Anda di halaman 1dari 3

Judul : Identification of Soft Competencies Aspects in Human Resource

Development in the Industrial Era 4.0


(Identifikasi Aspek Soft Kompetensi Dalam Pengembangan Sumber
Daya Manusia di Era Industri 4.0)

Jurnal : Jurnal Ekonomi dan Bisnis


Volume dan :
Vol. 26 No. 1, April 2023, 21-44
Halaman
Tahun : 2023
Penulis : Medianta Tarigana dan Fadillah
Reviewer : -
Tanggal : 17-10-2022
Tujuan : Untuk mengetahui aspek soft kompetensi yang dibutuhkan dalam industri
Penelitian 4.0 pada pengembangan sumber daya manusia
Subyek :
284 artikel, 3 laporan artikel dari tahun 2010 - 2021
Penelitian
Asesmen Data : Menggunakan Model PRISMA (Preferred Reporting Items for Systematic
Review and Metanalisis) mencakup 284 artikel dari database Scopus,
ScienceDirect dan Springerlink serta tiga laporan tambahan artikel
dengan periode terbit 2010 hingga 2021, diseleksi berdasarkan kriteria
inklusi dan eksklusi
Metode :
Metode Tinjauan Literatur sistematis
Penelitian
Hasil Penelitian : Hasil Analisis menyebutkan ada 11 aspek soft kompetensi, yaitu
kepemimpinan, bekerja dengan orang, orientasi pelanggan, komunikasi,
keterlibatan tugas dan tanggung jawab, pengambilan Keputusan,
pemecahan masalah, kreatif dan orientasi inovatif, fleksibilitas dan
kemampuan beradaptasi, orientasi belajar, ketahanan emosional dan
pemecahan masalah Kesebelas aspek ini kemudian diklasifikasi menjadi
Mengelola Manusia, Mengelola Tugas dan Mengelola Kompetensi Diri
Sendiri
Kekuatan :
1. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data dengan
Penelitian
menggunakan model PRISMA sangatlah tepat karena model ini
membantu Penulis untuk menyusun sebuah systematic review dan
meta analysis yang berkualitas

2. Sumber Artikel diambil dari situs Jurnal Internasional terbaik antara


lain dari Scopus, ScienceDirect dan Spingerlink

3. Jumlah artikel yang direview sebanyak 284 artikel

4. 3 laporan artikel yang terbit dari tahun 2010 hingga 2021 dengan
kriteria inklusi (jurnal berbahasa Inggris) dan kriteria eksklusi (jurnal
dalam bahasa selain bahasa Inggris)

5. Pengendalian mutu terhadap jurnal yang direview melibatkan 2 pakar


industry dan organisasi serta 1 orang HRD profesional

Kelemahan : 1. Pokok bahasan tentang era industri 4.0 tidak dirinci atau ditetapkan
Penelitian secara spesifik jenis industry dan posisi yang memerlukan kesebelas
soft kompetensi tersebut
2. Jika melihat kajian literatur dalam tulisan ini tidak ada literatur yang
merujuk pada masih perlunya tenaga manusia (baik hard maupun soft
kompetensi) dalam industri di era 4.0. karena dari beberapa rujukan
yang diangkat, pada umumnya menyatakan bahwa di era 4.0 proses
manufaktur dan aspek sosial dimana pada akhirnya terciptalah
lingkungan kerja yang bebas dari manusia.
Kesimpulan :
Melalui penelitian ini dapat disimpulkan ada 11 soft kompetensi yang
diperlukan dalam era industri 4.0 yaitu yaitu kepemimpinan, bekerja
dengan orang, orientasi pelanggan, komunikasi, keterlibatan tugas dan
tanggung jawab, pengambilan Keputusan, pemecahan masalah, kreatif
dan orientasi inovatif, fleksibilitas dan kemampuan beradaptasi, orientasi
belajar, ketahanan emosional dan pemecahan masalah. Dari kesebelas
soft kompetensi tersebut diklasifikasikan menjadi 3 bagian besar yaitu
Kompetensi yang berhubungan dengan manusia, kompetensi terkait
tugas

TUGAS REVIEW JURNAL


IDENTIFICATION OF SOFT COMPETENCIES ASPECT
IN HUMAN RESOURCE DEVELOPMENT
IN THE INDUSTRIAL ERA 4.0

Mata Kuliah : Disertasi dan Publikasi


Dosen Pengampu: Dr. Meiran Panggabean, SE.,M.Si

Oleh:
JULIANA EMMA ULINA
NIM. B3071231002

PROGRAM DOKTOR ILMU EKONOMI


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS TANJUNGPURA

Anda mungkin juga menyukai