Anda di halaman 1dari 42

TEMPERATU

Anggota Kelampok
:

Moderator :
Djiquatan Abrar

Pemateri/Penyaji :
1. Arananda Dwi Putri
2. Depera Agustin
3. Fatimi Umaira
4. Fherycia Oktin Anggraini
5. Herlin Linia
6. Muhammad Sadikin
7. Nyayu Laras Islami
8. Sarah Nurlita Sari
9. Yuda Pratama

MATERI POKOK

TEMPERAT
UR
TERMOMET
ER
PEMUAIA
N

TEMPERAT
UR

Pengertian Temperatur

TERMOMET
ER

Pengertian Termometer
Jenis-Jenis Termometer
a. Berdasarkan zat pengisinya,yaitu:
1) Termometer alkohol
2) Termometer raksa

Termometer alkohol
Kelebihan dari termometer
alkohol.

1. Alkohol itu lebih murah


2.Alkohol teliti, sebab untuk
kenaikan suhu yang kecil
alkohol mengalami perubahan
volume yang besar
3.Alkohol dapat mengukur
suhu yang sangat
dingin bahkan suhu daerah
kutub karena titik beku suhu
alkohol sangat rendah yaitu
-1150C.
4.Pemuaiannya teratur.
5.Memiliki koefisien muai
yang besar

Kekurangan dari termometer


Alkohol

1.Alkohol memiliki titik didih


rendah yaitu 78C, sehingga
pemakaiannya terbatas (antara
lain tidak dapat mengukur suhu
air ketika mendidih)
2.Alkohol tidak berwarna,
sehingga harus
diberi warna terlebih dahulu agar
mudah dilihat.
3.Alkohol membasahi (melekat)
pada dinding
kaca
4.Kalor jenisnya tinggi sehingga
membutuhkan energi yang besar
untuk menaikkan suhu

Termometer raksa
Kelebihan termometer air raksa

1.Raksa mudah dilihat karena


mengkilap
2.Volume raksa berubah secara
teratur ketika terjadi perubahan
suhu.
3.Raksa tidak membasahi kaca
ketika memuai atau menyusut.
4.Jangkauan suhu raksa cukup
lebar dan sesuai untuk pekerjaan
laboratorium.
5.Raksa dapat terpanasi secara
merata
sehingga
menunjukkan
suhu cepat dan tepat.
6.Pemuaian nya teratur
7.Mudah
menyesuaikan
diri
dengan suhu sekitarnya
8.Titik didihnya tinggi, yaitu 3570C
sehingga
dapat digunakan untuk mengukur
suhu yang
tinggi.

Kelemahan termometer air


raksa
1.Raksa sangat mahal
2.Raksa tidak dapat digunakan
untuk mengukur suhu yang sangat
rendah.
3.Raksa termasuk zat berbahaya
(beracun)
sehingga termometer raksa
berbahaya jika
tabungnya pecah.

Alasan kenapa aiir tidak digunakan sebagai pengisi


termometer :
1) Air membasahi dinding kaca
2) Air tidak berwarna sehingga sulit dibaca batas
ketinggiannya
3) Jangkauan suhu terbatas (0C sampai 100C)
4) Perubahan volume air sangat kecil ketika
suhunya dinaikan
5) Hasil bacaan yang didapat kurang teliti karna air
termasuk penghantar panas yang sangat jelek

b. Berdasarkan zat termometriknya


1) Termometer zat padat.
2) Termometer zat cair.
3) Termometer gas

Termometer zat padat


Contoh :
Termometer platina

Termometer zat cair

Gambar termometer celcius ,reamur,fahrenheit dan kelvin

Termometer gas

Contoh :
termometer gas pada volume gas tetap

C. Termometer Berdasarkan pembuatnya


1)
2)
3)
4)

termometer
termometer
termometer
termometer

Celcius
Fahrenheit
Reamur
Kelvin

D. Berdasarkan penggunaannya

Termometer Laboratorium

Jenis Zat Muai


: cairan raksa atau
alkohol
Kelebihan
: skala ukurnya luas
hingga
di bawah nol

Termometer suhu badan /


klinis

Skala Suhu
: 35C sampai dengan 42C
Jenis zat muai
: raksa atau alkohol
Tingkat Ketelitian : 0,1C
Kelebihan
: Termometer ini mempunyai lekukan
sempit diatas wadahnya yang
berfungsi untuk menjaga supaya suhu
yang
ditunjukkan setelah pengukuran
tidak berubah
setelah termometer
diangkat dari badan pasien.
Kekurangan
: Termometer klinis harus dikibaskibaskan
terlebih dahulu sebelum digunakan
agar kembali ke posisi normal

Termometer SixBellani

Skala Suhu
:-20oC sampai dengan 50C
Jenis Zat Muai
: Alkohol dan Raksa
Kelebihan
: dilengkapi magnet tetap
untuk
menarik keping baja turun
melekat pada raksa

Termometer
Ruang

Skala Suhu
: -50 sampai dengan 50
Jenis Zat Muai
: menggunakan zat muai
logam(sebagian raksa)
Kelebihan
: - merupakan termometer
maksimum
- ukuran tandon dibuat besar agar
menjadi lebih peka terhadap
perubahan
suhu

Termometer Bimetal
(dua logam yang jenisnya berbeda dan kecepatan
pemuaiannya juga berbeda)

Selain digunakan sebagai termometer, keping bimetal


juga digunakan pada lampu sein mobil, termostat,
setrika, dan lain lain.

Termometer Termistor

Termometer Termistor dapat dihubungkan ke


perangkat listrik seperti komputer. Skala
Termometer Termistor berkisar antara -25C sampai
180C.

Termometer Termokopel

Termometer Hambatan (Pirometer)

Termometer Infra Merah

Termometer Spring

Cara Kerja Termometer


Adapun cara kerja termometer secara umum adalah :
1. Sebelum terjadi perubahan suhu, volume air raksa berada pada
kondisi awal
2. Perubahan suhu lingkungan disekitar termometer direspon air
raksa dengan perubahan volume
3. Volume merkuri akan mengembang jika suhu meningkat dan akan
menyusut ketika suhu menurun
4. Skala pada termometer akan menunjukkan nilai suhu sesuai
keadaan lingkungan.

Skala Termometer
Skala Celsius
Skala Fahrenheit
Skala Kelvin

PEMUAIAN

Pengertian
Pemuaian
Macam-macam
Pemuaian

Pemuaian
panjang

Rumus
:

Contoh

Pemuaian
luas

Rumus
:

Contoh

Pemuaian volume

Rumus
:

Contoh

PERTANYAA
N

Pertanyaa
n
1. Apakah ada hubangan konversi antara skala Celcius, Fahrenheit, Reamur
dan Kevin ? (Alifah Rizky Hefyani)
Jawaban :
(Oleh : Depera Agustin)
ada, dari penjelasan sebelumnya tentang suhu masing-masing skala
sahu didapatkan perbandingan skala C : R : F : K = 5 : 4 : 9 : 5
Hubungan antara skala Celsius dengan Reamur :
toC = 5/4 toR atau toR = 4/5 toC
Hubungan antara skala Celcius dengan Fahrenheit :
toF = 9/5 toC + 32 atau toC = 5/9 to(toF - 32)
Hubungan antara skala Reamur dengan Fahrenheit adalah:
toF = 9/4 toR + 32 atau toR = 4/9 to(toF - 32)
Hubungan antara skala Celckius dengan Kelvin adalah :
ToC = T(K) - 273 atau T(K) = toC + 273

2. Sebutkan contoh dari pemuaian! (Susilo Eko Febrianto)


jawab an :
(oleh : Sarah Nurlita Sari)
contoh dari pemuaian :
- rel kereta api sengaja dibuat renggang agar tidak mulengkung di siang
hari
- kaca jendela sengaja dipasang merenggang, agar tidak pecah saat
memuai
3. Jelaskan secara spesifik bagaimana cara kerja termometer dalam mengukur
suhu ! (Dona Wulandari)
jawaban :
(oleh : Herlin Linia)
kita mabil contoh termometer raksa, termometer raksa semula akan
menunjukkan suhu ruangan. Saat termometer dicelupkan kecairan
yang
panas mula-mula panas akan merambat ke dinding kaca termometer dan
kemudian sampai ke merkuri (raksa)nya sendiri, partikel merkuri yang
menerima panas akan mengalami pemuaian atau
mengembang sehingga
merkuri naik dan menunjukkan ukuran suhu yang dicari. Dan saat termometer
diletakkan di tempat semula merkuri
dalam termometer akan mengalami
tenyusutan sehingga kembali ke
posisi suhu semula.

4. Mengapa setiap benda yang memiliku suhu tinggi mempunyai energi yang
besar ? (Tri Abiyyah Ulfa)
jawaban :
(oleh : Yuda Pratama)
coba kita hubungkan dengan rumus Q=M.Cp.t
semakin besar suhu ada kemungkinan energi yang dihasilkan makin
besar pula. Sebab suhu berbanding lurus dengan jumlah kalor yang
dihasilkan
ambil contoh : energi pada PLTU, semakin banyak uap yang dihasilkan
semakin besar juga listrik yang dihasilkan. Sedangkan uap tersebut
bersumber dari panas batu bara yang dibakar. Kalau batu bara tersebut
dibakar pada suhu tinggi artinya uao yang dihasilkan juga semakin banyak
itulah kenapa semakin banyak listrik yang dihasilkan.
5. Kenapa termometer alkohol digunakan untuk suhu yang rendah ? (Lili
Wijayanti)
jawaban :
(Oleh : Arananda Dwi Putri)
karena titik lebur alkohol itu lebih besar dari pada titik didihnya, berkisar
-115oC dan titik didih alkohol 78oC sehingga tidak bisa digunakan untuk
air yang mendidih maka gunakanlah termometer alkohol untuk
mengukur suhu yang rendah

6. Mengapa pengukuran suhu badan manusia yang sedang demam dilakukan


di ketiak atau dimulut serta apakah suhu awalnya sama saat akan mengukur
di berbeda tempat ? (Dedek Aguspina dan Khrisna Yudha)
jawaban :
(oleh : Fherycia Oktin A)
pertanyaan Khrisna dan dedek akan dijawab bersaan karena memiliki
kesaman pertanyaan
sebenarnya pengukuran suhu badan cocok pada bagian mulut,
ketiak
dan dubur. Namun kalau mengukur pada bagian dubur
sepertinya tidak
etis jadi kebanyakan pengukuran dilakukan di mulut atau diketiak. Untuk
alasan diketiak, karena untuk mengukur suhu
tubuh secara akurat
termometer haruslah mengenai pembuluh darah,
nah pada ketiak dilalui
oleh pembuluh darah terbesar yakni aorta aksilaris. Terlebih lagi karena
pemakaian di ketiak bisa di kepit sehingga tak mudah jatuh. Dengan ini
hasil pengukuran bisa lebih akurat. Sama
hal nya dengan mulut, karena
dalam mulut saat pengukuran berlangsung termometer tidak terkontaminasi
dengan suhu luar.
Namun untuk yang lebih baiknya pengukuran dilakukan
diketiak.
menambahkan jawaban dari pertanyaan dedek apakah suhu nya sama
sebelum diukur ke suhu badan disetiap tempat berbeda, jawabannya yaiuu
sama dan suhu awalnya tergantung pada suhu ruangan tempat dilakukan
tes suhu badan tersebut

7. Kenapa termometer yang sudah kita celupkan kedalam air yang panas lalu
kita celupkan kedalam air yang didingin bisa mengakibatkan termometer
menjadi pecah ? (Wahyu Herdi R)
jawaban :
karena setiap termometer memiliki nilai titik lebur dan titik didih yang
berbedda beda, contohnya raksa memiliki nilai titik lebur yang renda tapi
memiliki titiik didih yang tinggi hal itu berkebalikan dengan
termometer
alkohol yang memiliki titik lebur tinggi dan titim didih yang
renda.
Sehingga dapat kita simpulkan bahwa termometer dapat pecah seperti yang
ditanyakan karena kesalahan praktikan dalam
penggunaan termometer
yang tepat

8. Mengapa suhu dijakarta berbeda dengan suhu di daerah puncak ?


(Ayu Purnamasari)
jawaban :
(Oleh : Fatimi Umaira)
karena jakarta merupakan dataran rendah terbukti dengan
adanya pantai disitu, sedangkan dipuncak itu merupakan dataran
tinggi. Nah menurut ilmu geografi setiap ketinggian
naik 100m
diatas permukaan air laut suhu turun 0,5oC.

9. Kenapa mengukur suhu badan harus di daeran ketiak atau mulut ?


Kenapa tidak ditelinga ? (Zhelin Restiana)
jawaban :
(oleh : Nyayu Laras Islami)
untuk mengukur suhu badan ada 3 tempat yang
direkomendasikan, yaitu ketiak, mulut dan daerah dubur. Karena
didaerah tersebut merupakan daerah yang dialiri oleh pembuluh
darah. Nah kenapa tidak ditelinga, karena telinga merupakan
bagian yang kurang tertutup sehingga saat
mengukur suhu
badan kemungkinan besar suhunya akan terpengaruh oleh suhu
diluar tubuh. Dan juga telinga tidak
dilalui oleh pembuluh darah.
Untuk alasan lain, karena jika kita mengukur ditelinga itu akan
menyakiti telinga kita sendiri karena ukuran termometer yang
tidak disesuaikan dengan bentuk telinga.

10. Jelaskan penentuan skala suhu dibatasi pada penetapan sel titik
tripel! (Nurul Hidayati)
jawaban :
(oleh : Muhammad Sadikit)
air dengan kemurnian tinggi dengan komposisi isotropik yang
sama dengan air laut dimasukkan kedalam bejana, Jika semua udara
di dalam bejana sudah tidak ada karena telah didesak air, bejana
ditutup rapat. Dengan memasukkan campuran pembeku ke dalam
ruang antara kedua kaki tabung (bagian
lekuk) maka terbentuk
lapisan es di sekitar dinding bejana
bagian dalam dan bagian
atas terkumpul uap air. Jika
campuran pembeku diganti dengan
bola termometer maka lapisan tipis es di dekatnya melebur. Selama
waktu fase padatan, cairan, dan uap ada dalam kesetimbangan,
sistem dikatakan berada pada titik tripel.

Anda mungkin juga menyukai