Anda di halaman 1dari 15

o MENGAPA PUBLIC SPEAKING DAN KOMUNIKASI EFEKTIF

PERLU DIPELAJARI DAN DIPRAKTIKKAN SAAT INI?


o APA MANFAATNYA BAGI MAHASISWA ATAU KARIR MASA
DEPAN ANDA SEMUA ?
PENELITIAN MENYATAKAN 70%
KESALAHAN DI DUNIA KERJA ADALAH HASIL DARI KOMUNIKASI YANG
BURUK…..
KEKURANGAN DAN KESALAHAN UMUM DALAM PUBLIC SPEAKING
DAN KOMUNIKASI PUBLIK
SPEAKERS/PEMBICARA AUDIENS/PENDENGAR
1. KURANG PERHATIAN PADA
AUDIENS 1. TIDAK MEMPERHATIKAN
2. MENGGUNAKAN KALIMAT 2. MENJAWAB SEBELUM
EMOSIONAL MENDENGAR LENGKAP
3. MEMBERI INFORMASI YG SALAH
4. MENGALIHKAN PEMBICARAAN 3. MENILAI BENAR SALAH
5. TIDAK MERUMUSKAN PESAN SEBELUM PAHAM
SESUAI PENERIMA/ AUDIENS 4. MENGGUNAKAN KALIMAT
6. CEPAT-CEPAT BERBICARA DAN KASAR/ EMOSI
TERLALU BANYAK GAGASAN, TIDAK
5. BERTANYA TERLALU BANYAK
BERHUBUNGAN
7. KADANG BAHASA SULIT DIPAHAMI 6. DAN LAIN SEBAGAINYA
8. DAN LAIN SEBAGAINYA
KOMUNIKASI DAN LINGKUP MASALAHNYA
SIAPA BICARA APA DENGAN MEDIA APA DAN BAGAIMANA CARANYA
MENURUT PROFESOR LASWELL

• PUBLIC SPEAKING BERASAL DARI DUA KATA DALAM BAHASA INGGRIS,


PUBLIC DAN SPEAKING.
• PUBLIC : UMUM, MASYARAKAT DAN KHALAYAK SASAR
• SPEAKING: BICARA ATAU PEMBICARAAN.
• PUBLIC SPEAKING BERARTI BICARA PUBLIK ATAU PEMBICARAAN DI
DEPAN PUBLIK
• DALAM PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI, PUBLIC
SPEAKING ADALAH SEBAGAI SEBUAH CARA DAN SENI
BERBICARA DI DEPAN KHALAYAK UMUM YANG SANGAT
MENUNTUT
• KELANCARAN BERBICARA,
• KONTROL EMOSI,
• PEMILIHAN KATA,
• NADA BICARA,
• KEMAMPUAN UNTUK MENGENDALIKAN SUASANA,
DAN JUGA
• PENGUASAAN BAHAN YANG AKAN DIBICARAKAN.
PUBLIC SPEAKING= VERBAL, VOKAL DAN VISU

VERBAL :
PESAN YANG KITA KIRIMKAN

VOKAL :
3 V, PILAR
SUARA YANG KITA SAMPAIKAN
PUBLIC SPEAKING

VISUAL :
BAHASA TUBUH KITA
RUANG LINGKUP PUBLIC SPEAKING MELIPUTI:
1. RETORIKA,
2. PIDATO,
3. MASTER OF CEREMONY (MC),
4. PRESENTER,
5. NARASUMBER,
6. SPEAKER,
7. PENCERAMAH,
8. KHATIB, DAN LAIN SEBAGAINYA.
PUBLIC SPEAKING: ILMU APLIKATIF
• SENI YANG MENGGABUNGKAN SEMUA ILMU DAN
KEMAMPUN YANG KITA MILIKI.
• PUBLIC SPEAKING ADALAH ILMU APLIKATIF. PRAKTIKNYA,
BERANI BERBICARA DI DEPAN UMUM BERARTI SIAP
MENYAMPAIKAN PESAN PADA ORANG-ORANG DARI
LATARBELAKANG BERBEDA.
FAKTOR PENGHAMBAT KOMUNIKASI PUBLIK

 LATAR BELAKANG SOSIAL BUDAYA


 BAHASA
 SIKAP
 WAKTU
JARAK
 LINGKUNGAN
MEDIA
BAGAIMANA SOLUSI DAN CARA PRAKTIS PUBLIC SPEAKING DAN
KOMUNIKASI EFEKTIF ?
MEMAHAMI PRINSIP KOMUNIKASI
APAPUN YANG KITA LAKUKAN ADALAH KOMUNIKASI
CARA KITA MEMULAI PEMBICARAAN SERINGKALI MENENTUKAN HASIL KOMUNIKASI
CARA KITA MENYAMPAIKAN PESAN SELALU BERPENGARUH TERHADAP
BAGAIMANA PESAN ITU DITERIMA DAN DIPAHAMI
KOMUNIKASI YANG SEBENARNYA ADALAH PESAN YANG DITERIMA, BUKAN
PESAN YANG INGIN DISAMPAIKAN
KOMUNIKASI MERUPAKAN JALAN DUA ARAH. KITA HARUS
MEMBERIKAN SEBAIK YANG KITA TERIMA
KITA ADALAH APA YANG KITA BICARAKAN,
SAMPAIKAN, BERIKAN DAN LAKUKAN
RANGKAIAN KEBERHASILAN KOMUNIKASI
PUBLIK

NILAI,
KEPERCAYAAN
DAN PIKIRAN
KITA
SELF-FULFILLING PROPHECY
APA YANG KITA (PENCAPAIAN KEBERHASILAN
UCAPKAN DAN SESUAI KEINGINAN KITA)
LAKUKAN

HASIL
FUNGSI KOMUNIKASI
EFEKTIF
1. MENCAPAI PENGERTIAN SATU SAMA LAIN
2. MEMBINA KEPERCAYAAN
3. MENGKOORDINIR TINDAKAN
4. MERENCANAKAN STRATEGI
5. MELAKUKAN PEMBAGIAN PEKERJAAN
6. BERBAGI RASA DAN KEPEDULIAN
6 TUJUAN KOMUNIKASI
5. MENYENTUH EMOSI
1. MENGINFORMASIKAN (Inspiratif/ Motivatif)
(to inform) • Nada suara dan pilihan kata
• Ungkapkan perasaan Anda
2. MENGHIBUR
6. MENGGERAKKAN UNTUK
(to entertain) BERTINDAK (Persuasif)
• Apa yang Anda inginkan dari
3. BERBAGI (to Share) kawan bicara?
• Tunjukkan tindakan yang
4. Networking (Jejaring) diharapkan dengan jelas
6 MANFAAT
KOMUNIKASI
1. (STEWARD
SALING PENGERTIAN L. TUBBSUNDERSTANDING)
(MUTUAL & SYLVIA MOSS)
2. PENGARUH PADA SIKAP POSITIF (POSITIVE THINKING)
3. HUBUNGAN YANG MAKIN BAIK (HARMONY)
4. KERJASAMA (COOPERATIVE)
5. TINDAKAN YANG DIHARAPKAN (GOOD JOBS)
6. KEBAGIAAN DAN KESUKSESAN (HAPPINESS AND SUCCESSFULNESS)
KOMUNIKASI EFEKTIF DAN TEKNIK PUBLIC SPEAKING
1. DASAR-DASAR BERBICARA EFEKTIF
-PEMBUKAAN
-ISI
-PENUTUP
2. TEKNIK PUBLIC SPEAKING
TEKNIK ICE BREAKING
- PEMBUKAAN MENARIK: MENGGUNAKAN ILUSTRASI YANG MARAK DAN RELEVAN DENGAN
TOPIK PEMBICARAAN
- GUNAKAN JOKE: GUNAKAN GAMBAR IKLAN, PENGALAMAN ORANG LAIN, HASIL RISET.
3. TEKNIK VOKAL
a. PERNAFASAN
b. VOLUME
c. EKSPRESI VOKAL:
-PITCH, TINGGI RENDAHNYA SUARA
-PACE, KECEPATAN BERBICARA
-PHRASING, KECAKAPAN MEMENGGAL KALIMAT DISERTAI JEDA.
SOLUSI MENGATASI MASALAH MIS-
KOMUNIKASI
1. MEMBUAT SISTEM INFORMASI YANG TERSTRUKTUR, AGAR TIDAK TERJADI KESALAHAN
DALAM KOMUNIKASI.
MISALNYA, DENGAN MEMBUAT PAPAN PENGUMUNGAN ATAU PENGUMUMAN
MELALUI LOUDSPEAKER.
1. BUAT KOMUNIKASI DUA ARAH ANTARA PIMPINAN-STAF NYA MENJADI LANCAR DAN
HARMONIS, MISALNYA KOMUNIKASI PIMPINAN-STAF DENGAN MEMBUAT RAPAT RUTIN,
DENGAN KOMUNIKASI YANG INTENS AKAN MENGURANGI MASALAH.
2. MEMBIASAKAN DIRI UNTUK KOMUNIKASI ATAU BICARA YANG BAIK DAN MANFAAT
KEPADA ORANG LAIN
3. BERI PELATIHAN DALAM HAL KOMUNIKASI UNTUK SEMUA PIMPINAN DAN KARYAWAN
SERTA PIHAK TERKAIT.
PELATIHAN AKAN MEMBERIKAN PENGETAHUAN DAN ILMU BARU BAGI SETIAP
INDIVIDU DALAM INSTITUSI DAN MEMINIMALKAN MASALAH DALAM HAL KOMUNIKASI.

Anda mungkin juga menyukai