Anda di halaman 1dari 6

HOTLINE ORDER

Hotline Order 1
HOTLINE ORDER
• Adalah pelayanan khusus yang diberikan AHM & Main Dealers
atas permintaan konsumen langsung (servis motor) untuk
memenuhi kebutuhan parts yang mendesak dari masing-
masing sepeda motor Honda melalui jaringan (AHASS/HEPS)
• Parts di-Hotline apabila stok tidak tersedia di daerah yang
bersangkutan

Hotline Order 2
JENIS HOTLINE ORDER
1. Hotline Biasa yaitu Hotline Order yang bukan penomoran
ulang untuk Nomor Mesin/Nomor Rangka
Contoh spare part yang tidak terdapat nomor mesin/rangka
yaitu piston, tangki, lampu , dll
2. Hotline penomoran ulang yaitu Hotline Order untuk
penomoran Ulang Nomor Mesin/Nomor Rangka.
Contohnya : Order Frame Body (Rangka Motor) dan
Order
Crankcase L (Penutup mesin kiri yang ada nomor mesinnya)

Hotline Order 3
ETD (Estimated Time Delivery)

• ETD adalah Waktu Perkiraan part yang di-hotline Siap


Dikirim baik dari Main Dealer maupun Dari AHM.
• Setiap hotline yang dilakukan ke Main Dealer / Ke AHM
selalu di berikan informasi ETD (Estimated Time Delivery).

ETD bukan merupakan waktu Dealer menerima part yang diorder,


sehingga Dealer perlu memperhitungkan lamanya waktu pengiriman
part dari Main Dealer / AHM ke Dealer (sesuai jarak dan lokasi).

Hotline Order 4
NEW ETD POLICY 2009

ETD existing NEW ETD


Kategori Parts (Hari Kerja AHM) (Hari Kerja AHM)

Local Parts 8 4

Import Parts 21 12

Numbering non claim 21 21

Numbering Claim 14 14

Hotline Order 5
ALUR PROSES HOTLINE ORDER
KONSUMEN DEALER MAIN DEALER AHM

Order Parts Tidak Ada Stock Tidak Ada Stock

Order Hotline
Order Hotline ke AHM
ke MD
Ada Stock Dokumen
Dokumen Persyaratan PIC Hotline
Persyaratan Hotline AHM
Hotline

Informasi ETD
Informasi ETD
By Datanet
Informasi ETD

PIC Hotline
Dealer
Pihak Main Dealer selalu menginformasikan “ETD” (Waktu PERKIRAAN) Part
mulai dikirim ke Dealer bersangkutan.

Hotline Order 6

Anda mungkin juga menyukai