Anda di halaman 1dari 36

Emotional

ESQ Spiritual
Quotient
IQ (Intelektual Quotient)

IQ adalah kemampuan seseorang mengetahui sesuatu dan mendalami


suatu ilmu. Belum tentu orang yang mempunyai ilmu, dia dapat menggali
potensi untuk membangun kerjasama intrapersonal dan beraqidah yang baik.

Jadi, selain IQ manusia juga membutuhkan EQ dan SQ


untuk menjalani aktifitasnya sehari-hari agar lebih
bermakna.
EQ (Emotional Quotient)

 Kecerdasan emosional adalah kemampuan


pengendalian diri sendiri, semangat dan
ketekunan, serta kemampuan untuk memotivasi diri sendiri
dan bertahan menghadapi frustasi, kesanggupan untuk
mengendalikan dorongan hati dan emosi, tidak melebih-
lebihkan kesenangan, mengatur suasana hati dan
menjaga agar beban stress tidak melumpuhkan
kemampuan berpikir, untuk membaca perasaan terdalam
orang lain (empati) dan berdoa, untuk memelihara
hubungan dengan sebaik-baiknya, kemampuan untuk
menyelesaikan konflik, serta untuk memimpin diri dan
lingkungan sekitarnya.
 SQ Tidak mesti berhubungan dengan agama,
kecerdasan spiritual (SQ) adalah kecerdasan jiwa yg
dapat membantu seseorang membangun
dirinya secara utuh, menjadikan kita kreatif
SQ (Spritual ketika kita dihadapkan pada masalah pribadi dan

Quotient) mencoba melihat makna yang terkandung


didalamnya, serta menyelesaikannya dengan baik
agar memperoleh ketenangan dan
kedamaian hati
LOKASI 3 KECERDASAN

SPRITUAL

EMOSIONAL

2 INTELEKTUAL
 ESQ yaitu penggabungan antara pengendalian
kecerdasan emosi dan spiritual. Manfaat yang bisa
didapat adalah tercapainya keseimbangan
MANFAAT antara hubungan Horizontal (manusia dengan
manusia) dan Vertikal (manusia dan Tuhan).
ESQ  ESQ juga dapat membuat kita lebih percaya diri
dalam melakukan tindakan.
Penghalang
1.
PRASANGKA
NEGATIF

7. 2.
LITERATUR PRINSIP HIDUP

Penghalang
6. 3.
PEMBANDING PENGALAMAN

5.
4.
SUDUT
KEPENTINGAN
PANDANG
Penghalang 1 : Prasangka negatif

Romeo dan Juliet


terbujur kaku di
lantai. Ada air
tergenang di dekat
mereka. Satu-
satunya jendela di
ruangan itu
terbuka.

TEBAK APA YANG TERJADI ?


Beginilah cerita lengkapnya…
Dua ikan tengah berenang dalam
akuarium mereka yang terletak di
dekat jendela.
Tiba-tiba angin bertiup kencang, dan
meniup gorden jendela.
Gorden tersebut lalu mengenai
akuarium dan menjatuhkannya.
Mereka ikut terlempar ke lantai dan
lama-lama mati karena tidak bisa
hidup tanpa air.
Kedua ikan tersebut bernama
Romeo dan Juliet.
Saling Percaya
Saling Mendukung
Tindakan
Kooperatif
Positif
Terbuka
Performa Terbaik

Sisi Positif
Prasangka
Sisi Negatif

Defensif
Tertutup
Tindakan
Menahan Informasi
Negatif
Non Kooperatif
Performa Turun
Pembunuh Utama Keberhasilan

 Dari 100 orang yang ingin berhasil


 Hanya 5% yang berhasil 95% gagal
(Rekaman alam bawah sadar yang salah)
 kamu yang mengendalikan otak? atau
otak yang mengendalikan kamu?
Pertanyaan
 Otak = computer
 Hati = programmer

 Permasalahan???

 Lihat anak kecil….


 Adversity quetiont (bergerak tanpa menyerah)
 Saat dewasa… sampai umur 7 tahun
mendengar sebanyak 150.000 kali kata
(jangan, tidak, no) hanya 5000 kali
mengatakan (ya, bisa) Betul???
Ketika kamu ingin lompat… dirimu sendiri
yang menarik untuk tidak melompat
Ketika kamu ingin sukses … dirimu sendiri
yang menarik untuk tidak sukses
Faktor
Pembunuh
Keberhasilan
Nomor 1
Kebiasaan melakukan JEF

01 02 03
Justifikasi Excuse Blaming
(membenarkan) (merendahkan diri (menyalahkan)
begitu gagal sendiri) ya saya gara-gara bapak
membenarkan begini dari dulu, saya,,, gara-gara
pendidikan saya adek saya.
rendah dll
SOLUSI

PROGRAM OTAK ANTI JEF ISTIGHFAR


ANDA
Solusi penghalang 2

Berprinsiplah selalu kepada Allah yang


maha abadi
Penghalang 3 : Pengalaman
Solusi 3 :
Bebaskan diri anda dari pengalaman-
pengalaman yang membelenggu pikiran,
berpikirlah merdeka
Penghalang 4 : Kepentingan

Kasus : Terjebak dalam kepentingan politik


Solusi 4 :

Dengarlah suara hati, peganglah prinsip : “Karena


Allah”, berpikirlah melingkar, sebelum menentukan
kepentingan dan prioritas
Penghalang 5:
Sudut Pandang
Solusi 5 :

Lihatlah semua sudut pandang secara bijaksana


berdasarkan semua suara hati
“ Penghalang 6 : Pembanding


Pembanding
Solusi 6 :

Jernihkan pikiran anda terlebih dahulu sebelum


menilai sesuatu. Jangan melihat sesuatu karena
rekaan di pikiran anda, tetapi lihatlah sesuatu
karena apa adanya.
Penghalang 7 : Literatur

Ingatlah bahwa segala pengetahuan bersumber


dari Allah SWT
Betapa kecilnya Kita
MANA PUSAT ORBIT ANDA ?

SQ
Lintasan Kita adalah

 Kita ingat lagi wasiat rasulullah Shallahu alaihi wa sallam


SEMOGA
BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai