalam
dimanfaatkan untuk para nasabah dalam kurun leasing serta pembayaran lease yang sesuai
waktu yang telah ditentukan. Dimana dengan aktiva dapat dijadikan sebagai jaminan
pembayarannya dilakukan dengan cara dicicil untuk lease tersebut.
atau angsuran.
3. Capital Saving
Jenis-jenis Leasing
Pihak lembaga leasing biasanya akan
1. Capital lease merupakan jenis perusahaan memberikan anggaran sebanyak 100% untuk
yang bergerak di bidang leasing dan berasal para nasabah. Sehingga lessee dapat
dari lemaga keuangan. Jenis leasng yang satu menggunakan dana tersebut untuk kebutuhan
ini biasanya dapat melayani pihak nasabah yang lain dengan tujuan untuk meningkatkan
yang membutuhkan kebebasan dalam hal produktivitas perusahaan.
menentukan modal atau barang dengan
spesifikasi tertentu.
4. Pelayanan Cepat
2. Operating Lease merupakan salah satu jenis
perusahaan leasing yang mana pihak lessor Umumnya, prosedur pembiayaan akan
akan membeli suatu barang dan kemudian membutuhkan waktu yang relatif cepat. Mulai
disewakan kepada para nasabah dalam kurun dari sistem pengajuannya hingga realisasinya.
waktu yang telah disepakati.
5. Terhindar dari Inflasi
3. Sales Type Lease, Lease penjualan adalah
Dalam kegiatan leasing, para nasabah dapat
salah satu jenis leasing yang umumnya
menghindari inflasi karena pembayaran akan
dikerjakan oleh perusahaan yang bergera di
laksanakan sesuai dengan satuan keuangan
bidang industri. Kemudian mereka akan
yang telah disepakati.
melakukan penjualan lease barang dari hasil
produk yang mereka buat. 6. Dilindungi Oleh Hukum
4. Leverage adalah jenis perusahaan leasing Disini, pihak lessor dan juga pihak lessee akan
yang mengikutsertakan pihak ketiga. Itu mendapatkan kepastian hukum karena sudah
artinya, pihak lessor tidak akan membayar ada peraturan yang sebelumnya sudah
onjek leasing dengan jumlah 100% tapi disepakati. Dimana peraturan terebut tidak bisa
mereka hanya perlu membayar 20% sampai dibatalkan meski sedang mengalami kondisi
40% saja. Sisanya nanti akan ditanggung keuangan yang sulit.
langsung oleh pihak ketiga.
7. Cara Memperoleh Aktiva
5. Cross BoIni adalah jenis perusahaan leasing
yang dilakukan oleh antar negara. Itu artinya,
Pihak leasing kerap kali dijadikan sebagai terbaru dan meluaskan target pasar lainnya.
salah satu pilihan utama ketika sebuah Strategi ini memerlukan modal besar dengan
perusahaan ingin melakukan modernisasi guna risiko tinggi. Akibatnya, untuk menekan
meningkatkan produktivitas namun kesulitan potensi kerugian, maka perusahaan mengambil
dalam hal pendanaan. kebijakan merger.
4. Merger 3. Menyatukan Lini-Lini Terkuat Dua
Perusahaan Selanjutnya, manfaat merger
Merger adalah penggabungan dua atau lebih
adalah menyatukan lini-lini terkuat dari dua
perusahaan menjadi satu, dimana perusahaan
perusahaan. Apabila beberapa perusahaan
yang me-merger mengambil alih semua aset
bersinergi menggabungkan masing-masing
dan kewajiban perusahaan yang di-merger.
kekuatan, kekuatannya pasti akan lebih besar.
Perusahaan yang di-merger kemudian akan
Selain itu, kerja sama perusahaan mampu
dibubarkan dan berhenti operasi.
meningkatkan efisiensi manajemen
Jenis merger perusahaan, mulai dari sumber daya manusia
sampai proses produksi. Sehingga perusahaan
a. Merger horizontal: penggabungan dua dapat dengan mudah dan cepat meraih
perusahaan atau lebih yang bergerak dalam tujuannya.
industri yang sama.
4. Saling Melengkapi Kelemahan Satu Sama
b. Merger vertikal: penggabungan suatu Lain Saling melengkapi kelemahan satu sama
perusahaan dengan perusahaan pemasok atau lain merupakan manfaat merger salah satunya.
perusahaan yang menjadi pelanggan. Masing-masing perusahaan pasti memiliki
c. Merger ekspansi pasar: penggabungan dua kekurangan. Terkadang kekurangan tersebut
perusahaan atau lebih yang menjual produk mampu menghambat pertumbuhan bisnis.
yang sama pada pasar yang berbeda. Agar mampu menghindari hal tersebut,
perusahaan memutuskan melakukan merger
d. Merger ekspansi produk: penggabungan dua sehingga dampak dari kelemahannya dapat
perusahaan atau lebih yang menjual produk diminimalisasi, bahkan dihilangkan.
yang berbeda pada pasar yang sama.
6. Meningkatkan Valuasi di Mata Investor
e. Merger konglomerasi: penggabungan dua Terakhir, manfaat merger adalah
perusahaan atau lebih yang tidak memiliki meningkatkan valuasi di mata investor.
hubungan bisnis. Perusahaan yang tergabung menjadi merger
akan meningkatkan nilai perusahaannya.
Manfaat Merger Bagi Perusahaan
Sebab kualitas dan kinerjanya menjadi lebih
1. Meningkatkan Profitabilitas Perusahaan baik akibat kerja sama beberapa perusahaan.
Pertama, manfaat merger adalah meningkatkan Hal ini bisa membuat investor tertarik
profitabilitas perusahaan. Karena beberapa menanamkan modalnya dalam perusahaan
perusahaan melebur jadi satu sehingga merger.
suntikan dana perusahaan akan semakin besar.
5. Franchise
Sebab dalam hal ini terjadi pula penggabungan
aset dan modal. Dengan adanya modal yang franchise adalah hak khusus yang dimiliki oleh
besar ini diharapkan mampu meningkatkan orang perseorangan atau badan usaha terhadap
keuntungan perusahaan. sistem bisnis dengan ciri khas usaha dalam
rangka memasarkan barang atau jasa yang
2. Memperluas Market ShareBerikutnya,
telah terbukti berhasil dan dapat dimanfaatkan
manfaat merger adalah memperluas market
dan/atau digunakan oleh pihak lain
share. Salah satu strategi agar bisnis
berdasarkan perjanjian waralaba.
berkembang adalah dengan melakukan
diversifikasi. Diversifikasi merupakan Contoh Franchise
penciptaan penawaran produk atau layanan
1. Alfamart
2. Alfamidi - Kekurangan:
3. Sour Sally - Proses pendirian yang lebih rumit dan biaya
yang lebih tinggi dibandingkan dengan bentuk
Mengidentifikasi kekurangan dan
badan usaha lainnya.
kelebihan Badan Usaha
- Subjek pada regulasi dan pengawasan yang
1. Perorangan:
ketat.
- Kelebihan:
4. Firma:
- Sederhana dalam pendirian dan pengelolaan.
- Kelebihan:
- Pemilik memiliki kendali penuh atas bisnis
- Terdiri dari beberapa pemilik atau mitra yang
dan keputusan.
memiliki tanggung jawab bersama dan
- Pemilik menikmati seluruh keuntungan yang terbatas.
diperoleh.
- Pemilik dapat berbagi sumber daya, keahlian,
- Kekurangan: dan risiko.

