Anda di halaman 1dari 12

Nur Zamzam Azizah

Pembimbing: 11120182048
dr. Bogie Palinggi, Sp.JP FIHA
Definisi

 Kardiotoksisitas efek samping yang


tidak diinginkan pada jantung dan
pembuluh darah yang disebabkan karena
efek kemoterapi.

 Efek Gagal jantung

Adao R, Keulenaer G, Moreira AL, Silva CB. Cardiotoxicity associated with cancer therapy:
pathophysiology and prevention. Portuguese Journal of Cardiology.2013;32:395-409.
Insiden Kardiotoksisitas

 Pertama kali diamati pada pasien kanker dewasa


sebagai gagal jantung kongestif (CHF), ditandai
dengan edema paru dan kelebihan cairan.

 Dilaporkan ecara keseluruhan dosis doxorubicin


berdasarkan insiden CHF sebesar 3%, 7%, dan
18% masing-masing pada 400, 550, dan 700
mg/m2.

McGowan, John V., et al. "Anthracycline chemotherapy and cardiotoxicity." Cardiovascular drugs and
therapy 31.1 (2017): 63-75.
Onset Kardiotoksisitas

Sub
akut
Akut Kronik

Onset

Geisberg, Carrie Anna, and Douglas B. Sawyer. "Mechanisms of anthracycline cardiotoxicity and
strategies to decrease cardiac damage." Current hypertension reports 12.6 (2010): 404-410.
Jenis Kardiotoksisitas

TYPE I TYPE II
misalnya Doksorubisin misalnya Trastuzumab
Kematian sel Disfungsi seluler
Biopsi berubah Tidak ada perubahan biopsi yang khas

Dosis kumulatif terkait Tidak terkait dosis kumulatif

Kerusakan permanen Dominasi reversibel


(Kematian myocyte) (Disfungsi miosit)
Faktor risiko Faktor risiko
Penyakit jantung sebelumnya Penyakit jantung sebelumnya

Hipertensi Obesitas (BMI> 25)


Khouri, Michel G., et al. "Cancer therapy–induced cardiac toxicity in early breast cancer: addressing the
unresolved issues." Circulation 126.23 (2012): 2749-2763.
Mekanisme

Mekanisme
Kardio-
toksisitas

Toksisitas Efek pada


Efek Efek
selluler sistem
Aritmogenik Hipertensi
langsung koangulasi

FLORESCU, Maria, Mircea CINTEZA, and Dragos VINEREANU. "Chemotherapy-induced cardiotoxicity."


Maedica 8.1 (2013): 59.
Faktor Risiko

Penyakit
Dosis
Usia jantung
kumulatif
sebelumnya

Hipertensi,
Radiasi
Jenis kelamin dislipidemia,
mediastinum
obesitas

Cueva, J. F., et al. "Galician consensus on management of cardiotoxicity in breast cancer: risk factors,
prevention, and early intervention." Clinical and Translational Oncology 19.9 (2017): 1067-1078.
Obat kemoterapeutikal Manifestasi kardiovaskular

Antrasiklin HF, miokarditis, aritmia

5-fluorourcil Iskemia, gagal jantung, perikarditis, syok


kardiogenik
Taxanes (paclitaxel), vinca alkaloid Sinus bradicardia, takikardia ventrikel, blok
atrioventrikular, HF, iskemia

Siklofosfamid HF (aktivasi neurohumoral), regurgitasi


mitral
Trastuzumab HF, LVD, aritmia

Tamoxifen Tromboemboli, anomali metabolisme


kolesterol
Bevacizumab Hipertensi, tromboemboli

FLORESCU, Maria, Mircea CINTEZA, and Dragos VINEREANU. "Chemotherapy-induced cardiotoxicity."


Maedica 8.1 (2013): 59.
Metode Pemantaun
Radionuklida
ventrikulografi

Tomografi
emisi positron
Metode Imagistik
Cardiovascular
magnetic
resonance
Troponin

Biologis Ekokardiografi
Peptida
Natriuretik
Geisberg, Carrie Anna, and Douglas B. Sawyer. "Mechanisms of anthracycline cardiotoxicity and
strategies to decrease cardiac damage." Current hypertension reports 12.6 (2010): 404-410.
Obat Kardioprotektif

β-blocker
ACE
Statin
Inhibitor

Dexrazoxane Obat Neuregulin-1


(NRG-1)

Csapo, Melinda, and Liviu Lazar. "Chemotherapy-induced cardiotoxicity: Pathophysiology and


prevention." Clujul Medical 87.3 (2014): 135.
Pencegahan

Identifikasi
pasien
yang
berisiko

Pemberian obat
kemoterapi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai