Anda di halaman 1dari 7

Macam-Macam

MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK


Disusun oleh Aura Nabila Putri, Nur Alifah Yulianti dan Ermatiana
MODEL TERHUBUNG (THE
CONNECTED MODEL)
Pembelajaran terpadu model
connected merupakan model yang
menghubungkan satu konsep dengan
konsep lain, satu topik dengan topik
lain, satu keterampilan dengan
keterampilan lain, tugas yang
dilakukan pada satu hari dengan hari
berikutnya, ataupun ide-ide yang
dipelajari pada satu semester dengan
ide-ide yang dipelajari
MODEL JARING LABA-LABA
(THE WEBBED MODEL)
Model jaring laba-laba dikemukakan
oleh Sujiono (2010) bahwa “Model
pembelajaran jaring laba-laba
(webbed) merupakan model yang
menggunakan pendekatan tematik
yang kemudian dapat dikembangkan
lebih lanjut pada masing-masing
bidang pengembangan”.
MODEL TEMATIK TERPADU
(THE INTEGRATED MODEL)
Pembelajaran terpadu model integrated
adalah salah satu model pembelajaran
terpadu yang tujuan utamanya, yaitu
materi pembelajaran dikaitkan dengan
komponen materi lainnya atau
mengaitkan antara bidang studi yang
satu dengan bidang studi lainnya.
MODEL SARANG (THE
NESTED MODEL)
Model Sarang (Nested) adalah model
pembelajaran terpadu yang target
utamanya adalah materi pelajaran yang
dikaitkan dengan keterampilan berpikir
dan keterampilan mengorganisasi.
Artinya memadukan aspek kognitif,
afektif dan psikomotorik serta
memadukan keterampilan proses, sikap
dan komunikasi.
MODEL PENGGALAN (THE
FRAGMENTED MODEL)
Model fragmented (terpisah) merupakan kurikulum dimana
bahan pelajaran disajikan dalam bentuk subject atau mata
pelajaran yang utuh tanpa ada keterkaitan dengan mata
pelajaran lain. Setiap mata pelajaran diajarkan oleh guru yang
berbeda dan mungkin pula ruang yang berbeda.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai