Anda di halaman 1dari 11

Aksi Nyata !

Topik 1
Kurikulum Merdeka

Menyebarkan Pemahaman
“Kenapa Kurikulum Perlu Dirubah?”

Arissa Septiana, S.Pd


SMAN 19 Bungo
KURIKULUM
2
1 Mengapa Kurikulum
Apa Itu Kurikulum? Perlu dirubah?

3
Mengapa Kurikulum Perlu
di adaptasi?
Kurikulum
Menurut Hamid Hasan dalam Hernawan (2008)
menyatakan istilah kurikulum dalam 4 dimensi pengertian.
Keempat dimensi tersebut adalah:
Kurikulum sebagai suatu ide.
Kurikulum sebagai rencana tertulis perwujudan dari
ide.
Kurikulum sebagai suatu kegiatan, realita, dan
implementasi.
Kurikulum sebagai suatu hasil konsekuensi dari suatu
kegiatan pembelajaran.
Secara Umum
Kurikulum merupakan seperangkat atau suatu sistem rencana dan
pengaturan mengenai bahan pembelajaran yang dapat dipedomani
dalam aktivitas belajar mengajar. Intinya kurikulum adalah rencana
pembelajaran.
Oleh karena itu, semua pihak yang terlibat dan berkaitan langsung
dengan fungsi kurikulum ini wajib memahaminya.
FUNGSI KURIKULUM

1 2 3
Sebutkan
Guru dapat mengadakan
Sebagai alat atau usaha permasalahan
Sebagai saranapertama
yang di
evaluasi terhadap
yang gunakan untuk yang menjadi
gunakan sebab
untuk mengukur
perkembangan peserta
mencapai Tujuan dari topik yang
kemampuan anda
diri bagi
didik dalam pembelajaran
Pembelajaran bahas.
peserta didik
dan pengalaman yang telah
diberikan
Kurikulum Merdeka memberikan
keleluasaan kepada pendidik untuk
menciptakan pembelajaran berkualitas
yang sesuai dengan kebutuhan dan
lingkungan belajar peserta didik
Mengapa Kurikulum
Perlu dirubah??
(Gali Potensi)
(Relevan)
1 Agar relevan sesuai
Agar dapat menggali potensi peserta didik 3
untuk siap menghadapi Transformasi
dengan perkembangan Budaya serta globalisasi & Memperbaiki
zaman atau melengkapi Kurikulum sebelumnya

(Kebutuhan Belajar)
(Target)
2 Agar dapat memenuhi kebutuhan
Agar dapat menyiapkan
4
belajar peserta didik, sehingga akan
menghasilkan pembelajaran yang generasi masa depan yang
bermakna yang mereka dapatkan bermakna dan visioner
Mengapa Kurikulum Perlu
diadaptasi??

1 2 3 4

Kondisi Sekolah Kondisi Siswa Sesuai dengan Hasil Belajar


yang Berbeda yang Berbeda perkembangan Lebih Baik
zaman
KESIMPULAN
Kurikulum Merdeka adalah kurikulum dengan
pembelajaran intrakurikuler yang beragam
dimana Kurikulum yang baik adalah kurikulum
yang sesuai dengan perkembangan zaman .
Di sisi lain, guru memiliki keleluasaan untuk
memilih berbagai perangkat ajarnya. Sehingga,
pembelajaran dapat disesuaikan dengan
kebutuhan belajar dan minat peserta didik.
Umpan Balik

Anda mungkin juga menyukai