Anda di halaman 1dari 14

SEMEN GRESIK HOSPITAL

INNOVASI AWARD 2023

COVER
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

DAFTAR ISI

1. Daftar isi ..................................................................................................... 1


2. Profil tim...................................................................................................... 2
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

EFISIENSI WAKTU ENTRY TARIF TINDAKAN HD


DARI 30 DETIK MENJADI 2 DETIK DALAM WAKTU 1 MINGGU
DENGAN SISTIM PAKET HD (SI PAK-D)
DI UNIT HD SEBESAR 100 %

MR. DIALIZER

A. Nama Tim : MR. DIALIZER


B. Arti/Kepanjangan Nama Tim : FILTER DAN BERSIHKAN MASALAH
C. Susunan Tim :
1. Ketua : Yuli Hadi Kasetyan, AMK
2. Anggota : 1. Mahfud Sunandar, AMK
2. Giki Rozak K. AMK
3. Suprayogi P. AMK
4. Suharyono, AMK
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

1.PENDAHULUAN (EKSPLORASI MASALAH)


A. HIPOTESIS MASALAH
Hemodialisis (HD) merupakan tindakan yang berisiko tinggi, sehingga perlu
pemantauan secara intensif pada setiap pasien yang menjalani terapi HD, dalam
menjalankan pemantauan secara intensif efisiensi waktu perawat sangat berharga dalam
mencapai pelayanan yang optimal, dan pekerjaan perawat bisa diselesaikan dengan
tepat waktu.
Dengan adanya pogram efisiensi tenaga dari manajemen maka Perawat HD juga
mengerjakan pekerjaan administrasi di unit HD, sehingga memerlukan waktu tambahan
dalam menjalankan pekerjaan tersebut, masalah yang timbul pada saat melakukan
administrasi di unit HD salah satunya adalah lamanya waktu entry tarif tindakan HD
yang memerlukan waktu 30 detik untuk 1 pasien dikarenakan perawat harus melakukan
entry biaya dokter, bahan habis pakai HD, tindakan perawat, dan injeksi, dan dalam 1
ronde terdapat 18 pasien, sehingga terdapat pemborosan waktu 30 detik X 18 pasien =
540 detik / 9 menit. Di unit HD waktu sangatlah berharga, sehingga pemborosan waktu
sekecil apapun jika tidak diselesaikan akan berdampak pada kinerja perawat dalam hal
pasien safety.

B. ANALISA PENYEBAB
1. Petugas terbatas, sehingga Perawat HD merangkap sebagai admin HD
2. Entry tarif tindakan HD manual, setiap tindakan harus memasukkan tanggal,
diagnosa, kode dokter, kode tindakan dan biaya tindakan.
3. Belum adanya sistim auto paket tariff HD
4. Jaringan internet bermasalah
5. komputer bemasalah
6. petugas salah entry kode tindakan HD
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

C. DATA PENDUKUNG
Berdasarkan data pengukuran waktu entry tarif tindakan HD menggunakan stopwatch,
tercatat waktu untuk 1 pasien pasien membutuhkan waktu 30 detik, pada bulan januari
minggu ke-4 hari ke-1

• foto entry tariff hd manual


• foto auto entry tariff hd, bpjs dan umum
• daftar pasien hd januari mgg ke 4 hari senin

SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

D. AKAR MASALAH

Entry Manual Petugas terbatas

Belum ada Salah entry kode


koordinasi antar tarif HD
unit HD-sisfo

Proses entry tarif


HD lama
Medis belum
Alarm mesin HD Komputer update
berbunyi bermasalah
Belum ada sistim
Terjadi kegawatan Jaringan internet otomatisasi
pasien saat HD bermasalah
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

2.PERENCANAAN
RENCANA PERBAIKAN :
No PROBLEM IMPROVEMENT TIMELINE OBJECTIVES PIC TARGET
1 Petugas terbatas, Melakukan 1 minggu Perawat HD Hadi Pembagian
sehingga Perawat optimalisasi job desk
HD merangkap kinerja perawat dilakukan
sebagai admin dengan PJ shift
HD pembagian job 100%
description.
2 Entry tarif Melakukan 1 minggu Karu HD Mahfud PIC
tindakan HD improvement dan Perawat
Tersusun
manual, setiap dalam HD
tindakan harus penyusunan 100%
memasukkan program auto
tanggal, paket HD
diagnosa, kode
dokter, kode
tindakan dan
biaya tindakan.
3 Belum adanya berkolaborasi 1 minggu Membuat Giki Program
sistim auto paket dengan sisfo silapit terealisasi
tariff HD dalam terkait 100%
pengembangan sistim paket
sistim auto paket HD
HD
4 Jaringan internet Penambahan 1 minggu Pemasangan Yogi Program
bermasalah router wifi di Router di terealisasi
unit HD ruang HD 100%
5 komputer Kolaborasi 1 minggu Pelaporan Suhar Program
bemasalah dengan sisfo per telfon ke
terealisasi
untuk sisfo dan
maintenance silapit 100%
Komputer HD permintaan
perbaikan
6 petugas salah Membuat visual 1 minggu Visual Suhar Program
entry kode kontrol kode control kode terealisasi
tindakan HD tarif tindakan tindakan 100%
HD dicetak

3.PELAKSANAAN (MONITORING , EVALUASI, HASIL)


SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

A. IMPROVEMENT

1. Melakukan optimalisasi kinerja perawat dengan pembagian job description


2. Melakukan improvement dalam penyusunan program auto paket HD
3. berkolaborasi dengan sisfo dalam pengembangan sistim auto paket HD
4. Penambahan router wifi di unit HD
5. Kolaborasi dengan sisfo untuk maintenance Komputer HD
6. Membuat visual kontrol kode tarif tindakan HD

B. KENDALA

Belum ada kendala

C. SOLUSI

Dilakukan uji coba dalam melakukan program auto paket HD

D. INDIKATOR KEBERHASILAN

Waktu entry tarif tindakan hd hanya 2 detik

E. TARGET

Keterlibatan perawat HD dan Sisfo

F. REALISASI

Pelaporan evaluasi waktu entry tarif tindakan HD

G. KESIMPULAN

Dengan adanya sistim paket tarif tindakan HD, entry tindakan yang sebelumnya manual
membutuhkan waktu 30 detik dapat ditekan menjadi 2 detik dengan sistim paket HD (SI
PAK-D), efisiensi waktu 28 detik atau dapat ditekan hingga 93%
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

4.EVALUASI HASIL
A. ANALISA DAMPAK

DAMPAK NEGATIF DAMPAK POSITIF PENGENDALIAN

B. ANALISA BENEFIT
FAKTOR PENGARUH KONDISI SEBELUM KONDISI SESUDAH MANFAAT

SEMEN GRESIK HOSPITAL


INNOVASI AWARD 2023

5.STANDARISASI

STANDART STANDART STANDART INDIKATOR PENGESAHAN


INPUT PROSES OUTPUT KEBERHASILAN STANDART
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

1. Standar INPUT: diisi dengan proses/material/barang/bahan apa saja yang dibutuhkan


disertai dengan spesifikasinya untuk dapat melaksanakan prosedur dengan baik dan benar
2. Standar PROSES: diisi dengan tahapan proses pelaksanaan kegiatan secara teknis,
terstruktur dan memberikan panduan dengan mudah bagi personil yang menjalankannya
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

6.DOKUMENTASI
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

7. DATA PENDUKUNG
SEMEN GRESIK HOSPITAL
INNOVASI AWARD 2023

Anda mungkin juga menyukai