Anda di halaman 1dari 31

SARAF KRANIALIS (Cranial Nerves)

Oleh :
Dr. Puji Pinta O. Sinurat, Sp.S BAGIAN NEUROLOGI FK-USU/ RSUP H. ADAM MALIK MEDAN

Saraf Kranialis
1. 2. 3. 4. 5. 6. I - Olfactory II - Optic III - Oculomotor IV - Trochlear V - Trigeminal VI - Abducens 7. VII - Facial 8. VIII - Auditory 9. IX - Glossopharyngeal 10. X - Vagus 11. XI - Accessory 12. XII - Hypoglossal

SARAF KRANIALIS

N I, II Jaras serabut otak N III XII Inti pada batang otak Fungsi Motorik murni IV, VI, XI, XII Sensorik murni I, II, VIII Sensorik/Motorik V, VII, IX, X Autonomik III, VII, IX, X Fungsi khusus Panca indra I, II, VIII

Saraf kranialis I (Olfaktorius)

Anatomi Reseptor penciuman pd mukosa hidung Bulbus olfaktorius ( cav cranii ) Traktus olfaktorius

Kortek primer olfaktorius (Kortek pyriformis, Amigdala)

Saraf kranialis I

Fungsi penciuman Gangguan fungsi Anosmi, Hiperosmi, Hiposmia Parosmia (sensasi bau berubah) Cacosmia (bau tak enak) Halusinasi olfaktorius - psikosa, lesi uncus/hipokampus

Etiologi gangguan fungsi Penciuman


Inflamasi mukosa hidung Fraktur os fossa cranii anterior Tumor lob frontalis, temporalis, pituitari Meningitis, hidrosefalus Psikosa, neurosa CVD

Saraf kranialis II (optikus )

Anatomi Reseptor (retina) Nervus optikus chiasma optikum Traktus optikus Kolikulus sup/ Lat geniculated body Kortek kalkarina lobus oksipitalis

Gang fungsi / Penyakit ( N II )

Nervus Optikus -> gang penglihatan/lap pand Optik neuritis Papil edema ok meningginya ICP Optik atrophi Chiasma Optikum bitemp hemianophia ( tumor pituitari, NPC )

Saraf kranialis III, IV, VI


Saraf kranialis III ( Okulomotorius ) Serabut motorik muncul subs. grisea sentralis setinggi kol. sup mesensefalon ddg lat sinus kavernosus fiss. orbitalis sup mempersarafi : m.rektus med m.rektus sup/ inf m.obliqus inf m, levator falpebra superior Serabut parasimpatis muncul dari nucl. Edinger Westphalgang ciliaris-> m. spinchter pupillae

Saraf kraniali IV

Inti motorik keluar dari Bag bawah N III Setinggi coll superior Ddg lat sinus cavernosus Fissura orbitalis superior musc obliqus superior

Saraf kranialis VI (Abducen )

Inti motorik tegmentum dorso caudal didalam caudal pons Serabut saraf Permukaan bawah pons Sinus cavernosus Fissura orb sup m. rectus lateralis Merupakan saraf kranialis terpanjang

Gangguan fungsi N III,IV,VI

Simptom dan sign Strabismus deviasi dari satu atau kedua mata Diplopia ( penglihatan ganda ) meli hat dengan dua mata ok aksis mata tidak sama Ptosis paralisis m. palpebra sup lesi N III

Saraf kranialis V ( Trigeminus )

Anatomi akar sensorik ( sbgn besar ) membawa sensasi dari kulit dan sbgn kepala akar motorik ( sbgn kecil ) innervasi otot-otot pengunyah ( masseter, temporalis, pterygoideus,mylohyoid) otot tensor tympani pada telinga tengah

N V ( Trigeminus )

Akar sensorik berasal dari sel-sel dalam gang semilunaris(gang gasseri,trigeminal) lateral sinus cavernosus menerima serabut : divisi opthalmik memasuki cavum cranii melalui fissura orbitalis sup divisi maksillaris cav cr mel for rotundum divisi mandibular cav cr melalui foramen ovale Semua serabut sensorik ini basis cranii inti sensorik di Pons

Distribusi inervasi N V
Divisi opthalmicus Pelipis, dahi, cornea, conjunctiva Mukosa sinus paranasalis Mukosa septum nasal atas/bwh, lateral Duktus lakrimalis Divisi maksillaris Pipi, kelopak mata bawah,bibir atas,hidung Mukosa sinus maksillaris, septum nasi post, cavum nasi bagian bawah,uvula Gigi atas dan gusi, langit-langit keras/ lunak

Distribusi inervasi N V

Divisi mandibularis Kulit pipi,dagu,bibir bawah Mukosa pipi, rahang bawah, dasar mulut dan lidah, kel parotis Proprioseptik otot-otot rahang Gusi dan gigi bawah Mastoid Otot-otot pengunyah

Simptom dan tanda lesi N V


Hilangnya satu atau lebih modalitas sensorik daerah inervasi sensorik N V Gang/hilangnya pendengaran ok paralisis m. tensor tympani Paralisis otot-otot pengunyah Deviasi mandibula sisi lesi hilangnya reflek kornea, jawjerk, Trismus Gang sensibilitas temp dan pain ipsi lateral pada wajah dan kontra lateral dibawah wajah (lesi spinal tract N V bersama spino thalamik tract)

Saraf kranialis VII


Anatomi tdd N fascialis proprius dan N intermedius N.VII : Facialis (gerakan otot wajah, sensasi rasa 2/3 anterior lidah ):

senyum, bersiul, mengerutkan dahi, mengangkat alis mata, menutup kelopak mataa dengan tahanan. Menjulurkan lidah untuk membedakan gula dengan garam

Paralisis perifer N VII (Bells Palsy)

Gejala klinik Kerut kening (-) -> paralisis musc frontalis Lagopthalmus -> paralisis m. orbic oculi Otot muka sisi lesi kaku Sudut mulut jatuh pada sisi lesi -> paralisis musc orbicularis oris

N.KRANIALIS VIII

TERDIRI DARI : 1. N COCHLEARIS : somatosensoris menghatarkan impuls akustik (pendengaran) 2. N VESTIBULARIS : somatosensoris mengantarkan impuls keseimbangan

Vestibulocochlearis (pendengaran dan keseimbangan ) : test Webber dan Rinne

Gangguan pendengaran

Tuli konduktif Tuli perseptif (tuli saraf) Mixed deafness Tinnitus Gangguan vestibuler Gangguan keseimbangan Vertigo Nistagmus

GANG KESEIMBANGAN

Vertigo gang orientasi tubuh dalam ruang Vertigo tanpa nistagmus ( dizzines ) melihat orang ramai duduk di mobil / kapal naik lift ketegangan mental

N IX ( GLOSSOPHARYNGEUS )

Fungsi motorik, sensorik, autonom Gangguan fungsi disebabkan trombosis vena jugularis tumor basis kranii aneurisma sirkulus willisi neuritis difteri sifilis tuberkulosa

Gejala klinis lesi N IX

Disfagia, suara serak, deviasi palatum

Gang pengecapan ok lesi N IX

Hipogeusia sering pd orang tua ( makan obat ) Ageusia Leukemia Tumor fossa kranii med & posterior Trauma kapitis fraktur basis kranii Halusinasi pengecapan

N X ( VAGUS )

Serabut simpatis visceral thorak /abd Serabut motorik pharyng & laryng Ser sensorik visceral thorak & abd, telinga luar, dura fossa posterior Lesi N X Disfoni paralisis laring & vocal cord Disfagia

Gangguan N X

Bilateral vagal paralisis paralisis total pharing & laryng Dyspnoe Dilatasi, nyeri pd lambung, aritmia jtg Fatal ----- kematian Unilateral vagal paralisis Paralisis unilateral pharyng & laryng Anastesi pharyng dan laryng Disfonia, dispnoe, dysphagia deviasi uvula kesisi normal

N XI ( ASESORIUS )

Inti med oblongata Keluar dari cav kranii mel for jugulare Fungsi motorik pada m sternocleidomastoideus dan musc trapezius Gang / lesi N XI Kelumpuhan sesisi kepala tdk dpt berputar kearah kont lat (m sternocleidomast.) bahu jatuh sesuai dengan lesi (m trapezius) Kelumpuhan bilateralleher tdk dpt tegak spt pd motor neuron desease, Miopati tirotoksika

N XII ( HYPOGLOSUSUS )

Inti Ventro medial subtantia grisea medula oblongata Fungsi motorik pd otot - otot lidah

Anda mungkin juga menyukai