Anda di halaman 1dari 15

Disusun Oleh

DHIAH SHINTA ARIESANTI


(NIM 201902040022)
APA ITU BRONKITIS ???
 Bronkitisadalah suatu infeksi saluran
pernapasan yang menyebabkan
inflamasi yang mengenai trakhea,
bronkus utama dan menengah yang
bermanifestasi sebagai batuk, dan
biasanya akan membaik tanpa terapi
dalam 2 minggu.
APA PENYEBABNYA ????
 Bronkitis oleh virus seperti Rhinovirus, RSV,
virus influenza, virus parainfluenza,
adenovirus, virus rubeola dan paramyxovirus.
Penyebab lainnya dapat terjadi melalui zat
iritan asam lambung seperti asam lambung.
Atau polusi lingkungan dan dapat ditemukan
setelah pejanan yang berat, seperti saat aspirasi
setelah muntah, atau pejanan dalam jumlah
besar yang disebabkan zat kimia dan menjadi
bronkitis kronis
APA SAJA SIH TANDA DAN
GEJALANYA ???
Tanda dan gejala pada bronkitis akut :
 Batuk
 Terdengar ronkhi
 Suara yang berat dan kasar
 Wheezing
 Menghilang dalam 10 – 14 hari
 Demam
 Produksi sputum
Tanda dan gejala pada bronkitis kronis :
 Batuk yang parah pada pagi hari da kondisi lembab
 Sering mengalami infeksi saluran napas (pilek atau flu) yang
dibarengi dengan batuk
 Gejala bronkitis akut lebih dari 2 – 3 minggu
 Demam tinggi
 Sesak napas jika saluran tersumbat
 Produksi dahak bertambah banyak berwarna kuning atau hijau
APA BISA MENYEBABKAN
KOMPLIKASI LAIN ?
◦Sniusitis
◦Otitis media
◦Bronkhietasis
◦PPOK (Penyakit Paru Obstruksi
Kronik)
◦Gagal napas
INHALASI UAP SEDERHANA ???
APA ITU ??
 Inhalasi merupakan bagian dari fisioterapi
paru-paru (chest physiotherapy). Tepatnya,
cara pengobatan dengan memberi obat (sejenis
aerosol) dalam bentuk uap secara langsung
pada alat pernapasan menuju paru-paru.
 Inhalasi sederhana yaitu memberikan obat
dengan cara dihirup dalam bentuk uap ke
dalam saluran pernafasan yang dilakukan
dengan bahan dan cara yang sederhana serta
dapat dilakukan dalam lingkungan keluarga.
APA SIH TUJUANNYA ?

LALU APA SAJA YANG HARUS


DIPERSIAPKAN ?
 Tujuan
Membuat pernapasan yang terganggu akibat
adanya lendir atau tengah mengalami sesak
napas menjadi kembali normal.
 Alat
◦ Ruangan tertutup
◦ Baskom ukuran sedang
◦ Obat-obatan aromatherapi seperti minyak
kayu putih
◦ Air panas
BAGAIMANA SIH
PROSEDURNYA ??
Persiapkan alat dan bahan
Campurkan minyak kayu putih dengan air
panas dalam baskom dengan perbandingan 2-
3 tetes minyak kayu putih untuk 250 ml (1
gelas) air hangat.
Tempatkan pasien dan campuran tersebut di
ruangan tertutup supaya uap tidak tercampur
denga udara bebas.
Hirup uap dari campuran tersebut selama ±
5-10 menit atau pasien sudah merasa lega
dengan pernafasannya.

Anda mungkin juga menyukai