- Tanggung jawab pribadi pemilik yang tidak - Kekurangan:


terbatas, yang berarti pemilik bertanggung
- Ketentuan pengaturan internal harus jelas dan
jawab penuh atas semua hutang bisnis dengan
terdokumentasi dengan baik untuk
harta pribadinya.
menghindari konflik antara mitra.
- Keterbatasan sumber daya dan modal yang
- Tanggung jawab bersama dapat berarti
dapat diakses oleh bisnis.
bahwa satu mitra dapat menjadi tanggung
2. CV (Commanditaire Vennootschap): jawab penuh atas tindakan yang dilakukan
oleh mitra lainnya
- Kelebihan:
5.NV
- Memungkinkan kombinasi modal dari mitra
aktif (yang terlibat dalam pengelolaan) dan Kelebihan:
mitra pasif (yang hanya berinvestasi modal).
2. Anonimitas bagi pemegang saham
- Tanggung jawab mitra pasif terbatas hingga
Memberikan anonimitas kepada pemegang
jumlah modal yang diinvestasikannya.
saham, karena nama pemegang saham tidak
- Kekurangan: diperlukan.

- Mitra aktif bertanggung jawab secara penuh 3. Tidak diperlukan pengeluaran uang tunai
dan tidak terbatas atas hutang bisnis.
Saham didaftarkan sampai disetor penuh
- Proses pendirian dan pengelolaan yang lebih sehingga tidak perlu mengeluarkan uang tunai.
kompleks daripada perorangan.
4. Tidak ada tanggung jawab pribadi bagi
3. PT (Perseroan Terbatas): direktur

- Kelebihan: Direktur tidak bertanggung jawab secara


pribadi atas hutang perusahaan
- Tanggung jawab pemilik terbatas hanya pada
jumlah saham yang dimiliki. Kekurangan:

- Memungkinkan pengumpulan modal yang 1. Diperlukan modal awal yang tinggi


besar dari berbagai pemegang saham.
Jumlah modal yang lebih tinggi diperlukan
- Lebih mudah untuk melakukan perubahan untuk mendaftarkan NV dibandingkan dengan
kepemilikan atau transfer saham. BV (Besloten Vennootschap?
2. Ambang batas penilaian yang tinggi untuk Tidak semua anggota memiliki kesadaran yang
go public penuh dalam melakukan kegiatan koperasi.
Misalnya seperti tidak menyetorkan iuran
Ambang batas penilaian modal dan saham
wajib dan tidak menjalankan kewajiban dan
yang tinggi untuk mencatatkan NV di bursa
haknya dalam melakukan kegiatan koperasi
saham
tersebut.
3. Dapat diperoleh dengan mudah
2. Memiliki daya saing yang lemah
Untuk memperoleh NV cukup mudah karena
Jika koperasi dibandingkan dengan badan
saham tidak didaftarkan
usaha besar lainnya, maka koperasi jauh lebih
6.Koperasi kecil dibandingkan badan usaha tersebut.

Kelebihan: 3. Terbatasnya modal dan sulit untuk


mendapatkan modal
1. Anggota koperasi berperan sebagai
produsen dan konsumen Koperasi yang baru berdiri maka memiliki
modal yang terbatas dan sulit untuk
Anggota dalam koperasi harus berperan secara mendapatkan modal yang banyak.
ganda agar koperasi berjalan dengan baik dan
lancar. Anggota harus rajin melakukan 7. Joint Ventura
peminjaman kepada koperasi dan harus aktif
Kelebihan:
dalam penyimpanan dana koperasi.
1. Peningkatan Sumber Daya
2. Dasar sukarela dan terbuka
Bisnis yang dijalankan secara gabungan,
Maksudnya adalah orang yang masuk menjadi
memungkinkan adanya peningkatan sumber
anggota koperasi atau terhimpun dalam
daya. Hal ini karena semua peralatan dan
anggota koperasi atas dasar sukarela atau
modal yang diperlukan untuk proyek
keinginannya sendiri untuk memperbaiki taraf
perusahaan dapat digunakan semaksimal
hidupnya bukan paksaan dari orang lain. Dan
mungkin.
koperasi juga terbuka bagi siapa saja yang
ingin bergabung dengan koperasi. 2. Penghematan Biaya
3. Prinsip pengelolaan dalam koperasi Dengan menghimpun usaha, bisa menghemat
bertujuan untuk menumpuk laba guna biaya daripada usaha sendiri dalam
kepentingan anggota menjalankan strategi bisnis, seperti biaya
operasional, iklan, pameran dan lain-lain
Maksudnya yaitu sisa hasil usaha atau laba
ditanggung bersama-sama
yang dihasilkan oleh koperasi akan dibagikan
kepada anggota-anggotanya. Misalnya 3. Pengaturan Waktu Lebih Fleksibel
koperasi pertanian mendirikan usaha
Dalam mendirikan joint venture, jika proyek
penggilingan padi.
bersama yang dilaksanakan dalam usaha
4. Badan usaha yang sesuai dengan sikap patungan memberikan hasil yang memuaskan
bangsa Indonesia dan dapat mencapai laba yang diinginkan,
maka memungkinkan komitmen tersebut
Orang Indonesia memiliki sikap kekeluargaan
dilanjutkan dalam bentuk lain. Artinya waktu
serta gotong royong antar anggota masyarakat.
yang ditetapkan bersifat fleksibel.
Maka dari itu koperasi sangat cocok
diterapkan di Indonesia. Kekurangan:
Kekurangan: 1. Timbul Konflik Kepentingan
1. Rendahnya kesadaran berkoperasi pada Kolaborasi yang dibangun masing-masing
anggota pihak, terkadang menimbulkan konflik
kepentingan. Hal ini tentunya memberikan peretujuan tersebut dibutuhkan waktu yang
iklim bisnis yang tidak sehat kedepannya. lama.
2. Ketimpangan Sumber Daya
Adanya usaha gabungan menimbulkan adanya 10. Franchise
percampuran sumber daya. Hal ini
Kelebihan Franchise
memungkinkan terjadinya ketimpangan yang
besar antara aset, keahlian dan investasi. Oleh _Tingkat kegagalan yang rendah
karena itu, keadaan ini bisa berdampak negatif
terhadap efektivitas joint venture itu sendiri. _Memiliki bantuan bisnis (Pemilik waralaba
menerima bantuan berharga sepanjang hidup
3. Menimbulkan Benturan Budaya bisnis mereka.)
Joint venture antara perusahaan lokal dan _Bisnis waralaba bisa sangat menguntungkan.
asing, memungkinkan adanya benturan budaya Waralaba populer yang paling terbukti dan
yang menyebabkan perbedaan dalam populer cenderung memiliki biaya waralaba
mengambil keputusan bisnis. yang jauh lebih tinggi tetapi juga
menghasilkan pengembalian investasi (ROI)
8. Leasing
yang tinggi
Kelebihan leasing
Kekurangan Franchise
1.Kontrak lebih fleksibel karena bisa
_Adanya aturan dan pedoman
disesuaikan dengan kondisi keuangan
_Adanya biaya yang terus berlanjut
2.Pelayanannya cenderung kilat dan bisa
kapan saja Kita perlu membayarkan presentase royalti
dari pendapatan bisnis yang harus dibayarkan
3.Lessee bisa menyimpan modal
_Perlu menyiapkan modal yang cukup besar
4.Tak butuh jaminan besar
Menjelaskan Konsep Kewirausahaan,
Kekurangan
Tujuan Dan Manfaat
1.Biaya yang dibutuhkan lessee bisa
1. Pentingnya Karakterisktik Wirausaha
membengkak karena harus membayar asuransi
hingga provisi KARAKTERISTIK WIRAUSAHAWAN
2.Uang muka atau DP lebih besar dibanding Karakteristik wirausaha adalah sifat-sifat dan
bank kemampuan yang umumnya dimiliki oleh
individu yang berhasil dalam berwirausaha.
3.Leasing menggunakan jasa debt collector
Berikut adalah beberapa karakteristik utama
ilegal
wirausaha:
9. Merger
Visi: Wirausaha memiliki visi yang jelas
Kelebihan Merger tentang apa yang ingin mereka capai dengan
bisnis mereka. Mereka memiliki gambaran
Keuntungan merger adalah pengambil alihan
yang kuat tentang tujuan jangka panjang dan
melalui merger lebih sederhana dan tidak
arah bisnis mereka.
memakan banyak biaya. Jika dibandingkan
dengan pengambilalihan dengan cara lain Kreativitas: Kemampuan untuk berpikir kreatif
dan menemukan solusi baru untuk masalah
Kekurangan Merger
adalah karakteristik penting wirausaha.
Kekurangan merger adalah keputusan harus Mereka sering menciptakan produk, layanan,
disetujui oleh para pemegang saham dari tiap- atau model bisnis yang inovatif.
tiap perusahaan, sedangkan untuk memperoleh
Kemampuan Mengambil Risiko: Wirausaha Wirausahawan akan mendedikasikan penuh
cenderung bersedia mengambil risiko, waktunya di usahanya agar dapat berkembang
terutama risiko finansial. Mereka memahami
3. Tanggung jawab dan resiko yang di hadapi
bahwa bisnis selalu melibatkan ketidakpastian
sangatlah besar.
dan siap menghadapinya.
Seorang wirausahawan dituntut untuk bisa
Etika Bisnis: Etika bisnis yang kuat adalah
mengatur semua yang berkaitan dengan bisnis
karakteristik penting wirausaha yang berhasil.
nya, sukses/jatuh nya sangat bergantung pada
Mereka menjalankan bisnis mereka dengan
pemilik usaha. Sehingga segala resiko menjadi
integritas, kejujuran, dan tanggung jawab
tanggungan pemilik usaha
sosial.
3.Prespektif global SMEs
Kepemimpinan: Kemampuan kepemimpinan
adalah penting bagi wirausaha, terutama jika SMEs((Usaha Kecil dan Menengah (UKM)
mereka memimpin tim. Mereka harus mampu atau Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah
memotivasi dan mengarahkan orang lain (UMKM))
menuju tujuan bersama.
Usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM)
2. Kelehiban dan Keurangan Wirausaha adalah kekuatan yang harus diperhitungkan.
Mereka membentuk 90% bisnis global,
Kelebihan Wirausahawan
menciptakan dua dari setiap tiga pekerjaan di
1. Waktu Menjadi Lebih Banyak seluruh dunia, mendukung mata pencaharian
lebih dari dua miliar orang, dan sangat
Wirausahawan akan memiliki waktu yang
diperlukan untuk kelancaran fungsi rantai
fleksibel yang tidak terikat. Tidak ada standar
pasok global.
jam kerja setiap harinya.
Terlepas dari dampaknya yang sangat besar,
2. Menghasilkan Pendapatan Pribadi
banyak yang belum sepenuhnya terlibat dalam
Memiliki usaha sendiri tentu juga akan isu-isu lingkungan, sosial, dan tata kelola
menghasilkan pendapatan sendiri. Besar pemerintahan (environmental, social,
kecilnya penghasilan yang diperoleh adalah governance—ESG). Pemilik dan manajer di
cerminan dari suatu proses kerja keras untuk perusahaan semacam itu memiliki banyak
memajukan bisnis yang telah di lakukan tugas, dan lebih sedikit sumber daya daripada
pemilik usaha. saingan mereka yang lebih besar. Mereka
mungkin perlu didorong untuk meningkatkan
3. Membuka Kesempatan Lapangan Kerja kapasitasnya dalam soal mengatasi masalah
Baru krisis iklim. Di situlah dibutuhkan UMKM
Wirausahawan dapat membuka kesempatan untuk bekerja demi dunia yang lebih baik.
kerja bagi siapa saja. Ketika bisnis mulai Kelompok 5
bertumbuh maka akan semakin banyak
lapangan pekerjaan PENGERTIAN MANAJEMEN

