Anda di halaman 1dari 17

ANALISIS PROYEK – EKP1524

TM7-171109

PROYEK SERBA GUNA


(MULTIPURPOSE PROJECT)

Aisah Jumiati, SE, MP.


Ekonomi Pembangunan - UNEJ

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

MULTI PURPOSE
karena suatu proyek mempunyai tujuan lebih
dari satu.

Contoh Kasus Multipurpose Project:


Proyek pengembangan DAS Brantas:
1. proyek penanggulangan banjir,
2. proyek pembangkit listrik,
3. proyek irigasi,

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

BIAYA
• Multipurpose Project terdapat dua macam
biaya
• 1. Separatable Cost : biaya yang dapat
dipisahkan menurut tujuannya
• 2. Joint Cost : biaya yang tidak dapat
dipisahkan antara biaya proyek yang satu
dengan yang lainnya

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

PRINSIP ALOKASI JOINT COST


• Tidak boleh terdapat tujuan proyek yang dibebani
dengan biaya yang lebih tinggi dari nilai benefitnya,
atau dibantu dari benefit tujuan-tujuan lain
• Biaya yg dibebankan untuk satu tujuan harus
dialokasikan seluruhnya pada tujuan tersebut
• Bila terdapat alternatif biaya, maka biaya ini timbul
jika masing-masing tujuan di dalam proyek
multipurpose tsb merupakan single purpose

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

Contoh :
Berdasarkan hasil survey pendahuluan, perkiraan biaya dan
manfaat dari proyek pengembangan DAS Brantas yang
berupa proyek penanggulangan banjir, proyek pembangkit
listrik, dan proyek irigasi, diperoleh hasil sbb:

Tabel 1. Perkiraan Biaya Proyek


Biaya masing-masing proyek
Tahun Joint Cost Total
Banjir Listrik Irigasi Sub
0 75 125 110 310 45 355
1 450 350 400 1200 180 1380
2 600 900 1100 2600 260 2860
3 - 20 15 25 20 60 10 70

Tabel 2. Perkiraan Benefit Proyek


Benefit Proyek
Tahun Total
Banjir Listrik Irigasi
0 0 0 0 0
1 0 0 0 0
2 0 0 0 0
3 - 20 175 350 300 825
ekonomi pembangunan – universitas jember
ANALISIS PROYEK – EKP1524

Pertanyaan?

1. Dengan tingkat social discount factor sebesar 10%,


apakah proyek secara umum (keseluruhan) layak
untuk dijalankan?
2. Apakah dalam proyek serbaguna tersebut ada proyek
yang membebani unit proyek lain?

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

Penyelesaian:
Menentukan NPV Proyek serbaguna secara umum (keseluruhan)

Tabel 3. Biaya dan Manfaat Proyek


Biaya masing-masing proyek Joint Benefit Proyek
Tahun Total DF 10%
Banjir Listrik Irigasi Sub Cost Banjir Listrik Irigasi Total
0 75 125 110 310 45 355 1,000000 0 0 0 0
1 450 350 400 1200 180 1380 0,909091 0 0 0 0
2 600 900 1100 2600 260 2860 0,826446 0 0 0 0
3 - 20 15 25 20 60 10 70 6,778027 175 350 300 825

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

Tabel 4a. PV Biaya Proyek


Biaya masing-masing proyek
Tahun Joint Cost Total
Banjir Listrik Irigasi Sub
0 75 125 110 310 45 355
1 409,091 318,1819 363,6364 1090,909 163,6364 1254,546
2 495,8676 743,8014 909,0906 2148,76 214,876 2363,636
3 - 20 101,6704 169,4507 135,5605 406,6816 67,78027 474,4619
1081,629 1356,434 1518,288 3956,35

Tabel 4b. PV Manfaat Proyek


Benefit Proyek
Tahun Total NPV
Banjir Listrik Irigasi
0 0 0 0 0 -355
1 0 0 0 0 -1254,546
2 0 0 0 0 -2363,636
3 - 20 1186,155 2372,309 2033,408 5591,872 5117,41
1144,229

Berdasarkan analisis NPV secara keseluruhan, maka proyek


dinyatakan layak (NPV > 0, sebesar 1.144,299)
ekonomi pembangunan – universitas jember
ANALISIS PROYEK – EKP1524

Untuk mengetahui apakah ada unit proyek yang membebani unit


proyek yang lain, maka perlu dilakukan analisis terhadap alokasi biaya
bersama (joint cost) sebagai berikut:

Tabel 5. Alokasi Joint Cost


No Uraian Banjir Listrik Irigasi Total
1. Biaya alternatif
a. Tahun ke-0 130 180 235 545
b. Tahun ke-1 825 875 600 2300
c. Tahun ke-2 1000 1200 1225 3425
d. Tahun ke-3-20 17 28 23 68
e. Total 1972 2283 2083 6338

2. Total PV Benefit 1186,155 2372,309 2033,408 5591,872


3. Pengeluaran Rasional 1186,155 2283 2033,408 5502,563
4. Total PV Biaya 1081,629 1356,434 1518,288 3956,35
5. Sisa Justifiable Expenditure 104,5258 926,5661 515,1206 1546,212
6. Proporsi 0,067601 0,599249 0,33315 1
7. Alokasi
Tahun ke-0 3,042053 26,9662 14,99175 45
Tahun ke-1 12,16821 107,8648 59,96699 180
Tahun ke-2 17,5763 155,8047 86,61898 260
Tahun ke-3-20 0,676012 5,992489 3,331499 10

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

Keterangan:

1. Biaya alternatif adalah biaya yang dikeluarkan untuk proyek sejenis


(pada masing-masing unit) yang mampu menghasilkan benefit yang
sama (data ini telah diketahui sebelumnya)
2. Total PV benefit masing-masing unit proyek adalah benefit kotor
masing-masing unit proyek dikalikan dengan discount factor.
3. Pengeluaran rasional adalah pengeluaran yang paling rasional untuk
tiap tujuan proyek, yaitu jumlah terkecil antara nilai pada baris 1.e dan
total benefit pada masing-masing proyek.
4. Total PV biaya masing-masing unit proyek adalah biaya masing-
masing unit proyek dikalikan dengan discount factor.
5. Sisa justifiable expenditure adalah pengurangan antara pengeluaran
rasional masing-masing unit proyek dengan total PV biaya masing-
masing unit proyek.
6. Proporsi adalah proporsi sisa justifiable masing-masing unit proyek
terhadap total sisa justifiable.
7. Alokasi adalah dengan mengalikan proporsi dengan joint cost.

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

Setelah joint cost teralokasikan, maka dapat dilakukan analisis


pada masing-masing unit proyek untuk melihat kelayakan pada
masing-masing unit proyek tersebut (analisis dapat dilakukan
dengan NPV, BCR, IRR, PR)

A. Proyek Pengendalian Banjir


Biaya
Tahun Biaya per Alokasi Benefit Net Benefit NPV
Total
unit joint cost
0 75 3,042053 78,04205 0 -78,04205 -78,0421
1 450 12,16821 462,1682 0 -462,1682 -420,153
2 600 17,5763 617,5763 0 -617,5763 -510,393
3 - 20 15 0,676012 15,67601 175 159,324 1079,902
NPV Proyek Pengendalian Banjir 71,31381

Proyek pengendalian banjir memiliki NPV yang positif (NPV = 71, 31381),
maka proyek pengendalian banjir adalah LAYAK.

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

B. Proyek Pembangkit Listrik


Biaya
Tahun Biaya per Alokasi joint Benefit Net Benefit NPV
Total
unit cost
0 125 26,9662 151,9662 0 -151,9662 -151,966
1 350 107,8648 457,8648 0 -457,8648 -416,241
2 900 155,8047 1055,805 0 -1055,805 -872,566
3 - 20 25 5,992489 30,99249 350 319,0075 2162,242
NPV Proyek Pembangkit Listrik 721,469

Proyek pembangkit listrik memiliki NPV yang positif (NPV = 721, 469),
maka proyek pembangkit listrik adalah LAYAK.

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

C. Proyek Irigasi
Biaya
Tahun Biaya per Alokasi Benefit Net Benefit NPV
Total
unit joint cost

0 110 14,99175 124,9917 0 -124,9917 -124,992


1 400 59,96699 459,967 0 -459,967 -418,152
2 1100 86,61898 1186,619 0 -1186,619 -980,677
3 - 20 20 3,331499 23,3315 300 276,6685 1875,267
NPV Proyek irigasi 351,4465

Proyek irigasi memiliki NPV yang positif (NPV = 351,4465), maka proyek
irigasi adalah LAYAK.

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

Berdasarkan analisis NPV pada masing-masing unit proyek,


menunjukan bahwa ketiga proyek tersebut memiliki NPV
yang positif dan ketiganya dapat dikatakan layak, dan dapat
diartikan pula tidak ada salah satu proyek yang membebani
unit proyek yang lain.

Catatan:
Apabila dalam suatu proyek serbaguna terdapat unit proyek
yang membebani proyek yang lain, maka proyek tersebut
meskipun secara keseluruhan layak, namun seharusnya
dikatakan tidak layak

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

TUGAS:
Dalam suatu proyek yang sedang direncanakan dikatahui kondisi-
kondisi sebagai berikut:

Tabel 1: Perkiraan biaya proyek


Tahun Biaya masing-masing proyek Joint Total
A B C SUB Cost

0 175 225 210 45


1 950 450 500 180
2 900 700 900 260
3 - 20 25 55 25 10

ekonomi pembangunan – universitas jember


ANALISIS PROYEK – EKP1524

Tabel 2: Perkiraan benefit proyek


Tahun Biaya masing-masing proyek Total
A B C
0 0 0 0
1 0 0 0
2 0 0 0
3 - 20 275 350 350

Tabel 3: Biaya alternatif


No Uraian A B C
1 Biaya altenatif
a. Tahun ke 0 180 230 235
b. Tahun ke 1 960 550 600
c. Tahun ke 2 950 800 1225
d. Tahun ke 3-20 25 60 50
e. Total
ekonomi pembangunan – universitas jember
ANALISIS PROYEK – EKP1524

PERTANYAAN:

a. Social discount factor yang berlaku 12%, lakukan analisis


terhadap rencana proyek tersebut.
b. Jika terjadi kenaikan biaya rata-rata 10% untuk semua jenis
biaya, dan manfaat naik 5%, bagaimana dampaknya
terhadap kelayakan proyek.
c. Jika social discount factor naik menjadi 17%, bagaiman
dampaknya terhadap kelayakan proyek.

ekonomi pembangunan – universitas jember

Anda mungkin juga menyukai