Anda di halaman 1dari 2

Nama : Desti Ayu

NIM : 154012012006
Tugas Dokumentasi Kebidanan (SOAPIE & SOAPIER)
Dokumentasi dengan metode SOAPIE

Nama Pasien Tanggal/Jam Catatan Perkembangan Paraf

S : Ibu mengatakan perutnya semakin


sakit, ada keinginan untuk BAB dan
ingin meneran.

O : Ketuban sudah pecah, penurunan


kepala di hodge IV, terdapat tanda-tanda
kala II yaitu dorongan tekanan anus,
vulva membuka, perineum menonjol,
pengeluaran darah ±50 cc.
07 Oktober
Ny. E Desti Ayu
2021/18.00 WIB
A : G3P2A0 38-40 minggu inpartu kala
II, janin hidup tunggal intrauterine

P : Menyiapkan persiapan persalinan,


atur posis pasien dan sterilisasi untuk
bersalin
I : Melakukan pertolongan persalinan
spontan
E : Bayi lahir spontan, laki-laki dan
APGAR score 9
Nama : Desti Ayu
NIM : 154012012006
Tugas Dokumentasi Kebidanan (SOAPIE & SOAPIER)
Dokumentasi dengan metode SOAPIER

Nama Pasien Tanggal/Jam Catatan Perkembangan Paraf

S : Ibu mengatakan perut masih terasa


mules dan merasa lelah, serta
mengatakan senang dengan kelahiran
bayinya.

O : Keadaan umum ibu baik, TFU


setinggi pusat, kontraksi uterus ada,
palpasi tidak terdapat janin kedua, ada
tanda-tanda pelepasan plasenta yaitu,
pemanjangan tali pusat ada semburan
darah secara tiba-tiba, uterus globuler,
pengeluaran darah ± 80 cc.
07 Oktober
Ny. E Desti Ayu
2021/18.35 WIB A : P3A0 kalla III

P : Menyiapkan pengeluaran plasenta


dan suntikan oxytocin 10 IU IM

I : Melakukan suntikan oxytocin 10 IU


IM dan mengeluarkan plasenta dengan
PTT

E : Plasenta lahir spontan, kotiledon


lengkap dengan jumlah 20 buah, panjang
tali pusat ± 50cm, selaput ketuban utuh.

R : Pemantauan pasca salin, kalla IV

Anda mungkin juga menyukai