Anda di halaman 1dari 7

Sistematika Laporan Best

Practice
LEMBAR JUDUL

MENINGKATKAN KEMAMPUAN TEKNIK DASAR


MELEMPAR, BOLA DALAM PERMAINAN BOLA
KASTI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI
PADA SISWA/SISWI KELAS IV SD NEGERI
MANJALLING
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN BEST PRACTICE
DIKLAT PENINGKATAN KOMPETENSI PEMBELAJARAN (PKP)
GURU PJOK TINGGI SD 2019

Disusun oleh :

WIWIT WIRANTO, S.Pd

Disahkan di : SDN MANJALLING


Tanggal : 3 November 2019

Kepala sekolah

H. ABDUL MACHZUS,S.Pd.MM
BIODATA PENULIS
Nama : Wiwit Wiranto, S.Pd
Tempat dan Tanggal Lahir : Wlahar,17 Maret 1986
Agama : Islam
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Alamat : BTN Aura Permai
Pendidikan Terakhir / Jurusan : S.1 / Penjaskesrek
NIK : 7306071703860006
NUPTK : 2649764665110062
No. UKG : 201510937553
NRG : 42201978010
Mata Pelajaran : Guru PJOK
Unit Kerja : SDN MANJALLING
Pangkat, Golongan : III/C
No. HP : 081 342 433 171
KATA PENGANTAR
Puji syukur senantiasa penulis panjatkan ke hadirat Allah swt. atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya yang selalu tercurah kepada
penulis, sehingga Laporan Best Practice Pelatihan Peningkatan Kompetensi Pembelajaran (PKP) Guru Kelas Tinggi SD Tahun 2019
ini dapat rampung sesuai waktu yang telah ditentukan.
Ucapan terima kasih dan penghargaan penyusun sampaikan kepada Ibu Nurbaety,S.Pd sebagai pemateri yang telah banyak
membantu dan memberikan arahan dan petunjuk kepada penulis, utamanya pada saat penulis mengikuti pelatihan Peningkatan
Kompetensi Pembelajaran (PKP) Guru Kelas Tinggi
Demikian pula ucapan terima kasih dan penghargaan yang tak terhingga penulis sampaikan kepada Bapak DR. Syarifuddin Kulle,
M.Pd. selaku Penanggung jawab kegiatan pelatihan Peningkatan Kompetensi Pembelajaran (PKP) Guru PJOK Tinggi SD Tahun 2019,
Ibu Pengawas Ibu Nurliah Syahrur, S.Pd,.M.Pd dan juga ucapan terima kasih dan penghargaan yang tak terhingga penulis
sampaikan kepada Bapak Rustam Suddin, S.Pd. Selaku Ketua Panitia pada pusat belajar di SDN Bontokamase. Dan Kepala SD
Negeri Manjalling yang telah memberikan dukungan, arahan, dan motivasi selama mengikuti pelatihan Pelatihan Peningkatan
Kompetensi Pembelajaran (PKP) Guru SD Kelas Tinggi.2019.
Penulis juga mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada teman teman peserta pelatihan Peningkatan Kompetensi
Pembelajaran (PKP) Guru Kelas Tinggi Tahun 2019 yang telah banyak memberikan arahan dan masukan dalam menyelesaikan
tugas tugas saat pelatihan hingga pada pelaksanaan penyusunan laporan Best Practice ini.
Penulis menyadari bahwa tulisan ini masih banyak kekurangan dan kelemahannya, untuk itu dengan segala rendah hati dan lapang
dada penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari para pembaca yang budiman.
Semoga atas segala upaya dan usaha ini kita mendapatkan limpahan berkah dan rahmat dari Allah swt. Amin.
Manjalling, 3November 2019

P e n y u s u n,

Wiwit Wiranto, S.Pd


DAFTAR ISI
DAFTAR LAMPIRAN
BAB I PENDAHULUAN
a. Latar Belakang Masalah……………………………………………………… .
b. Jenis Kegiatan …………………………………………………………………….
c. Manfaat Kegiatan……….. …………………………………………………………
BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN
a. Tujuan dan Sasaran …………………………………………………………
b. Bahan/Materi Kegiatan………… ……………………………………………
c. Metode/Cara Melaksanakan Kegiatan ……………………………..
d. Alat/Instrumen ………………………………………………………………….
e. Waktu dan Tenpat Kegiatan……………………………………………….
BAB III HASIL KEGIATAN
a. Hasil…………………………………………………………………………………
b. Masalah……………………………………………………………………………
c. Cara Mengatasi Masalah………………………………………………….
BAB IV SIMPULAN DAN REKOMENDASI
a. Kesimpulan
b. Saran

Anda mungkin juga menyukai