Anda di halaman 1dari 7

Bioteknologi

KELOMPOK 9
1. FATIH AINAYA AL HIDAYAT (019)
2. PUTRI ARUM WIDAYATI (031)
3. ARIQHO BUDI ALQOWI (042)
Materi

1. Khemostat
- apa itu khemostat
- fungsi khemostat
- mekanisme pada khemostat

2. Besarnya populasi sel mikroba


Khemostat

Khemostat adalah alat yang digunakan dalam sistem


kultur 'terbuka' (merupakan wadah pertumbuhan
atau fermentasi per skala laboratorium) .

Kultur mikroba dengan kemostat dilakukan dengan


menambahkan nutrien melalui sebuah tangki
sedemikian rupa sehingga komposisi nutrient di
dalam fermentor tempat kultivasi mikrobia selalu
dalam keadaan tetap.
 Pada sistem ini , ada aliran keluar untuk
mempertahankan volume biakan dalam khemostat
sehingga tetap konstan (misal V ml). Jika aliran masuk
ke dalam tabung biakan adalah W ml/jam, maka
kecepatan pengenceran kultur adalah D = W/V per jam.
D disebut sebagai kecepatan pengenceran (dilution rate).

 Populasi sel dalam tabung biakan dipengaruhi oleh hasil


pertumbuhan dan pengenceran kadar sel sebagai akibat
penambahan medium baru dan pelimpahan aliran keluar
tabung biakan.
 Kecepatan pertumbuhannya dirumuskan sebagai
berikut:
dX/dt = µ X – DX = (µ - D) X
Pada keadaan mantap (steady state):
maka µ = D, sehingga dX/dt = 0

 Akumulasi sel = sel masuk – sel keluar +


pertumbuhan – kematian Keterangan :
F = laju alir suplai medium
V = konstanta volume reaktor yang bekerja
X0 = konsentrasi sel dalam medium suplai
X = konsentrasi sel dalam reaktor
µ = laju petumbuhan spesifik
α = laju kematian spesifik
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai