Anda di halaman 1dari 15

REVIEW JURNAL

“FORMULASI DAN EVALUASI TABLET


SUBLINGUAL SODIUM ESOMEPRAZOLE”

DOSEN : ANITA LUKMAN, M.FARM., Apt


KELOMPOK GENAP :

1. DELLAVIANA ARISKA
2. FELYCIA WARDI
3. MELATI RISMAN
4. SEPFIRA INDRIANI
5. SUCI RIZKI AULIYA
6. SERLIN PARTIKA SARI
7. SYARIFAH LINDRA
8. SISKA MUHARANI
9. TENGKU ZATA HULWANI
10. YANI NOVITASARI
11. YULINDA ANGGRAINI
12. FIONA FITRI ANNISA
Formulasi dan Evaluasi Tablet
Sublingual Sodium Esomeprazole

▹ Tujuan penelitian: untuk mengembangkan dan


mengoptimalkan tablet sublingual dari esomeprazole
sodium yang diindikasikan untuk pengobatan penyakit
gastroesophageal reflux (GERD), dimana tablet dibuat
3
dengan metode kompresi langsung.
▹ Prinsip penelitian : tablet dibuat dalam 13 formula
yang masing-masing terdapat zat superdesintegrant
yaitu pati glikolat, natrium cross carmellose,
crosspovidone dan Indion 414.
1. Pendahuluan
GERD atau gastroesophageal reflux adalah suatu penyakit yang ditandai dengan
adanya kerusakan pada orrgan esofagus atau terjadi refluks isi lambung ke esofagus.
Biasanya terapi yang digunakan untuk penyakit GERD yaitu golongan pompa proton
inhibitor dimana obatnya terdiri atas omeprazole, lansoprazole, esomeprazol.
Esomeprazole memiliki profil tolerabilitas yang baik dan potensi rendah untuk
interaksi obat. Di antara berbagai rute pemberian obat, oral adalah salah satu rute
yang paling diterima secara luas oleh pasien.
4

Tetapi, setelah pemberian obat oral banyak obat dikenakan


presystemic di hati, yang sering menyebabkan kurangnya korelasi antara
permeabilitas membran, penyerapan dan bioavailabilitas. Sehingga dipilihlah
rute pemberian obat yang lainnya, yaitu sublingual. Sublingual adalah obat
yang penggunaan dibawah lidah, sehingga onset farmakologinya lebih cepat
karena dibawah lidah banyak terdapat pembuluh darah. Selain itu dapat
diberikan terhadap pasien yang sulit menelan dan dalam hal permeabilitas lebih
permeabel dibandingkan rute bukal.
2. Bahan-Bahan
 natrium esomeprazole
 Indion 414
 selulosa mikrokristalin (Avicel®PH-102)
 Natrium sakarin
 Semua bahan pengisi lainnya dan bahan
kimia yang lainnya. 5
Ket : SSG :Sodium starch glycolate, CCS: Cross carmellose
Formulasi sodium, MCC PH 101: Microcrystalline cellulose PH 101.

6
Cara Pembuatan Tablet :

▹ Sodium esomeprazole dicampurkan dengan masing-


masing zat superdesintegrant (natrium pati glikolat
(SSG), cross carmellose natrium (CCS),
crosspovidone, Indion 414, natrium sakarin, manitol
dan mikrokristalin selulosa PH 101 (PKS PH 101) )
dihomogenkan
▹ Campuran tersebut dicampur dengan magnesium 7

stearat dan talk selama 3-5 menit


▹ kemudian campuran dari batch F1-F13 dievaluasi
untuk karakteristik serbuk seperti bulk density, BJ
mampat dan sudut istirahat.
▹ Kemudian campuran serbuk dicetak menjadi tablet
dengan metode kompresi langsung.
HASIL EVALUASI DAN PEMBAHASAN

8

10

11
PEMBAHASAN

•Hasil karakteristik serbuk campuran dari


semua batch menunjukkan sifat alir dan
kompresibilitas yang baik. 12

•Tablet yang dievaluasi dilakukan dengan


pengujian untuk variasi, bobot, kekerasan,
ketebalan, kerapuhan, kandungan obat, waktu
membasahi, in vitro disintegrasi waktu, dan
Pelepasan In vitro
•Diamati bahwa semua formulasi tablet
lulus untuk uji bobot variasi, sebagai
persentase variasi berat adalah dalam
batas-batas Pharmacopeial.
•Semua formulasi memiliki sifat kekerasan
yang baik 4,1-4,9 kg/cm2
13

•Ketebalan tablet yang seragam antara


3,03 – 3,11 mm pada semua formulasi

•Kerapuhan tablet kurang dari 1, yang


merupakan hasil yang baik
KESIMPULAN
Dari hasil di atas, menunjukkan bahwa:
•Diamati bahwa formulasi F13 , yang
mengandung 8% Indion 414 sebagai super-
disintegran menunjukkan tingkat disintegrasi
lebih cepat dibandingkan dengan formulasi
lain 14

•Formulasi F-13 muncul sebagai


keseluruhan formulasi terbaik berdasarkan
karakteristik pelepasan obat dengan pH 6,8
penyangga fosfat sebagai medium disolusi.
•Studi stabilitas dilakukan yang menunjukkan
bahwa formulasi yang dipilih, F-13
ditemukan lebih stabil.
THANKS!
Any questions?
15

Anda mungkin juga menyukai