Anda di halaman 1dari 24

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP

KELAS 1
TEMA4 SUBTEMA1
PEMBELAJARAN KE 6

oleh

NAMA : KEL 4

NIM :

PROGRAMSTUDI : PGSD

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DALAM JABATAN


BIDANGSTUDIPGSD
UNIVERSITAS NEGERISEMARANG
2021
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
A. IDENTITAS SEKOLAH

Satuan Pendidikan : UPTD SD Neeri 05 Mungo


Kelas / Semester : I (Satu) / 1
Tema : 4. Keluargaku
Subtema : 1. Anggota Keluargaku Pembelajaran Ke-
:3
Muatan Terpadu : Matematika
Alokasi Waktu : 4 x35 menit (1 x pertemuan

B. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dan bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.
C. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
1.Matematika
Kompetensi Dasar Indikator
3.6 Mengenal bangun ruang dan 3.6.1 Menganalisis benda konkret di
bangun datar dengan sekitar berdasarkan bentuk –
menggunakan berbagai benda bentuk bangun datar yang
konkret. dimiliki.
4.6 Mengelompokkan bangun ruang 4.9.4 Membuat karya pajangan foto
dan bangun datar berdasarkan keluarga pada karton manila
sifat tertentu dengan
menggunakan
berbagai benda konkret.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Matematika
1. Setelah mengamati gambar Keluarga udun yang di bagikan pada saat G yang
ditampilkan oleh guru, siswa mampu menganalisis bangun datar yang terdapat
pada gamgar keluarga udin dengan teliti dan benar
2. Melalui kegiatan pengamatan terhadap benda di lingkungan sekitar siswa, siswa dapat
menyebutkan benda-benda konkrit yang memiliki unsur segi
empat, segitiga dan lingkaran dengan tepat..
3. Setelah kegiatan diskusi , siswa mampu membuat desain karya pajangan foto
keluarga dengan memanfaatkan sifat bangun datar dengan kreatif.

E. KARAKTER SISWA YANG DIHARAPKAN


1. Religius
2. Nasionalis
3. Mandiri
4. Kerjasama

F. MATERI PEMBELAJARAN
1. Bahasa Indnesia : Perkenalan diri dan anggota keluarga
2. Matematika : Mengenal bentuk -bentuk bangun datar
3. PPKN : Menentukan simbol dari sila-sila Pancasila sila pertama

G. PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : Saintifik, STEAM,Collaboratiaon, Critical Thinking, Problem
Solving (HOTS), Creativity and Innovation (C4),
TPACK Model Pembelajaran : Problem Based Learning ( PBL )
Metode : Ceramah, Pengamatan, Tanyja jawab, diskusi , penugasan.
H. G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN

1. Sumber belajar media cetak


a. Buku Pedoman Guru Tema 4 Keluargaku Kelas 1 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013 Rev.2018, Jakarta: Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan, 2013 Rev.2018).
b. Buku Siswa Tema 4 Keluargaku Kelas 1 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013 Rev.2018, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2013 Rev.2018).
2. Sumber Belajar Media Online.

- Situs Internet Google.com.

3. Media Pembelajaran

a. Laptop
b. Power point
c. Gambar foto keluarga Udi
d. Gambar bangun datar (persegi, persegi panjang, segitiga, dan lingkaran)
e. Benda Kongkrit di sekitar lingkungan siswa yang memiliki sifat bangun datar

4. Platform Jarak Jauh


- Google Clasroom
- Google Meet
- Quizziz
- Whatsapp.
- Google Form.
- Youtube.
I. LANGKAH.LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahuluan
GLS dan PPK 1. Guru membuka pelajaran melalui Aplikasi Wa 20 meni
dengan Memberi salam, menyapa, menanya kabar t
dan berdoa sebelum belajar.(Religius/PPK)
2. Siswa membalas salam guru seserta menyampaikan
khabar masing-masing,juga melalui WA
(Comunication/Abad 21)
3. Lewat Wa guru mengingatkan siswa untuk mengisi
Absen di Google Classroom.(Kemandirian /PPK)
4. Melalui Wa guru mengintrussikan untuk menyimak
video pembelajaran.
5. Melalui Wa Grup guru Menginformasikan tema
yang akan dibelajarkan yaitu Tema 4
Keluargaku,Sub Tema 1 Anggot keluargaku dan
menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
(Integritas/PPK)
6. Melalui wa guru membagikan link Pertemuan dan
menginformasikan kegiatan pertemuan melalui
aplikasi Google Meet yang akan dilakukan

Apersepsi dan 1. Pada awal pertemuan di Google Meet guru


Motivasi memberi salam dan menyapa siswa.(comunication
(PPK)
2. Guru mengingatkan siswa untuk selalu menjaga
kesehatan pada masa pandemi yaitu dengan
menerapkan 5 M ( Mencuci tangan, memakai
masker, Menjaga jarak, menghindari
kerumunan dan Mengurangi kegiatan luar
rumah).
3. Guru Mengajak siswa untuk melakukan tepuk dan
Yel-yel menyanyikan lagu nasisonal Garuda
Panasila (Nasionalisme,Integritas / PPK)
4. Guru membahas materi pada pertemuan
sebelumnya.
5. Guru Menyampaikan Tujuan Pembelajaran yang
akan dicapai
Kegiatan Inti

Sintak Problem Based Learning Mata Pelajaran Bahasa Indonesia


1. Mengorientasi Saat Pertemuan Google Meet melalui PPT yang
siswa pada dibagikan, siswa diajak mengamati sebuah gambar foto 35menit
masalah kluarga . (TPACK)
Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menaggapi gambar yang telah diamati. Dan bertanya
jawab sesuai dengan gambar. ( Comunication ,
collaboration , Critical Thingking)
Misalnya;
1. foto keluarga siapakah ini ?
2.sebutkan nama- anggota keluargan yang ada dalam
gambar?
Guru mengarahkan siswa tentang materi yang sedang
dipelajari dengan membagikan gambar yang kedua
melalui PPT ( TPACK)
Yaitu tentang kegiatan yang akan dilakukan

2.Pengorganisasi Guru mengarahkan peserta didik untuk mengerjakan


an Peserta tugas/ belajar sendiri dengan orang tua dirumah terkait
Didik dengan tugas yang akan diberikan. ( Kemandirian
/PPK)
3.Membimbing Dalam tampilan PPT yang dibagikan saat Google Meet
Peserta Didik guru menampilkan langkah kegiatan dan LKDP yang
Baik individu harusdi selesaikan. Dalam kegiatan Ini siswa
maupun kelompk melakukan kegiatan sebagai berikut :
1) siswa diberi tugas mengamati foto anggota keluarga
inti
2) Siswa menuliskan nama anggota keluarga yang ada
di dalam gambar yang dikirimkan oleh guru di
Google Classroom.

4.Tahap Penyajian Guru menginformasikan kepada saat pengumpulan


Karya tugas, siswa mengumpulkan LKPD melalui wa atau
google classroom.

5.Tahap Evaluasi Jika sudah mengumpulkan tugas guru secara individu


memberikan evaluasi dan penghargaan terhadap tugas
yang sudah dikerjakan peserta didik.

Sintak Problem Based Learning Mata Pelajaran Matematika


1. Mengorientasi Siswa mengamati gambar yang disajikan oleh guru 35 meni
siswa pada saat Google meet melalui PPT
masalah (PTACK)

Guru bersama siswa bertanya jawab tentang benda-


benda konkrit yang memiliki unsur segi
empat, segitiga dan lingkaran dengan tepat.
Misalnya :
1. Jendela berbentuk apa?
2. Jam dinding berbentuk apa ?
2. Pengorganisa Guru mengarahkan peserta didik untuk mengerjakan
sian Peserta tugas/ belajar sendiri dengan orang tua dirumah terkait
Didik dengan tugas yang akan diberikan (Kemandirian/PPK)

3.Membimbing Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk


peserta didik mengamati lingkungan tempat mereka berada.
individual kemudian guru menugaskan siswa menentukan bentuk-
maupun bentuk bangun datar melalui benda-benda konkrit.
Kelompok.
4.Tahap Penyajian Guru menginformasikan kepada siswa saat
Karya pengumpulan tugas, siswa mengumpulkan LKPD yang
sudah dibuat yang dikirim melalui wa atau google
classroom. (PTACK)
5.Tahap Evaluasi Jika siswa sudah mengumpulkan tugas guru secara
individu memberikan evaluasi dan penghargaan
terhadap tugas yang sudah dikerjakan peserta didik.
(Motivasi dan Penguatan)
Sintak Problem Based Learning Mata Pelajaran PPKn
1.Mengorientasi Siswa mengamati gambar sibol-simbol silamPancasila 35 menit
siswa pada yang disajikan oleh guru saat Google meet melalui PPT
masalah (PTACK)

Siswa dan guru melakukan tanya jawab seperti :


1. Adakah yang berbentuk segi empat?
2. Adakah yang berbentuk segitiga?
3. Adakah yang berbentuk lingkaran ?
2. Pengorganisa Guru mengarahkan peserta didik untuk mengerjakan
sian Peserta tugas/ belajar sendiri dengan orang tua dirumah terkait
Didik dengan tugas yang akan diberikan. ( Kemandirian
/PPK)
3.Membimbing Guru memberikan tugas kepada peserta berkaitan
Kegiatan siswa dengan simbol-ssimbol sila Pancasila tentang simbol
seara individu sila pertam.

4.Tahap Penyajian Guru menginformasikan kepada siswa saat


Karya pengumpulan tugas, karya disajikan dalam bentuk
video saat membaca teks yang sudah dibuat yang
dikirim melalui wa atau google classroom. (PTACK)
5.Tahap Evaluasi Jika siswa sudah mengumpulkan tugas guru secara
individu memberikan evaluasi dan penghargaan
terhadap tugas yang sudah dikerjakan peserta didik.
(Motivasi dan Penguatan)

PENUTUP 20 menit
1. Setelah kegiatan pembelajaran selesai guru mengakhiri pertemuan online ( G
Meet) dengan mengucapkan salam.
2. Melalui Wa Guru bersama-sama siswa menarik kesimpulan / rangkuman hasil
belajar yang sudah dilakukan (Integritas/PPK)
3. Melaui Wa Grup bertanya jawab dengan siswa tentang materi yang telah
dipelajari (untuk mengetahui hasil pengausaan materi yang telah dipelajari)
4. Melalui Wa Grup Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan
pendapatnya tentang pembelajaran yang telah diikuti)
5. Guru menginformasikan peserta didik untuk mengerjakan soal di Quizziz yang
akan dibagikan setelah G Meet berakhir.( kemendirian , Creativity)
6. Melalui Wa grup guru mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran)
(Religius/PPK).

I. PENILAIAN
Teknik
Penilaian
1. Teknik Penilaian Sikap
a. Observasi
2. Penilaian Pengetahuan.
a. Tertulis (LKPD Pengamatan tugas-tugas anggota keluarga dalam membersihkan
rumah dalam bentuk Google Form)
b. Uraian (Quizzziz)
3. Penilaian Kompetensi Keterampilan
a. Foto / Video dokumentasi kegiatan membersihkan rumah.
b. Portofolio ( Teks sederhana hasil Pengamatan)
c. Demontrasi

Dokumen Penilaian
- Terlampir.
J. PEMBELAJARAN REMIDIAL DAN PENGAYAAN
1. Remidial
Dari hasil evaluasi kegiatan, penilaian harian, bagi peserta didik yang belum memahami
materi secara baik diberikan proses ulasan dan pengulangan sehingga memiliki
keterampilan dan pehaman yang sesuai dengan KBM
2. Pengayaan.
Bagi siswa yang sudah tuntas diberikan bahan bacaan tambahan atau soal latihan tambahan
yang tingkat kesulitannya lebih dari yang sudah dipelajari.

Mengetahui, Mungo 20 Oktober 2021


Kepala UPTD DS Guru Kelas I

XXXXXXXXX XXXXXXXX
LAMPIRAN
Penilaian

1. Instrumen Penilaian Sikap


Observasi dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan

Perubahan Tingkah Laku

Percaya Diri Disiplin Bekerjasama


No Nama Siswa
BT M M S BT M M S BT M M S
T B M T B M T B M
1 Zhuhri

2 Pries

3 ………

Keterangan:
BT : Belum Terlihat MT : Mulai Terlihat
MB : Mulai Berkembang SM : Sudah Membudaya
Berilah tanda centang (🗸) pada kolom yang sesuai
2.Penilaian Keterampilan

Baik sekali Baik Cukup Perlu


Aspek (skor 4) (skor 3) (skor 2) Pendampinga
n (skor 1)
Memperkenalkan Memenuhi 4 kriteria Memenuhi Memenuhi Memenuhi 1
anggota keluarga (menuliskan nama 3 dari 4 2 dari 4 dari 4 kriteria
inti dari gambar/ diri, nama ibu/ kriteria kriteria
foto anggota ayah/saudara ditulis
keluarga yang dengan benar,
ditempel pada foto ditempel rapi
buku, secara dan bersih, hiasan
tertulis. menarik)

Lembar Penilaian Keterampilan :


 Memperkenalkan anggota keluarga inti dari gambar/foto anggota keluarga
yang ditempel pada buku, secara tertulis.
Menuliskan Menuliskan Foto Terdapat
No Nama nama diri nama ayah/ ditempel hiasan yang Skor Predikat
Siswa dengan tepat ibu/saudara rapi dan menarik
dengan tepat bersih
1 Zhuhri     4 Sangat
baik
2 Prines    - 3 Baik
3 …..
BAHAN AJAR

A. Materi Bahasa Indonesia : mengenal anggota keluarga


Keluarga inti adalah keluarga kecil yang terdiri dari ayah , ibu dana anak
Ayah adalah orang tua lakilaki yang menjadi kepala keluarga, Ayah bekerja mencari nafkah.
Ibu adalah orang tua perempuan yang senantiasa menjaga dan mengurus rumah tangga
Kita sebagai anak harus patuh kepada orang tua, kita juga harus bersyukur kepada Allah atas
karunianya memberikan keluarga yang sejahtera.
B. Materi Matematiaka : Bangun Datar
Bangun datar adalah bangun-bangun yang mempunyai permukaan datar dan memiliki dua
dimensi. Dimensi tersebut yakni panjang dan lebar.
Bentuk.bentuk bangun datar :
1. Bangun datar persegi
Conto :

2. Bangun Datar Persegi


Panjang Contoh:

3. Bangu datar segi


tiga Contoh ;

Bangun datar Lingkaran


Contoh :

C. Materi PPKn : sibol-sinbol sila Pancasila


Simbol adalah gambar yang terdpat pada sila-sila Pancasila setiap sila memiliki bunyi yang
berbeda. Seperti sila pertama simbolnya bintang dqn bunyinya ketuhanan yng mahaesa,
dengan pengamalanya dalam kehidupan sehari-hari, kita selalu bersyukut terhadap Allah
MEDIA PEMBELAR

Media pembelajaran merupakan segala komponen dalam lingkungan belajar siswa


yang dipergunakan oleh pengajar agar pembelajaran berlangsung lebih efektif. Sehingga
pesan atau informasi dapat berupa pengetahuan, keahlian, ide, pengalaman dan
sebagainya pada saat proses penyampaian informasi dari guru ke peserta didik dapat
berjalan lancar.
Sala satu media belajar yang di gunakan adalah Media Power Point
Media Power Point adalah alat bantu presentasi, biasanya digunakan untuk
menjelaskan suatu hal yang dirangkum dan dikemas dalam slide Power Point. Sehingga
pembaca dapat lebih mudah memahami penjelasan kita melalui visualisasi yang
terangkum di dalam slide. Dengan Media Power Point diharapakan semua materi yang
disampiakan guru bisa diterima oleh siswa. Media Powerpoint memiliki keunggulan/
kelebihan Power Point yaitu salah satu fitur menyediakan kemampuan untuk membuat
presentasi yang meliputi musik yang memainkan seluruh presentasi atau efek suara untuk
slide tertentu
1 anggota keluarga inti

3 bentuk-bentuk bangun datar


3. Simbol Sila dari Pancasila

.
LKPD (LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)
LKPD 1
(LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)
NAMA SISWA : ………………………….
KELAS/ NO ABSEN : ………………………….

tulilah data keluarga pada gambar dinawah ini dengan benar


LKPD 2

(LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)

NAMA SISWA : ………………………….

KELAS/ NO ABSEN : ………………………….

Perhatikan benda-benda yang ada di lingkungan sekitar kalian! Tulis benda-benda yang
memiliki bentuk bangun datar yang kalian ketahui, dalam kolom sesuai dengan
bentuknya

NO BENTKNYA
NAMA BENDA
1 Bulat
Piring
2

10
LKPD 3
(LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)

NAMA SISWA : ………………………….

KELAS/ NO ABSEN : ………………………….

Tulislah sifat-ifar yang nencerminkan nilai penganalan sila pertama !

.................................................................................................................

..................................................................................................................

....................................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai