Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PERUMAHAN LAGARUTU

Dosen pengampuh:

Harun Nyak Itam Abu S.H., M.H

Disusun Oleh:

Saron Tolego D10123042

PROGRAM STUDI S1 FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS TADULAKO

TAHUN 2024
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI..................................................................................................................................... 2
BAB I ............................................................................................................................................... 3
PENDAHULUAN ............................................................................................................................ 3
A. Latar Belakang....................................................................................................................... 3
B. Rumusan Masalah .................................................................................................................... 4
C. Tujuan ..................................................................................................................................... 4
D. Sasaran .................................................................................................................................... 4
BAB II .............................................................................................................................................. 5
PEMBAHASAN .............................................................................................................................. 5
A. Gambaran Umum Lokasi ....................................................................................................... 5
B. Kondisi Penyediaan Air Bersih di Perumahan Lagarutu.......................................................... 5
C. Kondisi Pembuangan Sampah dan Limbah di Perumahan Lagarutu ........................................ 6
D. Kondisi Lingkungan di Sekitaran Perumahan Lgarutu ............................................................ 6
BAB III ............................................................................................................................................ 7
PENUTUP........................................................................................................................................ 7
A. Kesimpulan............................................................................................................................ 7
B. Dokumentasi ........................................................................................................................... 8
BAB I

PENDAHULUAN

A.Latar Belakang

Berdasarkan Undang-undang Nomor 1 Tahun 2011 tentang Perumahan


dan Pemukiman. Perumahan adalah kelompok rumah yang berfungsi
sebagai lingkungan tempat tinggal atau lingkungan hunian yang dilengkapi
dengan sarana dan prasarana lingkungan. Perumahan merupakan salah satu
bentuk sarana hunian yang memiliki kaitan yang sangat erat dengan
masyarakatnya. Hal ini berarti perumahan di suatu lokasi sedikit banyak
mencerminkan karakteristik masyarakat yang tinggal di perumahan tersebut,
(Abrams, 1664;7) Perumahan dapat diartikan sebagai suatu cerminan dari
diri pribadi manusia, baik secara perorangan maupun dalam suatu kesatuan
dan kebersamaan dengan lingkungan alamnya dan dapat juga mencerminkan
taraf hidup, kesejahteraan, kepribadian, dan peradaban manusia
penghuninya, masyarakat ataupun suatu bangsa. (Yudhohusodo, 1991 : 1)

Kedudukan ibu kota provinsi Sulawesi Tengah berada di Kota Palu.


Sulawesi Tengah memiliki luas wilayah sebesar 61.841,29 km2. Sulawesi
tengah memiliki wilayah terluas di antara semua provinsi di Pulau Sulawesi
serta memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Pulau Sulawesi, setelah
Provinsi Sulawesi Selatan. Secara administratif, provinsi Sulawesi Tengah
memiliki 12 wilayah kabupaten dan 1 kota, yang terdiri dari 175 kecamatan.

Kota Palu merupakan ibukota provinsi Sulawesi Tengah. Kota Palu berada
pada kawasan dataran lembah Palu dan Teluk Palu, dengan ketinggian rata-
rata 0 – 700 meter diatas permukaan laut dan Luas wilayah Kota Palu, adalah
395,06 km2. Palu berbatasan dengan Kabupaten Donggala di sebelah barat
dan utara, Kabupaten Sigi di sebelah selatan, dan Kabupaten Parigi Moutong
di sebelah timur. Kota Palu terdiri dari 8 Kecamatan dan 46 Kelurahan
dengan luas wilayah 395,06 km² dan jumlah penduduk sebesar 363.867 jiwa.

Perumahan Lagarutu adalah sebuah perumahan tempat tinngal yang berada


tepat di Kota palu, Sulawesi Tengah.
B. Rumusan Masalah

1. Bagaimana penyediaan air bersih di perumahaan Lagarutu

2. Bagaimana kodisi pembuangn sampah dan limbah diperumahaan


lagarutu

3. Bagaimana kondisi lingkungan diperumahan lagarutu

C. Tujuan
1. Untuk mengetahui penyediaan air bersih di perumahan lagarutu

2. Untuk mengetahui kondisi pembuangan sampah dan limbah di


perumahan lagarutu

3. Untuk mengetahui kondisi lingkungan di perumahan lagarutu

D. Sasaran
1. Mengidentifikasi kondisi penyediaan air bersih di perumahan lagarutu

2. Mengidentifikasi kondisi pembuangan sampah dan limbah di perumahan


lagarutu

3. Mengidentifikasi kondisi lingkungan di perumahan lagarutu


BAB II

PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Lokasi

Perumahan Lagarutu awalnya merupakan sebuah tanah kosong yang hanya


ada beberapa penduduk warga yang menempatkan dan membuat tempat
tinggal disekitar lokasi tersebut. Berkembangnya zaman dan bertambahnya
penduduk yang ada di kota palu, orang-orang pendatang juga yang semakin
banyak untuk mencari tempat tinggal.

Gambar 1. Perumahan Lagarutu

B. Kondisi Penyediaan Air Bersih di Perumahan Lagarutu

Penyediaan air bersih di perumahan Lagarutu awalnya merupakan suatu


sistem yang direncanakan dan diimplementasikan untuk memastikan
ketersediaan air yang aman dan layak dikonsumsi bagi penghuni perumahan.
Berdasarkan hasil wawancara, sistem penyediaan air bersih di perumahan
lagarutu menjadi kurang efisien karena sekarang saja, ada beberapa warga
yang sangat kekurangan dalam permasalahan air, karena untuk mendapatkan
air mandi saja, mereka harus membeli air gelon untuk mereka gunakan
mandi dan juga untuk dipakai sehari-harinya. Karena Sebagian dari warga
perumahan lagarutu masih ada yang menggunakan air Pam yang telah
disediakan oleh penduduk setempat. Tetapi sudah banyak juga warga yang
tinggal diperumahan lagarutu telah menggunakan air Dap dan penampungan
air pribadi.

Gambar 2. Sumber Penyediaan Air di Perumahan Lagarutu


C. Kondisi Pembuangan Sampah dan Limbah di Perumahan Lagarutu

Kondisi limbah di perumahan merupakan hal yang penting untuk


diperhatikan karena dapat berdampak pada lingkungan dan Kesehatan
masyarakat sekitar. Limbah di perumahan biasanya berasal dari kegiatan
sehari-hari seperti mandi, mencuci, memasak, dan Pembuangan dari toilet.
Limbah ini dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor termasuk jenis kegiatan
yang dilakukan, penggunaan bahan kimia, serta kondisi infrastruktur
sanitasi di perumahan. Limbah dari rumah-rumah biasanya mengandung
berbagai zat organic,deterjen, bahan kimia rumah tangga, dan
mikroorganisme patogen yang dapat mencemari lingkungan jika tidak
dikelolah dengan baik. Tanda pengendalian yang tepat, limbah ini dapat
mencemari pencemaran udara dan tanah.

Gambar 3. Pembuangan Sampah dan Limbah

Berdasarkan hasil wawancara dengan masyarakat, warga perumahan


Lagarutu menyediakan penampungan/tong sampah pribadi, karena tidak
ada yang menyediakan pembuangan sampah umum untuk warga setempat.
Untuk mengangkut sampah-sampah sekitar perumahan, setiap warga harus
membayar jasa pengangkutan sampah sekitar 35rb/ bulannya. Akan tetapi,
karena dibulan puasa ini jasa pengangkutan sampah sudah jarang dan juga
tidak tepat waktu untuk pengambilan sampah disekitar perumahan.

Setiap perumahan sudah disediakan sepiteng untuk pembuangan


limbah masing-masing rumah. Karna jika tidak seperti itu akan mencemari
bau busuk di sekitar lingkungan perumahan.

D. Kondisi Lingkungan di Sekitaran Perumahan Lgarutu

Di lingkungan perumahan lagarutu mempunyai beberapa ketua RT/


RW dan mempunyai pos kamling. Diperumahan lagarutu sesekali warga
melakukan kerja bakti untuk membersihkan lingkungan sekitar
perumahan, dan setiap harinya warga selalu membersihkan disekitar rumah
mereka masing-masing untuk menjaga kelestariaan dan keasriaan di
perumahaan Lagarutu.
BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan

Perumahan Lagarutu yang berada di kota palu merupakan pemukiman


yang dibangun untuk tempat tinggal warga sekitar. Penyediaan air bersih di
perumahan Lagarutu masih sangat kurang baik dan masih harus lebih
diperhatikan lagi.

Peran Masyarakat dalam menjaga keberlanjutan lingkungan dan


meningkatkan kualitas perumahan Lagarutu sangat penting untuk sekitar
lingkungan. Melalu partisipasi aktif dalam pemeliharaan pemukiman,
pelayanan dan juga Pembangunan perumahan, masyarakat dapat
memperkuat ikatan sosial, meningkatkan kesejahteraan, dan menciptakan
lingkungan yang berkelanjutan.
B. Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai