Anda di halaman 1dari 14

Tugas Individu

Kepemimpinan Strategis dan Berpikir Sistem


Review Film “INVICTUS”
Director:
Clint Eastwood

Morgan Freeman as
“Nelson Mandela”

Matt Damon as
“Francois Pienaar”
Tema Film
Upaya Nelson Mandela menghilangkan praktik
“apartheid” di Negara Afrika Selatan yang masih
melekat

Penyatuan antara Kulit Hitam dan Kulit Putih melalui


Olahraga Rugby

Upaya Francois Pienaar yang terinspirasi oleh


Mandela untuk menjadikan Tim Rugby Afrika Selatan
yang dipimpinnya Menjadi yang terbaik di Dunia
Alasan
• Mandela berfikir meskipun dia telah menjadi presiden dan
“Apartheid” sudah dihilangkan namun gap antara kulit
hitam dan kulit putih masih sangat terlihat
• Kulit Putih merasa sudah tidak dibutuhkan lagi di Afrika
Selatan dan Kulit Hitam ingin membalas perbuatan Kulit
Putih di masa lalu
• Mandela yang menyukai olah raga rugby melihat
pertandingan tim Rugby Bokke (Afsel) melawan tim
Inggris, dimana Penduduk Kulit Putih mendukung Bokke
sedangkan kulit Hitam mendukung lawannya
• Mandela berupaya menyatukan warganya melalui olah
raga Rugby yang dikapteni oleh Francois Pienaar
Alasan
• Francois yang terinspirasi oleh Mandela berupaya
membuat tim Rugby Bokke mendapat dukungan dari
seluruh masyarakat Afsel melalui tour ke pemukiman
penduduk kulit hitam dan lari pagi keliling kota mulai
pukul 6 pagi
• Francois juga memberikan inspirasi kepada rekan-
rekannya di tim Rugby Bokke dengan tindakan untuk
berlatih maksimal untuk menjadi juara yang akhirnya
diikuti oleh rekan-rekannya yang lain
• Tim Rugby Bokke (Afsel) dengan didukung oleh 43 Juta
warga Afsel bertanding sekuat tenaga untuk menjadi
juara dalam Piala Dunia Rugby
Karakter Pemimpin Yang Ada
di Film “INVICTUS”

• Nelson Mandela (Presiden Afsel)

Karakteristik:
1. Mengkomunikasikan
visinya dengan jelas
Tipe Kepemimpinan 2. Menjadi inspirasi bagi
Kharismatik orang yang dipimpinnya
3. Dapat mengambil
keputusan meskipun itu
berisiko
Karakter Pemimpin Yang Ada
di Film “INVICTUS”
• Francois Pienaar
(Kapten Tim Rugby Bokke)

Karakteristik:
1. Hubungan antara Kapten
dan anggotan tim lainnya
Tipe Kepemimpinan mempunyai hak dan
Demokratis kewajiban yang sama
2. Mengembangkan potensi
yang dimiliki masing –
masing anggota tim
3. Komunikasi dua arah
Karakter Pemimpin Yang Ada
di Film “INVICTUS”
• Jason Tshabalala
(Kepala Pengawal Presiden Nelson Mandela)

Karakteristik:
1. Mempunyai sikap permisif
asal sesuai dengan tujuan
Tipe Kepemimpinan yang ditetapkan
Laissez Faire 2. Setiap anggota tim sudah tau
tugas yang dilakukan
3. Memiliki peranan yang pasif
dan membiarkan organisasi
berjalan dengan sendirinya
Perubahan Mental Model
Zindzi Mandela
Pertandingan
Rugby Tim
Bokke Afsel
Awal
Perubahan
•Berfikir Bahwa
Seluruh
Ras Kulit Putih
masyarakat di
dan Ras Kulit
Afrika Selatan
Hitam tidak
adalah sama
akan Bisa
tidak ada
Bersatu
perbedaan Ras

Ayah Francois
Perubahan Mental Model
Terinspirasi dari
Mandela yang bisa
Francois Pienaar memaafkan orang
Awal yang mengurungnya
• Timnya tidak selam 30 tahun
mampu bersaing
dengan tim lain
• Pesimis cideranya
tidak akan sembuh
• Kurang dukungan
dari masyarakat

Perubahan
• Percaya diri bahwa Timnya mampu
bersaing dan menjuarai kejuaraan
• Yakin bahwa timnya mampu menarik
dukungan dari masyarakat Afsel
Perubahan Mental Model
Awal
Berpersepsi bahwa
orang Kulit Putih
merupakan ancaman
Jason Tshabalala dan tidak bisa
bekerjasama Moment ketika tim
pengawal presiden
saling berbagi
informasi yang
diketahui contoh
bermain “RUGBY”

Perubahan

Semua bisa bekerjasama ketika


memiliki tujuan yang sama
“Melindungi Presiden”
Memorable Moment
Memorable Moment

Seorang Pemimpin Juara


yang memberi Turnamen
contoh untuk kerja
keras Rugby Dunia

Anda mungkin juga menyukai