Anda di halaman 1dari 6

Aksi Nyata

Topik PMM
Perencanaan Pembelajaran SMK

ARMALIS, S.Pd
SMKN 3 KOTABUMI
Mata Pelajaran
Dasar-Dasar Kejuruan

Pada fase E, peserta didik mampu memahami


profesi dan kewirausahaan (job-profile dan
technopreneurship), serta peluang usaha di
bidang manufaktur mesin, untuk membangun
vision dan passion, dengan melaksanakan
pembelajaran berbasis proyek nyata sebagai
simulasi proyek kewirausahaan
Capaian Pembelajaran

Peserta didik mampu memahami


profesi dan kewirausahaan (job-profile
dan technopreneurship) sebagai
simulasi proyek kewirausahaan.
Rumusan Tujuan Pembelajaran

Peserta didik mampu memahami peluang usaha di bidang


manufaktur mesin untuk membangun vision dan passion.

Peserta didik mampu melaksanakan pembelajaran


berbasis proyek nyata sebagai simulasi proyek,
kewirausahaan

Peserta didik mampu memahami profesi dan


kewirausahaan (job-profile dan
technopreneurship)
Umpan Balik

1.Apakah tujuan Pembelajaran sudah


menunjukan kopetensi yang perlu murid
capai?
jelaskan alsanya

2. Apakah tujuan pembelajaran selaras


dengan kompetensi dalam capaian
pembelajaran?
Jelaskan alasanya.
Hasil Umpan Balik

Anda mungkin juga menyukai