Anda di halaman 1dari 2

Nama : Muhammad Wahib A

Kelas : PPG PGSD-C Unmuh Gresik


Matkul : PPK

1. Pemahaman sebagai Capaian Belajar UbD berdasarkan jurnal.


Jawab:
UbD merupakan desain pembelajaran yang bertujuan untuk membentuk
pemahaman yang meliputi enam aspek yaitu menjelaskan, interpretasi,
aplikasi, perspektif, empati, dan. pengetahuan diri. Tahapan pembelajaran UbD
terdiri atas tiga tahapan pembelajaran yaitu:
• Mengidentifikasi hasil yang diinginkan,
• Menentukan bukti belajar yang dapat diterima, dan
• Merancang
"Kontribusi asesmen formatif dalam tahapan Undertsaning by design terhadap
pemahaman mahasiswa calon guru biologi" (Gloria & Sudarmin, 2018).
Menerangkan bahwa dalam sebuah kegiatan yang berkaitan dengan
pemahaman dalam sebuah capaian belajar UbD dimaknai sebagai asesmen
formatif dimana didalam asesmen formatif ini terdepat sebuah pengaruh positif
dalam hasil belajar peserta didik serta dapat mewujudkan kemampuan peserta
didik dalam menyelesaikan tugas serta dapat mengetahui sampai mana
pencapaian belajar peserta didik dalam tahap ini. Terdapat 6 aspek pemahaman
yang harus peserta didik kuasai (Setiyawati Neni, dkk:2023.) yaitu kemampuan
menjelaskan, kemampuan interpretasi atau menafsirkan, kemampuan aplikasi
atau menerapkan, kemampuan memiliki perspektif, kemampuan berempati, dan
kemampuan memiliki pengetahuan diri sendiri (Wiggins & Tighe. 2005).
Sumber Jurnal
Setiyawati Neni, dkk. 2023. Analisis Pengembangan Rancangan Pembelajaran
dengan Pendekatan UbD. Jurnal Penelitian, Pendidikan dan Pengajaran
(JPPP). Vol. 4. Gloria, R. Y., & Sudarmin, S. (2018). Kontribusi asesmen
formatif dalam tahapan understanding by design terhadap pemahaman
mahasiswa calon guru biologi. Jurnal Biocdukatika
2. Ulasan Berdasarkan Presentasi Kelompok.
Jawab:
Berdasarkan hasil presentasi semua kelompok memberikan penjelasan terkait
aktivitas atau bukti yang dapat mendukungkemampuan pemahaman dalam
UbD. Sebagai berikut:
1) Kelompok 1 membahas kemampuan menjalankan
2) Kelompok 2 membahas kemampuan menafsirkan
3) Kelompok 3 membahas kemampuan penerapan
4) Kelompok 4 membahas kemampuan memiliki perspektif
5) Kelompok 5 membahas kemampuan empati
6) Kelompok 6 membahas kemampuan memiliki pengetahuan diri

3. Kesimpulan Berdasarkan Pemahaman diri sendiri.


Jawab:
Menurut pemahaman saya mengenai Capaian Belajar UbD tentang hasil belajar
yang terlihat dari nilai asesme ndalam UbD perlu dijelaskan melalui berbagai
bukti, seperti dalam kegiatan belajar mengajar siswa dapat benar-benar
mengerjakan tugas atau kegiatan pembelajaran, pendekatan Understanding by
Design direkomendasikan untuk digunakan dalam meningkatkan efektifitas,
motivasi dan aktivitas siswa dengan tujuan meningkatkan kualitas pendidikan
peserta didik, seperti yang dijelaskan oleh kelompok lain di dalam presentasi
nya masing-masing.

Anda mungkin juga menyukai