Anda di halaman 1dari 17

HEMATOKOLPOS

Embriologi sistem reproduksi


Jenis-Jenis Himen
Anatomi Genetalia Interna
Anatomi Genetalia Eksterna
Definisi
• Hematokolpos adalah suatu gejala klinis yang
disebabkan karena kondisi obstruksi pada
aliran darah menstruasi pada vagina yang
dikarenakan oleh himen imperforata.
Gambar. Hematokolpos dan
Gambar. Himen Imperforata
hymen buldging
Etiologi
• Malformasi kongenital
• Kurangnya reseptor estrogen
• Genetik
Patofisiologi
Hematokolpos  Himen kebiruan dan menonjol
 bila berlanjut  overdistensi vagina dan
kanalis servikalis  dilatasi  Hematometra 
Hemotosalping  Hematoperineum 
Peritonitis
Gambar. Hematokolpos, hematometra dan hematosalping
Manifestasi Klinis
• Dijumpai pada usia 11-15 tahun saat anak
perempuan tersebut sudah mulai mengalami
menarke
• Rasa nyeri yang hebat pada bagian bawah
abdomen yang disebut juga molimina
menstrualia.
• Gejala amenorea
• Pada amenorea primer dengan keluhan yang
tidak jelas
• Sebulan selama beberapa hari mengalami sakit
perut.
• Pada pemeriksaan perut, didapatkan benjolan
perut di bagian bawah yang tidak jelas asalnya
• Pada inspeksi vulva, terlihat atresia himen
yang berwarna kebiruan dan biasanya
menonjol
• Pada pemeriksaan colok dubur dapat
ditentukan besar dan luasnya gumpalan darah
di alat kelamin bawah
Diagnosis Banding
• Kehamilan
• Kista ovarium
• Aplasia vagina
Diagnosis
• Anamnesa dan pemeriksaan fisik
• USG
Tatalaksana
• Himenektomi
Prognosis
• Prognosis secara klinis umumnya baik. Angka
kesembuhan mencapai 90% kasus wanita
dengan himen imperforata dapat mengalami
siklus menstruasi normal dan kehamilan
seperti biasanya.

Anda mungkin juga menyukai