Anda di halaman 1dari 46

POLTEKKES

PALANGKA RAYA
JURUSAN GIZI

KATALOG
KEWIRAUSAHAAN

NUTRI-ENTREPRENEUR
Ada dong! Disini kami
mengenalkan semua
produk dari pangan lokal
yang kaya manfaat untuk
kesehatan! Ada jual makanan
Skuyy order! kekinian tapi kaya
manfaat nggak
mas?

Disusun Oleh :
Tahun 2022
Sarjana Terapan Gizi dan
Dietetika Reguler VII
DAFTAR ISI

I 01 02
Daftar Isi Produk Muspin
Produk Bara Ice

03 04 05
Produk Dempetin Produk Jallate Produk Churbuning

06 07
Produk Pulas Produk Pacobingu
BARA ICE
"BANANA RAINBOW ICE"

Dibuat oleh:
Anastasya Amelia
Karina Agustina
Plorensius Adinata
Yunianche
Zefanya Alleneta
Bara Ice
"BANANA RAINBOW ICE"

Bara Ice adalah olahan inovasi dari Es Pisang Ijo yang


merupakan makanan tradisional khas Makassar, Sulawesi
Selatan. Bara ice ini diolah dari pisang matang yang dibalut
dengan adonan oat dan tepung beras yang dicampur dengan
ekstrak sayur bayam, ekstrak buah naga, dan ekstrak labu
kuning yang kemudian disajikan dengan vla dan diberi kuah
berupa susu dan sirup.
Bara Ice
KEUNGGULAN BARA ICE
Menggunakan
Tidak pewarna alami dari
menggunakan bayam, labu dan
pewarna makanan buah naga

Rendah kalori,
rendah lemak Dapat dijadikan
namun tinggi alternatif
karbohidrat kudapan diet
Bara Ice
KOMPOSISI BARA ICE
Pisang Ambon
Susu Lowfat
Oat
Gula Pasir
Tepung Beras
Margarin
Sirup
Ekstrak Buah Naga
Ekstrak Sayur Bayam
Ekstrak Labu Kuning
Es Batu
Bara Ice
NILAI GIZI PRODUK
Dalam 150 g (1 porsi) Bara Ice
mengandung:

Energi : 253,7 kkal

Karbohidrat : 48,4 gram

Lemak : 5 gram

Protein : 4.8 gram

Serat : 1.9 gram


Bara Ice
FLYER PRODUK
MUSPIN
"MUFFIN SPINNACH"

Dibuat oleh:
Aina Widya Aprilliana
Bellanica Anggun Tri Agustin
Nisrina Dwe Ismiawan
Thalia Devinta Alinan
Yenny Monica Farella
Muspin
"MUFFIN SPINNACH"
Muspin merupakan singkatan dari Muffin Spinach (Muffin
Bayam), dalam artian kue muffin yang berbahan dasar bayam
yang dapat dijadikan camilan olah masyarakat. Muspin
memiliki rasa yang manis, gurih, dan memiliki wangi yang
khas. Muspin kaya karbohidrat sehingga dapat menjadi
alternatif sarapan pagi.
Muspin
KEUNGGULAN MUSPIN
Menggunakan
Menggunakan bahan baku utama
bahan-bahan sayur bayam
berkualitas

Tidak Dapat ddijadikan


menggunakan alternatif makanan
bahan pengawet untuk orang yang
atau zat kimia tidak suka
berbahaya mengonsumsi
sayur
Muspin
KOMPOSISI MUSPIN
Telur
Susu cair
Margarin
Minyak sayur
Bayam
Tepung Terigu
Gula Pasir
Baking Soda
Baking Powder
Garam
Muspin
NILAI GIZI PRODUK
Dalam 60 g (1 cup) Muspin
mengandung:

Energi : 202 kkal

Karbohidrat : 23 gram

Lemak : 11 gram

Protein : 4 gram

Serat: 1 gram
Muspin
FLYER PRODUK
DEMPETIN
"DIMSUM TEMPE IKAN PATIN"

Dibuat oleh:
Amanda Stepani Putri
Kiana Anjani
Silva Barilla
Vika Meilina
Yuni Pebtrinawati
Dempetin
"DIMSUM TEMPE IKAN PATIN"

Dempetin merupakan modifikasi makanan kekinian dari


bahan pangan lokal fungsional yang disulap menjadi dimsum
tang esksis di berbagai kalangan masyarakat! Aroma khas
patin dan tempe berbaur menjadi satu dengan rasa yang
gurih!

FIKS! SEKALI GIGITAN KAMU LANGSUNG KETAGIHAN!


Dempetin
KEUNGGULAN DEMPETIN
Salah satu
Tinggi protein, zat alternatif makanan
besi dan beta untuk mengatasi
karoten masalah KEP

Menggunakan Dapat dijadikan


bahan baku alternatif olahan
utama tempe berbahan dasar
dan ikan patin pangan lokal
Dempetin
KOMPOSISI DEMPETIN
Tempe
Daging Ikan Patin
Kulit Dimsum
Telur Ayam
Tepung Tapioka
Air
Garam
Lada Bubuk
Saos Tiram
Daun Bawang
Wortel
Dempetin
NILAI GIZI PRODUK
Dalam 12 g (1 porsi) Dempetin
mengandung:

Energi : 388.6 kkal

Karbohidrat : 19,9 gram

Lemak : 17.9 gram

Protein : 40.7 gram

Zat Besi : 2.8 mg

Vit. C : 1.3 mg
Dempetin
FLYER PRODUK
JALLATE
"TASTY JAHE LATTE"

Dibuat oleh:
Alvionita Putri Nur Halliza
Elita Pernanda
Febri Aulia
Sangga Rahmah Hidayatullah
Widya Anggraini Ariadi
Jallate
"TASTY JAHE LATTE"
Tasty Jalatte adalah minuman yang terbuat dari
kehangatan jahe asli dengan tambahan gula aren murni dan
kelembutan krimer nabati sehingga cocok dinikmati panas
maupun dingin dengan keunggulan tanpa pengawet,
membantu meningkatkan imunitas tubuh, serta meredakan
sakit tenggorokan, meningkatkan daya cerna, dan
metabolisme tubuh.
Jallate
KEUNGGULAN JALLATE

Mengandung Salah satu


banyak zat gizi alternatif minuman
yang menyehatkan sehat dan bergizi
tubuh

Tidak
Dapat dijadikan
menggunakan
alternatif olahan
bahan pengawet
pangan lokal dalam
atau zat kimia
bidang minuman
berbahaya
sehat
Jallate
KOMPOSISI JALLATE
Jahe gajah
Serai
Pandan
Kayu Manis
Air
Gula Merah
Fiber Crème
Cengkeh
Jintan
Jallate
NILAI GIZI PRODUK
Dalam 250 ml (1 botol) Jallate
mengandung:

Energi : 502 kkal

Karbohidrat : 5,54 gram

Lemak : 14,95 gram

Protein : 6,78 gram


Jallate
FLYER PRODUK
CHURBUNING
"CHUROS LABU KUNING"

Dibuat oleh:
Gaulinda Permata Sari
Jenny Resmiati
Novia Elizabeth Cecilia Hurek
Rara Janita
Churbuning
"CHURROS LABU KUNING"

Churbuning merupakan suatu makanan yang cukup ringan


tetapi membuat perut kenyang dengan rasanya yang manis
dari churbuning itu sendiri dan juga tambahan rasa dari
cocolannya serta teksturnya yang lembut dan empuk.
Makanan ini dapat dikonsumsi sebagai camilan di sore hari
atau camilan saat menonton film ataupun drakor.
Churbuning
KEUNGGULAN CHURBUNING
Dapat
Terdapat dikonsumsi oleh
beberapa pilihan semua kalangan
cocolan mulai dari anak-
anak hingga
dewasa

Kaya zat gizi Dapat dijadikan


seperti vitamin alternatif olahan
A, vitamin C dan berbahan dasar
beta karoten pangan lokal
Churbuning
KOMPOSISI CHURBUNING
Ubi Kuning
Tepung Terigu
Mentega
Telur
Gula Pasir
Garam
Gula Halus
Minyak Goreng
Cocolan (coklat, greentea,
cappucino, tiramisu)
Churbuning
NILAI GIZI PRODUK
Dalam produk Churbuning
mengandung:

Energi : 209.8 kkal

Karbohidrat : 38.8 gram

Lemak : 3.9 gram

Protein : 5.8 gram


Churbuning
FLYER PRODUK
PULAS
"PUDING TALAS"

Dibuat oleh:
Fitria Ayu Widiastari
Haresti Marianto PULAS
Inka Cikita
Novita Sari
Pina Arpianita
Pulas
"PUDING TALAS"
Puding berbahan dasar Talas, dengan menggunakan bahan
pangan lokal yang dapat kita temukan di pasar lokal dengan
harga yang terjangkau dan juga memiliki banyak manfaat.
Kami memilih talas karena ingin mengkreasikan bahwa talas
bukan hanya dijadikan sebagai gorengan atau hanya sekedar
di rebus saja , melainkan juga bisa di olah menjadi camilan
manis seperti puding talas kami.
Pulas
KEUNGGULAN PULAS
Tinggi kalori dan
lemak sehingga Dapat dikonsumsi
cocok untuk oleh semua
program menaikkan kalangan mulai dari
berat badan anak- anak hingga
dewasa

Dapat dijadikan
Menggunakan alternatif olahan
bahan utama pangan lokal dalam
daging talas bidang dessert
Pulas
KOMPOSISI PULAS
Daging Talas
Susu Kental Manis
Gula Pasir
Agar Bubuk
Coklat
Pulas
NILAI GIZI PRODUK
Dalam 1 cup Pulas mengandung:

Energi : 467 kkal

Karbohidrat : 60,25 gram

Lemak : 4 gram

Protein : 4.5 gram


Pulas
FLYER PRODUK
PACOBINGU
"PANNA COTTA UBI UNGU"

Dibuat oleh:
Nadya Hikmah
Pradidna Fibrilya
Reni Elisabeth
Sherly Claudia
Via Riski
Pacobingu
"PANNA COTTA UBI UNGU"

Pacobingu merupakan makanan penutup atau dessert yang


cocok dimakan oleh para penggemar puding simple dan
modern. Pacobingu tidak menggunakan bahan pengawet yang
membahayakan dan aman untuk di konsumsi. Pacobingu
memiliki kandungan susu yang melimpah sehingga rasanga
sangat creamy dan lezat.
Pacobingu
KEUNGGULAN PACOBINGU
Dapat
Tinggi kalori, lemak
dikonsumsi oleh
dan karbohidrat
semua kalangan
sehingga cocok
mulai dari anak-
untuk meningkatkan
anak hingga
berat badan
dewasa

Menggunakan Dapat dijadikan


bahan utama ubi alternatif olahan
ungu pangan lokal
dalam bidang
dessert
Pacobingu
KOMPOSISI PACOBINGU
Ubi Ungu
Krimer
Susu Full Cream
Air
Jelly Powder
Agar Bubuk
Gula
Vanili
Cokleat
Keju
Meses
Pacobingu
NILAI GIZI PRODUK
Dalam 180 g (1 cup) Pacobingu
mengandung:

Energi : 265.4 kkal

Karbohidrat : 25.8 gram

Lemak : 13.8 gram

Protein : 1.9 gram


Pacobingu
FLYER PRODUK
Mengapa pangan lokal perlu
dikembangkan menjadi olahan yang
kaya akan manfaat?

Indonesia memiliki berbagai macam


kekayaan Sumber Daya Alam yang sangat
melimpah. Tidak jarang masyarakat Indonesia
memanfaatkan pangan-pangan lokal menjadi
makanan sehari-hari.
Namun, masyarakat jarang mengetahui bahwa pangan-pangan
tersebut dapat diolah menjadi produk-produk di bidang makanan
yang kaya akan manfaat dan tidak ketinggalan zaman.
Maka dari itu, kami Jurusan Gizi Poltekkes Kemenkes Palangka
Raya dengan tujuan dalam mengembangkan pangan lokal menjadi
produk-produk yang bermanfaat bagi masyarakat khususnya
Kalimantan Tengah di bidang kesehatan. Dalam KATALOG
KEWIRAUSAHAAN ini, seluruh ide mahasiswa-mahasiswa Jurusan
Gizi Program Studi Sarjana Terapan Gizi & Dietetika Reg VII
dituang, guna memperkenalkan hasil produk dari olahan pangan
lokal yang telah dimodifikasi dan dikembangkan dengan mengikuti
perkembangan zaman.
Berbagai macam produk tersebut diharapkan dapat diterima oleh
masyarakat luas, membantu masyarakat menciptakan peluang
bisnis, serta membantu pemerintah dalam menurunkan angka
prevalensi penyakit tidak menular khususnya di kota Palangka Raya,
Kalimantan Tengah.
TIM PENYUSUN
SELURUH ANGGOTA KELAS MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN

1. AINA WIDYA APRILLIANA 16. NISRINA DWE ISMIAWAN 31. YENNY MONICA FARELLA
2. ALVIONITA PUTRI NUR HALLIZA 17. NOVIA ELIZABETH CECILIA HUREK 32. YUNI PEBTRINAWATI
3. AMANDA STEPANI PUTRI 18. NOVITA SARI 33. YUNIANCHE
4. ANASTASYA AMELIA 19. PINA ARPIANITA 34. ZEFANIA ALLENETA
5. BELLANICA ANGGUN TRI AGUSTIN 20. PLORENSIUS ADINATA
6. ELITA PERNANDA 21. PRADIDNA FIBRILYA EKA M
7. FEBRI AULIA 22. RARA JANITA
8. FITRIA AYU WIDIASTARI 23. RENI ELISABETH ISMIYANI
9. GAULINDA PERMATA SARI 24. SANGGA RAHMAH H
10. HARESTI MARIANTO 25. SHERLY CLAUDIA
11. INKA CIKITA 26. SILVA BARILLA
12. JENNY RESMIATI 27. THALIA DEVINTA ALINAN
13. KARINA AGUSTINA 28. VIA RISKI
14. KIANA ANJANI 29. VIKA MELINA ANGGRAINI
15. NADYA HIKMAH 30. WIDYA ANGGRAINI ARIADI

DOSEN PENDAMPING
1. Cucu Rahayu, S.Gizi, M.Si
2. Agnescia Clarissa Sera, S.Gz, MFoodSCTech

Anda mungkin juga menyukai