Anda di halaman 1dari 20

BADAN KEPEGAWAIAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

PIDIE
TAHUN 2019
PENINGKATAN MINAT BACA SISWA
SD NEGERI TINDEUE KECAMATAN
SIMPANG TIGA KABUPATEN PIDIE
NAMA : TURSINAWATI, S.PD
NIP : 1984022020A19032008
INSTANSI/UNIT KERJA : SDN TINDEUE
OLEH :

COACH : SAFRIATI RAZALI.MA


MENTOR : RIDWAN ,S.PD
PENGUJI : CUT AFRIANIDAR,SH.M.SI
MELAKUKAN KONSULTASI DENGAN MENTOR
TAHAPAN
 Konsultasi rancangan aktualisasi dengan mentor
 Menerima masukan dan arahan yang diberikan mentor
 Mencatat hasil konsultasi dengan mentor
 Memperbaiki rencana kegiatan aktualisasi

OUTPUT
 Lembar persetujuan rencana kegiatan aktualisasi yang telah disetujui oleh Kepala
Sekolah.
 Rencana kegiatan hasil konsultasi yang telah mendapat persetujuan dari Kepala
Sekolah.
 Dokumentasi kegiatan/foto.

MANFAAT
Menghasilkan pelaksanaan kegiatan yang optimal serta dapat mengurutkan setiap
tahap kegiatan yang terencana
Nilai dasar

Akuntabilitas
saya melakukan komunikasi dengan penuh kejelasan serta melaksanakan diskusi sampai selesai.

Nasionalisme
saya menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Etika publik
berkomunikasi menggunakan dengan bahasa yang baik, sopan dan santun.

Komitmen mutu
saya menggunakan waktu secara efektif serta menyampaikan komitmen saya bahwa kegiatan yang
telah disusun akan direalisasikan.

Anti korupsi
saya mengambil waktu luang agar tidak melanggar disiplin kerja.
MENDESAIN POJOK BACA
DIPERPUSTAKAAN

TAHAPAN

Mengkonsep pojok baca diperpustakaan


Mendesain pojok baca diperpustakaan bersama dengan siswa

OUTPUT

 Pojok baca
 Dokumentasi/foto

MANFAAT
Dari penerapan nilai-nilai ANEKA pada kegiatan ini maka pelaksanaan kegiatan ini dapat
menghasilakan output sesuai dengan tujuan yaitu Meningkatka minat baca siswa dan dengan
adanya pojok baca siswa tertarik untuk membaca diperpustakaan.
Nilai dasar
 Komitmen Mutu, Saya akan membuat pojok baca semenarik mungkin dari
berbagai macam kertas dan barang bekas yang bagus sehingga lebih efesiensi.
 Etika Public, saya bersikap ramah dan bersahabat dengan peserta didik ketika
mendesain pojok baca dengan menunjukkan ekspresi wajah, tutur kata, sikap
yang sopan dan bersahaja.
 Anti korupsi , saya tidak pungut biaya sedikitpun dari siswa untuk bahan
pembuatan pojok baca.
 Akuntabilitas,saya tidak membeda-bedakan siswa dalam mendesain pojok baca
TAHAPAN KEGIATAN
 Mendata siswa yang belum bisa dan kurang lancar
membaca
 Membuat daftar nama-nama siswa yang belum bisa dan
kurang lancar membaca

OUTPUT
 Lembar data siswa

 Dokumentasi /foto kegiatan

MANFAAT
Manfaat dari penerapan nilai-nilai ANEKA pada kegiatan ini akan menghasilkan pelaksanaan
kegiatan yang obtimal dan tujuan kegiatan ini dapat teratasi dengan baik dan kegiatan yang
saya rencanakan akan berjalan dengan lancar .
Nilai Dasar

 Nasionalisme, pada saat masuk ruang kelas untuk pendataan


siswa saya akan berkomunikasi dengan baik dan sopan.
 Etika Publik, saya akan menggunakan bahasa yang santun,
saat mendata siswa
 Anti Korupsi, disiplin waktu dalam menyelesaikan tugas
pendataan
 Komitmen mutu,saya harus konsisten saat melakukan
pendataan agar kegiatan dapat teru berjalan dengan lancar
 Akuntabilitas,saya, akan mendata siswa yang belum bisa dan
kurang lancar membaca secara teliti dan konsisten
MELAKUKAN EVALUASI TERHADAP BACAAN(MINGGUAAN)

TAHAPAN
 Menyusun jadwal evaluasi berkala
 Meminta siswa membaca didepan teman- teman lain dipojok baca
 Memberikan bintang kepada siswa yang sudah bisa membaca

OUTPUT

 Memberikan bintang kepada siswa


 Dokumentasi kegiatan/foto

MANFAAT
Menghasilkan output laporan kegiatan yang baik dan tujuan kegiatan
akan terlaksana dengan lancar dan menadapatkan hasil yang nyata dalam
pelaksaan evaluasi tersebut.
Nilai Dasar

 Komitmen Mutu, setiap siswa akan menerima penilaian secara


objektif dengan standar penilaian yang telah ditetapkan.
 Nasionalisme, saya tidak membeda-bedakan antara status sosial
dengan memberikan penilaian sesuai dengan kemampuan siswa.
 Akuntabilitas , saya akan mengamati siswa dengan cermat dan teliti.
 Etika publik, saya menggunakan bahasa yang sopan serta berwibawa
untuk menyuruh siswa maju kedepan.
 Anti Korupsi, saya akan menentukan pemerataan batas waktu baca
bagi setiap siswa,maksimal 1 menit.
MEMBERIKAN REWARD KEPADA SISWA YANG PALING
BANYAK MENDAPATKAN BINTANG
TAHAPAN
 MeMenyiapkan reward semenarik mungkin.
 Menentukan siswa yang banyak mengumpulkan bintang
 Mengumumkan nama siswa tersebut didepan teman lain dikelas
 Memberikan reward.

OUTPUT
 reward
 Pemberian reward
 Dokumentasi/foto

MANFAAT
Jika nilai-nilai ANEKA yang dilakukan pada kegiatan ini maka akan menghasilkan kegiatan
yang optimal,dan tujuan kegiatan akan tercapai dengan maksimal.Dan siswa lain akan
termotivasi dengan pemberian reward kepada teman yang memperoleh bintang yang banyak.
Nilai Dasar

 Akuntabilitas, saya akan menyiapkan reward semenarik mungkin.


 Nasionalisme, saya akan mengajak siswa untuk sebanyak –banyaknya
mengumpulkan reward sebagai bentuk nilai juang untuk menjadi juara.
 Etika Publik, saya menerapkan budaya sportif kepada siswa untuk
menghargai sesama teman baik untuk yang mendapatkan reward maupun
yang belum mendapatkan reward.
 Komitmen mutu, saya akan membuat reward sekreatif mungkin demi
memotivasi siswa untuk terus berinovasi.
 Anti korupsi, dalam proses pembuatan reward saya tidak memungut
biaya apapun.
Lampiran
Kegiatan 1 : Konsultasi rencana kegiatan dengan Mentor
Kegiatan 2: Mendesain pojok baca
KEGIATAN 3 MENDATA SISWA YANG BELUM
BISA MEMBACA DAN KURANG LANCAR
MEMBACA
Kegiatan 4 Pemberian bintang kepada siswa
Kegiatan 5 Membuat reward Menentukan reward Pemberian reaward
SEKIAN
Dan
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai