Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

SEMUA PROGRAM STUDI/JURUSAN DI FTM


FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” YOGYAKARTA

Kode Mata Kuliah Mata Kuliah Rumpun Keilmuan Bobot SKS Semester
Ilmu kebumian (Earth
1100013 Matematika Dasar 3 SKS 1
Science)
Lulusan 1. Mampu memahami rumus-rumus serta dasar-dasar teori yang diberikan.
yang 2. Mampu mengaplikasikan rumus-rumus maupun dasar-dasar teori yang diberikan dan mengembangkannya pada
relevan ilmu kebumian, sesuai jurusan/bidang.
Mampu berfikir secara logik, memahami rumus-rumus dan dasar-dasar teori yang diberikan serta mengaplikasikannya
dan mengembangkannya pada ilmu kebumian, yaitu:
Capaian Pembelajaran 1. Sistem Koordinat
2. Membuktikan kebenaran suatu deret aljabar maupun Trigonometri
Mata Kuliah 3. Menghitung luas bidang bentuk ideal (teratur) maupun tidak ideal.
4. Menyelesaikan masalah pencampuran (blending-mixing) dengan Determinan.
5. Membuat model matematik dengan pendekatan Fungsi sebagai bentuk penyederhanaan fenomena alam.
6. Menghitung Limit fungsi yang mencakup teori mengenai kekontinuan dan dasar dari derivative.
7. Menyelesaikan aplikasi terkait ilmu kebumian mencakup teori maksimum dan minimum dengan derivative.
1. Drs. Nur Ali Amri, MT., Ph.D. 8. Sutrisno, S.Si., M.Si.
2. Dr. Ir. Agus Santoso, MT., IPU. 9. Tissia Ayu Algary, S.Si., M.Sc.
3. Dra. Indun Titisariwati, MT. 10. Oktavia Dewi Alviani, ST., MT.
Dosen Pengampu 4. Dr. Ir. Eddy Winarno, MSi., MT. 11. Dessy Aprianti, ST., M.Eng.
5. Indriati Retno Palupi, SSi., M.Si. 12. Imam Prasetyo, ST., MT.
6. Sutrisno, S.Si., M.Si. 13. Mansyur Abdul Shaleh, ST., MT.
7. Ir. Tutik Muji Setyoningrum, MT. 14. Adam Raka Ekasara, S.T., M.Eng.
Matakuliah ini berisi tentang materi-materi yang berkaitan dengan logika dan teoritis matematis, meliputi teori permutasi
Deskripsi Mata Kuliah
dan kombinasi, teori binomium, induksi matematika, determinan matriks, fungsi, limit fungsi dan derivatif.
Mata Kuliah Prasyarat
Sumber Pustaka 1. Amri, N.A. 2004. Matematika: Simplifikasi Fenomena Alam. UPN Veteran Yogyakarta Press. Yogyakarta.
2. Banner, A. 2007. The Calculus Lifesaver. Princeton University Press. New Jersey. 728 pages.
3. Bird J. 2007. Engineering Mathematics Fifth Edition. New York: Elsevier-Newnes. 576 pages.
4. Purcell, E.J., and Valberg, D.1987. Calculus with Analytic Geometry, 5th. Ed.
5. Kreyzig, E. 1983. Advanced Engineering Mathematics, John Wiley and Sons, Inc, Canada.
6. Rosen, K.H. 2007. Discrete Mathematics and its Applications. Sixth Ed. McGraw-Hill. New York.
1
7. Strang, G. Calculus, Wellesley - Cambridge Press. Digital
8. Thomas, Jr., G.B., Weir, M.D., Hass, J. and Heil, C. 2014. Calculus Early Transendentals. Pearson Education, Inc.
All rights reserved. Boston

Metode
Indikator Pustaka
Pertemuan Sub Capaian Pembelajaran Pembelajaran Kriteria Bobot
Materi Pembelajaran Pencapaian yang
ke- Mata Kuliah (Sub CP-MK) Dan Estimasi Penilaian Nilai
Sub-CP-MK diacu
Waktu
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Menjelaskan secara umum
tentang alam yang Pendahuluan Diskusi  Etika
sesungguhnya dapat RPS profesional
disederhanakan bentuknya  Sikap positif
ke dalam bentuk  Bersemangat
matematika  Kemauan
Menjelaskan sistem Sistem Koordinat Ceramah belajar Pertanyaan
1 koordinat Cartesian yang  Kepercayaan lisan/tertulis 3; 5
dikembangkan ke koordinat Tanya jawab pada diri sendiri (soalan)
Polar  Motivasi
Memberikan konsep dasar
mengenai Permutasi dan
Kombinasi
Memberikan resume dan 3 x 50 menit
merespon permasalahan
2 Menjelaskan secara umum Pertanyaan 3; 5
tentang alam yang Permutasi dan Kombinasi Diskusi  Etika lisan/tertulis
sesungguhnya dapat profesional (soalan)
disederhanakan bentuknya  Sikap positif
ke dalam bentuk  Bersemangat
matematika.  Kemauan
Menjelaskan sistem Ceramah belajar
koordinat Cartesian yang  Kepercayaan
dikembangkan ke koordinat Tanya jawab pada diri sendiri
Polar. Motivasi
Memberikan konsep dasar
2
mengenai Permutasi dan
Kombinasi.
Memberikan resume dan 3 x 50 menit
merespon permasalahan.
Menjelaskan secara umum Binomial Newton, Induksi Ceramah  Inisiatif dan
konsep binomial secara Matematika kreatif
teoritis dan contoh-contoh Tanya Jawab  Kemauan
soal 3 x 50 menit belajar
Menjelaskan ekspansi/  Kepercayaan
jabaran binomial (cara Pertanyaan
pada diri sendiri
3 biasa maupun dengan lisan/tertulis 3; 5
 Mampu (soalan)
kombinasi untuk mencari berkomunikasi
koefisien binomial), induksi secara tertulis
matematika dengan baik
 Mampu berpikir
kreatif dan logis
Menjelaskan matriks dan Matriks, Teori Determinan Matriks Ceramah  Inisiatif dan
teori determinan matriks kreatif
beserta soal-penyelesaian. Tanya Jawab  Kemauan
Latihan soal-soal. 3 x 50 menit belajar
 Kepercayaan
Pertanyaan
pada diri sendiri
4 lisan/tertulis 3; 5
 Mampu (soalan)
berkomunikasi
secara tertulis
dengan baik
 Mampu berpikir
kreatif dan logis
5 Memberikan contoh dan Aplikasi Determinan Matriks Ceramah  Inisiatif dan Pertanyaan 3; 5
soalan Aplikasi Determinan kreatif lisan
di bidang Kebumian. Tanya Jawab  Kemauan
Memberikan resume dan belajar
merespon permasalahan. 3 x 50 menit  Kepercayaan
pada diri sendiri
 Mampu
berkomunikasi
secara tertulis
dengan baik
3
 Mampu berpikir
kreatif dan logis
Menjelaskan secara umum Fungsi linier, lengkung, eksponen Ceramah  Inisiatif dan
konsep fungsi. dan power kreatif
Menjelaskan pengertian, Tanya Jawab  Kemauan
sifat dan visualisasi fungsi. belajar
Gambaran aplikasi fungsi 3 x 50 menit  Kepercayaan
pada kebumian. Pertanyaan
pada diri sendiri
6 Memberikan resume dan lisan/tertulis 1; 2; 4
 Mampu (soalan)
merespon permasalahan. berkomunikasi
secara tertulis
dengan baik
 Mampu berpikir
kreatif dan logis
Menjelaskan secara umum Limit fungsi, limit kiri-limit kanan, Ceramah Pertanyaan
konsep limit fungsi. limit fungsi bentuk tertentu dan tak Tanya Jawab lisan/tertulis
Menjelaskan arti limit fungsi tentu (soalan)
menuju ke suatu titik.
Sifat-sifat limit fungsi dan 3 x 50 menit  Inisiatif dan
visualisasi grafisnya. kreatif
Gambaran aplikasi di  Kemauan
kebumian. belajar
Memberikan resume dan  Kepercayaan
merespon permasalahan. pada diri sendiri
7
Menjelaskan kontinuitas  Mampu
fungsi secara teoritis-grafis. berkomunikasi
Menjelaskan syarat-syarat secara tertulis
kontinuitas di titik, selang, dengan baik
semua titik. Kontinuitas fungsi dan syarat-  Mampu berpikir
Memberikan ilustrasi untuk syaratnya kreatif dan logis
berbagai fungsi sekaligus
kasus diskontinuitasnya.
Memberikan resume dan
merespon permasalahan.
Materi-materi yang sudah
Soalan bentuk esai
8 diajarkan selama paruh UTS (Ujian Tengah Semester) Soal esai
3 x 50 menit
semester
9 Menjelaskan secara umum Differensial fungsi Ceramah  Inisiatif dan Pertanyaan

