Anda di halaman 1dari 23

Pembahasan OSN

(Nasional)
Kebumian 2019
Bagian Meteorologi
Oleh Revanda Ghassan
Randityo
11.
Between the ocean surface and the atmosphere, there is
an exchange of heat, moisture, and momentum that depends,
in part, on temperature differences between water and air.……This energy helps to
maintain the global air flow. Because of the difference in heat
capacity between water and air, even a relatively small change
in surface ocean temperatures could modify atmospheric
circulations.

(Sumber: Meteorology Today)

Panas: Bagian permukaan laut terekspos dengan


atmosfer, sehingga atmosfer yang menghangat dapat
mentransfer panas ke lapisan atas lautan atau Momentum: Difusi energi termal (thermal
sebaliknya. energy) melewati kolisi partikel yang mentransfer
energi kinetic antara atom
laut memiliki peran pasif, menyerap energi kinetik hampir di semua waktu dan
Kelembaban: Bisa dianggap membawa energi dalam lokasi, hasil menunjukkan bahwa input energi ke laut meningkat hampir secara
kuadrat dengan nilai koefisien geser (drag coef).
bentuk panas laten. Merupakan bagian besar dalam
siklus hidrologi
12.
OML (Ocean Mixing Layer)
memiliki kapasitas panas (heat
capacity) air yang tinggi (2,5 m
dari permukaan laut memiliki
kapasitas panas yang sama
dengan seluruh troposfer), dan
karena lautan menyusun lebih
dari dua pertiga permukaan
dunia, sebagian besar
pemanasan matahari di Bumi
melewati melalui OML.
13.
Sea Breeze Front (SBF) menandai ujung depan
udara laut dingin yang bergerak maju di atas daratan
dan berperilaku mirip dengan front dingin yang lemah.
Jika updraft di depan cukup lembab, garis awan
kumulus dapat terbentuk di sepanjang bagian depan,
yang dapat tumbuh menjadi garis badai petir jika
atmosfer tidak stabil secara statis.
14.
Aliran angin ambien : Prevailing Garis pantai: Dapat
wind, dapat mendisrupsi atau menyebabkan konvergensi atau
menguatkan kekuatan angin laut. divergensi angin.

Inversi temperatur: cenderung Topografi: Dapat meningkatkan


membatasi tingkat pemanasan angin laut melalui peningkatan
yang vertikal ke lapisan dangkal, pemanasan dan pendinginan.
yang biasanya mengurangi Ketergantungan dari angin laut
kekuatan angin laut. di medan dikendalikan oleh
kemiringan medan, panjang
kemiringan medan, dan
ketinggian medan. (sumber)
15.
16.
Temperatur permukaan di atas 26
derajat celcius: Pembentukan siklon
ditenagai oleh panas air laut di
bawahnya Mengalami pendinginan yang
cepat terhadap ketinggian:
Hubungan dengan
Memiliki kedalaman lapisan
konvergensi
pencampuran 10 m: tidak ada
hubungan, seharusnya siklon
yang memengaruhi kedalaman Berada pada jarak lebih dari
lapisan pencampuran. 555 km dari ekuator: efek
Coriolis yang mencukupi
Memiliki angin geser (wind
shear) yang kecil: agar tidak
ada gangguan pembentukan
siklon
17.
18.
Apa yang membuat sesuatu
menjadi monsoon?
19.
Awas jebakan!!!!

Ada 2 “mil”:
- Nautical mile (mil
laut)
- Statute mile (mil
darat)
20.
3. (ESAI)
4. (ESAI)

Anda mungkin juga menyukai