Anda di halaman 1dari 18

Diaper Rash

By: HAMBA ALLAH

Apa itu diaper rash?

Diaper rash (Ruam popok )adalah iritasi


pada kulit bayi Ibu di daerah pantat .Ruam
popok dapat berupa ruam yang terjadi di
dalam area popok.

Etiologi
Terlalu lembab
Luka atau gesekan
Kulit terlalu lama terkena urine, feses, atau

keduanya
Infeksi jamur
Infeksi bakteri
Reaksi alergi terhadap bahan popok

Klasifikasi
Ada beberapa pembagian diaper rash atau

ruam popok :
1) Derajat satu (merah)
2) Derajat 2 (papul) yang berisi cairan
3) Derajat 3 (push)

Tanda & Gejala


1. Iritasi pada kulit yang kontak langsung

dengan alergaen sehingga muncul eritema.


2. Erupsi pada daerah kontak yang menonjol,
seperti bokong, alat genitlia, perut bawah
atau paha atas
3. Pada keadaan yang lebih parah dapat
terjadi papilla eritemosa,vesikula dan ulserasi.
4. wong biter scale

Pemeriksaan penunjang
1. Pemeriksaan laboratorium
2. Pemeriksaan histologi
3. Pemeriksaan lain

Penatalaksanaan &
Pencegahan
1. Sering-seringlah mengganti popok.
2. Saat membersihkan bayi, tepuk daerah yang biasa
ditutupi popok (bokong, paha, selangkangan, dan daerah
genital bayi) secara perlahan dengan handuk bersih.
3. Sesekali biarkan bokong bayi terbuka (tidak memasang
popok) selama beberapa saat.
4. Hati-hati dalam memilih popok, karena beberapa jenis
bahan popok dapat merangsang ruam popok.
5. Jika bayi anda memakai popok kain yang digunakan
berulang kali, cucilah popok kain tersebut dengan
deterjen yang formulanya tidak terlalu keras.
6. Hindari memasang popok terlalu kuat.

Contoh kasus

Pengkajian
Identitas pasien dan keluarga, pola sensori,
pemeriksaan fisik (status kesehatan umum,
pemeriksaan head to toe, pemeriksaan
penunjang), pemeriksaan tanda-tanda fital
dan riwayat penggunaan obat-obatan.

Analisa Data
DS: Ibu mengatakan bayinya rewel dan

menangis sejak kemarin saat kencing dan BAB


DO:Tampak bercak dan kemerahan yang
merata pada bayi
-TD: 100/80 mmHg
-N : 100x/menit
-RR: 35x/menit
-t : 37o C

Diagnosa 1
Dx 1: Gangguan rasa nyaman nyeri
berhubungan dengan kerusakan kulit /
jaringan. Gangguan rasa nyaman nyeri
berhubungan dengan kerusakan kulit /
jaringan.

Tujuan & kriteria hasil Dx


1
Tujuan :

Setelah dilakukan tindakan keperawatan


selama 224 jam diharapkan nyeri dapat
teratasi.
KH :- Nyeri berkurang / terkontrol
- Ekspresi wajah rileks.

Intervensi Dx 1
Pastikan ibu mengganti popoknya secara

rutin.
Rasional : supaya permukaan tidak dalam
keadaan lembab/ basah.
Melepas popok dan membiarkan kulitnya
terkena angin
Rasional : Mempercepat penyembuhan ruam
popok

Diagnosa 2
Dx 2: Gangguan integritas kulit berhubungan

dengan kerusakan permukaan kulit karena


destruksi jaringan.

Tujuan & kriteria hasil Dx


2
Tujuan:
Setelah dilakukan tindakan keperawatan

selama 224 jam diharapkan masalah dapat


teratasi.
KH: -Menunjukan regenerasi jaringan
-Mencapai penyembuhan tepat waktu.

Intervensi Dx 2
-Pantau kondisi luka yang terjadi akibat ruam

popok.
Rasional : memberikan informasi dasar
tentang keb penanaman kulit
-Cuci sisi dengan sabun ringan, cuci dan
minyai dengan krim.
Rasional : kulit graft baru dan sisi donor yang
sembuh memerlukan perawatan khusus

Anda mungkin juga menyukai