4
tentang derivatif Fungsi yang dapat kreatif
Menjelaskan derivatif fungsi didiferensialkan, Cara Tanya Jawab  Kemauan
aljabar secara teoritis-grafis pendiferensialan, Differensial orde belajar
Menjelaskan konsep n. 3 x 50 menit  Kepercayaan
derivatif biasa, subtitusi dan pada diri sendiri
parsial pada aljabar lisan/tertulis
 Mampu 1; 2; 4;
Memberikan ilustrasi (soalan)
berkomunikasi 6, 8
aplikatif secara tertulis
Memberikan resume dan dengan baik
merespon permasalahan  Mampu berpikir
kreatif dan logis
Menjelaskan secara singkat Differensial fungsi trigonometri Ceramah  Inisiatif dan
konsep derivatif kreatif
trigonometri Tanya Jawab  Kemauan
Menjelaskan konsep 3 x 50 menit belajar
derivatif biasa, subtitusi dan  Kepercayaan
parsial pada trigonometri Pertanyaan
pada diri sendiri 1; 2; 4;
10 Memberikan resume dan lisan/tertulis
 Mampu 6, 8
merespon permasalahan (soalan)
berkomunikasi
secara tertulis
dengan baik
 Mampu berpikir
kreatif dan logis
Menjelaskan secara singkat Differensial balikan (invers) fungsi Ceramah  Inisiatif dan
konsep derivatif anti trigonometri (Arcus) kreatif
trigonometri Tanya Jawab  Kemauan
Menjelaskan konsep belajar
derivatif biasa, subtitusi dan 3 x 50 menit  Kepercayaan
parsial pada anti Pertanyaan
pada diri sendiri 1; 2; 4;
11 trigonometri lisan/tertulis
 Mampu 6, 8
Memberikan resume dan (soalan)
berkomunikasi
merespon permasalahan secara tertulis
dengan baik
 Mampu berpikir
kreatif dan logis
12 Menjelaskan secara singkat Differensial fungsi hiperbolik Ceramah  Inisiatif dan Pertanyaan 1; 2; 4;
konsep derivatif hiperbolik. trigonometri kreatif lisan/tertulis 6, 8
Menjelaskan konsep Tanya Jawab  Kemauan (soalan)
5
derivatif biasa, subtitusi dan belajar
parsial pada hiperbolik. 3 x 50 menit  Kepercayaan
Memberikan resume dan pada diri sendiri
merespon permasalahan  Mampu
berkomunikasi
Menjelaskan konsep Differensial Parsial Orde Tinggi Ceramah dan secara tertulis
tentang Differensial Biasa Tanya Jawab dengan baik
dan Differensial Parsial  Mampu berpikir
kreatif dan logis
Menjelaskan secara singkat Differensial fungsi balikan (Arcus) Ceramah  Inisiatif dan
konsep derivatif balikan hiperbolik fungsi trigonometri dan kreatif
fungsi hiperbolik cara-cara mendifferensialkan Tanya Jawab  Kemauan
trigonometri belajar
Menjelaskan konsep 3 x 50 menit  Kepercayaan
derivatif biasa, subtitusi dan Pertanyaan
pada diri sendiri 1; 2; 4;
13 parsial pada anti lisan/tertulis
 Mampu 6, 8
trigonometri (soalan)
berkomunikasi
Memberikan resume dan secara tertulis
merespon permasalahan dengan baik
 Mampu berpikir
kreatif dan logis
Menjelaskan secara singkat Aplikasi Differensial Biasa Ceramah  Inisiatif dan
konsep maksimum dan kreatif
minimum Tanya Jawab  Kemauan
Menjelaskan konsep belajar
maksimum dan minimum 3 x 50 menit  Kepercayaan
pada permasalahan fisis Pertanyaan
pada diri sendiri 1; 2; 4;
14 dan geometris lisan/tertulis
 Mampu 6, 8
Penyelesaian kasus (soalan)
berkomunikasi
kebumian secara tertulis
Memberikan resume dan dengan baik
merespon permasalahan  Mampu berpikir
kreatif dan logis
15 Menjelaskan secara singkat Aplikasi Differensial Biasa Ceramah  Inisiatif dan Pertanyaan 1; 2; 4;
konsep maksimum dan kreatif lisan/tertulis 6, 8
minimum Tanya Jawab  Kemauan (soalan)
Menjelaskan konsep belajar
maksimum dan minimum 3 x 50 menit  Kepercayaan
6
pada permasalahan fisis Ceramah dan pada diri sendiri
dan geometris Tanya Jawab  Mampu
Penyelesaian kasus Aplikasi Differensial Parsial berkomunikasi
kebumian secara tertulis
Memberikan resume dan Resume terhadap materi dengan baik
merespons permasalahan perkuliahan setelah paruh  Mampu berpikir
semester kreatif dan logis
16 UAS (Ujian Akhir Semester) Soalan esai

Kode Revisi Otorisasi Koordinator Tim Dosen/Dosen Dekan FTM

Tempat, tanggal otorisasi


RPS-122482-ORI
Yogyakarta, 11 Juli 2021
Drs. Nur Ali Amri, MT., Ph.D. Dr. Ir. Suharsono, MT.
NIP. 19610720 199303 1 001 NIP. 19620923 199003 1 001..

7
PENJELASAN ISIAN RPS
Nomor Judul Kolom Penjelasan Isian
Kolom
1 Pertemuan ke Menunjukkan kapan suatu kegiatan dilaksanakan, yakni mulai minggu ke -1 sampai ke 16 (satu
semester) (bisa 1/2/3/4 mingguan)
2 Sub Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Rumusan kemampuan dibidang kognitif, psikomotorik, dan afektif diusahakan lengkap dan utuh (hard
(Sub CP-MK) skill dan soft skill). Tingkat kemampuan harus menggambarkan level CP lulusan prodi, dan dapat
mengacu pada konsep dari Anderson (*). Kemampuan yang dirumuskan di setiap tahap harus
mengacu dan sejalan dengan CP, serta secara kumulatif diharapkan dapat memenuhi CP yang
dibebankan pada mata kuliah di akhir semester.
3 Materi Pembelajaran Bisa diisi pokok bahasan/sub pokok bahsan, atau topik bahsan (dengan asumsi tersedia diktat / modul
ajar untuk setiap pokok bahasan)
4 Metode Pembelajaran Dapat berupa : Diskusi kelompok, simulasi, studi kasus, pembelajaran kolaboratif, pembelajaran
Dan Estimasi Waktu koorperatif, pembelajaran berbasis proyek, pembelajaran berbasis masalah, atau metode pembelajaran
lain, atau gabungan berbagai bentuk. Pemilihan metode pembelajaran didasarkan pada keniscayaan
bahwa dengan metode pembelajaran yang dipilih mahasiswa mencapai kemampuan yang diharapkan.
Estimasi waktu : Waktu yang disediakan untuk mencapai kemampuan pada tiap tiap pembelajaran.
5 Indikator Pencapaian Indikator dapat menunjukan pencapaian kemampuan yang dicanangkan, atau unsur kemampuan yang
Sub-CP-MK dinilai (bisa kualitatif misal ketepatan analisis, kerapian sajian, Kreatifitas ide, kemampuan komunikasi,
juga bisa juga yang kuantitatif : banyaknya kutipan acuan / unsur yang dibahas, kebenaran hitungan)
6 Kriteria Penilaian Kriteria penilaian berdasarkan Penilaian Acuan Patokan mengandung prinsip edukatif, otentik, objektif,
akuntabel, dan transparan yang dilakukan secara terintegrasi.
7 Bobot Nilai Disesuaikan dengan waktu yang digunakan untuk membahas atau mengerjakan tugas, atau besarnya
sumbangan suatu kemampuan terhadap pencapaian pembelajaran yang dibebankan pada mata kuliah
ini.
8 Pustaka yang diacu Daftar referensi yang digunakan.

