Anda di halaman 1dari 9

Fisiologi Kesadaran

&
Aktivitas Otak
Fisiologi kesadaran
Kesadaran = Arrousal + Awareness
Tingkat kesadaran :
1. Compos Mentis
2. Apatis
3. Somnolen
4. Stupor
5. Semi koma
6. Koma
.Penilaian serdajat kesadaran
Metode Klasik [ inspeksi, konversasi, Nyeri ]
Perhitungan skor GCS utk menentukan status COMA
Tingkat kesadaran diatur melalui system ARAS
ARAS kompleks polisinaps yg merupakan jaras input
kesadaran yg berjalan sepanjang formation reticularis
menuju thalamus selanjutnya diproyeksikan ke tingkat
otak yg lebih kompleks.
Lesi pada jaras ARAS
Inhibisi komponen penurunan kesadaran
Aktivitas Otak
Penghantaran impuls di sinaps2 direkam dalam EEG
Jenis Gelombang EEG
Gelombang Alfa
Istirahat mata tertutup, Gelombang sinkron
Frekuensi 8-13 Hz
Proyeksi plg dominan lobus ocipital
Gelombang Beta
Waspada
Frekuensi 13-30 Hz
Proyeksi plg dominan di lobus parietalis dan frontalis
Gelombang Gama
Fokus
Frekuensi 30 -80 Hz
Gelombang REM vs NREM
REM
NREM ( Slow Wave Sleep)
Tahap 1: Gelombang theta
Tahap 2: Gelombang sleep spindle & K complex
Tahap 3 : Gelombang Delta
Tahap 4 : Gelombang lambat maksimum
Aktivitas Otak
Aktif : Awake
Kurang aktif: Sleep
Siklus bangun tidur dalam waktu 24 jam : irama
sirkadian
Mekanisme ( Bngun Tidur )

Anda mungkin juga menyukai