dibutuhkan Kata Manajemen berasal dari bahasa Perancis


kuno ménagement, yang memiliki arti seni
Kekurangan wirausahawan melaksanakan dan mengatur. Secara umum,
1. Memperoleh pendapatan yang tidak pasti manajemen adalah suatu proses di mana
seseorang dapat mengatur segala sesuatu yang
Pada awal mula memulai merintis usaha dikerjakan oleh individu atau kelompok.
tentunya akan memperoleh ketidakpastian Manajemen perlu dilakukan guna mencapai
pendapatan usaha tujuan atau target dari individu ataupun
kelompok tersebut secara kooperatif
2. Bekerja keras dan waktu/jam kerjanya
menggunakan sumber daya yang tersedia. Dari
panjang
pengertian tersebut, ilmu manajemen dapat Tugas apa yang harus dikerjakan ?
diartikan sebagai kemampuan dalam mengatur
Siapa personil yang akan melakukannya ?
sesuatu agar tujuan yang ingin dicapai dapat
Bagaimana tugasnya dikelompokkan ?
terpenuhi.
Siapa yang harus bertanggungjawab terhadap
FUNGSI-FUNGSI MANAJEMEN
tugas tersebut?
Fungsi manajemen adalah elemen-elemen
3. Actuating
dasar yang melekat di dalam proses
manajemen yang akan dijadikan acuan oleh Actuating merupakan misi untuk menggerakan
manajer dalam melaksanakan kegiatan untuk semua anggota dalam mengimplementasikan
mencapai tujuan. Manajemen berlangsung rencana dalam bentuk aksi. Tujuan actuating
dalam suatu proses berkesinambungan secara ialah menumbuhkan sense of belonging para
sistemik, yang meliputi fungsi-fungsi karyawan serta mengembangkan bisnis secara
manajemen, yaitu; dinamis.
1. Planning (perencanaan) Fungsi ini secara sederhana adalah bagaimana
membuat anggota organisasi mau melakukan
2. Organizing (pengorganisasian)
apa yang diingninkan organisasi. Dengan
3. Actuating (pelaksanaan) demikian fungsi ini melibatkan kualitas, gaya
kepemimpinan, motivasi, komunikasi, dan
4. Controlling (pengawasan).
budaya organisasi.
1. Planning
4. Controlling
Planning atau Perencanaan adalah proses
Controlling merupakan aksi untuk memastikan
penentuan tujuan atau sasaran yang hendak
alur kerja bisnis sesuai rencana. Proses ini
dicapai dan menetapkan jalan dan sumber
mengontrol aktualisasi dan menjaga proses
yang diperlukan untuk mencapai tujuan
berjalan sesuai yang direncanakan. Controlling
seefektif dan seefisien mungkin.
adalah tugas seorang pemimpin atau
Rencana-rencana dibutuhkan untuk koordinator tiap divisi.
memberikan kepada organisasi tujuan-
TINGKATAN MANAJEMEN
tujuannya dan menetapkan prosedur terbaik
untuk pencapaian tujuan-tujuan tersebut. Tingkatan manajemen adalah level dari
manajemen atau pembagian kekusaan dalam
2. Organizing
lingkup manajer. Tingkatan ini dibagi menjadi
Pengorganisasian pada dasarnya merupakan tiga, yaitu manajemen puncak, menengah, dan
upaya untuk melengkapi rencana-rencana yang lini pertama.
telah dibuat dengan susunan organisasi
pelaksananya. Hal yang harus diperhatikan
dalam pengorganisasian adalah setiap kegiatan
harus jelas siapa yang mengerjakan, kapan
1. Top Management (Manajemen
dikerjakan, dan apa targetnya.
Puncak)
Pengorganisasian (organizing) mencakup
Dalam tingkatan ini, top management masuk
menentukan tugas, mengelompokkan tugas,
ke dudukan paling tertinggi sehingga
mendelegasikan otoritas, dan mengalokasikan
mengawasi semua manajer yang ada di
sumberdaya diseluruh organisasi.
bawahnya.
Pengorganisasian bisa memudahkan manajer
untuk mengawasi dan menentukan orang- Ada berbagai jabatan yang menduduki posisi
orang yang dibutuhkan dalam menjalankan ini, diantaranya adalah Chief Financial Officer
tugas yang telah dibagi-bagi. Misalnya, (CFO), Chief Operating Officer (COO), Chief
Executive Officer (CEO), presdir, dan • Membangun kerja sama dan suasana
berbagai posisi eksekutif lain. yang kondusif di setiap departemen guna
menjaga kebersinambungan yang baik.
Tugas dan fungsi dari manajemen puncak
diantaranya adalah: 3. First Line Management (Manajemen
Lini Pertama)
• Menetapkan tujuan dari organisasi
tersebut dengan target waktu tertentu. Baik itu Tanggung jawabnya adalah menjaga kinerja
jangka waktu singkat ataupun tujuan jangka dari seluruh tim di bidang operasional.
panjang.
Dengan tanggung jawab ini membuat para
• Menjadi citra dari organisasi untuk manajer harus mampu memiliki keahlian
berhubungan dengan para konsumen, media, tertentu, seperti komunikasi dan teknikal.
sampai dengan investor terkait. Selain itu, ada juga beberapa tugas lain yang
dimiliki oleh first line management,
• Membuat kebijakan serta rencana
diantaranya adalah:
untuk tujuan kelompok atau perusahaan.
Perencanaan ini harus dibuat sebaik mungkin • Menjadi pendengar dari berbagai
mengikuti visi dan misi yang ada. masalah yang dialami seluruh pekerja di
bidang operasional.
• Mengawasi seluruh aktivitas manajer
bawahan agar bisa terorganisir. • Melaporkan kritik dan saran tersebut
ke manajemen menengah.
2. Middle Management (Manajemen
Menengah) • Melengkapi berbagai fasilitas
pendukung untuk operasional kerja.
Manajemen menengah diberi wewenang untuk
memantau manajemen yang di bawahnya. • Membantu manajemen tingkat
Contoh jabatan yang termasuk dalam menengah melakukan seleksi calon tenaga
manajemen menengah adalah kepala kerja. Contoh jabatan yang diduduki oleh first
departemen, junior executive, sampai dengan line manager :
manajer cabang.
-Supervisor atau Mandor.
Beberapa tanggung jawab yang diperlukan
-Section Manager.
dalam menjabat di posisi ini, antara lain:
-Department Manager.
• Memastikan seluruh kegiatan dari tiap
departemen yang diserahi tanggung jawab -Superintendent.
untuk membuat perusahaan berjalan dengan
baik dan mencapai tujuan bersama. ORGANISASI

• Menjadi penghubung antara top Struktur organisasi (organization structure)


manajemen dengan manajemen di bawahnya adalah hierarki berupa garis atau kerangka
agar dapat melaksanakan perencanaan yang bertingkat yang membuat gambaran dari
sudah ditetapkan dengan baik. susunan bagian, posisi, fungsi dan hubungan
komponen di dalam suatu organisasi, badan
• Merealisasikan kebijakan yang dibuat usaha atau perusahaan secara formal.
oleh top manajemen.
Bentuk-bentuk Struktur Organisasi yang sering
• Melakukan seleksi, pemilihan digunakan dalam organisasi pada umumnya
rekrutmen, sampai dengan penempatan terdiri dari 3 bentuk, yaitu Struktur Organisasi
karyawan sesuai dengan bidangnya secara Fungsional, Struktur Organisasi Divisional
tepat. (berdasarkan Produk/Pasar) dan Struktur
Organisasi Matriks.
• Mengawasi dan memantau langsung
pelaksanaan pekerjaan.
1. Struktur Organisasi Fungsional geografis. Organisasi bentuk Divisional ini
(Functional Structure Organization). biasanya diterapkan di perusahaan yang
berskala menengah keatas,hal ini dikarenakan
Struktur Organisasi Fungsional merupakan
biaya operasional akan lebih tinggi jika
Struktur Organisasi yang paling umum
dibandingkan dengan bentuk Organisasi
digunakan oleh suatu organisasi. Pembagian
Fungsional.
kerja dalam bentuk Struktur Organisasi
Fungsional dilakukan berdasarkan fungsi
manajemennya seperti Keuangan, Produksi,
kelebihan :
Pemasaran dan Sumber daya Manusia.
Karyawan-karyawan yang memiliki • Meningkatkan produktivitas organisasi
keterampilan (skill) dan tugas yang sama akan
dikelompokan bersama kedalam satu unit Struktur organisasi divisional memungkinkan
kerja. perusahaan untuk menyesuaikan dan
merespons perubahan dengan cepat, sehingga
kelebihan : meningkatkan produktivitas.
• Struktur Organisasi ini tepat untuk • Menciptakan lingkungan kerja
diterapkan pada Organisasi atau Perusahaan kolaboratif.
yang hanya
Struktur organisasi divisional memungkinkan
menghasilkan beberapa jenis produk maupun pekerja sering bekerja dengan tim yang sama,
layanan karena dapat menekan biaya memungkinkan mereka untuk membangun
operasional. hubungan yang kuat dan meningkatkan
konsistensi dalam pekerjaan mereka.
• Produktivitas tinggi karena tiap
anggota sudah berpengalaman di bidang kelemahan :
tersebut
• Alokasi anggaran cukup besar jika
• Lebih tertib karena lebih mudah untuk dibandingkan dengan jenis struktur lainnya.
melakukan koordinasi. Manajer pemasar
tentunya akan paham • Terjadi persaingan antar divisi yang
tidak sehat karena setiap divisi berfokus pada
dengan semua aspek pemasaran yang tugas-tugas tertentu.
anggotanya lakukan.
3. Struktur Organisasi Matriks
kelemahan :
Struktur Organisasi Matriks (Matrix Structure
• Risiko karyawan merasa jenuh dengan Organization) merupakan kombinasi dari
aktivitas serta jenis pekerjaan yang berulang. Struktur Organisasi Fungsional dan Struktur
Organisasi Divisional dengan tujuan untuk
• Minim interaksi dengan karyawan dari
menutupi kekurangan- kekurangan yang
divisi lain. Hal ini terjadi karena masing-
terdapat pada kedua bentuk Struktur Orgnisasi
masing karyawan bekerja hanya dengan
tersebut. Struktur Organisasi ini sering juga
divisinya masing-masing.
disebut dengan Struktur Organisasi Proyek
• Perkembangan keterampilan dan karena karyawan yang berada di unit kerja
wawasan lambat, karena fokus pada divisinya fungsional juga harus mengerjakan kegiatan
saja. atau tugas proyek-proyek organisasi yang
ditugaskan kepadanya. Struktur Organisasi ini
2. Struktur Organisasi Divisional
biasanya digunakan oleh perusahaan yang
Struktur Organisasi Divisional (Divisional berskala besar atau perusahaan-perusahaan
Structure Organization) adalah Struktur multinasional.
Organisasi yang dikelompokkan berdasarkan
Kelebihan :
kesamaan produk, layanan, pasar dan letak
• Efisiensi sumber daya manusia dengan Organisasi adalah sistem hubungan yang
skill tinggi dapat diberdayakan dengan lebih terstruktur yang mengkoordinasi usaha suatu
optimal. kelompok orang untuk mencapai tujuan
tertentu.
• Ada dua jenis posisi manajerial yang
tersedia: Dalam struktur organisasi matriks, 4 jenis organisasi secara umum:
ada dua jenis posisi manajerial: manajer
1. Organisasi yang saling
fungsional dan manajer proyek. Ini
menguntungkan. Organisasi yang dirancang
memberikan fleksibilitas dalam pengambilan
untuk membantu individu yang termasuk
keputusan dan alokasi sumber daya.
didalamnya. Contoh organisasi yg saling
Kelemahan menguntungkan: klub komunitas.
• Tekanan yang besar terhadap anggota- 2. Organisasi bisnis. Adalah hal-hal yang
Para manajer proyek yang bertentangan satu berkaitan dengan menghasilkan keuntungan
sama lain dapat menimbulkan kebingungan bagi organisasi dan pemegang sahamnya.
pada unit fungsional dasar organisasi yaitu Contoh: perseroan, firma, CV, dan PT.
anggota.
3. Organisasi layanan. Organisasi
• Perbedaan pendapat dan tugas ganda layanan diarahkan untuk memberikan layanan
yang diberikan para manajer proyek dapat spesifik kepada orang- orang dalam
memberikan tekanan yang besar bagi anggota. masyarakat, seperti Rumah sakit, Lembaga
Belum lagi para manajer tidak mau mengalah Bantuan Hukum, dll.
satu sama lain, membuat anggota organisasi
4. Organisasi persemakmuran.
semakin merasa tertekan dan kebingungan.
Organisasi persemakmuran adalah organisasi
• Munculnya dualisme kepemimpinan yang umumnya dijalankan oleh pemerintah
untuk kebaikan masyarakat yang lebih besar.
Dalam struktur organisasi matriks tidak dapat
dihindari adanya dualisme kepemimpinan. 1. Visi dan Misi
Satu departemen akan merasa kesulitan dalam
Visi : Rangkaian kalimat yang menyatakan
pengambilan keputusan, sehingga koordinasi
cita-cita atau impian sebuah organisasi atau
harus selalu dilakukan. Hal tersebut
perusahaan yang ingin dicapai di masa depan.
mengakibatkan lebih banyak waktu terbuang
(Wibisono,2006)
untuk mengambil suatu keputusan.
Misi : Misi adalah pernyataan tentang apa
yang harus dikerjakan oleh lembaga dalam
usahanya mewujudkan Visi.
RUANG LINGKUP ORGANISASI 2. Tujuan Bisnis
Definisi Organisasi Tujuan bisnis merupakan hasil akhir yang
ingin dicapai oleh para pelaku bisnis dari
1. De Vito dalam Bungin (2008: 271)
bisnis yang mereka lakukan.
Organisasi sebagai sebuah kelompok individu
Tujuan bisnis secara umum adalah
yang diorganisasi untuk mencapai tujuan
menyediakan produk berupa barang atau jasa
tertentu. Jumlah anggota organisasi bervariasi
untuk memenuhi kebutuhan konsumen serta
dari tiga atau empat sampai dengan ribuan
memperoleh keuntungan dari aktivitas yang
anggota. Organisasi juga memiliki struktur
dilakukan.
formal maupun informal.
Tujuan Bisnis Jangka Panjang yaitu:
2. Kochler dalam Muhammad (2009: 23-
24) 1. Market standing, yaitu penguasan
pasar yang akan menjadi jaminan bagi
perusahaan untuk memperoleh pendapatan 4. Strategi Bisnis
penjualan dan profit dalam jangka panjang.
Strategi bisnis adalah kebijakan-kebijakan atau
2. Innovation. Tujuan bisnis yang ingin garis-garis pedoman yang menentukan cara
dicapai melalui inovasi adalah menciptakan sebuah perusahaan bersaing dalam sebuah
nilai tambah pada suatu produk, misalnya industri dan khususnya cara perusahaan untuk
shampoo 2 in 1. membentuk keunggulan bersaing (Grant,
2002).
3. Physical and financial resources, yaitu
perusahaan memiliki tujuan penguasaan Strategi bisnis juga dapat diartikan sebagai
terhadap sumber daya fisik dan keuangan aktivitas untuk mencapai sasaran bisnis yang
untuk mengembangkan perusahaan menjadi diinginkan. Sedangkan Perumusan Strategi
semakin besar dan semakin menguntungkan. yaitu penciptaan program yang luas untuk
menetapkan dan mencapai sasaran organisasi.
4. Manager performance and
development, diperlukan peningkatan kinerja Perumusan strategi diawali dengan "apa?" (apa
dan pengembangan kemampuan manager yang diinginkan oleh organisasi), kemudian
melalui serangkaian kegiatan kompensasi yang "bagaimana?" (bagaimana sasaran dapat
menarik dan program training and dilaksanakan)
development yang berkelanjutan.
Langkah-langkah Perumusan Strategi:
5. Worker Performance and Attitude,
1. Menetapkan Sasaran Strategis, yaitu
untuk kepentingan jangka panjang, maka sikap
sasaran jangka panjang yang langsung berasal
para karyawan terhadap perusahaan dan
dari pernyataan misi perusahaan.
pekerjaan perlu diperhatikan agar dapat
bekerja dengan baik. 2. Menganalisis organisasi dan
lingkungannya. Menganalisis organisasi
6. Public Responsibility, bisnis harus
adalah proses analisis kekuatan dan kelemahan
memiliki tanggung jawab sosial seperti
perusahaan, sedangkan analisis lingkungannya
memajukan kesejahteraan masyarakat,
adalah proses analisis terhadap lingkungan
mencegah terjadinya polusi dan menciptakan
usaha dari ancaman dan kesempatan
lapangan kerja, dll.
organisasi.
3. Sasaran Bisnis
3. Menyesuaikan organisasi dan
Sasaran Bisnis adalah penentuan target, lingkungannya, menyesuaikan ancaman dan
dimana organisasi dan manager mengukur kesempatannya terhadap kekuatan dan
keberhasilan dan kegagalan dari setiap level kelemahan perusahaan adalah inti perumusan
kegiatan. strategi
Tujuan dari penetapan sasaran organisasi: 5. Alokasi Sumber Daya
1) Menyediakan arah dan pedoman bagi Alokasi sumber daya adalah mendistribusikan
manajer pada semua level. sumber daya pada aktivitas yang tepat untuk
mencapai sasaran.
2) Membantu perusahaan
mengalokasikan sumberdaya, wilayah dimana
diharapkan untuk tumbuh sebagai prioritas
utama.
6. Implementasi Strategi
3) Membantu menetapkan budaya
perusahaan. Implementasi strategi merupakan proses
penterjemahan strategi ke dalam tindakan-
4) Membantu manajer dalam menilai
tindakan. Ini berkaitan dengan bagaimana
kinerja perusahaan.
mengadministrasikan kegiatan sehingga