8
Ming Kemampuan akhir Bahan kajian Bentuk Waktu belajar Kriteria Bobot nilai
gu yg diharapkan (materi Pembelaja (menit) Penilaian
ke- pembelajaran) ran (Indikator)

1&2 Softskill:
Longlife Pencerahan Diskusi 2 x 3 x 50 Pertanyaan
learner,problem menit lisan/tertulis
solving and creative (keaktifan/pa
skills,working in rtisipasi),
team,ethical skill
tugas-tugas,
Hardskill: ujian.
Menjelaskan secara Pendahuluan Ceramah
umum tentang alam RPS
yang sesungguhnya Koordinat, Tanya
dapat Permutasi dan jawab
disederhanakan Kombinasi
bentuknya ke dalam
bentuk matematika.
Menjelaskan sistem
koordinat Cartesian
yang dikembangkan
ke koordinat Polar.
Memberikan konsep
dasar mengenai
Permutasi dan
Kombinasi.
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan
3&4 Menjelaskan secara Binomium Newton, Ceramah 2 x3 x 50 Pertanyaan
9
umum konsep Induksi Matematik menit lisan/tertulis
binomium secara dan Teori Tanya (keaktifan/pa
teoritis dan contoh- Determinan Jawab rtisipasi),
contoh soal tugas-tugas,
Menjelaskan
ujian.
ekspansi binomium
(baik cara biasa
maupun dengan
kombinasi untuk
mencari
koefisien),Induksi
Matematik dan Teori
Determinan

5 Memberikan Aplikasi Aplikasi Ceramah 3 x 50 menit Pertanyaan


Determinan di bidang Determinan lisan/tertulis
Kebumian Tanya (keaktifan/pa
Memberikan resume Jawab rtisipasi),
dan merespon
tugas-tugas,
permasalahan
ujian.

6 Menjelaskan secara Fungsi linier, 3 x 50 menit Pertanyaan


umum konsep fungsi lengkung, Ceramah lisan/tertulis
Menjelaskan eksponen dan (keaktifan/pa
pengertian, sifat dan power Tanya rtisipasi),
visualisasi fungsi Jawab
tugas-tugas,
Gambaran aplikasi
fungsi pada ujian.
kebumian
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan
7 Menjelaskan secara Limit bentuk Ceramah 3 x 50 menit Pertanyaan
umum konsep limit tertentu dan tak Tanya lisan/tertulis
fungsi tentu Jawab (keaktifan/pa
Menjelaskan arti limit rtisipasi),
fungsi menuju ke
tugas-tugas,
suatu titik
Sifat-sifat limit fungsi ujian.
dan visualisasi
grafisnya
Gambaran aplikasi di
10
kebumian
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan
Menjelaskan Kontinuitas dan
kontinuitas fungsi syaratnya
secara teoritis-grafis
Menjelaskan syarat-
syarat kontinuitas di
titik, selang, semua
titik
Memberikan ilustrasi
untuk berbagai
fungsi sekaligus
kasus
diskontinuitasnya
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan

8 UTS Bentuk 3x50 menit


Essay
9 Menjelaskan secara Differensial fungsi Ceramah 3 x 50 menit
umum tentang Aljabar, Differensial
derivatif Orde Tinggi dan Tanya
Menjelaskan derivatif cara2 Jawab
fungsi aljabar secara pendifferensialan
teoritis-grafis
Menjelaskan konsep
derivatif biasa,
subtitusi dan parsial
pada aljabar
Memberikan ilustrasi
aplikatif
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan
10 Menjelaskan secara Differensial Fungsi Ceramah 3 x 50 menit Pertanyaan
singkat konsep Trigonometri dan lisan/tertulis
derivatif trigonometri cara2 Tanya (keaktifan/pa
Menjelaskan konsep mendifferensialkan Jawab
11
derivatif biasa, rtisipasi),
subtitusi dan parsial tugas-tugas,
pada trigonometri ujian.
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan
11 Menjelaskan secara Differensial Fungsi Ceramah 3 x 50 menit Pertanyaan
singkat konsep Arcus dan cara2 lisan/tertulis
derivatif anti mendifferensialkan Tanya (keaktifan/pa
trigonometri Jawab rtisipasi),
Menjelaskan konsep
tugas-tugas,
derivatif biasa,
subtitusi dan parsial ujian.
pada anti
trigonometri
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan
12 Menjelaskan secara Differensial biasa Ceramah Pertanyaan
singkat konsep Orde Tinggi 3 x 50 menit lisan/tertulis
derivatif hiperbolik Tanya (keaktifan/pa
dan anti hiperbolik Jawab rtisipasi),
Menjelaskan konsep
tugas-tugas,
derivatif biasa,
subtitusi dan parsial ujian.
pada hiperbolik dan
anti hiperbolik
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan
13 Menjelaskan konsep Differensial Parsial Ceramah 3 x 50 menit Pertanyaan
tentang Differensial Orde Tinggi dan Tanya lisan/tertulis
Biasa dan Jawab (keaktifan/pa
Differensial Parsial rtisipasi),
tugas-tugas,
ujian.
14 Menjelaskan secara Aplikasi Differensial Pertanyaan
singkat konsep Biasa Ceramah 3 x 50 menit lisan/tertulis
maksimum dan (keaktifan/pa
minimum Tanya rtisipasi),
Menjelaskan konsep Jawab
tugas-tugas,
maksimum dan
ujian.
12
minimum pada
permasalahan fisis
dan geometris
Penyelesaian kasus
kebumian
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan.
15 Menjelaskan secara Aplikasi Differensial Ceramah 3 x 50 menit Pertanyaan
singkat konsep Parsial dan Tanya lisan/tertulis
maksimum dan Jawab (keaktifan/pa
minimum rtisipasi),
Menjelaskan konsep
tugas-tugas,
maksimum dan
minimum pada ujian.
permasalahan fisis
dan geometris
Penyelesaian kasus
kebumian
Memberikan resume
dan merespon
permasalahan
16 UAS Bentuk Maksimum Pertanyaan
esay 3x50 menit lisan/tertulis
(keaktifan/pa
rtisipasi),
tugas-tugas,
ujian.

13
KOMPONEN PENILAIAN

 Tugas-tugas (15%)
 Keaktifan di dalam ruang/Partisipasi (10%)
Mahaiswa yang aktif dapat diberikan bonus nilai 10 % (namun total nilai maksimal tetap 100 %). Nilai keaktifan dapat
diperoleh dari pengamatan ketika di dalam kelas atau melalui keaktifan mengerjakan tugas yang diberikan oleh dosen.
 UTS (35%)
 UAS (35%)
 Presensi/Kehadiran (5%)

Pelaporan penilaian berupa kualifikasi keberhasilan mahasiswa dalam menempuh suatu mata kuliah (nilai akhir) yang dinyatakan dalam kisaran sebagai berikut:

TABEL SKOR NILAI AKHIR

Nilai Angka Nilai Huruf Harkat


X  85 A 4
80 < X < 85 B+ 3,5
75 < X < 80 B 3
70 < X < 75 C+ 2,5
60 < X < 70 C 2
50 < X < 60 D 1
X < 50 E 0

14

Anda mungkin juga menyukai