Anda di halaman 1dari 6

SENAM OSTEOPOROSIS

Oleh :
Eka Ariestya (P17220173041)
Novi Ida Wulandari (P17220173043)
Riris Wahyu Satyaningtyas
(P17220174050)
Ma’sum Muslimin (P17220174052)
Fela Aprilia Vindari (P17220174062)
Eva Rosalina ((P17220174059)
M. Imam Mustagfirin Tj (P17220174065)
Ahmad Nabil Mahdah (P17220174067)
DEFINISI KHUSUS OSTEOPOROSIS

Penyakit dengan sifat-sifat khas berupa


massa tulang yang rendah, disertai perubahan
mikro-arsitektur tulang, dan penurunan kualitas
jaringan tulang, yang pada akhirnya
menimbulkan akibat meningkatnya kerapuhan
tulang dengan resiko terjadinya patah tulang
(Suryati 2006)

Kelainan kerangka, ditandai dengan kekuatan tulang


yang mengkhawatirkan dan dipengaruhi oleh
meningkatnya resiko patah tulang. Sedangkan kekuatan
tulang merefleksikan gabungan dari dua factor, yaitu
densitas tulang dan kualitas tulang (Junaidi,2007)
Senam Osteoporosis
Senam osteoporosis sebenarnya merupakan gabungan beberapa
latihan dengan berbagai manfaat seperti aerobic low impact yang berguna
untuk meningkatkan kebugaran jantung dan paru, weight bearing untuk
meningkatkan kepadatan tulang, resistensi untuk meningkatkan kekuatan otot
dan kepadatan tulang, serta koordinasi dan keseimbangan yang bermanfaat
untuk mengurangi risiko jatuh dan patah tulang
Senam osteoporosis yaitu kegiatan yang merangsang kekuatan otot,
tulang dan latihan yang biasanya ditambah beberapa bentuk permainan-
permainan untuk meningkatkan koordinasi, keseimbangan dan kelenturan
(Tilarso, 1988).
Manfaat Senam OSteoporosis
• Bermanfaat pada kepadatan tulang
punggung, pinggang dan pinggul, dan
bila latihan tersebut dilakukan dengan
duduk dikursi akan aman untuk sendi
panggul dan sendi lutut.
• mengurangi resiko patah tulang pada
pergelangan tangan. Latihan
keseimbangan mencegah usia lanjut agar
tidak mudah jatuh.
• menambah ketenangan dalam menjalani
kehidupan atau aktivitas sehari-hari
Tujuan Senam Osteoporosis

Untuk itu ada senam osteoporosis untuk mencegah dan mengobati


terjadinya pengeroposan tulang.
Terapi ini merupakan salah satu cara untuk membantu klien lansia
dalam mencegah keropos tulang dengan cara meningkatkan kepadatan
mineral berupa gerakan-gerakan yang berfokus pada peregangan tulang.
TEMPAT VIDEO

Anda mungkin juga menyukai