terlaksana secara konsisten agar keahlian dan nilai yang digunakan dalam
menyelesaikan pekerjaan. proses produksi.
Implementasi strategi dijabarkan dalam: Kelompok 6
1. Program, yaitu aktivitas atau langkah- ORGANISASI YANG FLEKSIBEL
langkah yang disusun secara sistematis sebagai
penjabaran dari strategi. DEFINISI ORGANISASI, JOB DESAIN,
DAN DEPARTEMENTALISASI
2. Anggaran, yaitu gambaran rinci
tentang sumber dana yang dibutuhkan dan 1. Organisasi
bagaimana penggunaannya. Berasal dari bahasa Yunani, yakni Organon
3. Prosedur, sering disebut SOP (Standar atau “Alat”. Secara konseptual terdapat dua
Operasional Prosedur), merupakan sistem dari pengertian yang berbeda untuk istilah
langkah atau teknik yang berurutan tentang organisasi (organization) sebagai kata benda,
bagaimana suatu pekerjaan atau tugas yakni wadah sekelompok orang untuk
dikerjakan mencapai tujuan bersama dan
pengorganisasian (organizing) sebagai kata
4. Standar Kinerja yaitu ukuran target kerja, yakni suatu proses dan serangkaian
yang bersifat kuantitatif maupun kualitatif dari aktivitas yang dilakukan secara sistematis
program yang dilaksanakan untuk mengetahui sebagai bagian dari upaya membangun dan
keberhasilan atau pencapaiannya. mengembangkan organisasi atau sebagai salah
satu fondasi manajemen.
7. Pengendalian
 Konsep dasar organisasi: (saat
Adalah proses yang digunakan untuk
presentasi, konsep dasar bisa disebutin cmn
menjamin bahwa aktivitas yang dilaksanakan
poin-poinnya aja)
sesuai dengan aktivitas yang direncanakan.
Proses pengendalian ini mengukur kemajuan Hubungan antar individu dan kelompok dalam
kegiatan terhadap tujuan dan memungkinkan melakukan kerjasama mempunyai tujuan
untuk mendeteksi penyimpangan dari tertentu. Tujuan yang ingin dicapai bersama-
perencanaan secara tepat waktu dan sama ini harus dijaga bersama agar tidak
mengambil tindakan perbaikan. Selain itu, terjadi gesekan kepentingan antar anggota
proses pengendalian juga menjamin semua kelompok. Konsep dasar dalam organisasi
sumber daya perusahaan telah digunakan mencakup unsur-unsur minimal dalam
dengan cara yang paling efektif & efesien organisasi yaitu
dalam mencapai sasaran perusahaan
a. Adanya anggota
Bentuk-bentuk Pengendalian:
Sebagai SDM yang menjalankan tugas atau
1. Behavior Controls -> bagaimana wewenang.
sesuatu dilaksanakan; apakah sesuai dengan
kebijakan, aturan, standar, maupun arahan b. Bekerja sama
yang digariskan oleh perusahaan atau tidak Dengan adanya pembagian tugas dan kerja
2. Output Controls -> menspesifikkan yang berbeda-beda, maka diperlukan adanya
apa yang akan dicapai dengan fokus terhadap kerja sama demi mencapai tujuan yang
hasil daripada perilaku organisasi dengan diinginkan.
menggunakan sasaran, target dan ukuran lain c. Mencapai tujuan bersama
dalam perusahaan.
Sejalan dengan prinsip kerja sama, yaitu
3. Input Controls -> Input control fokus Tujuan ini sebagai pengikat anggota organisasi
kepada penggunaan sumberdaya, pengetahuan, dalam melakukan kerjasama.
d. Peralatan atau sarana prasarana  Bentuk dari jumlah tugas yang dilaksanakan
oleh karyawan. Atau peningkatan dalan segi
Fasilitas dan infrastruktur yang digunakan
kuantitas.
organisasi untuk mendukung kegiatan dan
pencapaian tujuan. c. Job Enrichment.
e. Lingkungan  Peningkatan dalam segi kualitas atau pun
kompleksitasnya.
 Kondisi eksternal yang mempengaruhi
organisasi, baik secara positif maupun negatif. d. Job Simplification.
 Pembagian pekerjaan ke dalam tugas yang
sederhana dan berulang-ulang yang
 Prinsip-prinsip dasar menjalankan
memaksimalkan efisiensi. Manajer sebagai
organisasi yang efektif: (Disebutin beberapa
perencana dan pengorganisasi, sedangkan
aja gapapa)
karyawan menjalankan tugas yang sudah
 Menjaga hubungan yang baik serta digariskan manajer.
membangun komunikasi yang harmonis dan
 Faktor yang Mempengaruhi Desain
menyeluruh.
Pekerjaan:
 Visi dan misi harus jelas
a. Individu
 Prinsip organisasi dijalankan secara
 Individu atau karyawan dalam sebuah
konsisten dan beretika
perusahaan tidaklah sama dalam sikap, sifat,
 Mengerti, memahami, dan peka karakter, pandangan, persepsi, sosial budaya,
terhadap tanggung jawab sosial serta norma yang dipegang. Oleh karena, peran
individu atau karyawan dalam suatu
 Pengembangan infrastruktur baik perusahaan sangat penting, maka sumber daya
infrasturktur sosial maupun fisik manusia menjadi fokus perhatian para manajer
 Peningkatan kapasitas, baik kapasitas suatu perusahaan.
kelembagaan maupun kapasitas individu b. Teknologi yang digunakan
 Mendorong tumbuhnya inovasi dan  Teknologi berdampak pada desain
kreatifitas pekerjaan. Jenis pekerjaan, alat yg digunakan,
 Menerapkan program pengembangan tata letak, dan teknik untuk menghasilkan
karyawan yang jelas serta manajemen by output merupakan kendala yg menghambat
objective yang baik (reward and punishment). kelancaran pekerjaan.

2. Job Design (Desain Pekerjaan) c. Biaya atau anggaran

Ilmu dan seni menyusun ulang elemen-elemen  Manajemen harus secara kontinyu
pekerjaan agar lebih efisien, memuaskan, dan menyelaraskan manfaat-manfaat desain
menghasilkan hasil yang lebih baik. pekerjaan dengan pertimbangan biaya.

 Metode yang digunakan dalam desain d. Struktur organisasi


pekerjaan:  Struktur organisasi perusahaan yang
Menurut Henry Simamora, mempengaruhi perusahaan meliputi :
manajemen, karyawan, stakeholder, dan
a. Job Rotation serikat pekerja.
 Penggiliran karyawan dari satu pekerjaan ke 3. Departementalisasi
pekerjaan yang lain.
Departementalisasi merujuk kepada proses
b. Job Enlargement. pengelompokkan aktivitas menjadi sejumlah
departemen. Departementalisasi ini membantu  Memberi Kesempatan kepada
sebuah organisasi dalam mengatur struktur Bawahan
organisasi.
 Unsur-unsur delegasi: (Disebutin
 Tujuan: poin-poinnya aja gapapa)
1. Untuk pembebanan biaya overhead a. Tugas
pabrik dengan adil dan teliti.
 Segala pekerjaan yang akan diberikan
2. Untuk pengendalian biaya overhead kepada seseorang yang menjadi delegasi.
pabrik yang lebih baik.
b. Kekuasaan
3. Untuk pembuatan keputusan oleh
 Segala pekerjaan yang akan diberikan
manajemen
kepada seseorang yang menjadi delegasi.
 Jenis Departementalisasi:
c. Tanggung jawab
a. Fungsional
 Kewajiban seseorang untuk menuntaskan
 Mengelompokkan fungsi-fungsi yang sama pekerjaan atau tugas yang diberikan.
atau kegiatan-kegiatan sejenis untuk
d. Akuntabilitas
membentuk suatu satuan organisasi.
 Kewajiban karyawan dalam
b. Divisional
mempertanggungjawabkan setiap tugas yang
 Pembagian divisi didasarkan atas didelegasikan.
produk,wilayah (geografis), langganan, dan
 Jenis- jenis Delegasi:
proses atau peralatan.
a. Umum
 Pemberian tugas berupa fungsi umum
B. MENJELASKAN DELEGASI,
manajemen, yakni perencanaan,
DESENTRALISASI, DAN SENTRALISASI
pengorganisasian, pengarahan, dan
1. Delegasi pengawasan. Contohnya seperti manajer
memberikan tugas kepada karyawannya dalam
Pelimpahan wewenang, pemberian tanggung
bidang manajemen keuangan perusahaan.
jawab, atau tugas kepada orang lain yang
memiliki jabatan setara atau dibawahnya agar b. Khusus
diselesaikan. Penerima wewenang harus
 Berisi tugas spesifik yang harus dikerjakan.
menyelesaikan pekerjaan yang diberikan
Contohnya, manajer tim desainer memberikan
sebagai bentuk tanggung jawabnya kepada
tugas khusus kepada bawahannya untuk
pihak pemberi wewenang.
mendesain poster kegiatan family gathering
 Tujuan: (Disebutin beberapa aja perusahaan.
gapapa)
c. Formal
 Meningkatkan Efektivitas dan
 Dilakukan berdasarkan struktur organisasi
Efisiensi Organisasi
secara vertikal. Contohnya, peningkatan
 Memberikan Peran pada Individu jumlah target penjualan agar bawahan bisa
menjual lebih banyak produk.
 Membantu Atasan atau Manajer
d. Informal
 Memotivasi Karyawan
 Bisa dikatakan delegasi informal merupakan
 Menjadi Media Pembelajaran
langkah inisiatif. Contohnya, karyawan
langsung memperbaiki kerusakan alat di
pabrik tanpa langsung disuruh karena dia  Biasanya dilakukan kepada perusahaan
memiliki kemampuan di bidang tersebut. yang memiliki banyak cabang regional
maupun multinasional.
e. Lateral
d. Proyek
 Pemberian wewenang kepada satu orang
dan dikerjakan oleh sejumlah pihak yang  Ketika sebuah perusahaan mengadakan
membantunya. Contohnya, seorang manajer sebuah proyek, perusahaan akan menunjuk
keuangan meminta laporan hasil penjualan orang-orang atau divisi yang relevan atau
dari manajer penjualan. kompeten untuk menangani proyek tersebut.
2. Desentralisasi  Faktor pendukung desentralisasi:
Desentralisasi adalah pendelegasian a. Ukuran korporasi
wewenang yang sistematis dalam suatu
 Semakin besar suatu perusahaan, semakin
organisasi.
banyak dan kompleks pula operasi bisnis yang
 Manfaat desentralisasi: (opsional) dilakukan
 Kebijakan yang lebih baik dan relevan b. Lingkup kegiatan
 Lebih adaptif dan efisien  Mencakup produk dan cabang yang dimiliki
oleh perusahaan.
 Motivasi yang lebih tinggi.
c. Kontrol sistem
 Mengurangi turnover karyawan
 Menuntut manajemen tingkat atas dan
 Lebih kreatif dan inovatif
perusahaan pusat untuk memiliki kontrol
 Distribusi peran yang lebih baik sistem yang baik untuk dapat memonitor dan
mengawasi jalannya sistem desentralisasi agar
 Peningkatan kompetensi karyawan tidak terjadi penyelewengan oleh pihak terkait.
Ciri-ciri: d. Kualitas manajer yang berbeda beda
 Kontrol manajemen tingkat atas  Tidak semua manajer tingkat bawah
(pusat) yang lebih sedikit kompeten. Mendesentralisasikan pengambilan
 Pemberian otonomi yang lebih besar keputusan kepada manajer yang tidak
berkualitas beresiko menimbulkan kerugian
 Banyak keputusan penting yang dibuat dan mungkin saja membahayakan perusahaan.
oleh manajemen tingkat bawah atau cabang Untuk mengatasi hal ini, perusahaan perlu
memilah kembali kualitas manajer, dan
 Lebih banyak otoritas yang
kualitas tiap cabang sebelum memutuskan
terdistribusi di setiap level manajemen
mendelegasikan kewenangan kepada mereka.
Jenis desentralisasi:
 Kekurangan desentralisasi:
a. Fungsional
a. Berisiko
 Terkait dengan area kerja fungsional.
b. alur lebih rumit
b. Produk
c. memakan banyak Sumber Daya
 Terkait dengan produk akhir dari suatu
d. ambiguitas wewenang
perusahaan.
3. Sentralisasi
c. Geografis
sistem manajemen yang memusatkan seluruh
wewenang sejumlah kecil manajer atau yang
berada di posisi puncak dalam struktur
organisasi kepada satu manajer umum.
manajer di tingkat atas (top-level) bisnis
memegang semua kekuatan pengambilan
keputusan.
 Jenis sentralisasi:
a. Sentralisasi departemen
 Didasarkan pada departemen yang berbeda
dalam suatu organisasi. Setiap departemen
akan memiliki kantor pusat atau pemimpin
yang membuat keputusan untuk departemen
itu.
b. Sentralisasi manajemen
 Jenis sentralisasi ini adalah jenis yang
paling umum dimana sentralisasi ini ketika
satu orang atau satu departemen membuat
semua keputusan untuk seluruh organisasi.
c. Sentralisasi geografis
 Biasanya terlihat pada perusahaan besar
yang memiliki lokal di berbagai wilayah.
Pengambilan keputusan sesuai dengan lokasi
kepemimpinan perusahaan tersebut.
Kelebihan:
a. Kepemimpinan yang jelas
b. Pemberlakuan keputusan tepat waktu
c. Meminimalkan biaya administrasi
Kekurangan:
a. Gaya kepemimpinan birokrasi
b. Komunikasi terbatas
c. Kurangnya fleksibilitas

Anda mungkin juga menyukai