Anda di halaman 1dari 71

ANATOMI FARING & LARING

PX. LARINGOSKOPI INDIREK

MAYA ELOK FARIDATIN


30101507487

PEMBIMBING :
DR. DIAN INDAH SETYORINI, SP. THT-KL
FARING

Batas – batas :
• Atas : Choanae
• Bawah : Pharyngoesophageal junction
• Depan : Choanae, isthmus faucium,
larynx
• Belakang: Dinding muskular dan fascia,
Vertebra servikalis
Pharynx
Terdiri dari :
1. Nasopharynx = epipharynx
 Stinggi C1
2. Oropharynx = mesopharynx
 Setinggi C2, C3
3. Laryngoparynx = hypopharynx
 Setinggi C4, C5, C6

Pharynx berupa :
- Kantong musculocotan
- Bentuk seperti corong  atas besar – bawah sempit
PEMBAGIAN FARING

Nasofaring

Orofaring

Laringofaring
NASOFARING
3 4
1

• SKELETOPI SETINGGI
BASIS CRANII HINGGA
VERTEBRA CERVICAL I
• BANGUNAN DI
DALAMNYA
1. OSTIUM
PHARYGEUM TUBAE
2 2. TORUS TUBARIUS
3. ADENOID
4. FOSSA
ROSSENMULERI
OROFARING
• SKELETOPI SETINGGI
VERTEBRA CERVICAL II-
III
BAGIAN :
1. DINDING POSTERIOR
FARING
2. TONSILA PALATINA
3. ARKUS
PALATOPHARYNGEUS
4. UVULA
5. TONSILA LINGUAL
LARINGOFARING
• MULAI DARI OS.
HYOID SAMPAI
PINGGIR BAWAH
CARTILAGO
CRICOIDEA
Recessus Piriformis
DINDING FARING; LAPISAN

• MEMBRANA MUCOSA
• TUNICA SUBMUCOSA
• FASCIA PHARYNGOBASILARIS (TUNICA FIBROSA ATAU
PHARYNGEAL APONEUROSIS)
• OTOT-OTOT PHARYNX (TUNICA MUSCULARIS)
• FASCIA BUCCOPHARYNGEA
MUKOSA FARING

• NASOFARING :
• SUPERIOR KOLUMNER PSEUDOCOMPLEX DAN BERSILIA+SEL
GOBLETS
• INFERIOR TRANSISIONAL

• OROFARING & LARINGOFARING  SQUAMOS KOMPLEKS


Nasopharynx

 Bagian dari saluran nafas yang immobile, kec. Bag.


Dasar yaitu pal. Molle
 Batas-batas :
 Atas : dasar tengkorak
 Bawah : Pal. Molle
 Depan : Rongga hidung
 Belakang : Vert. Cervical
Beberapa struktur penting yang berhubungan erat dengan
nasopharynx :
 Adenoid
 Jaringan lymphoid dind. Lat. Pharynx + recessus
ph. Fossa rossenmuler
 Torus tubarius
 Muara tuba eustach.
 Choana
 For. Jugulare
  Dilalui N. IX, X, XI v. jug. int.
 Bag. Petrosus os temp dan for. lacerum
 Mucosa
Fungsi pernafasan
Mucosa bersilia
Epitel berlapis torak
Dengan sel goblet
Pada perbatasan dengan opopharynx  epitel
transisional
 Vascularisasi
Car. A. car. Ext.
A. car int.berjalan dibagian lat. Bersama a.
pharyngea asc.
 Persyarafan
- Motoris : N. X.
- Sensoris : N. IX.
Cab. Max. N. V
N. Vidianus
Gl. Sphenopalatina
- Aliran lumphe
Menuju ke klj. Bg. Retroph.
Oropharynx
 Batas-batas :
 Atas : Palatum molle
 Bawah : Tepi atas epiglotis
 Depan : Cavum oris
 Belakang : Dinding faring yang menutupi Columna
Vertebralis Cervical

 Struktur yang terdapat di oropharynx :


 Dind. Post. Pharynx
 Tonsillia palatina, fossa tonsill.,
 Uvula
 Tonsilla lingualis
FOSSA TONSILLARIS
-Dibatasi oleh arcus ant. post lat. Upper pole terdiri
jaringan ikat kendor (disebut fossa supratonsil.) tempat
absces.
MUCOSA
-Fungsi sal. Cerna  epith. Gepeng berlapis tidak
bersilia
SISTEM LYMPHOEPITH.
PHARYNX
Disebut cincin waldeyer, :
-Nasopharing :
Adenoid,Tonsilla Tubarius
-Oropharing :
Tonsila Palatina,Tonsila
LinguaLateral Pharyngeal
Bands.
-Laryngopharing :
Kumpulan jaringan lymph
OTOT - OTOT
-Terdapat 3 macam otot constrictor (diluar
longitudinal)
2 pasang otot elevator (didalam longitudinal)
M. CONSTRICTOR PHARYNGIS SUPERIOR, MEDIUS,
INFERIOR
-Kerja: kecilkan lumen pharynx
-Inner V. : N. X (nervus vagus)
M. ELEVATOR . LONGITUDINAL
-M. STYLOPHARYNGEUS
Kerja : melebarkan pharynx, menarik larynx
-M. PALATOPHARYNGEUS
Kerja : - Menaikkan bag. bawah pharynx dan larynx
Penting waktu menelan
Inner V. : N. X.
PALATUM MOLLE
-Terdapat 5 pasang otot yg bersatu dlm 1 sarung fascia dr. mucosa :
 M. Levator Veli Palatini
Kerja : Sempitkan isthmus fauc.
Melebarkan ostium tuba
Innerv. : N. X
 M. Tensor Veli Palatini
Kerja : Kencangkan ant. Pal. Mol.
Membuka tuba
Innerv. : N. X
 M. Azigos Uvula
Kerja : Perpendek dan naikkan uvula ke belakang - atas
Innerv. : N. X
 M. Glosso Palatina
Membentuk arcus anterior
Kerja : sempitkan isthmus fauc.
Innerv. : N. X
 M. Palatoglossus
Membentuk arcus posterior
Innerv. : N. X
 FASCULARISASI
Cab. arteri Carotis Externa
- A. Palatina Ascenden
 ALIRAN LYMPHE
Menuju ke Kelenjar. Gb. Retropharingeal

 PERSYARAFAN
- Motoris : N. IX, X, XI, VIII
- Sensoris : N. IX
Laryngopharynx
 Batas-batas :
 Atas : Tepi atas epiglotis
 Bawah : Oesophagus
 Depan : Larynx
 Belakang : Vertebra Cervicalis

 Struktur penting bagian ini :


 Valleculla (E)
 Epiglotis
 Sinus pririformis
 M. constr. Ph. Inf.

VALLECULLA
-Berupa 2 buah cekungan, dibentuk oleh lig. Glosso.
Epiglotis media dan lateral
-“Kantong pill” (Pill pockets)
EPIGLOTIS
-Proteksi glotis waktu menelan
-Mucosa : epitel gepeng berlapis tidak
bersilia
-Otot-otot : m. constrictor Pharyngis
Superior, Media,Inferior
-Vascularisasi : Cab. arteri Carotis Externa ( A.
Palatina Ascenden)
-Aliran lymphe : Menuju ke Kelenjar. Gb.
Retropharingeal
-Innervasi : - Motoris : N. IX, X, XI, VII
- Sensoris : N. X
RUANG PHARYNGEAL
-2 ruang yang berhubungan dengan Pharynx :
1. RUANG RETORPHARYNX
- Batas :
Atas : Dasar tengkorak
Bawah : Tepi bawah fascia Cervicalis
Depan : Dinding Belakang Pharynx
Belakang : Vertebra Cervicalis
Lateral : Fossa pharyngomax
2. RUANG PHARYNGOMAXILLA
- Bentuk : kerucut
Dasar : Dasar tengkorak dekat For. Jug.
Puncak : Cornu majus os hyoid
- Batas :
Dalam : M. constrictor Pharynx Superior
Luar : Ramus asc. Mandibula+ M. pterygoideus
Internus
Post. : Parotis
Dorsal : M. prevertebra
OTOT FARING
Otot sirkular (terletak disebelah Otot longitudinal (terletak di
luar) sebelah dalam )
• Terdiri dari : • M. Stilofaring
• m. konstriktor faring superior • untuk melebarkan faring dan
• m. konstriktor faring media menarik laring
• m. konstriktor faring inferior • dipersyarafi oleh N. IX  N.
glossofaring

• Berfungsi untuk mengecilkan • M. Palatofaring


lumen faring. • depresi palatum molle ke arah
• Dipersyarafi oleh N.X  N. vagus radix lingua
• M. Konstriktor faring inferior: • serabut-serabut horizontal 
Plexus pharyngeus, n. recurrens menyempitkan isthmus
laryngis dan r externus n. pharyngeum (dapat
laryngei superior membentuk crista Passavant
pada dinding dorsal pharynx)
• dipersyarafi oleh N.X  N.
vagus
1
2
3
4
5
6

7
8
Y
X
VASKULARISASI FARING
• ARTERIAE PHARYNGEA :
• A. PALATINE DESCENDENS CABANG DARI A. MAXILLARIS INTERNA
• A. CANALIS PTERYGOIDEI CABANG DARI A. MAXILLARIS INTERNA
• A. PHARYNGEALIS CABANG DARI A. MAXILLARIS INTERNA
• A. PALATINA ASCENDENS CABANG DARI A. FACIALIS
• R. TONSILLARIS A. FACIALIS
• A. PHARYNGEA ASCENDENS
• RR. DORSALIS LINGUAE CABANG DARI A. LINGUALIS
• A. THYROIDEA SUPERIOR YANG MENCABANGKAN RR. PHARYNGEI
 
• VENAE PHARYNGEA :
• VENA PADA PHARYNX TERLETAK PADA DINDING POSTERIOR PHARYNX
• DARAH DARI PHARYNX, PALATUM MOLLE, DAN JUGA REGION
PREVERTEBRA  PLEXUS PHARYNGEUS,  V. JUGULARIS INTERNA.
• PLEXUS PHARYNGEUS -- PLEXUS PTERYGOIDEUS -- SINUS CAVERNOSUS
LARING
LARING

- Saluran pernafasan yang tunggal


- Menyilang saluran pencernaan
- Mempunyai fungsi bicara
- Tidak terlihat dari luar, sehingga perlu
pemeriksaan dengan tehnik khusus
SPINTCHER LARYNX

• TERDAPAT DUA SPINTCHER PADA LARYNX YAITU :


ADITUS LARYNGIS
SPINTCHER PADA ADITUS LARYNGIS HANYA
BERFUNGSI PADA SAAT MENELAN. 
RIMA GLOTTIDIS
KETIKA BATUK ATAU BERSIN, RIMA GLOTTIDIS
BERFUNGSI SEBAGAI SPHINCTER. 
 
ADITUS LARINGIS :
MERUPAKAN PINTU
MASUK
KEDALAM CAVUM
LARINGIS:
BATAS- BATASNYA:
-VENTRAL: PINGGIR ATAS
EPIGLOTIS
-LATERAL: PLIKA
ARIEPIGLOTIKA
-DORSAL : TUBERKULUM
CUNEIFORME DAN
CORNICULATUM.
RIMA GLOTTIDIS
CAVUM LARING
Supraglotis (vestibulum
superior),
• Yaitu ruangan diantara
permukaan atas pita suara
palsu dan inlet laring.
Glotis (pars media),
• Yaitu ruangan yang terletak
antara pita suara palsu
dengan pita suara sejati serta
• Membentuk rongga yang
disebut ventrikel laring
morgagni.
Infraglotis/Subglotis
(pars inferior)
• Yaitu ruangan diantara pita
suara sejati dengan tepi
bawah kartilago krikoidea
CAVUM LARING
- Batas: Atas : Aditus laring
Bawah : Tepi bawah kartigo krikoid
Depan : Permukaan posterior epiglotis
tuberkulum epiglotis
Lig. Tiroepiglotika
Sudut antara kedua lamina
kartilago tiroid
Arkus kartilago krikoid
lateral : Membran quadrangularis
Kartilago aritenoid
Konus elastikus
Arkus kartilago krikoid
Belakang : M. Interaritenoid transversus
Lamina kartilago krikoid
- Diliputi mukosa jenis epitel silindris bersilia,
dan epitel skuamos pada daerah :
Plika vokalis
Permukaan anterior epiglotis
Ligamen ariepiglotika
Komisura posterior
Bagian-bagian laring
• ANATOMI LARING
Berbentuk limas segitiga terpancung
terbalik.
Kerangka laring terdiri dari :
- 1 (satu) tulang : tulang hiod
- 6 (enam) tulang rawan :
kartilago tiroid
kartilago krikoid
kartilago aritenoid
kartilago epiglotis
kartilago kornikulata
kartilago kuneiforme
Ditunjang oleh ligamen-ligamen :
Lig. Keratokrikoid Ant + Lat + Post
Lig. Krikotiroid Med + Post
Lig. Kornikulofaringeal
Lig. Hiotiroid Med + Lat
Lig. Hioepiglotika
Lig. Ventrikularis
Lig. Vokalis
Lig. Tiroepiglotika
Gerakan laring dilakukan oleh :
- Otot ekstrintik :
 Kel. Suprahioid  Elevator laring.
Disarafi N.V,VII,IX
Terdiri dari :
m. Digastrikus
m. Geniohioid
m. Stilohioid
m. Milohioid
 Kel. infrahioid,  depresor laring
Disarafi ansa hipoglosi C2-3
Terdiri dari : m. Sternohioid
m. Omohioid
m. Tirohioid
OTOT EKSTRINSIK LARING

Anterior view 47
- Otot Intrinsik
 Kelompok Abduktor : m. Krikoartitenoid post
 Kelompok Adduktor :
m. Krikoartenoid lateral
m. Interaritenoid Oblik
m. Interaritenoid Tranv.
m. Tiroaritenoid Ext

 Kelompok Tensor :
m. Tiroaritenoid Interna
m. Krikotiroid
OTOT INTRINSIK LARING

49
OTOT LARING
Intrinsik Ektrinsik
 Krikotyroid → menegangkan lig. Elevator
Vokalis  nada suara tinggi  Mylohyoid
 Tyroaritenoid → mengendurkan  Tyrohyoid
plicavokalis.  Stylofaring
 Krioaritenoid postor = safety  Konstruklor faring
muscle = postikus → abduktor
Depresor
(membuka rima glottidis)
 Omotyoid
 Kriko ariteroid lateral ( menutup
 Sternohyiod
rima glottidis)
 Sternotyroid
 Interariteroid obligue
 Interariteroid transversal →
adduktor
 Tyroepiglotika → membuka
aditus laring
 Ariepiglotis → menutup aditus
laring.
Vaskularisasi

• LARING MENDAPAT
PERDARAHAN DARI
CABANG A. TIROIDEA
SUPERIOR DAN
INFERIOR SEBAGAI A.
LARINGEUS SUPERIOR
DAN INFERIOR.
VASKULARISASI

Darah vena dialirkan melalui V. Laringeus


Superior dan Inferior ke V. Tiroidea
Superior dan Inferior yang kemudian
akan bermuara ke V. Jugularis Interna.
Persarafan laring :

dua cabang N Vagus


N. laringis superior  Ramus eksterna
Ramus interna

N. laringis inferior  Ramus anterior


Ramus posterior
FISIOLOGI LARING
1. Fungsi proteksi.
2. Reflek batuk
3. Fungsi respirasi
4. Fungsi sirkulasi.
5. Fungsi Emosi
6. Fungsi Fonasi
1. Fungsi proteksi.
* Mencegah masuknya benda asing ke trakea
* Dengan mekanisme sfingter laring,menutup
aditus laring & rima glottis
2. Reflek batuk
* Mekanisme sfingter laring bekerja
* Tekanan udara subglotis
* Merangsang mekanisme sfingter laring
untuk relaksasi secara mendadak.
* Udara bertekanan dari subglotis keluar
serentak sebagai batuk yang mampu
mendorong benda asing atau sekret.
3. Fungsi respirasi dan sirkulasi.
* Diperankan oleh rima glottis
* Kontraksi otot abductor menyebabkan
rima glottis melebar
* Volume udara respirasi meningkat
* Tekanan udara alveolus meningkat
* Tekanan udara sirkulasi meningkat
4. Fungsi Emosi
* diperankan oleh plika vokalis
* Perubahan amplitudo dan frekwensi
getaran plika vokalis akan menghasilkan
suara yang mengekspresikan emosi
* Contoh : merintih, mengeluh, berteriak,
tertawa terbahak
5. Fungsi Fonasi
* Diperankan oleh otot intrinsik
* Tinggi rendah suara diatur dengan
perubahan peregangan plika vokalis
oleh otot tensor
* Kontraksi otot adductor maka
plika vokalis beradduksi
* Kontraksi M.Krikotiroid terotasi kebawah –
depan sehingga menjauhi kartilago aritenoid
* Bersamaan dengan itu kontraksi
M Krikoaritenoid posterior menahan dan
menarik kartilago aritenoid ke posterior.
Hasilnya plika vokalis siap digetarkan untuk
menghasilkan suara.
* Kontraksi M. Krikoaritenoid lateral
akan
mendorong kartilago aritenoid ke
depan.
Hasilnya plika vokalis mengendor.
* Syarat bersuara nyaring :
1. Anatomi plika vokalis normal
2. Fisiologi plika vokalis normal
3. Tonus / tegangan plika vokalis normal
4. Aliran udara ekspirasi dari paru
cukup kuat.

Anda mungkin juga menyukai