Anda di halaman 1dari 31

KARAKTERISITIK LIMBAH DOMESTIK

KARAKTERISTIK AIR LIMBAH DOMESTIK Penyaji:


MUHAMMAD ATJEMAIN, AMK, ST
Health Safety Environment
( Astra Group )
Definisi
Air Limbah Domestik

Air limbah yang berasal dari


aktivitas hidup sehari-hari
manusia yang berhubungan
dengan pemakaian air
Sumber Air Limbah Domestik
Jenis Air Limbah Domestik

Grey Water Black Water


air limbah domestik yang berasal dari dapur air limbah yang mengandung kotoran
(tempat cucipiring), air bekascucipakaian manusia
(air dari saluran pembuangan mesin cuci
misalnya), dan air mandi (bukan dari toilet)

4
Dampak Air Limbah Domestik

• Pencemaran badan air


• Kualitas air baku menurun sehinggabiaya
pengolahan airmeningkat
• Meningkatkan kejadian penyakitberbasis
air (water-borne disease)
• Menjadi tempat berkembang biak
serangga dan binatang pengganggu
• Dampak ekonomi
• Merusak estetika sehingga menurunkan
potensi wisata berbasis air (pantai, muara
dsb)

5
6
Baku Mutu

Permen LH No. 5 Tahun 2014 Permen LHK No. 68 Tahun 2016

7
pH

• Jikaair limbah tidak ditreatment dengan


baik, makapH air limbah akanmerusak
air tanah, air sungai, atau tempat-tempat
lain yang dijadikan sebagai pembuangan
air limbah.

• Derajat keasamanatau pH adalah ukuran


untuk menentukan sifat asam dan basa
suatu larutan. pH air < 5 atau bersifat
asamdapat menyebabkan korosi pada
logam

8
BOD - Biological Oxygen Demand

mikroorganisme untuk mengurai hampir


semua zat organik yang terlarut dan

digunkan untuk menguraikan zat pencemar

9
COD - Chemical Oxygen Demand
• COD adalah jumlah oksigen yang dibutuhkan
untuk mengoksidasi zat organic secara kimia
dan biologis.

• Hasil analisis COD menunjukkan kandungan


senyawa organik yang terdapat dalam limbah.

• Uji COD biasanya menghasilkan nilai oksigen


yang lebih tinggi daripada uji BOD5 karena
bahan yang relatif stabil terhadap reaksi
biologis dapat ikut teroksidasi dalam uji COD.

10
TSS – Total Suspended Solid
• TSSadalah salah satu material penyebab
kekeruhan (turbidity) pada perairan berupa
residu dari padatan total yang dengan ukuran
partikel maksimal 2 μm atau lebih besar dari
ukuran partikel koloid seperti bahan-bahan
organik tertentu, tanah liat dan sebagainya.

Karakteristik Air 11
Limbah Domestik
Minyak & Lemak

• Relatif stabil dan tidak mudah


terdekomposisi oleh bakteri.

• Sebagian emulsi minyak dan


lemak akan mengalamidegradasi
melalui fotooksidasi spontan dan
oksidasi oleh mikroorganisme.
Penguraian lemak danminyak
dalam kondisi kurang oksigen
akan menyebabkan penguraian
yang tidak sempurna sehingga
menimbulkan bau tengik.
Amoniak

1
3
Coliform

nonspora yang motil atau nonmotil,


berbentuk batang, danmampu
memfermentasi laktosa untuk
menghasilkan asamdan gas pada
temperatur 37oC dalam waktuinkubasi48
jam.

• TotalColiform melebihi batas standar baku


mutu air limbah merupakan indikator
menimbulkan penyebaran penyakit melalui

1
4
Karakteristik Air Limbah Lainnya

coklat, abu-abu atas karbon (C), hydrogen (H)dan


oksigen (O)

busuk dan kadang-kadang menyengat. • Zat anorganik : pH, klorida, alkalinitas,


Bauterjadi karena adanya gas hasil asiditas, mineral (Fe, N, P,S,Ca, Nadll)
dekomposisi bahan organic maupun
dari bau asli bahan buangan. Senyawa
yang menimbulkan bau pada air limbah BIOLOGI
antara lain: amoniak, H2S dansulfida
organic. • Mikroorganisme : bakteri, virus, jamur,
protozoa, algae

tinggi dari air baku karena telah melalui


proses/kegiatan rumah tangga.Bila
Mapping Sumber Air Limbah

Identifikasi Identifikasi Identifikasi Identifikasi


karakteristik kapasitas air kemungkinan bahan kimia
air limbah limbah dan adanya yang
fluktuasinya material digunakan
inhibitor
Identifikasi Material Inhibitor

Oil &
Grease
tinggi
Amoniak Deterjen/Sabu
tinggi n

Material PRE
Pana
disinfekta TREATME
s
n NT

1
7
Manfaat Mapping

1
8
Mapping Air Limbah Domestik
Debit Air Limbah

20
Debit Air Limbah

21
Karakteristik Air Limbah Apartemen/ Perkantoran
Karakteristik Air Limbah Mal/ Foodcourt
• pH : 4.0 – 7.0 • PE= PopulationEquivalent
• COD : 700 – 3.000 ppm • 1 PE= 54 gr BOD/d
• BOD : 300 – 1.500 ppm
• TSS : 200 – 600 ppm
• TN : 30 – 60 ppm
• O&G : 20 – 150 ppm
Tipikal Kualitas Air Limbah Domestik

24
Fluktuasi Debit

25
Penghitungan Baku Mutu Air Limbah Domestik
Terintegrasi

•𝑄𝑚𝑎 = σ 𝑛𝑖 𝑄 𝑖 + ⋯ 𝑄 𝑛
𝑥
Qmax = Debit air limbah tertinggi, (m3/waktu)
Qi = Debit air limbah domestik paling tinggi dari kegiatan i, (m3/waktu)
Qn = Debit air limbah domestik paling tinggi dari kegiatan n, (m3/waktu)

2
6
Penghitungan Baku Mutu Air Limbah Domestik
Terintegrasi

dengan carasederhana seperti berikut:

𝐶 𝑖 𝑄 𝑖+….𝐶 𝑛 𝑄 𝑛
𝑚𝑎 = σ 𝑛𝑖
𝑄 𝑖+ ⋯𝑄 𝑛
𝑥
• Cmax : Kadar tertinggi setiap parameter (mg/l)
• Ci : Kadar tertinggi parameter baku mutu air limbah domestik kegiatan i (mg/l)
• Qi : Debit tertinggi air limbah domestik kegiatan i (m3/waktu)
• Cn : Kadar tertinggi parameter baku mutu air limbah domestik kegiatan n (mg/l)
• Qn : Debit tertinggi air limbah domestik kegiatan n (m3/waktu)

2
7
Penghitungan Baku Mutu Air Limbah Domestik
Terintegrasi

1. Parameter dari salah satu kegiatan lain yang tidak diatur di dalam baku
mutu air limbah domestik dalam lampiran I PermenLH No. 68 Tahun 2016,
makaparameter tersebut wajib ditambahkan dalam baku mutu air limbah
yang ditetapkan dalam izin

2. Dalam hal terdapat parameter yang samadari beberapa kegiatan lain yang
tidak diatur di dalam baku mutu air limbah domestik dalam lampiran
peraturan menteri ini makaparameter tersebut wajib ditambahkan dalam
baku mutu air limbah yang ditetapkan dalam izin dengan kadar yang
paling ketat.
Septic Tank

29
STP

30
Terima Kasih

31

Anda mungkin juga menyukai